Anda di halaman 1dari 2

KONSELING

PD.06.05/075/
No. Dokumen :
PKM.Ci/II/2022
SOP No. Revisi :
Tanggal Terbit : 1 Februari 2022
Halaman : 1/2

UPTD PUSKESMAS drg. Evie Triyanti, MM


CIAMIS NIP.19811018 201001 2 001

1. Pengertian Konseling merupakan suatu proses untuk mengidentifikasi dan penyelesaian


masalah pasien yang berkaitan dengan pengguanaan obat pasien rawat jalan,
serta keluarga pasien.
2. Tujuan Sebagai pedoman kerja petugas farmasi dalam melaksanakan konseling
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala UPTD Puskesmas Ciamis Nomor.
KS.08/065/PKM.Ci/I/2022 tentang Pelayanan farmasi Di UPTD Puskesmas
Ciamis
4. Referensi Permenkes No. 26 Tahun 2020 tentang Standar Pelayanan Kefarmasian Di
Puskesmas
5. Prosedur/Langkah- 1. Persiapan alat dan bahan :
langkah a. ATK
b. Literatur/referensi
c. Dokumen Konseling
2. Petugas yang melaksanakan :
a. Apoteker
3. Langkah-langkah :
a. Petugas farmasi menentukan kriteria pasien yang akan dilakukan
konseling, diantaranya;
1) Ibu hamil
2) Usia lanjut
3) Penderita hipertensi
4) Penderita diabetes mellitus
5) Orang terduga tuberkulosis
b. Petugas farmasi membuka komunikasi dengan pasien/keluarga
pasien
c. Petugas farmasi menanyakan 3 (tiga) pertanyaan kunci menyangkut
obat yang dikatakan oleh dokter kepada pasien dengan metode
pertanyaan terbuka (open-ended question)
d. Untuk resep baru, petugas farmasi menanyakan kepada pasien
dengan 3 prime question, yaitu:
1) Apa yang telah dokter katakan mengenai obat ini?
2) Bagaimana dokter menjelaskan cara pemakaian obat ini?
3) Apa hasil yang diharapakan oleh dokter dari pengobatan ini?
e. Untuk resep ulang, petugas farmasi menanyakan pertanyaan berikut:
1) Apa gejala atau keluhan yang dirasakan pasien?
2) Bagaimana cara pemakaian obat?
3) Apakah ada keluhan selama penggunaan obat?
f. Petugas farmasi memperagakan dan menjelaskan mengenai
pemakaian obat
g. Petugas farmasi melakukan verifikasi akhir meliputi:
1) Mengecek pemahaman pasien;
2) Mengidentifkasi dan menyelesaikan masalah yang
berhubungan dengan cara penggunaan obat untuk
mengoptimalkan terapi.
h. Petugas farmasi melakukan pencatatatan konseling yang dilakukan
6. Bagan Alir

7. Unit terkait Sub unit pelayanan di dalam Puskesmas


8. Rekaman historis perubahan
No Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai diberlakuk

Anda mungkin juga menyukai