Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAH KOTA PALEMBANG

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS MAKRAYU
Jalan AKBP Agustjik No.960 Kec. Ilir Barat Dua Palembang
Telp.081273082949 email:pkmmakrayu@gmail.com

NOTULEN

RAPAT PEMBAHASAN TENTANG PENYUSUNAN ANALISIS JABATAN DAN


ANALISIS BEBAN KERJA PUSKEMAS MAKRAYU TAHUN 2023

A. Pelaksanan Kegiatan

Hari : Rabu
Tanggal : 11 Januari 2023
Pukul : 13.00 Wib s.d Selesai
Tempat : Aula Puskesmas Makrayu

B. Penangung jawab
Notulen : Ika puspa dewi,SKM
C. Susunan Acara
1. Pembukaan oleh Mc
2. Membaca Doa
3. Pemutaran Video APAR,Perangan Safety Brifing
4. Kata sambutan dari kepala Puskesmas Makrayu
5. Pembahasan tentang Penyusunan Analisis Jabatan dan Analisis Beban
Kerja Puskesmas Makrayu
6. Diskusi dan Tanya jawab
7. Penutup
D. Hasil Rapat
Acara rapat penyusunan Analisis Jabtan dan Anlisi beban kerjadibuka
oleh Kepala Puskesmas Makrayu Rina Haryanti,S.Ter.Keb, M.Kes Beliau
menyampaikan bahwa saat ini kita sedang disibukan untuk melngkapi
dokumen terkait pelaksanan akreditasi yang akan di laksanankan sekitar
bulan Desember,untuk diharapakn kepada semua ketua Pokja masing-
masing baik itu KMP, UKPP, UKM,PPI dan mutu untuk segera meyelesaikan
elemen Penilaian ( EP ) yang diminta. Selain itu juga kepala Puskesmas
meningkatkan kembali untuk selau menjaga keramahan terhadap pasien saat
berobat ke puskemas.
Pembahasan tentang penyusunan Analisis Jabatan dan analisis Beban
Kerja oleh Ningsih,SKM,M.kes Analisis jabatan adalah merupakan suatu
kegiatan pengumpulan,penilaian dan penyusunan bebagai informasi secara
sistematis yang berkaitan dengan jabatan di Puskesmas. Penyusunan Anjab
dan ABK bertujuan untuk mengetahhui jumlah kebutuhan pegawai sesuain
dengan analisis ajabatan dan analisis beban kerja yang di butuhkan.
Sehingga Apabila ada kekurangan pegawai susulan ke Dinas Kesehatan Kota
Palembang agar dapat memenuhi kebutuhan sesuai dengan Analisis Jabatan
dan Analisi Beban Kerja yang dibutuhkan di puskesmas.

Berdasarkan hasil perhitungan kebutuhan Analisi Beban kerja dengan


mengunakan Aplikasi Anjab-ABK dari Organisasi dan Tata laksana
pemerintahan Kota palembang di eprhitungan Sebagai Berikut:

NO Nama Jabatan Analisis Kondisi Keterangan


beban saat ini
Kerja

1 Dokter Gigi madya 1 1 Sesuai

2 Adminstrator Kesehatan 1 0 Kekurangan


ahli Pertama 1 (satu ) orang

3 Penyuluhan Kesehatan 1 0 Kekurangan


Masyarakat Ahli Muda 1 (satu ) orang

4 Penyuhulahan Kesehatan 1 0 Kekurangan


masyarakat ahli Madya 1 (satu ) orang

5 Dokter Umum Ahli 1 1 sesuai


Pertama

6. Asisten Apoteker Penyelia 1 1 Sesuai

7. BidanTrampil 2 2 Sesuai

8. Bidan Pelaksana lanjutan 1 1 Sesuai

9. Bidan penyelia 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

10. Bidan Ahli pertama 2 2 Sesuai

11. Bidan ahli Muda 2 2 Sesuai

12. Perawat Pelaksanan 1 0 Kekurangan


Lanjutan 1 (satu ) orang

13. Perawat penyelia 2 2 Sesuai

14. Perawat Pertama 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

15. Perawat Gigi Trampil 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

16. Perawat Gigi Penyelia 1 1 Sesuai

17. Sanitarian Pelaksana 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

18. Sanitarian Pelaksana 1 0 Kekurangan


Lanjutan 1 (satu ) orang

19. Nutrisionis Pelaksana 1 1 Kekurangan


lanjutan 1 (satu ) orang

20. Epidemiologi Kesehatan 1 0 Kekurangan


Pratama 1 (satu ) orang

21 Pranata laboratorium 1 1 Sesuai


Kesehatan pelaksana
lanjutan

22. Pranata laboratorium 1 1 Sesuai


Kesehatan penyelia

23. Analis Kesehatan 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

24. Apoteker Ahli Pratama 1 1 Sesuai

25. Pengadministrasian Umum 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

26. Pengadministrasian rekam 1 0 Kekurangan


Medis 1 (satu ) orang

27. Pengolah Keuangan 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

28. Pengolah kepegawaian 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

29. Pengolah data 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

30. Pengemudi Ambulance 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

31. Pengolala IT 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

32. Petugas Keaman 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

33. Pramu Kebersihan 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

34. Penyuluh Kesehatan dan 1 0 Kekurangan


pencegahan penyakit 1 (satu ) orang

35. Rekam Medis Trampil 1 0 Kekurangan


1 (satu ) orang

E.Diskusi dan Tanay Jawab


Pertanyaan :
1. Apakahkan tindak lanjut dari masalah Kurangnya tenaga Kesling dan
Jawab:
Untuk tindak lanjut masalah ini Puskesmas Makrayu sedah mengajukan permintaan
tenaga tersebut ke Dinas kesehatan Kota pelembang

2. Apakah tenaga NON PNSD Dan BLUD Tidak dimasukan Kedalam perhitungan
Aplikasi Anjab Ortala?
Jawab:
Untuk Pertihungan tenaga NON PNDS dan tenaga BLUD Tidak dimasukan Dalam
Aplikasi Anjab Ortala Karena untuk tenaga ASN saja,tetapi untuk tenaga Non PNSD
dan BLUD dimasukan kedalam perhintungan Aplikasi Renbut .

3. Mengapa seperti tenaga keamanan tidak diusulkan permintaan ke Dinas Kesehatan


padahal tenaga tersebut kurang ?
Jawab :
Karena tenaga keaman saat ini sudah ada Tenaga Non PNSD yang bertugas
sebagai petugas keamaan sehingga tidak perlu untuk diajukan permintaan petugas
keamanan ke Dinas?

F. Kesimpulan dan Rencana Tindak lanjut


Berdasarkan Hasil rapat Perhitungan Analisa jabatan dan Analisa Beban Kerja
diperoleh kesimpulan Sebagai Berikut:
1. Jenis jabatan yang dibutuhkan di Puskesmas Makrayu berdasarkan Analisa jabatan
untuk jabatan yang tersedia di Puskesmas Makarayu yakni sebagai berikut:
a. Penyuluh Kesehatan Masyarakat ahli muda
b. Dokter Umum Alhi pertama
c. Asistin Apoteker Penyelia
d. Bidan Pelaksana lanjutan
e. Bidan penyelia
f. Bidah Ahli Muda
g. Perawat Penyelia
h. Perawat Pertama
i. Sanitaria Pelaksana Lanjut
j. Nutrisionis laboratorium Kesehatan Penyelia
k. Pranata Laboratorium Kesehatan Penyelia
l. Apoteker Ahli Pertama

Dengan Ketentuan Sebagai Berikut yakni :

a. Kebutuhan jenis jabatan untuk kenaikan pangkat :


Perawat muda Ahli Muda
Dokter Gigi Muda
Dokter Umum Bidan Muda
Dokter Umum Alhi pertama
b. Kebutuhan jenis jabatan berdasarkan kebutuhan yakni kebutuhan yakni sebagai
berikut:
Sanitarian sebanayak 1 (satu) orang
Perawat Gigi sebanyak 1( satu ) orang
Teknik Informatika sebanyak 1 (satu) orang

2. Rencana Tindak Lanjut


Mengajukan permintaan tenaga yang dibutuhkan ke Dinas Kesehatan kota
palembang. Khusus Sanitrian ,Perawat Gigi Teknik Informatika,pengajuan
Permintaan tenaga tetap diajukan ke Dinas Kesehatan Kota Palembang.namun
sambil menunggu pemenuhan tenaga tenaga sanitarian, Perawat Gigi di
Puskemas Makrayu dalam pelaksananan kegiatan pelayanan di puskesmas
Makrayu menunggukan tenaga sanitarian, Perawat Gigi dari dinas kesehatan kota
pelambang ( sesuai dengan SK Penunjukan dari Dinas Kesehatan Kota
Palembang ).

Mengetahiu,
Kepala Puskesmas Makrayu Notulen

Rina Haryanti,S.Tr.Keb.,M.Kes Ika Puspa dewi,SKM

Anda mungkin juga menyukai