Anda di halaman 1dari 8

HAKIKAT

PENDIDIKAN
Kelompok 2
Anggota :
1. Adhelia Dwi Rachmawati
2. Adinda Afifatul Husna
3. Annindya Alysyah Putri
4. Dewi Tatum Rona Qotrun Nada
I. Hakikat pendidikan
Terbentuknya karakter (kepribadian/jati diri) seseorang

I.1 Pengertian Pendidikan


Definisi pendidikan dalam arti luas adalah Hidup. Artinya bahwa pendidikan adalah seluruh
pengetahuan belajar yang terjadi sepanjang hayat dalam semua tempat serta situasi yang memberikan
pengaruh positif pada pertumbuhan setiap makhluk individu. Secara harfiah arti pendidikan adalah
mendidik yang dilaksanakan oleh seorang pengajar kepada peserta didik, diharapkan orang
dewasa pada anak-anak untuk bisa memberikan contoh tauladan, pembelajaran, pengarahan,
dan peningkatan etika-akhlak, serta menggali pengetahuan setiap individu.

I.2 Tujuan Pendidikan


Tujuan Pendidikan Nasional, sesuai dengan Tap MPRS No. XXVI/MPRS/1966 tentang Agama, pendidikan
dan kebudayaan, maka dirumuskan bahwa tujuan pendidikan adalah untuk membentuk manusia
Pancasila sejati berdasarkan pembukaan UUD 1945. Selanjutnya dalam UU No. 2 tahun 1989 ditegaskan
lagi bahwa pendidikan nasional bertujuan untuk mencerdaskan kehidupan bangsa dan mengembangkan
manusia Indonesia seutuhnya, yaitu manusia yang beriman dan bertaqwa terhadap Tuhan YME dan
berbudi pekerti luhur, memiliki pengetahuan dan keterampilan, kesehatan jasmani dan rohani,
berkepribadian yang mantap dan mandiri serta rasa tanggung jawab kemasyarakatan dan kebangsaan.
II. lembaga dan praktik pendidikan
II.1 PENGERTIAN
Lembaga Pendidikan merupakan sebuah institusi atau tempat dimana proses
pendidikan atau belajar mengajar berlangsung, diantaranya pendidikan di dalam
keluarga, sekolah, serta masyarakat.
II.2 Bentuk-bentuk lembaga pendidikan
a). Lembaga pendidikan keluarga
b). Lembaga pendidikan sekolah
c). Lembaga pendidikan masyarakat
II.3 PRAKTIK PENDIDIKAN DI INDONESIA
Praktek Pendidikan merupakan kegiatan mengimplementasikan konsep prinsip,
atau teori oleh pendidik dengan terdidik dalam berinteraksi yang berlangsung
dalam suasana saling mempengaruhi atau terjadinya saling interaksi yang bersifat
positif dan konstruktif selama tujuannya mengubah terdidik menjadi manusia yang
diharapkan atau dewasa. Contoh praktik pendidikan yang diberikan oleh
pemerintah adalah KEMENDIKBUDRISTEK melalui banyak program-programnya.
III. IMPLIKASI KONSEP PENDIDIKAN
Implikasi merupakan akibat langsung atau konsekuensi dari suatu keputusan. Dengan
demikian maksudnya adalah sesuatu yang merupakan tindak lanjut atau follow up dari
suatu kebijakan atau keputusan tentang pelaksanaan pendidikan seumur hidup.

III.1. IMPLIKASI terhadap pembelajaran dan pengajaran


1. Perhatian
2. Motivasi
3. Keaktifan siswa
4. Pengulangan belajar
5. Materi pelajaran
5. Balikan atau penguatan kepada siswa
7. Aspek psikologi lainnya
III. 2 IMPLIKASI PENDIDIKAN SEUMUR HIDUP
1. Pendidikan baca tulis fungsional
2. Pendidikan vokasional
3. Pendidikan profesional
4. Pendidikan ke arah perubahan dan pembangunan
5. Pendidikan kewarganegaraan dan kedewasaan politik
terimakasih atas perhatiannya

semangat!
tanya jawab

Anda mungkin juga menyukai