Anda di halaman 1dari 2

TUGAS MERINGKAS

PEMASARAN JASA PENDIDIKAN

Tugas di susun untuk memenuhi


Tugas mata kuliah MK PEMASARAN PENDIDIKAN
Dosen pengampun : Dadan Samsul Badar, M.M

Oleh
ANANDA AMESA DIWA
0142S1A021030
SEMESTER 5

PROGRAM STUDI ADMINISTRASI PENDIDIKAN FAKULTAS KEGURUAN


DAN ILMU PENDIDIKAN (FKIP) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH BOGOR
RAYA
TAHUN 2023
BAB 1
DINAMIKA JASA DAN PENTING NYA
PEMASARAN JASA PENDIDIKAN
A. DEFINISI JASA
Sekolah merupakan lemabaga nirlaba ( nonprofit organization ) yang bergerak
Di bidang jasa pendidikan. Dewasa ini, jasa pendidikan memegang peranan penting untuk
mengembangkan dan meningkatkan kualitas sumber daya manusia. Meskipun demikian, minat
dan perhatianpada aspek kualitas jasa pendidikan baru berkembang satu dekde terakhir ini.
Keberhasilan jasa pendidikan dapat di wujudkan dalam bentuk pemberian layanan pendidikan
berkualiatas kepada pelangganan jasa pendidikan, yaitu siswa.
Jasa sering kali di pandang fenomena yang rumit. Kata jasa (service) memiliki banyak
arti, mulai dari pelayanan pribadi ( personal service ) sampai dengan pengertian jasa sebagai
produk .
Menurut lovelock (2004) jasa dapat di definisikan sebagai berikut :
1. Tindakan atau perbuatan yang di tawarkan satu kelompok kepada kelompok lain
2. Aktivitas ekonomi yang menciptakan nilai serta menyediakan manfaat untuk pelanggan pada waktu
dan termpat tertentu
3. Sesuatu yang dapat di beli dan di jual .

B. KARAKTERISTIK JASA PENDIDIKAN


Pada dasar nya, jasa merupakan sesuatu yang di berikan oleh satu pihak kepada pihak lain nya,yang
bersifat tidak berwujud dan tidak memiliki dampak perpindahan hak milik
Uraian berikut ini menggambarkan karakteristik jasa pendidikan yang telah d kutip dari pernyataan
bitner dkk (1993) serta tadepalli dan hayes ( 2000)

Anda mungkin juga menyukai