Anda di halaman 1dari 5

1

KATA PENGANTAR

Puji syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan
rahmat serta karunia-Nya kepada kami sehingga kami dapat menyelesaikan makalah yang
berjudul “Digital Marketing Pisang Pasir Coklat” ini dengan tepat pada waktunya.
Dalam penyusunan makalah ini kami menyadari bahwa kelancaran penulisan
makalah ini adalah berkat bantuan dan motivasi dari berbagai pihak. Untuk itu kami
sampaikan terima kasih kepada semua pihak yang telah berperan serta dalam penyusunan
makalah ini.
Kami juga menyadari bahwa tugas ini masih banyak kekurangan baik dari penulisan
maupun isi makalah oleh karena itu kami meminta maaf jika ada kesalahan dalam penulisan
dan juga kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun dari para pembaca guna
untuk kesempurnaan tugas ini dan tugas lain kedepannya.
Akhir kata kami ucapkan terima kasih semoga makalah ini dapat bermanfaat dan
menambah pengetahuan maupun wawasan bagi para pembaca.

Medan, April 2021

Kelompok 9

i
DAFTAR ISI

KATA PENGANTAR.......................................................................................................i
DAFTAR ISI......................................................................................................................ii

BAB I PENDAHULUAN..................................................................................................1
A. Latar Belakang ........................................................................................................1
B. Rumusan Masalah....................................................................................................1
C. Tujuan .....................................................................................................................2

BAB II PEMBAHASAN...................................................................................................3
A. Pengertian Digital Marketing..................................................................................3
B. Tujuan Digital Marketing........................................................................................3
C. Jenis-jenis Digital Marketing...................................................................................4
D. Strategi Digital Marketing.......................................................................................5
E. Keunggulan digital marketing.................................................................................7
F. Cara memulai digital marketing..............................................................................8
G. Digital Marketing UMKM Pisang Pasir Coklat......................................................11

PENUTUP..........................................................................................................................12
A. Kesimpulan .............................................................................................................12
B. Saran........................................................................................................................12
DAFTAR PUSTAKA........................................................................................................13
LAMPIRAN.......................................................................................................................14

ii
BAB 1
PENDAHULUAN

A. Latar Belakang
Perkembangan teknologi dan informasi di era globalisasi saat ini semakin pesat seiring
dengan perkembangan zaman, terlebih lagi pada marketing yang sangat diperlukan oleh
industri-industri yang bergerak pada bidang penjualan barang dan jasa. Dalam era media
yang canggih dan teknologi, di mana pelanggan dibanjiri dengan pesan dari pemasaran
sepanjang waktu, telah menjadi sangat sulit bagi perusahaan untuk meningkatkan efisien
perusahan tanpa pemasaran terutama digital marketing di karenakan penyesuaian yang cepat
dari internet dan penggunaan perangkat lainnya. Dengan investasi yang cukup kecil pada
website dan pemasaran berbasis web, banyak pasar baru dan pelanggan dapat tertarik
melalui teknik pemasaran ini.
Teknologi dan pemasaran sebagai hal yang dapat dikaitkan sebagai pola yang saling
memberi keuntungan satu sama lain. Jika tidak ada teknologi maka pemasaran akan menjadi
terbelakang dan tidak akan maju untuk memenuhi tuntutan zaman. Maka dalam hal ini perlu

adanya pengetahuan peran dan dampak teknologi dalam kaitannya di bidang pemasaran .
Digital marketing atau pemasaran digital adalah solusi yang berkembang dengan sangat
pesat dan murah untuk menjangkau pelanggan secara maksimum tanpa batas apapun.
Pemasaran online memiliki banyak keuntungan bagi bisnis serta pelanggan, namun di sisi
lain ada beberapa masalah yang berhubungan dengan internet marketing dan penggunaan
teknologi dan popularitasnya di kalangan target pasar. Digital marketing kini merupakan
strategi yang sangat populer dan digunakan oleh hampir sebagian besar marketers di seluruh
dunia. Hal ini merupakan dampak dari meningkatnya dunia internet dan teknologi sehingga
membuat internet menjadi market yang sangat prospektif.

B. Rumusan Masalah
a. Apa pengertian Digital Marketing?
b. Apa tujuan Digital Marketing?
c. Apa jenis-jenis digital marketing?
d. Bagaimana strategi digital marketing?

1
e. Apa keunggulan digital marketing?
f. Bagaimana cara memulai digital marketing?

C. Tujuan
a. Mengetahui pengertian Digital Marketing
b. Mengetahui tujuan digital marketing
c. Mengetahui jenis-jenis digital marketing
d. Mengetahui strategi digital marketing
e. Mengetahui keunggulan digital marketing
f. Mengetahui cara memulai digital marketing.

Anda mungkin juga menyukai