Anda di halaman 1dari 8

SAFETY GENERAL

A. Pengertian umum

Pengertian safety secara umum adalah :


 Suatu usaha untuk menciptakan keadaan lingkungan kerja yang aman ( bebas dari kece-
lakaan ) sehat dan nyaman .
 Mutu suatu aman atau kebebasan dari bahaya dan kecelakaan .

B. Pengawasan terhadap 4 M

Manusia

Mesin Tidak ada kecelakaan


manusia
Pengawasan terhadap 4 M Lingkungan
Kerja yang aman
Lingkungan kerja yang aman

Material

Metode

C. Dasar – dasar pengertian keselamatan kerja :

1. Bahwa kecelakaan dapat terjadi karena ada penyebabnya.


2. Yang memungkinkan terjadinya kecelakaan harus dicegah atau dihilangkan untuk
menghindari terjadinya kecelakaan .
3. Setiap pekerjaan dapat dilakukan dengan aman dan selamat untuk itu perlu diambil
langkah – langkah .
 Mengetahui pekerjaan yang akan dilakukan
 Mengetahui bahaya – bahaya dari pekerjaan yang akan dilakukan

D. Sejarah keselamatan dan kesehatan kerja

1. Zaman purbakala.
Manusia bertahan dari kondisi alam , baju dari bulu hewan alas kaki kulit dsb .

2. Tahun 1700 SM
Hamurabi dari babylonia telah membuat aturan keselamatan terhadap bangunan –
bangunan ( bila bangunan yang dikerjakan menimbulkan bencana kematian maka
kontraktornya dihukum mati )

3. Zaman mozai ( 5 abad setelah hamurabi )

TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

Setiap bangunan tinggi harus dibuat pagar.

4. Zaman romawi tahun 80 .


Mulai diterapkan memakai masker untuk pekerja berdebu .

5. Revolusi industri ( Inggris )


Mulainya ditemukan mesin uap , penerapan K3.

6. Amerika ( setelah tahun 1850 )


Dimulai safety baik secara sektoral maupun nasional .

E. Hubungan kerja dengan produksi


Produksi : Kualitas + Kuantitas + Keselamatan
kerja

1. Untuk mencapai produksi


Maka perlu keselamatan kerja , artinya tidak ada kecelakaan dan oleh karena itu perlu
pencegahan .

2. Ingat produksi
Tidak ada produksi jika ada kecelakaan , oleh karena itu kecelakaan harus dicegah /
dihindari .

3. Pencegahan merupakan kunci dari produksi


Oleh karena itu pencegahan adalah keselamatan kerja , maka keselamatan kerja adalah
kunci dari produksi .

F. Pihak yang terlibat keselamatan adalah :

1. Perusahaan
Kehilangan kesempatan memakai tenaga manusia .

2. Pegawai
Untuk ditempatkan pada pekerjaan – pekerjaan yang sesuai dengan kemampuan
jiwanya dan menjamin bukan saja keselamatan dirinya tetapi juga teman sekerjanya.

3. Langganan
Hubungan kerja yang lebih baik dan sempurna .

4. Masyarakat
Hubungan masyarakat yang lebih baik dan sempurna .

F. Manfaat dan tanggung jawab keselamatan kerja

1. Mengecilkan ongkos pengeluaran perusahaan


 Menjamin suatu hasil yang baik

TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

 Menjamin pekerjaan
 Menguntungkan masyarakat

2. Keuntungan – keuntunan lainnya


a. Meyelamatkan pegawai dari :
 Kesakitan / penderitaan karena sakit / cacat
 Kehilangan waktu berharga
 Kehilangan mencari nafkah

b. Menyelamatkan keluarga dari :


 Kesedihan atau kesusahan
 Masa depan yang tidak sempurna

c. Menyelamatkan perusahaan dari :


 Kehilangan tenaga kerja
 Kehilangan ongkos atau biaya
 Kehilangan waktu ( melatih & mengganti pegawai baru )

Tanggung jawab :
1. Keselamatan kerja merupakan tanggung jawab semua orang ( dari pimpinan pe-
rusahaan sampai dengan bawahan ) .
2. Keselamatan kerja dilaksanakan setiap detik dan waktu dimana saja .
3. Keselamatan kerja merupakan keadaan yang bebas dari segala bahaya dan bukan-
nya bekerja dengan bahaya atau kecelakaan .

G. Cara- cara menyempurnakan keselamatan kerja :


Untuk menyempurnakan keselamatan kerja yang baik adalah :
1. Pemeriksaan
2. Keadaan & pemeliharaan pekerja dan tempat yang baik
3. Pelajarilah :
 Cara kerja yang aman dan selamat
 Mentaati peraturan – peraturan
 Memberikan instruksi – instruksi yang sempurna
 Memberikan perintah – perintah yang jelas
4. Gambar – gambar poster keselamatan kerja
5. Pertemuan atau diskusi keselamatan kerja
6. Perlombaan keselamatan kerja
7. Menguatkan penataan peraturan – peraturan

H. Kecelakaan ( Accident )

Sesuatu yang tidak direncanakan , tidak diduga semula dan tidak diingini .

Dapat terjadi sewaktu – waktu dan mempunyai sifat yang merugikan terhadap manusia
maupun terhadap alat – alat dan material .
TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

Tidak direncanakan
Kecelakaan Tidak diingini
Tidak diduga

Tindakan & kondisi


Disebabkan Tidak aman

Kegiatan terhenti
Mengakibatkan

 Cidera pada manusia


 Kerusakan alat /
mesin
 Produksi terganggu
 Penderitaan keluarga

Penyebab langsung kecelakaan :

1. Tindakan tidak aman :


 Disediakan alat proteksi diri tetapi tidak dipakai
 Menggunakan cara kerja yang bahaya
 Menggunakan alat yang salah
 Bergerak yang membahayakan
 Bergurau

2. Kondisi tidak aman :


 Alat proteksi diri tidak tersedia
 Koordinasi kurang
 Tidak ada keinginan menghayati keselamatan kerja
 Reaksi lamban
 Grogi
 Emosional
 Pemarah
3. Phisik :
 Terlalu lelah
 Tuli
 Pandangan kurang jelas
 Phisik kurang tepat untuk pekerjaannya
 Cacad jasmani
 Sakit jantung

TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

Kerugian karena kecelakaan

Biaya langsung
( Berobat , produksi , pertolongan pertama dan lain – lain )

Biaya tidak langsung


( waktu , produksi , penganti tenaga kerja , asuransi , nilai kepercayaan
perusahaan dan biaya lainnya )

J. Bagan accident

Kebijakan dan keputusan


Faktor personil
Penyebab dasar Faktor lingkungan

Penyebab Tindakan Kondisi tidak


Tidak langsung Tidak aman aman

Terkena energi material – material


berbahaya

Penyebab Langsung Kecelakaan atau kejadian


berbahaya
Cidera , kerusakan alat dan kerugian
Harta maupun benda
K. Kecelakaan tambang

Pada kecelakaan penyelidikan / pekerjaan pertambangan dalam waktu antara , mulai


masuk dan mengakhiri bekerja , digolongkan dalam kecelakaan tambang .

TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

Klasifikasi kecelakaan tambang di Indonesia :


1. Luka ringan
Korban dalam waktu kurang dari 3 minggi telah dapat bekerja kembali seperti biasa
atau kembali pada pekerjaan semula .
2. Luka berat
Korban dalam waktu lebih dari 3 minggu baru dapat bekerja kembali seperti biasa atau
kembali kepada pekerjaan semula .
3. Mati .
Koban meninggal dunia dalam waktu 24 jam sesudah terjadinya kecelakaan .

L. Faktor mata rantai terjadinya kecelakaan & penyebab kecelakaan

1. Faktor mata rantai terjadinya kecelakaan


 Keadaan sosial
 Sifat buruk seseorang
 Unsafe act / condition
 Kecelakaan
 Akibat kecelakaan

2. Faktor penyebab kecelakaan


 88 % karena tindakan tidak aman ( Manusia )
 10 % karena kondisi tidak aman ( alat & lingkungan )
 2 % karena diluar kemampuan manusia ( nasib )

M. Biaya yang timbul akibat kecelakaan

1. Langsung
 Gaji dll
 Perawatan dan pengobatan
 Kerusakan peralatan atau bahan – bahan

2. Tidak langsung
 Kehilangan waktu
 Karena menolong karyawan yang mendapat kecelakaan
 Mempersoalkan apa yang baru terjadi
 Membina penggantiny

N. Istilah kata – kata lazim digunakan pada konteks keselamatan kerja :

1. Bahaya ( danger )
Perkataan ini digunakan pada pesan pengaman dan label pengaman dimana terdapat
kemungkinan besar terjadinya kecelakaan yang serius atau kematian , jika resiko tidak
terhindari .
Label atau pesan pengaman biasanya berisi peringatan yang harus dipatuhi untuk
menghindari resiko tinggi yang dapat mengakibatkan kerugian yang sangat besar .

TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

2. Peringatan ( warning )
Perkataan ini digunakan pada pesan atau label pengaman dimana terdapat situasi yang
berpotensi untuk terjadinya kecelakaan atau kerusakan yang serius bahkan kematian ,
jika tidak dapat menghindari resiko yang berbahaya .

3. Perhatian ( caution )
Perkataan ini digunakan pada pesan dan label pengaman untuk resiko yang dapat
menyebabkan kecelakaan atau luka ringan jika tidak dapat menghindarinya. Kata ini
juga merupakan perkataan untuk resiko yang merupakan satu – satunya penyebab
terjadinya kerusakan pada alat .

4. Catatan ( notice )
Perkataan ini digunakan untuk peringatan yang harus dipatuhi untuk menghindari
tindakan yang dapat mengurangi umur alat .

Pahamilah dengan benar, kata – kata peringatan yang ada , niscaya


anda akan terhindar dari “ BAHAYA “

1. Teori Peiramida Kecelakaan


‘Perlu mengetahui dan mencegah insident – isident yang nyaris menimbulkan korban
( Near – Miss ). Perbandigan 600 : 1’

TRAINING CENTER
SAFETY GENERAL

TRAINING CENTER

Anda mungkin juga menyukai