Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN KEGIATAN PAGELARAN SENI TARI

NAMA : CATHERINE EUNIKE

KELAS : X.K
BAB 1

( PENDAHULUAN )

A. Latar Belakang

Seni tari merupakan budaya yang dapat di lestarikan, karena memiliki peran
penting bagi masyarakat. Indonesia salah satu bangsa yang memiliki
keanekaragaman budaya, yang membuat bangsa Indonesia semakin maju dan
berkembang dari segi kesenian dapat membuat bangsa Indonesia semakin di
kenal dengan beragam budayanya.

Kesenian merupakan unsur kebudayaan yang mempunyai ciri khusus yang


menunjukan sifat-sifat kedaerahan yang berbeda dari daerah satu dengan
daerah
lainnya. Kesenian merupakan salah satu bagian dalam kehidupan manusia dan
kesenian menjadi salah satu sarana untuk mengungkapkan gagasan-gagasan
atau pemikiran. Dalam kegiatan berkesenian manusia mengekspresikannya
melalui beberapa media antar lain melalui media gerak yaitu tari.

Tari adalah bagian dari kebudayaan manusia yang dapat kita jumpai di
berbagai daerah yang ada di Indonesia. Kebudayaan masyarakat tersebut
berkembang pada setiap daerah itu sendiri serta memiliki peran penting dalam
kehidupan manusia, kerena bisa memberikan berbagai manfaat seperti hiburan
dan sarana komunikasi antara penonton / seniman.
BAB 2

( TUJUAN LAPORAN )

1. Memilih karya tari yang menarik

2. Menilai Penampilan

3. Menilai konsep karya

4. Mencari kelebihan dan kelemahan

5. Memberikan pendapat terhadap pergelaran Tari


BAB 3

( ISI )

1. Memilih karya tari menarik


- Setelah saya menonton pagelaran tari, dan saya memperhatikan
banyak sekali penampilan yang bagus dan menarik. Tetapi saya
sudah menemukan pilihan penampilan yang menarik dan bagus
yaitu penampilan tari dari kelas XII MIPA 2.

2. Menilai penampilan
- Penampilan tarian yang ditarikan oleh kelas XII MIPA 2 bagus.

3. Menilai konsep karya


- Konsep karya yang di pakai kelas XII MIPA 2 sangat bagus dengan
memakai baju berwarna kuning ungu dan ditambah aksesoris
lainya ditambah dengan music melayu nya

4. Mencari kelebihan dan kelemahan


- Kelebihan tarian nya adalah ekspresi wajah yang bagus dan
tarian yang lumayan energik.
- Kekurangan nya mungkin sedikit kurang serempak.
5. Memberikan pendapat terhadap pergelaran Tari
- Pendapat saya tentang diadakan nya pagelaran tari ini adalah
sangat bagus karena dapat meningkat pengetahuan murid murid
akan tarian tarian dari budaya Indonesia.

Anda mungkin juga menyukai