Anda di halaman 1dari 12

DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD)

NAMA GURU : HERRY MARIYANINGSIH, S.E


MATA PELAJARAN : PRODUK KREATIF DAN KEWIRAUSAHAAN
KELAS : XI OTKP

SEMESTER DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) PENGETAHUAN

Kompeten memahami sikap dan perilaku wirausahawan,


menganalisis peluang usaha produk barang / jasa, memahami hak atas
GANJIL
kekayaan intelektual, menganalisis konsep desain / prototype dan
kemasan produk barang / jasa.

Kompeten menerapkan komunikasi efektif kehumasan, menerapkan


penyusunan pesan bidang kehumasan, menganalisis media
GENAP
komunikasi humas, menerapkan pembuatan profil organisasi, dan
menerapkan perencanaan program kehumasan.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) KETERAMPILAN

Kompeten mempresentasikan sikap dan perilaku wirausahawan , menentukan


peluang usaha produk barang / jasa , mempresentasikan hak atas kekayaan
intelektual , membuat desai / prototype dan kemasan produk barang / jasa

Kompeten melakukan komunikasi efektif kehumasan, menyusun pesan bidang


kehumasan, memilih media komunikasi humas, membuat profil organisasi, dan
menyusun rencana program kehumasan.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD)

NAMA GURU : HERRY MARIYANINGSIH, S.E


MATA PELAJARAN : PENGELOLAAN BISNIS RITEL
KELAS : XI BDP

SEMESTER DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) PENGETAHUAN

Kompeten memahami bisnis ritel, memahami manajemen bisnis ritel,


GANJIL menganalisis K3 dalam penggelolaan bisnis ritel, menerapkan sistem
informasi ritel dan menganalisis perilaku konsumen.

Kompeten menerapkan penggunaan mesin komunikasi kantor (office


communication), menganalisis perabot kantor (office furniture),
GENAP
menerapkan penataan interior kantor (office arrangement), dan
menganalisis tata ruang kantor.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) KETERAMPILAN

Kompeten melakukan bisnis ritel, melakukan manjemen bisnis ritel,


melaksanakan K3 dalam pengelolaan bisnis ritel, melaksanakan sistem
informasi bisnis informasi bisnis ritel, melakukan identifikasi perilaku
konsumen dalam bisnis ritel

Kompeten menggunakan mesin komunikasi kantor (office communication),


memilih perabot kantor (office furniture), menata interior kantor (office
arrangement), dan mendesain tata ruang kantor.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD)

NAMA GURU : HERRY MARIYANINGSIH, S.E


MATA PELAJARAN : PERENCANAAN BISNIS
KELAS : X BDP

SEMESTER DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) PENGETAHUAN

Kompeten memahami ruang lingkup kehumasan, memahami regulasi


GANJIL bidang kehumasan, memahami khalayak humas, menerapkan profesi
humas, dan menerapkan pelayanan prima kepada pelanggan.

Kompeten menganalisis lingkungan bisnis, menganalisis peluang


bisnis dengan analisis SWOT, menerapkan strategi bisnis,
GENAP
menerapkan perencanaan bauran pemasaran, menerapkan prosedur
pengurusan surat izin usaha.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) KETERAMPILAN

Kompeten melakukan pengelompokkan ruang lingkup kehumasan,


melaksanakan regulasi bidang kehumasan, melakukan pengelompokkan
khalayak humas, melaksanakan etika dan kode etik profesi humas, dan
melaksanakan pelayanan prima kepada pelanggan.

Kompeten melakukan analisis lingkungan bisnis, melakukan analisis peluang


bisnis dengan analisis SWOT, menentukan strategi bisnis, menyusun rencana
bauran pemasaran, melaksanakan pengurusan surat izin usaha.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD)

NAMA GURU : HERRY MARIYANINGSIH, S.E


MATA PELAJARAN : MARKETING
KELAS : X BDP

SEMESTER DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) PENGETAHUAN

Kompeten memahami pasar, menerapkan analisis pasar, menganalisis


segmentasi pasar, menerapkan bauran pemasaran (marketing mix),
GANJIL
menganalisis strategi segmentating, targeting, dan positioning
produk.

Kompeten menerapkan komunikasi efektif kehumasan, menerapkan


penyusunan pesan bidang kehumasan, menganalisis media
GENAP
komunikasi humas, menerapkan pembuatan profil organisasi, dan
menerapkan perencanaan program kehumasan.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) KETERAMPILAN

Kompeten menentukan pasar, melakukan analisis pasar, melakukan segmentasi


pasar, melakukan bauran pemasaran (marketing mix), melakukan segmentating,
targeting, dan positioning produk.

Kompeten melakukan komunikasi efektif kehumasan, menyusun pesan bidang


kehumasan, memilih media komunikasi humas, membuat profil organisasi, dan
menyusun rencana program kehumasan.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD)

NAMA GURU : HERRY MARIYANINGSIH, S.E


MATA PELAJARAN : KOMUNIKASI BISNIS
KELAS : X BDP

SEMESTER DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) PENGETAHUAN

Kompeten menerapkan komunikasi bisnis, menerapkan komunikasi


GANJIL dalam bahasa Inggris, menganalisis presentasi bisnis, menganalisis
produk dan pelayanan, menerapkan negosiasi bisnis.

Kompeten menerapkan komunikasi efektif kehumasan, menerapkan


penyusunan pesan bidang kehumasan, menganalisis media
GENAP
komunikasi humas, menerapkan pembuatan profil organisasi, dan
menerapkan perencanaan program kehumasan.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) KETERAMPILAN

Kompeten melakukan komunikasi bisnis, melakukan komunikasi bisnis dalam


bahasa Inggris, melakukan presentasi bisnis, melakukan rekomendasi produk
dan pelayanan, melakukan negosiasi bisnis.

Kompeten melakukan komunikasi efektif kehumasan, menyusun pesan bidang


kehumasan, memilih media komunikasi humas, membuat profil organisasi, dan
menyusun rencana program kehumasan.
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD)

NAMA GURU : HERRY MARIYANINGSIH, S.E


MATA PELAJARAN : ADMINISTRASI UMUM
KELAS : X AKL, BDP, OTKP

SEMESTER DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) PENGETAHUAN

Kompeten memahami administrasi, menganalisis job, tugas, dan uraian


pekerjaan pada kegiatan administrasi, menganalisis persyaratan personil
GANJIL
administrasi, memilih bentuk struktur organisasi, memahami fungsi-fungsi
manajemen.

GENAP
DESKRIPSI KOMPETENSI DASAR (KD) KETERAMPILAN

Kompeten mengelompokkan jemis-jenis administrasi, membuat uraian tugas


setiap tingkatan jabatan pada kegiatan administrasi, menyususn persyaratan
personil administrasi, membuat struktur organisasi, mengklasifikasi fungsi-
fungsi manajemen.

Anda mungkin juga menyukai