Anda di halaman 1dari 16

Asuhan Keperawatan Pre,

Intra, Pasca Anestesi

kiF
p a n

r
s i a

i
P e r

l r u oM
W y
h a
iduy
P a s i e n
P rea n e s t e s i 1
Pemeriksaan Fisik 6B
Hal-hal penting yang perlu
diperiksa

Mallampati
Topik Mengapa penting, dan bagaimana

Bahasan cara melakukannya?

Puasa
Mengapa perlu, dan bagaimana
cara mengedukasikannya
Brain (Sistem Saraf)

1. Ekspresi/raut wajah
2. Kelainan saraf
Breath (Sistem Respirasi)

1. Respiratory Rate (RR)


2. Sumbatan Jalan Napas
3. Bunyi Napas Tambahan
4. Penggunaan Otot Napas Tambahan
5. Saturasi Oksigen (SpO2)
6. Tidal Volume, Minute Volume
Blood (Sistem
Kardiovaskuler)
1. Tekanan Darah (TD)
2. Denyut Nadi (N/HR)
3. Suara Jantung
4. EBV, EBL
5. Kadar Hemoglobin
Bone (Sistem
Muskuloskeletal)
1. Kelainan otot
2. Kelainan tulang belakang
3. Bentuk wajah
Bowel (Sistem GI)

1. Suara Bising Usus


2. Kondisi Gizi/Status Nutrisi
3. Alergi makanan tertentu
Bladder (Sistem Urinaria)

1. Ukuran dan bentuk ginjal


2. Jumlah urin
Mallampati
Mengapa penting, dan bagaimana
cara melakukannya?
Lemon Test

L ook!
E valuate 3-3-2
M allampati
O bstruction
N eck Mobility
Puasa

Mengapa pasien yang


dianestesi perlu puasa?
Tindakan anestesi terutama yang menggunakan
muscle relaxant akan menghilangkan seluruh
kemampuan otot, refleks, dan repons fisiologis tubuh,
termasuk lambung dan usus. Ini berarti benda yang
masuk/ada didalam lambung dan usus tidak akan
tercerna. Ketika bercampur dengan HCl maka akan
bersifat asam. Tanpa peran sfingter esofagus, konten
lambung dapat naik dan masuk ke saluran
pernapasan, menyebabkan regurgitasi/aspirasi.
Berapa Lama Perlu
Dipuasakan?
Operasi sudah selesai,
mengapa masih harus puasa?
Pada pasca anestesi, beberapa efek obat anestesi masih
bisa tersisa, termasuk efek relaksasi otot yang
menghilangkan kemampuan kontraksi otot tertentu.
Salah satunya usus, sehingga belum bisa melakukan
peristaltik dan mencerna makanan. Material yang
masuk akan menumpuk dan bisa menyebabkan
aspirasi.
Kapan Boleh "Membatalkan
Puasa"?
Ketika kemampuan peristaltik usus sudah
kembali.
Berarti fisiologis sudah kembali.

Cara memeriksa:
Auskultasi untuk bising usus
Kentut bisa menjadi patokan, tapi bukan
indikator utama!!!
SEE YOU AT
PART 2!
"Persiapan anestesi yang matang, untuk tindakan anestesi
yang aman untuk pasien"

Anda mungkin juga menyukai