Anda di halaman 1dari 6

POLITEKNIK GUSDURian Nomor :RPS/01/BDG/2022

Tanggal :16 Juni 2022


PROGRAM STUDI SARJANA TERAPAN Revisi :00
Halaman :2
BISNIS DIGITAL
RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)
NAMA MATA KULIAH KODE MK Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl Penyusunan

OTORISASI Nama Koordinator Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

(Tanda Tangan) (Tanda Tangan) (Tanda Tangan)

CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi)


CPL1(S9) Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri.
CPL2(P3) Menguasai konsep teoritis IPTEKS serta memformulasi penyelesaian masalah procedural di industry.
CPL3(KU2) Mampu menunjukkan kinerja mandiri, bermutu dan teratur.
CPL4(KK4) Mampu merancang dan menjalankan penelitian dengan metodologi yang benar khususnya terkait dengan
Capaian Pembelajaran (CP) pengembangan bidang IPTKES

CPMK (Capaian Pembelajaran Lulusan Yang Dibebankan Pada Mata Kuliah)


CPMK1 Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaan di bidang keahliannya secara mandiri (CPL1)
CPMK2 Menguasai konsep teoritis IPTEKS serta memformulasikan penyelesaiann masalah prosedural di Teknik
CPMK3 (CPL2) menunjukkan kinerja mandiri, bemutu dan terukur (CPL3)
Mampu
CPMK4 Mampu merancang penelitian dengan metodologi yang benar terkait dengan pengembangan bidang Teknik
(CPL4)Tiap Tahapan Belajar (Sub-CPMK)
Kemampuan Akhir
Sub-CPMK1 Mampu menjelaskan tentang Pengetahuan, Ilmu, Filsafat & Etika dan Plagiasi dalam penelitian ( C2,A3)
Sub-CPMK2 (CPMK2)
Mampu menjelaskan berbagai metodologi penelitian kualitatif dan kuantitatif (C2 ,A3)(CPMK2)
Sub-CPMK3 Mampu merumuskan permasalahan penelitian dan merumuskan hipotesis dengan sumber rujukan bermutu
terukur dan
Sub-CPMK4 Mampu sahih (C3.A3)
menjelaskan (CPMK2)
validitas dan reliabilitas dalam penelitian (C2,A3) (CPMK4)
Sub-CPMK5 Mampu memilih dan menetapkan sampel penelitian dengan sistematis, bermutu dan terukur (C3,A3)
(CPMK2)
Sub-CPMK6 Mampu merancang penelitian dalam bentuk proposal penelitian TA dan mempresentasikannya dengan
tanggung jawab dan etika ( C6, A3,P3)(CPMK1,CPMK3,CPMK4)
Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK
Sub-CPMK1 Sub-CPMK2 Sub-CPMK3 Sub-CPMK4 Sub-CPMK5 Sub-CPMK6

CPMK1 V

CPMK2 V V
CPMK3 V
CPMK4 V V V V
Mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang prinsip-prinsip dan metode penelitian yang akan digunakan kelak
pada saat melakukan penelitian skripsi atau penelitian tugas akhir. Mahasiswa belajar pengertian pengetahuan,
Diskripsi ilmu dn filsafat dan etika dalam penelitian, merumuskan permasalahan, membuat hipotesa, membuat rancangan
Singkat MK penelitian sesuai dengan metode yang dipilihnya,mengumpulkan dan mengolah data hasil pengukuran dan
Menyusun proposal penelitian.
1. Pengetahuan, ilmu dan filsafat; pengertian pengetahuan, ilmu dan filsafat, pendekatan ilmiah dan non
Bahan Kajian / Pokok Bahasan ilmiah, tugas ilmu dan
2. Perumusan masalah dan tinjauan pustaka; identifikasi permasalahan, tinjauan pustaka, perumusan masalah.
3. Metode Penelitian; penelitian historis, penelitian deskriptif, penelitian perkembangan, penelitian kasus dan
lapangan, penelitian korelasional, penelitian kausal komparatif, penelitian eksperimental sungguhan,
penelitian eksperimental semu, penelitian tindakan.
4. dst

Daftar Referensi Utama 1. Crewell, John. W. 2009. Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods
Approaches. USA: Sage Publication Dst….

Pendukung 1. Katz,M.(2006). From Research to Manuscript: A Guide to Scientific Writing. London :


Springer
2. Dst….
Media Pembelajaran Perangkat Lunak :

Perangkat Keras :
Nama Dosen Pengampu 1.

2.

Mata Kuliah Syarat Statistik dan Sokastik

Bentuk Pembelajaran; Bobot


Minggu Kemampuan akhir tiap Penilaian Metode Pembelajaran; Materi Penilaian
ke- tahapan belajar ( Sub- Penugasan Mahasiswa Pembelajaran
CPMK) (Estimasi Waktu) Contoh
Indikator Kriteria Luring Daring (Pustaka) (angka
dan Teknik statistic)

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)


1,2 - Kontrak 1.1 Ketepatan Kriteria :  Kuliah e-learning :
Perkuliahan menjelaskan Pedoman  Diskusi https://eldiru.unsoed.ac.id/
Sub-CPMK1 : Mampu tentang penskoran [PB: 1x(2x50”)]
menjelaskan tentang pengetahuan, ( Marking  Tugas 1: Menyusun
Pengetahuan. Ilmu, ilmu dan Scheme) ringkasan dalam
filsafat & etika dan filsafat; Teknik non- bentuk makalah
plagiasi dalam penelitian 1.2 Ketepatan test: tentang pengertian
(C2,A3) menjelaskan  Meringkas pengetahuan, ilmu
pengertian materi dan filsafat beserta
etika dalam kuliah contohnya
penelitian;  Kuis-1 [PT+KM:(1+1)x(2x60”)
Ketepatan ]
menjelaskan
pengertian  Kuliah e-learning :
plagiasi dan  Diskusi dalam https://eldiru.unsoed.ac.id/
konsekuensi kelompok.
Tindakan [PB: 1x(2x50”]
plagiasi.  Tugas-2: Makalh
studi kasus etika
dalam penelitian
terkait dengan
plagiasi.
[PT+KM:
(1+1)X(2X60”)]

3,4 Sub-CPMK -2 mampu 1.1. Ketepatan Kriteria :  Kuliah Penelitian


menjelaskan tahapan membedakan Rubrik  Diskusi dalam historis.
metodologi kualitatif dan pengertian holistic kelompok Penelitian
kuantitatif [(C2,A3)] dan Teknik non- [PB: 1x(2x50”)] deskritif,
karakteristik test dan test  Tugas-2 : Makalah” penelitian
penelitian Menyusun Studi kasus etika perkembangan,
kualitatif dan diagram alir dalam penelitian penelitian
kuantitatif; tahapan terkait dengan kasus dan
Ketepatan penelitian plagiasi lapangan,
menjelaskan [PT+KM:(1+1)x(2x60”) penelitian
tahapan ] kausal,
metodologi komparatif,
penelitian Kuliah e-learning : penelitian
kualitatif dan Diskusi https://eldiru.unsoed.ac.id/ eksperimental
kuantitatif [PB: 1x(2x50”] sungguhan,
Tugas-4: penelitian
Mempersiapkan dan eksperimen
melakukan presentasi semu,
[PT+KM: penelitian
(1+1)X(2X60”)] Tindakan

5
6
7
UTS
8
9
10
11
12
13
14
UAS
Catatan:

………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………
………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………………

Keterangan :
1. Capaian Pembelajaran Lulusan PRODI (CPL-PRODI) adalah kemampuan yang dimiliki oleh setiap lulusan
PRODI yang merupakan internalisasi dari sikap, penguasaan pengetahuan dan ketrampilan sesuai dengan
jenjang prodinya yang diperoleh melalui proses pembelajaran.
2. CPL yang dibebankan pada mata kuliah adalah beberapa capaian pembelajaran lulusan program studi (CPL-
PRODI) yang digunakan untuk pembentukan/pengembangan sebuah mata kuliah yang terdiri dari aspek sikap,
ketrampulan umum, ketrampilan khusus dan pengetahuan. CPL YG DIBEBANKAN PADA MATA KULIAH
TIDAK BOLEH LEBIH DARI 5 BUTIR CPL
3. CP Mata kuliah (CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPL yang dibebankan pada
mata kuliah, dan bersifat spesifik terhadap bahan kajian atau materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
4. Sub-CP Mata kuliah (Sub-CPMK) adalah kemampuan yang dijabarkan secara spesifik dari CPMK yang dapat
diukur atau diamati dan merupakan kemampuan akhir yang direncanakan pada tiap tahap pembelajaran, dan
bersifat spesifik terhadap materi pembelajaran mata kuliah tersebut.
5. Indikator penilaian kemampuan dalam proses maupun hasil belajar mahasiswa adalah pernyataan spesifik dan
terukur yang mengidentifikasi kemampuan atau kinerja hasil belajar mahasiswa yang disertai bukti-bukti.
6. Kriteria Penilaian adalah patokan yang digunakan sebagai ukuran atau tolok ukur ketercapaian pembelajaran
dalam penilaian berdasarkan indikator-indikator yang telah ditetapkan. Kriteria penilaian merupakan pedoman
bagi penilai agar penilaian konsisten dan tidak bias. Kriteria dapat berupa kuantitatif ataupun kualitatif.
7. Teknik Penilaian : test dan non-test
8. Bentuk pembelajaran : Kuliah, Responsi, Tutorial, Seminar atau yang setara,Praktikum, Praktik Studio, Praktik
bengkel, Praktik Lapangan, Penelitian, Pengabidan Kepada Masyarakat, dan/bentuk peembelajaran lainnya
yang setara.
9. Metode pembelajaran : Small Group Discussion, Role-play & Simulation, Discovery Learning, Self-Directed
Learnning, Cooperative Learning, Collaborative Learning. Contextual Learning,Project Based Learning dan
metode lainnya yang setara.
10. Materi Pembelajaran adalah rincian atau uraian dari bahan kajian yang dapat disajikan dalam bentuk beberapa
pokok dan sub-pokok bahasan.
11. Bobot penilaian adalah prosentase penilaian terhadap setiap pencapaian sub-CPMK yang besarnya proporsional
dengan tingkat kesulitan pemcapaian sub-CPMK tsb.dan totalnya 100 %
12. PB= Proses Belajar, PT=Penugasan Terstruktur, KM=Kegiatan Mandiri

Anda mungkin juga menyukai