Anda di halaman 1dari 15

PUPUK

NITROGEN
Kelompok 4
OUR MEMBER GROUP
ANGGER BAYU WICAKSONO 7
ARDITO MAHESWARA PUTRA 8
GINASTI AMALIA SAFITRI 18
KAYETANUS AVEL MANASWETA 21
NARENDRA AGUS SAPUTRA 26
APA ITU PUPUK UREA?

Pupuk urea termasuk pupuk tunggal. Pupuk


urea merupakan pupuk yang mengandung
nitrogen (N) berkadar tinggi sebesar 45% -
56%.
Bahan Baku Pupuk Urea

Ammonia cair dan


gas Karbon Dioksida
REAKSI PEMBUATAN
PUPUK UREA
1. Amonia + Karbon dioksida ↔ Ammonium Karbamat
2. Ammonium Karbamat ↔ Urea + Air
KEGUNAAN

Meningkatkan pertumbuhan Meningkatkan kadar


tanaman protein dalam tanah

Meningkatkan tanaman penghasil Meningkatkan perkembangbiakan


dedaunan seperti sayuran dan mikroorganisme dalam tanah.
rerumputan ternak
Proses
Sintesa Unit Purifikasi Unit
Alat: Reaktor Alat: Stripper, rectifier
Ammonium karbamat yang tidak
Untuk mensintesa Urea dengan
terkonversi dan kelebihan amonia di
mereaksikan Liquid NH3 dan gas
unit Sintesa diuraikan dan dipisahkan
CO2 dimasukkan juga larutan dengan cara tekanan dan pemanasan
recycle karbamat yang berasal dari dengan dua step penurunan tekanan,
bagian Recovery. yaitu pada 17kg/cm2 G dan 22,2
Hasil Sintesa Urea dikirim ke kg/cm2 G.
Menghasilkan gas CO2 dan NH3 dikirim
purifikasi unit.
ke bagian Recovery, sedangkan larutan
ureanya dikirim ke bagian kristaliser.
Proses
Kristaliser unit Priling Unit
Alat: Vakum evaporator Alat: Priling Tower
P: Vakum Kristal urea keluaran Centrifuge
T: 80°C dikeringkan sampai menjadi
Larutan urea dari unit Purifikasi 99,8% kemudian dikirimkan ke
dikristalkan dibagian ini secara bagian atas Prilling Tower.
Sedangkan dari bawah
vacuum. Kemudian kristal
dihembuskan udara panas
ureanya dipisahkan di
sehingga terjadi pembentukan
Centrifuge.
prill urea.
Proses
Recovery Unit
Alat: Absorber
Gas ammonia dan gas CO2
yang dipisahkan dibagian
purifikasi diambil kembali
dengan 2 step absorbsi,
kemudian di-recycle kembali ke
sintesa unit.
DIAGRAM ALIR
BLOK
PEMBUATAN
PUPUK UREA
DIARGAM ALIR PROSES PEMBUATAN PUPUK UREA
Alat Tambahan
HP Pump
Ammonia yang akan masuk ke dalam
reaktor perlu ditingkatkan
tekanannya pada kondisi operasi pada
reaktor. Pompa yang digunakan
adalah jenis High Pressure Pump.
Pompa ini digerakkan dengan motor
yang mana sumber energinya adalah
listrik dan pompa juga dapat
digerakkan dengan turbin yang mana
sumber energinya adalah superheated
steam.
DOES ANYONE HAVE A
QUESTIONS?
THANK YOU
RESOURCES
https://ulyadays.com/pup
Https://petrokimia-gresik.com
uk-nitrogen/

https://www.pusri.co.id/id/produc
Modul PIK semester genap
t/urea/urea-prill

https://www.merdeka.com/jabar/menge
http://Slideshare.net nal-fungsi-pupuk-urea-bagi-tanaman-
berikut-pengertian-dan-cirinya-kln.html

Anda mungkin juga menyukai