Anda di halaman 1dari 4

LEMBAR KERJA DAN RUBRIK MATA KULIAH PENDALAMAN MATERI

(UMUM)

LK 1.1 Identifikasi Masalah

Nama Guru : SRI PITRIYANI NUR, S.Sos

Asal Institusi : SMA MUHAMMADIYAH 2 MAJALAYA

Mata Pelajaran : Sosiologi

Kelas : XII

CP/KD : 3.3 (Ketimpangan Sosial)

Petunjuk: Silakan identifikasi masalah-masalah pembelajaran yang mungkin


terkait dengan penanganan siswa bermasalah dan berkebutuhan khusus, membangun
relasi dengan siswa, melakukan disiplin positif, pemberian feedback, metode
pembelajaran, masalah motivasi, materi HOTS (High Order Thinking Skills), literasi
numerasi, miskonsepsi, pemanfaatan teknologi dalam pembelajaran, asesmen,
interaksi dengan orang tua siswa, menggunakan model-model pembelajaran inovatif,
dan masalah terkait lainnya yang menjadi tugas keseharian guru berdasarkan
pengalaman Anda saat menjadi guru.

No Jenis Masalah yang Analisis identifikasi


permasalahan diidentifikasi masalah

1 Motivasi Siswa Dalam - Siswa kurang Dalam satu kelas XII IIS-1, 14
menganalisa sebuah respon terhadap dari 24 siswa yang instan
artikel rendah hal yang bersifat mampu menganalisa artikel
literasi dengan baik dan benar sesuai
- Siswa lebih dengan instrumen pertanyaan
menyukai Analisa 6 siswa lainnya ada yang
dari konten video menunggu untuk mencontek dan
- Siswa berfikir ada 4 siswa yang belum bisa
mengikuti alur menganalisa sama sekali
cerita dalam
konten video
Siswa ketergantungan Siswa menjadi malas - Dalam satu Kelas XII IIS-1 10
2 pada materi soft file untuk menulis di buku dari 24 siswa menulis lengkap
catatan pada buku catatan dan rapi dalam
-pengerjaan dan penulisan
pengumpulan catatan -14 dari 24 siswa terlambat dalam
dan evaluasi sering pengerjaan dan pengumpulan
terlambat tugas evaluasi
-Tulisan siswa kurang - 6 dari 24 siswa menyalin materi
rapi dan kadang tidak soft file pada laptop
terbaca - 14 dari 24 siswa memprint out
-Siswa berkemampuan materi
materi di salin ke
laptop atau di print out
Motivasi Siswa Belajar - Pada pembelajaran - 8 dari 24 siswa belajar
3 Outdoor meningkat siswa di dalam dengan kaku dan mengantuk
kelas sebagian - Seluruh siswa menikmati
mengantuk dan pembelajaran dengan
tidak bersemangat observasi langsung di
- Siswa lebih lapangan
memahami materi -
dengan observasi
langsung ke
lapangan
- Siswa menyukai
pembelajaran non
formil
Media proyektor yang - Siswa menjadi -7 dari 24 siswa mencari celah
4 terbatas menjadikan HP ketergantungan untuk memainkan HP dengan
sebagai media belajar , pada HP setiap bermain game, chat di medsos,
namun dimanfaatkan saat tiktok
oleh sebagian siswa - Siswa iseng - Dalam satu kelas semua siswa
untuk bermain membuat konten ketergantungan terhadap HP
game,chat di sosmed, saat pembelajaran - Dalam 24 siswa terdapat 5 siswa
tiktok di saat jam belajar berlangsung yang meningkat emosional
- Emosionl siswa pengaruh dari HP
meningkat saat
perampasan HP
oleh guru
Siswa ABK belum -Kategori ABK Slow - 3 dari 24 siswa merupakan ABK
5 mampu memahami Linner perlu , 2 siswa kategori ABK Slow
materi dalam satu pemahaman yang Linner dan 1 siswa kategori Tuna
pertemuan bertahap dalam Rungu Wicara tanpa alat bantu
merespon materi dengar
- Tidak adanya alat - Ketiga siswa ABK tersebut
bantu dengar untuk belum mampu menyesuaikan diri
siswa ABK Tuna dalam pembelajaran
Rungu Wicara menjadi - Belum adanya guru yang pandai
kelemahan dalam bahasa isyarat memicu anak
pemahaman materi lamban dalam merespon materi
- Guru belum di bekali
bahasa isyarat
menjadikan
komunikasi sulit
tercipta bagi ABK
Tuna Rungu Wicara
- Belum semua guru
memiliki RPP Adaptif
Belum disiflinnya Siswa - Setelah istirahat - 13 dari 24 siswa belum
6 dalam pengelolaan waktu belajar bertanggung jawab terhadap
Sampah di ruang belajar terhambat pleh sampah yang di hasilkan
instruksi guru untuk disimpan pada tong
untuk sampah yang disediakan oleh
membersihkan sekolah
kelas terlebih
dahulu
- Menjadi gangguan
keindahan dan
kenyamanan kelas
7 Sikap Egoisme Siswa - Terdapatnya - 18 dari 24 siswa ada dalam
pada penugasan kelompok kelompok atau sirkel masing
pembagian kelompok kelompok tertentu masing di dalam kelas
pada siswa atau - 8 dari 24 siswa menolak
sirkel pembagian kelompok dalam
- Saat bersosialisasi pengaturan orang lain.
dalam kelas siswa
cenderung
bergabung dengan
sirkel atau
kelompok masing-
masing
Catatan: Identifikasi masalah pembelajaran yang
tercantum di atas bersifat umum dan dapat berbeda-beda
dalam setiap konteks kelas. Disarankan untuk
mengadakan diskusi lanjutan dengan rekan guru dan
mempertimbangkan pengalaman pribadi serta kebutuhan
spesifik di lingkungan pembelajaran Anda.

Rubrik Penilaian LK. 1.1. Identifikasi Masalah


0 poin 1 poin 2 poin 3 poin 4 poin 5 poin
Tidak Mengerjakan Mengerjakan Mengerjakan Mengerjakan Mengerjakan
mengerjak LK tetapi tidak kurang dari dengan dengan dengan
an LK sesuai dengan atau sama menguraikan menguraikan menguraikan
jenis dengan 2 (dua) 3 (tiga) 4 (empat) lebih dari 4
permasalahan identifikasi identifikasi identifikasi (empat)
masalah dan masalah dan masalah dan identifikasi
sesuai dengan sesuai dengan sesuai dengan masalah dan
jenis jenis jenis sesuai dengan
permasalahan permasalahan permasalahan jenis
permasalahan

Anda mungkin juga menyukai