Anda di halaman 1dari 1

FAHLI ARDI PANGESTU

21311072

REKAYASA GEMPA
Strategi Desain Bangunan Penahan Gempa
SEISMIC BASE ISOLATION
Pada prinsipnya seismic isolation adalah melepaskan yaitu
bagian atas dari struktur itu dilepas dari bagian
bawahnya dengan memberikan sebuah isolator yang secara
horizontal sangat fleksibel tetapi juga secara vertikal
cukup kaku untuk menahan beban dari strukturnya.

*Satu hal yang harus diperhatikan ketika menggunakan


seismic isolation yaitu harus ada space kosong yang
memungkinkan bangunan itu bergerak kekiri dan kekanan
tanpa harus menumbur bagian yang ini.

*Menariknya seismic ini dia akan bisa memikul beban


vertikal nya.
Yang membuatnya lunak secara horizontal adalah adanya
lapisan karet dan juga yang membuat kaku secara vertikal
adalah adanya lapisan besi.
Seismic isolation sendiri bisa digunakan pada bangunan
baru ataupun juga bisa memperbaiki bangunan yang lama.

SEISMIC ISOLATION SYSTEMS


a)Kolom kolomnya terbuat dari kolom baja yang terhubung
secara kaku ke vedestal pondasinya
b)Lalu akan dipotong untuk memasang isolator,sebelum
dipasang isolator pada kolom lama perlu disupport dulu
seperti gambar menggunakan rangkaian baja dan
memasang dongkrak dikiri dan kanannya guna menaikkan
bangunannya setelah dipotong untuk keperluan konstruksi
space yang dibutuhkan
*Proses perbaikan pada bangunan c)Dibawah setiap kolom dipasang minimal dua isolator
San Fransisco City Hall sehingga diperlukan elemen tambahan yang
Adalah bangunan yang berada di San menghubungkan isolator satu dengan lainnya agar bekerja
Fransisco yang dibangun tahun 1915 secara bersamaan
dan hendak di pugar menggunakan d)Lalu dipasangkan dua isolator(hijau pada gambar) yang
seismic isolation karena sering kali dipasangkan dan dihubungkan pada balok baja
bangunan mengalami kerusakan yang penghubung dan dihubungkan kepada kolom baja eksisting
cukup parah ketika terjadi gempa.
Contohnya pada tahun 1989.

PRINCIPLES OF ISOLATION SYSTEMS FRICTION PENDULUM


*Hal yang perlu diperhatikan adalah " Adalah salah satu bentuk dari seismic isolation yang
acceleration reponse spectrum".Dimana secara bedanya dia murni memakai steel.Gaya geser gempa yang
ralateral dibuat lunak dengan melakukan period muncul pada strukturnya akan diasopsi oleh friction yang
ada pada permukaan.
shifting(memperbesar periodenya) dan ef Pada perkembangan awalnya ada beberapa jenis FP :
eknya period shifting ini adalah mengurangi - Single FP bearing(1988)
akselarasi yang akan dialami strukturnya. Bagian tengah(pada gambar) di las secara kaku
*Hal lain yang perlu di perhatikan adalah menghubungkan dengan bagian atas sehingga berdeformasi
"displacement spectrum" (deformasinya)dimana seperti pada gambar.Disebut single karena hanya ada 1
displacement pada struktur itu permukaan yang mengalami perpindahan.
- Double FP bearing (2004)
membesar.Maksudnya ketika struktur itu semakin Pada double FP ini bagian atas dan bagian bawahnya
fleksibel maka dia akan berdeformasi lebih jauh. memiliki lengkungan juga bagian tengah(sepatu) lepas
sehingga ada 3 komponen.
- Triple FP bearing (2006)
Dibagian atas dan bawah ada ring yang lebih besar
mengalami kelengkungan tersendiri dan dibagian dalamnya
TERIMAKASIH ada ring yang lebih kecil lagi dan ditengahnya ada
sepatunya.

Anda mungkin juga menyukai