Anda di halaman 1dari 8

MODUL AJAR

A. INFORMASI UMUM
Nama
Sekolah TK Alia Grafika
Alokasi Waktu 4 Minggu
Profil Pelajar Pancasila yang berkaitan 1. Beriman, Bertakwa kepada Tuhan yang
Maha Esa dan Berakhlak Mulia
2. Berkebinekaan Global
3. Gotong Royong
4. Mandiri
5. Kreatif
6. Bernalar kritis
Peta Konsep
Peralatan
kerja
Tempat
Tugas
Tugas
Tugas Dokter Peralatan
Guru kerja

Tempat
Aku Ingin Tugas
Peralatan
kerja
Menjadi…
Tentara
Polisi Tugas
Tugas
Tempat Pilot Tempat
Tugas Tugas
Tugas
Tempat Peralatan
Peralatan kerja
Tugas
kerja

Sarana dan Prasarana 1. Cerita (Vidio dari YOUTUBE ,buku


panduan guru dan Maket )
“ Bercerita tentang Cita-cita”
2. Bahan dan Alat :
 Buku Cerita/ Buku bergambar
 Miniatur profesi, gambar
 Laptop/Hp
 Kartu gambar (angka, huruf, profesi)

B. KOMPONEN INTI

1. Tujuan Pembelajaran
 Capaian pembelajaran : Nilai agama dan budi pekerti
 Mempraktikkan nilai dan kewajiban ajaran agamanya
 Memperingati hari besar agama
 Berperilaku baik sesuai ajaran agamanya
 Memiliki perilaku positif menjaga kebersihan diri
 Memiliki perilaku positif menjaga keselamatan diri
 Mengetahui bagian tubuh yang harus dilindungi
 Membiasakan mengucapkan kata Maaf, Permisi, dan Terima kasih
 Capaian : Jati diri
 Memperingati hari besar nasional
 Menunjukkan sikap mandiri dan disiplin
 Bangga dengan latar belakang dan jati dirinya sebagai anak Indonesia
 Menghargai aturan dan norma yang berlaku
 Menunjukkan perilaku gotong royong
 Mampu melakukan gerakan motorik sederhana
 Bangga terhadap hasil karya

 Capaian : Dasar-dasar Literasi, Matematika, Sains, Teknologi, Rekayasa, dan Seni


 Mampu berkomunikasi dengan baik
 Mampu melaksanakan 2-3 perintah yang kompleks
 Menumbuhkan budaya literasi
 Mampu menemukan solusi kreatif dalam memecahkan masalah
 Mengekspresikan imajinasinya menjadi bentuk karya dengan menggunakan media dan
lingkungan sekitar
 Mampu berkolaborasi
 Mengenal teknologi informasi secara sederhana
 Mengekspresikan hasil karyanya
 Menghargai karya seni orang lain

2. Pemahaman bermakna
 Mengetahui berbagai macam cita-cita
 Mengenali cita-cita diri

3. Pertanyaan Pemantik
 Kamu ingin menjadi apa kalau besar nanti?
 Apa itu cita-cita?
 Bagaimana agar cita-citamu tercapai?
 Apa tugasmu kelak jika cita-citamu tercapai?
 Perlengkapan apa yang akan kamu pakai dan gunakan saat cita-citamu tercapai?
 Dimana kamu akan bertugas?
 Kamu akan melakukan ap ajika cita-citamu tidak tercapai?

MINGGU I (3-7 Oktober 2022)

TUJUAN KEGIATAN

1. Anak mampu berwudhu dengan tertib


2. Anak mampu mempraktikkan salat berjamaah
3. Anak mampu mengucapkan hafalan surah pendek (surah Al Falaq dan Al Lahab)
4. Anak mengetahui cara menyikat gigi yang benar
5. Anak mengetahui hari besar nasional dalam bulan Oktober
6. Anak mampu melakukan gerakan melompat
7. Anak mampu melakukan koordinasi mata dan tangan
8. Anak mampu bergotong royong
9. Anak mampu mengikuti 3 perintah yang kompleks
10. Anak mampu mengenal huruf
11. Anak mampu bercerita
12. Anak mampu membuat hasil karya dari berbagai media
Morning View Kegiatan Pembukaan

 Senam  Rutinitas pembukaan


 Morning book (membaca buku, (baris,periksa kuku, membaca
mendengarkan cerita, bercerita) surat pendek. berdoa sebelum
melakukan kegiatan)
 Ikrar
 Pembahasan Topik

Kegiatan Inti

SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT


 Menghafalkan  Menghafalkan  Menghafalkan  Praktik salat  Praktik
surah Al Falaq surah Al Lahab surah Al Falaq berjamaah wudhu tertib
 Upacara  Menonton video  Meronce  Merapikan dan (tanpa air-
kesaktian cara menyikat gambar profesi membersihkan tepuk dan
Pancasila gigi yang benar  Menempel masjid bersama lagu wudhu)
(mengenal hari  Menggambar gambar cita-  Bercerita  Grebek
kesaktian cita-citanya citanya tentang sampah (yuk
Pancasila)  Mencari gambar  Memindahkan kegiatan di gotong
 Bermain sesuai cita- angka dari mesjid royong)
melompat huruf citanya wadah yang  Tanya jawab  Bermain
 Membuat huruf  Menggunting satu ke wadah tentang cita-cita menyusun
dari berbagai gambar sesuai yang lainnya yang berkaitan angka
media cita-citanya menggunakan dengan masjid  Bermain
berbagai media lompat angka

 Ruangan yang ada di sekolah


 Alat kebersihan, tong sampah
 APE luar
 Pipet, sendok, jepitan
 Tutup botol, batu, daun, ranting
 Lem
 Pensil, crayon, pensil warna, spidol
 Kertas Origami, kertas HVS

Kegiatan Penutup

 Anak menceritakan pengalaman main yang berkesan


 Refleksi perasaan dan apresiasi
 Menguatkan konsep yang di dapat anak saat bermain
Alat dan bahan
 Berdo’a setelah melakukan kegiatan
 Menceritakan kegiatan yang akan dilakukan besok hari
Refleksi

........................................................................................................................................................................
……………………………………………………………………………………….............................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

MINGGU II (10-14 Oktober 2022)

TUJUAN KEGIATAN

1. Anak mampu meneladani sikap baik nabi Muhammad SAW


2. Anak mampu menghafal doa bercermin dan doa turun hujan
3. Anak mampu menjaga keselamatan diri
4. Anak mampu bersikap mandiri
5. Anak mampu mengikuti peraturan kelas
6. Anak mampu berfikir kritis
7. Anak mampu berkolaborasi
8. Anak mampu mengenal huruf
9. Anak mampu mengenal konsep angka
10. Anak mampu membuat hasil karya sendiri
11. Anak mampu mengenal teknologi sederhana

Kegiatan Inti

SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT


 Menghafalkan  Mengahafalkan  Mengahafalkan  Mengikuti  Yuk berbagi
doa bercermin doa ketika turun doa bercermin peraturan  Lomba
 Menonton video hujan  Bercerita mesjid memindahkan
cerita akhlak  Senam “jika ada tentang tugas  Menjaga barang telur
baik nabi gempa” (sesuai cita- bawaannya saat berkelompok
 Membuat  Membuat citanya) ke mesjid  Lomba
kesepakatan hiasan maulid  Mencocokkan  Mencap gambar memasangkan
kelas dari berbagai gambar berbagai tugas telur dan
 Kolase gambar media  Bermain game (sesuai cita-cita) angka
 Mengenal huruf  Menghitung mencocokkan dengan berbagai
nama lengkap hiasa maulid gambar media
anak  Mencocokan  Mencap angka
huruf

Alat dan bahan Kegiatan Penutup


 Ruangan yang ada di sekolah  Anak menceritakan pengalaman main yang berkesan
 Alat kebersihan, tong sampah  Refleksi perasaan dan apresiasi
 APE luar  Menguatkan konsep yang di dapat anak saat bermain
 Bambu kecil  Berdo’a setelah melakukan kegiatan
 Tutup Botol, batu, daun  Menceritakan kegiatan yang akan dilakukan besok hari
 Loose part
 Balok
 Cat air, kuas, cutton bud

Refleksi

........................................................................................................................................................................
……………………………………………………………………………………….............................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

MINGGU III (17-21 Oktober 2022)

TUJUAN KEGIATAN

1. Anak terbiasa mengucapkan Maaf, Permisi, Tolong dan Terima kasih


2. Anak mampu mengenal nama-nama salat 5 waktu
3. Anak menunjukkan perilaku disiplin
4. Anak mengetahui bagian tubuh yang harus dilindungi
5. Anak mampu melakukan gerakan motorik sederhana
6. Anak mampu berkomunikasi dengan baik
7. Anak mampu mengenal benda dengan suku kata awalan (ba,ca,ga)
8. Anak mampu mengenal konsep penjumlahan
9. Anak mampu berfikir kreatif memecahkan masalah
10. Mengekspresikan hasil karyanya

Kegiatan Inti

SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT


 Disiplin  Tepuk 4 kata  Senam  Tepuk nama  Menghitung
mengikuti Ajaib “Sentuhan salat 5 waktu rakaat salat
upacara  Menonton Boleh”  Menebalkan 5 waktu
bendera video  Menonton video huruf nama  Bermain
 Menjahit  Bercerita tentang bagian- salat penambahan
gambar tempat pengalaman bagian tubuh  Bermain tebak Dengan
tugas (sesuai menggunakan 4 yang harus benda dengan berbagai
cita-cita) kata ajaib dilindungi awalan suku media
 Menggunting  Tanya jawab  Mengerjakan kata (ba-ca-ga)
gambar tempat tentang 4 kata maze tempat  Mencari gambar
tugas (sesuai Ajaib tugas dengan awalan
cita-cita)  Mencari gambar  Mengerjakan suku kata (ba-
 Menempel penggunaan 4 puzzle tempat ca-ga)
gambar tempat kata ajaib tugas
tugas (sesuai  Mengekspresika
cita-cita) n hasil karyanya

Alat dan bahan Kegiatan Penutup

 Ruangan yang ada di sekolah


 Alat kebersihan, tong sampah  Anak menceritakan pengalaman main yang berkesan
 APE luar  Refleksi perasaan dan apresiasi
 Kartu angka  Menguatkan konsep yang di dapat anak saat bermain
 Kartu huruf dan suku kata  Berdo’a setelah melakukan kegiatan
 Laptop  Menceritakan kegiatan yang akan dilakukan besok hari
 Loosepart
 Miniatur orang salat

Refleksi

........................................................................................................................................................................
……………………………………………………………………………………….............................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

MINGGU IV (24-28 Oktober 2022)

TUJUAN KEGIATAN

1. Mempraktikkan nilai dan kewajiban ajaran agamanya


2. Membiasakan mengucapkan terima kasih, permisi, tolong dan maaf
3. Anak mampu terbiasa berperilaku positif menjaga kebersihan
4. Memperingati hari besar nasional
5. Anak mampu melakukan gerakan menjaga keseimbangan badan
6. Berkomunikasi dengan baik
7. Anak mampu membaca gambar
8. Anak mampu mengenal lambang bilangan (angka)
9. Anak mampu berimajinasi membuat suatu hasil karya
10. Anak mampu menghargai hasil karya seni orang lain

Kegiatan Inti

SENIN SELASA RABU KAMIS JUMAT


 Anak  Yuk ucapkan  Melafalkan doa  Praktik wudhu  Jumat
melafalkan kata Ajaib bercermin  Praktik salat sedeqah
surah Al Ikhlas (games)  Senam  Merapikan  Diskusi
 Mencuci tangan  Menghafalkan  Bermain sendiri tentang
6 langkah doa masuk wc keseimbangan perlengkapan motivasi anak
 Membuang  Anak membaca badan shalat untuk
sampah pada gambar  Membuat  Menjaga bersedeqah
tempatnya  Bermain hidden perlengkapan kebersihan  Memperingati
 Meniti papan suku kata sesuai cita-cita masjid hari Sumpah
titian angka  Mengenal anak  Membuat Pemuda
lambang  Menghargai perlengkapan
bilangan hasil karya sesuai cita-cita
(menyusun orang lain (membuat
angka, hidden produk,
number) menggambar,
mewarnai)

Alat dan bahan Kegiatan Penutup

 Ruangan yang ada di sekolah


 Alat kebersihan, tong sampah  Anak menceritakan pengalaman main yang berkesan
 APE luar  Refleksi perasaan dan apresiasi
 Kertas origami, lem  Menguatkan konsep yang di dapat anak saat bermain
 Kartu angka dan huruf  Berdo’a setelah melakukan kegiatan
 Laptop  Menceritakan kegiatan yang akan dilakukan besok hari
 Gambar orang berwudhu

Refleksi

........................................................................................................................................................................
……………………………………………………………………………………….............................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
........................................................................................................................................................................
................................................................................................................................................

Mengetahui ,
Kepala TK Alia Grafika Guru Kelompok B

Ghoziyah Hafizah, S.Pd., M.Ed Nilawati Pancasakti


Nip. 19840317 201903 2 015
Glosarium

- Stateskop
-

Daftar Pustaka

Anda mungkin juga menyukai