Anda di halaman 1dari 8

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Identitas Mata Pelajaran

Satuan Pendidikan : SMA Unggul Islam Al-Fahd


Mata Pelajaran : Sejarah Indonesia
Kelas/Semester : X / Genap
Materi Pokok : Zaman Kerajaan-Kerajaan Islam di Indonesia
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan (2 x 45 menit)

Kompetensi Dasar

Kompetensi Dasar Pengetahuan Kompetensi Dasar Keterampilan

3.7 berbagai teori tentang proses masuknya 4.7 Mengolah informasi teori tentang proses
agama dan kebudayaan Islam ke Indonesia masuknya agama dan kebudayaan Islam ke
Indonesia dengan menerapkan cara berpikir
sejarah, serta mengemukakannya dalam
bentuk tulisan

A. Tujuan Pembelajaran

Setelah pembelajaran berlangsung, diharapkan siswa dapat :


 Memahami teori-teori masuknya agama dan kebudayaan Islam ke Indonesia
 Menyajikan karya tulis tentang proses masuknya agama dan kebudayaan Islam ke Indonesia serta
pengaruhnya pada kehidupan masyarakat Indonesia masa kini

B. Kegiatan Pembelajaran

Tahap/Sintak
Kegiatan Model Nilai –Nilai
N0 Uraian Kegiatan Pembelajaran Waktu
Pembelajaran Discovery Karakter
Learning

1. Pendahuluan  Guru mengucapkan salam, Religius 15’


melihat kondisi kelas. (Kegiatan
 Salah satu peserta didik Berdoa)
memimpin doa untuk menciptakan
suasana religius dikelas
 Guru mengajak peserta didik
menyanyikan lagu indonesia raya Nasionalis
 Guru meminta peserta didik
mengecek kebersihan kelas Gotong
bersama-sama royong
 Guru mengabsen peserta didik
 Mengajukan pertanyaan tentang
materi sebelumnya.
 Guru menyampaikan KD dan
Tujuan materi yang akan dipelajari
 Guru menyampaikan motivasi dan
memberikan gambaran tentang
manfaat materi masuknya islam
dalam kehidupan sehari-hari yaitu
Peserta didik dapat merencanakan
kegiatan sehari-hari
 Guru menyampaikan ruang
lingkup penilaian
2. Kegiatan Inti Memberikan  Peserta didik membaca Mandiri 50
stimulus materi ,mengamati teori
masuknya islam melalui video :
(https://www.youtube.com/watch?
v=0pn6Vdu0kyI
Mengidentifika  Peserta didik peserta didik untuk Mandiri
masalah mengidentifikasi pertanyaan yang
berkaitan dengan video yang
disajikan.
 Peserta didik mengerjakan LKPD
yang dibagikan oleh Pendidik
tentang teori masuknya islam .
 Peserta didik menulis resume dari
hasil pengamatan dan bacaan
terkait memahami teori masuknya
islam

Mengumpulkan  Peserta didik Membaca buku Mandiri


Data pegangan dan membuka sumber
dari internet tentang materi teori
masuknya islam

Mengolah data  Peserta didik mengolah data dan Gotong


dalam kelompok berdiskusi royong
mengerjakan LKPD

Memverifikasi  Peserta didik melakukan Kemandirian


data pemeriksaan untuk membuktikan
benar atau tidaknya jawaban
mengenai teori masuknya islam
Menyimpulkan  Peserta didik menyimpulkan Integritas
tentang materi teori masuknya
islam
3. Penutup  Guru dan peserta didk 25’
menyimpulkan pembelajaran hari
ini
 Guru menanyakan kembali kepada
peserta didik tentang kejelasan
materi teori masuknya islam
 Guru melakukan evaluasi
 Guru memberikan tugas untuk
mengerjakan soal dibuku cetak
 Guru menyampaikan materi yang
akan datang
 Guru mangajak peserta didik
menyanyikan lagu daerah
Palembang
 Guru menutup pertemuan dengan Nasionalis
mengucap hamdalah
Religius
C. Penilaian
1. Penilaian Sikap (Terlampir)
Teknik : Observasi
Instrumen : Jurnal
Soal : sikap spiritual : berdoa sebelum dan sesudah belajar
Sikap sosial : disiplin dan tanggung jawab

2. Penilaian Pengetahuan (Terlampir)


Teknik : Tertulis
Bentuk : Uraian Objektif

3. Penilaian Keterampilan (Terlampir)


Teknik : Portofolio
Instrumen : Rubrik Penilaian

4. Pemanfaatan penilaian
1. Remedial
a. Pembelajaran remedial dilakukan bagi peserta didik yang capaian KD nya belum tuntas
b. Tahapan pembelajaran remedial dilaksanakan melalui remedial teaching (klasikal) atau
tutor sebaya, atau tugas dan diakhiri dengan tes
c. Tes remedial dilakukan sebanyak 2 kali dan apabila setelah 2 kali tes remedial belum
mencapai ketuntasan, maka remedial dilakukan dalam bentuk tugas tanpa tes tertulis
kembali.

2. Pengayaan
Bagi peserta didik yang sudah mencapai ketuntasan diberikan pembelajaran pengayaan
sebagai berikut:
a. Siswa yang mencapai nilai kurang dari maksimum diberikan materi masih dalam cakupan
KD dengan pendalaman sebagai pengetahuan tambahan
b. Siswa yang mencapai nilai maksimum diberikan materi melebihi cakupan KD dengan
pendalaman sebagai pengetahuan tambahan

3. Perbaikan Pembelajaran
Perbaikan pembelajaran dilakukan jika 50% atau lebih peserta didik yang capaian KD nya
belum tuntas.

Penilaian

 Penilaian Sikap Spritual

Teknik : Observasi
Bentuk : Jurnal
Soal : Pada proses pembelajaran akan dilakukan dua penilaian sikap yaitu berdoa sebelum
dan sesudah belajar

N Waktu Nama Kejadian/Prilaku Butir Sikap Pos/Neg Tindak Lanjut


0

 Penilaian Sikap Sosial


Teknik : Observasi
Bentuk : Jurnal
Soal : Pada proses pembelajaran akan dilakukan dua penilaian sikap yaitu disiplin dan
tanggung jawab

N Waktu Nama Kejadian/Prilaku Butir Sikap Pos/Neg Tindak Lanjut


0

 Penilaian Pengetahuan

KISI-KISI SOAL

MATA PELAJARAN : SEJARAH INDONESIA

KELAS/PROGRAM : X / IPA 1

TAHUN PELAJARAN : 2022/2023

Materi Indikator soal Bentuk No Tingkat


Kompetensi
Tujuan Pembelajaran soal soal kesukar
Dasar (KD)
an

3.7 berbagai  Memahami Zaman Uraian 1 L1


teori tentang teori-teori Kerajaan-
proses masuknya Kerajaan Jelaskan Teori-
masuknya agama dan Islam di teori masuknya
kebudayaan
agama dan Indonesia islam ke Indonesia
Islam ke
kebudayaan Indonesia
Islam ke
Indonesia Uraian 2 L1

Uraian 3 L1

 Instrumen Soal

Teknik : Tertulis
Bentuk : Uraian Objektif

1. Jelaskan Teori-teori masuknya Islam ke Idonesia

Kunci Jawaban dan skor

N0 Kunci Skor
1.

2.

skor tercapai
Nilai : x 100
skor masimum

 Peniaian Keterampilan

Teknik : portofolio
Bentuk : Lembar Penilaian
Tugas : 1. Buatlah lembar isian untuk menuliskan permasalah dalam kehidupan sehari-hari
yang berkaitan dengan mengenai kehidupan manusia purba
2. Selesaikan permasalahan tersebut disertai langkah-langkahnya dan sketsa gambar
3. Interprestasikan langkah penyelesaian melalui tulisan dan buatlah kesimpulan

Instrumen : Rubrik Penilaian

No
. Aspek Yang Dinilai Skor Alasan

1. Portofolio lengkap dan sesuai dengan


rencana

2. Kesesuaian Masalah di lembar isian


dengan yang ditugaskan

3. Ketepatan prosedur yang digunakan


dalam menyelesaikan masalah

4. Ketepatan konsep yang digunakan

5. Ketepatan hasil yang didapat

6. Interprestasi langkah penyelesaian dan


kesimpulan yang di buat logis

7. Tulisan interprestasi langkah


penyelesaian di buat menarik

Bahasa yang digunakan untuk


8. menginterprestasikan lugas, sederhana,
runtun dan sesuai dengan kaidah EYD

Kriteria : 5 = Sangat baik, 4 = baik, 3 = Cukup, 2 = Kurang, 1 = Sangat Kurang


skortercapai
x 100
Nilai : skormaksimum(12 )

Banyuasin, Februari 2022


Mengetahui
Kepala SMA Unggul Islam Al-Fahd Guru Mata Pelajaran

Dra. Hj. NURHIDAYAH, M.M. TRI SASTRANEGARA, M.Pd.


NIY. 2022612248 NIY.2021951162
LAMPIRAN 1

1. Kompetensi Inti
 KI-1: Menghayati dan mengamalkan ajaran agama yang dianutnya
 KI-2: Menghayati dan mengamalkan perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, peduli (gotong
royong, kerjasama, toleran, damai), santun, responsif, dan pro-aktif dan menunjukkan sikap
sebagai bagian dari solusi atas berbagai permasalahan dalam berinteraksi secara efektif dengan
lingkungan sosial dan alam serta dalam menempatkan diri sebagai cerminan bangsa dalam
pergaulan dunia.
 KI-3: Memahami, menerapkan, dan menganalisis pengetahuan faktual, konseptual, prosedural
berdasarkan rasa ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya, dan
humaniora dengan wawasan kemanusiaan, kebangsaan, kenegaraan, dan peradaban terkait
fenomena dan kejadian, serta menerapkan pengetahuan prosedural pada bidang kajian yang
spesifik sesuai dengan bakat dan minatnya untuk memecahkan masalah.
 KI-4: Mengolah, menalar, dan menyaji dalam ranah konkret dan ranah abstrak terkait dengan
pengembangan dari yang dipelajarinya di sekolah secara mandiri, dan mampu menggunakan
metoda sesuai kaidah keilmuan.
2. Materi Pembelajaran

 Fakta
Ada
 Konsep
a
 Prosedur
 Metakognitif

3. Pendekatan, Model, dan Metode Pembelajaran


 Pendekatan : Scientific Learning
 Model Pembelajaran : Discovery Learning (Pembelajaran Penemuan) dan Problem
Based Learning (Pembelajaran Berbasis Masalah)/projek
Metode : diskusi , kajian pustaka

4. Media Alat:
 Laptop dan infocus
Bahan
 LKPD (terlampir )
 Ppt (terlampir )
 Video : ( https://www.youtube.com/watch?v=0pn6Vdu0kyI )

5. Sumber Belajar

 Hapsari, Ratna dan M. Adil. 2016. Sejarah Indonesia untuk SMA/MA Kelas X Kelompok Wajib.
Jakarta: Erlangga
 Jurnal : https://journal.unhas.ac.id/index.php/jlb/article/view/4147 (27 Mei 2022)
 Kuntowijoyo. 2003. Metodologi Sejarah. Yogyakarta : PT Tiara Wacana.
 PEMANFAATAN LINGKUNGAN DALAM SEKOLAH : Perpustakaan
 PEMANFAATAN LINGKUNGAN LUAR SEKOLAH :Perpustakaan daerah / Museum
Lembar Kerja Peserta Didik

Mata Pelajaran: Sejarah Indonesia


Materi: Awal kehidupan Manusia Indonesia
Kelompok:
Nama Peserta Didik: 1.
2.
3.
4.
5.

Setelah melakukan pembelajaran diharapkan peserta didik dapat:


3.2.1 Memahami corak kehidupan masyarakat pada zaman Praaksara
4.3.1 Mempresentasikan karya tulis tentang kehidupan manusia purba dan asal-usul
nenek moyang bangsa indonesia (Melanesoid, Proto, dan Deutero Melayu)

A. PETUNJUK UMUM

1. Sebelum mengerjakan LKPD perhatikan gambar inspirasi berikut


2. Bacalah Lembar Kerja Peserta Didik ini dengan seksama, dan tanyakan kepada Guru jika ada hal
yang kurang dipahami`

B. INSPIRASI

C. Kerjakan dan selesaikan permasalahan dibawah ini :

Anda mungkin juga menyukai