Anda di halaman 1dari 9

ISU ETIKA DALAM

PELAYANAN
KEBIDANAN
Kelompok 4
Anggota kelompok:
Diffa Khaidiza
(04419616043)

Puput Novianti
(04419616018)

Raden Erliza R.F


(04419616020)
Pengertian issue etika
Issu merupakan suatu masalah yang berkembang di lingkungan masyarakat yang
belum dapat dipastikan kebenaran dan membutuhkan suatu pembuktian. Issu etik
dalam pelayanan kebidanan merupakan topik penting yang berkembang didalam
masyarakat tentang nilai manusia dalam menghargai satu tindakan yang
berhubungan dengan segala aspek kebidanan yang menyangkut baik dan buruknya.
Beberapa permasalahan etik dalam kehidupan sehari – hari
yaitu :
a. Persetujuan dalam proses melahirkan.
b. Memilih atau mengambil keputusan dalam persalinan
c. Kegagalan dalam proses persalinan
d. Pelaksanaan USG dalam kehamilan
e. Konsep normal pelayanan kebidanan
f. Bidan dan pendidikan seks
Issue moral
Isu Moral adalah merupakan topik yang penting berhubungan dengan benar dan
salahdalam kehidupan sehari-hari, sebagai contoh nilai-nilai yang berhubungan
dengan kehidupanorang sehari - hari menyangkut kasus abortus euthansia,
keputusan untuk terminasikehamilan.
Beberapa contoh isu moral dalam kehidupan sehari-hari:
1. Kasus abortus
2. Euthanansia
3. Keputusan untuk terminasi kehamilan
DILEMA DAN KONFLIK MORAL

Dilema moral adalah suatu keadaan dimana dihadapkan pada dua alternative pilihan, yang
kelihatannya sama atau hampir sama dan membutuhkan pemecahan masalah.
Dilema muncul karena terbentur pada konflik moral, pertentangan batin, atau
pertentangan antara nilai-nilai yang diyakini bidan dengan kenyataan yang ada.

Konflik moral menurut Johnson adalh bahwa konflik atau dilema pada dasarnya sama ,
kenyataannya konflik berada diantara prinsip moral dan tugas yang mana sering
menyebabkan dilema.
ETIKA DAN DILEMA

Etik merupakan bagian dari filosofi yang berhubungan erat dengan nilai manusia
dalam menghargai suatu tindakan, apakah benar atau salah dan apakah
penyelesaiannya baik atu buruk ( Jonas,1994).
Dilema muncul karena terbentur pada konflik moral, pertentangan batin atau
pertentangan antara nilai-nilai yang diyakini bidan dengan kenyataan yang ada.
Masalah etik moral yang mungkin terjadi :
Bidan harus memahami dan mengerti situasi etik moral, yaitu :
1) Untuk melakukan tindakan yang tepat dan berguna
2) Untuk melakukan masalah yang perlu diperhatikan
Langkah-langkah penyelesaian masalah

Langkah – langkah penyelesaian masalah :


1) Melakukan penyelidikan yang memadai
2) menggunakan sarana ilmiah dan keterangan para ahli
3) Memperluas pandangan tentang situasi
4) Kepekaan terhadap pekerjaan
5) kepekaan terhadap kebutuhan Orang lain
erima Kasih
T

Anda mungkin juga menyukai