Anda di halaman 1dari 17

PROPOSAL BISNIS

PROGRAM WIRAUSAHA MAHASISWA (PWM)

TAPODISKO FLORA

PENGUSUL
ANDI FAIZ AYU LESTARI 46121101
RAHMAWATI SYAHRIR 46121117
RATIH FATMAWATI 46121118

UPT. PENGEMBANGAN KARIR DAN


KEWIRAUSAHAAN POLITEKNIK NEGERI UJUNG
PANDANG
Agustus, 2022
Lembar Pengesahan
Program Wirausaha Mahasiswa (PWM) PNUP 2022
1. Judul Bisnis : Tapodisko Flora
2. Ketua Pelaksana
a. Nama Lengkap : Andi Faiz Ayu Lestari
b. NIM 46121101
c. Program Studi : D4 Akuntansi Manajerial
d. Jurusan : Akuntansi
e. Alamat : Nusa Harapan Permai C2/7, BTP, Makassar.
f. No. HP/WA 081242097350
g. Email : andifaizak1@gmail.com
3. Anggota Pelaksana Kegiatan : 3 orang
4. Dosen Pendamping
a. Nama Lengkap dan Gelar : A. Nursyamsi Amin, S.ST., M.BA.
b. NIP/NIDN : 198903082018032001/0008038909
c. Alamat : Jl. Adhyaksa 2 No. 24
d. No. HP/WA 085255610408
Makassar, 5 Agustus 2022
Dosen Pendamping Ketua Tim Pelaksana

A. Nursyamsi Amin, S.ST., MBA. Andi Faiz Ayu Lestari


Nip: 198903082018032001 46121101

Mengetahui, Menyetujui,
Wakil Direktur I, Kepala UPT. Pengembangan Karir
Bidang Akademik, Kemahasiswaan dan Alumni dan Kewirausahaan PNUP

Ahmad Zubair Sultan, S.T., M.T., Ph.D. Hasdaryatmin Djufri, S.T., M.T
Nip: 19740423 199903 1 002 Nip: 198105082015041001

i
Daftar Isi
Lembar Pengesahan........................................................................................................i
Daftar Isi........................................................................................................................ii
Kata Pengantar.............................................................................................................iii
Usulan Proposal Bisnis..................................................................................................1
1. Pengusul dan Merk Usaha..................................................................................1
2. Noble Purpose.....................................................................................................1
3. Informasi Produk................................................................................................2
4. Sasaran Pelanggan/Target Pasar.........................................................................3
5. Hubungan dengan Pelanggan.............................................................................4
6. Sumber Daya......................................................................................................5
7. Keuangan............................................................................................................6
Lampiran Pendukung.....................................................................................................8
1. Foto Produk........................................................................................................8
2. Alamat dan lokasi Usaha....................................................................................8
3. Biodata Ketua dan Anggota Tim........................................................................9

ii
Kata Pengantar
Puji Syukur pengusul panjatkan kepada Tuhan Yang Maha Esa yang telah
memberikan kepada pengusul limpahan karunia serta anugerah-Nya sehingga
pengusul dapat menyelesaikan proposal bisnis yang semoga dilancarkan segala yang
penulis niatkan dalam rangka membangun kemandirian. Sholawat serta salam semoga
tetap tercurahkan kepada Nabi Muhammad sallallahu alai wassalam yang karenanya
dunia menjadi penuh cahaya pengetahuan dan keimanan sebagai tauladan pemimpin
berakhlakul karimah serta pengusaha muslim yang menjadi rahmat bagi semesta
alam.
Bisnis “Tapodisko Flora” adalah bisnis rintisan yang bergerak dibidang obat
herbal yang merupakan ciri khas dari kota Sengkang. Pengusul sebagai mahasiswa
wirausaha, ingin mengangkat budaya Sengkang beserta ciri khasnya melalui
pendidikan yang pengusul kembangkan.
Namun demikian, kebutuhan modal yang besar menjadi salah satu alasan
menjadikan pengusul mengajukan proposal bisnis sebagai ikhtiar dalam mendapatkan
modal dari para investor.Pengusul sadar bahwa dalam proposal bisnis yang pengusul
susun masih terdapat banyak ketidaksempuranaan termasuk dalam penyusunan
konsep kewirausahaan yang pengusul ajukan. Oleh karena itu, pengusul sangat
mengharapkan adanya saran dan kritik guna perbaikan di masa yang akan datang.

Makassar, 5 Agustus 2022

Pengusul

iii
Usulan Proposal Bisnis
1. Pengusul dan Merk Usaha
a. Nama/merk perusahaan
Tapodisko Flora
b. Awal bisnis mulai berjalan
Bisnis berjalan sejak tahun 2020
c. Personil bisnis
No Nama NIM Prodi Angkatan Keterangan
Andi faiz D4 Akuntansi
1 46121101 2021 Ketua
Ayu Lestari Manajerial
Rahmawati D4 Akuntansi
2 Syahrir 46121117 Manajerial 2021 Anggota
Ratih D4 Akuntansi
3 46121118 2021 Anggota
Fatmawati Manajerial

d. Tempat usaha
Tempat usaha yang digunakan untuk memproduksi adalah sebuah
bangunan rumah

e. Status tempat usaha


Swasta/Usaha mandiri
f. Dosen pembimbing
A. Nursyamsi Amin, S.ST., MBA.
2. Noble Purpose
a. Hal mulia
1. Syukur nikmat dengan memanfaatkan SDA dengan sebaik-baiknya
sebagai titipan ilahi untuk manusia
2. Membantu menciptakan lapangan pekerjaan
3. Membantu memelihara kesehatan manusia
4. Mengurangi tingkat konsumsi obat kimia
5. Meneruskan warisan leluhur

1
b. Pemicu hal mulia
1. Adanya kesadaran peduli kasih lingkungan dan kepada sesam
manusia yanng membutuhkan
2. Adanya hasrat ekonomi sosial yang bermoral

c. Jenis bisnis
Usaha ini merupakan usaha yang bergerak dibidang produksi tanaman
d. Target
herbalomset dan
toga di net profit yang bisa diproduksi menjadi makanan,
masyarakat
minuman,
1) Produk dan perawatan
bubuk kulitmenghasilkan
jahe merah yang halal dan baiksebesar
omset untuk kesehatan
Rp. 3.000tubuh.
.000
3. danProduk
Informasi net profit sebesar Rp. 1.000.000 dari hasil penjulan 100pcs/bulan.
2) Produk sirup jahe merah menghasilkan omset sebesar Rp. 1.500.000
a. Produk/jasa
dan net profit 25% dari omset penjulan
3) Produk
Bubuk Jahebedak
Merah,bolong
Sirupmenghasilkan omset
Jahe Merah, dan sebesar
Bedak Rp.1.500.000 dan
Bolong
b. Asalnet
ideprofit
produksebesar Rp. 500.000 dari hasil penjulan 100pcs/bulan.
Melihat disekitaran tempat tinggal kami, banyak penduduk yang menanam
c. Bagaimana produk
jahe merah, bisa dan
kunyit, menyelesaikan masalah
rempah lainnya dan memenuhi
termasuk saya dan orang tua.
keinginan calon pelanggan?
Dimasa pandemi Covid-19, banyak orang yang membutuhkan jahe merah,
dari situlah
Usaha muncul
ini dapat sebuah idemasalah
menyelesaikan untuk pada
menjadikannya peluang bisnis
masyarakat yang
dengan membuatminuman
membutuhkan suatu produk yang penyajiannya
penghangat badan denganlebih
cara praktis. Tanaman
pembuatannya
herbal khususnya jahe merah yang sekarang banyak dicari selama
pandemi, kami manfaatkan dengan mengolahnya menjadi produk siap
pakai seperti bubuk jahe merah, yaitu sirup jahe merah, permen jahe merah,
dan bedak bolong. Menariknya, jahe merah yang menjadi bahan utama ini
diolah sampai tak bersisa. Sampai kupasan kulit nya menjadi salah satu
bahan dalam menghasilkan produk kecantikan bedak bolong yang kaya

2
praktis dan masyarakat yang ingin merawat tubuh menggunakan
produk alami.
d. Kompetitor/pesaing
UMKM yang mengolah jahe menjadi makanan/minuman ataupun
e. Keunggulan produk kompetitor
produk perawatan kulit, seperti: sarabba, sirup, manisan jahe, dan
1. Lebih luas jangkauan pasarnya
f. Keunggulan produk disbanding produk kompetitor
2. Memanfaatkan media sosial dengan cangggih dan efektif
1. Harga terjangkau
3. Menggunakan yangproduksi
proses cocok untuk semua kalangan masyarakat
g. Bagaimana mendapatlan keuntunganyang
darilebih canggih
bisnis?
2. Bahan baku produk (jahe merah) yang ditanam sendiri
1. Menjual
3. di Toko
Menggunakan Tapodisko
jahe Flora
merah yang berkualitas
4. Sasaran
2. Pelanggan/Target Pasar
4. Memberikan pelayanan prima terhadapSengkang
Menitipkan produk di Toko oleh-oleh pelanggan
3. Memperluas
a. Pelanggan jaringanideal
spesifik/target pasar
jangkauan bisnis
Target ideal bisnis yaitu orang tua, remaja, dan pecinta produk sehat.
b. Target pasar 3 bulan pertama bisnis berjalan
Orang tua dan remaja daerah Sengkang dan sekitarnya.
c. Bagaimana calon pelanggan mencari produk yang ditawarkan?
Dapat ditemukan di media sosial seperti instagram, whatsapp, facebook,
dan e-commerce yang memudahkan pembeli untuk mendapatkan produk
tanpa harus keluar rumah.

3
d. Apa yang membuat pelanggan kecewa terhadap produk seperti yang
ditawarkan dan sudah tersedia di pasar?
1) Tidak memberikan pelayanan dengan cepat
2) Harga kurang bersaing
3) Ada pembeda dari segi rempah pilihan yang digunakan dan tingkat
ketahanannya.

e. Dari semua kekecewaan dan harapan calon pelanggan, apakah produk


bisa menyelesaikan kekecewaan dan memenuhi harapan yang mana?
1) Produk kami bisa melayani pembeli sesuai dengan kebutuhan
2) Harga bervariasi sesuai kebutuhan pelanggan
3) Rempah-rempah yang digunakan sangat alami tidak ada zat kimia,
sehingga memiliki aroma yang khas.

5. Hubungan dengan Pelanggan


a. Bagaimana strategi Anda agar calon pelanggan membeli produk Anda?
Memberi diskon kepada pelanggan pada saat tertentu, dan mengadakan
b. Bagaimana caranya Anda merespon pelanggan?
giveaway atau memberi testimonial untuk saat pertama kali
Dengan menggunakan
memperkenalkan produk.fitur pada whatsapp, instagram, facebook yaitu
c. Strategi yang akan dilakukan untuk menjadikan pelanggan loyal
pesan otomatis, sehingga bisa merespon lebih cepat pesan dari pelanggan.
Memberikan
Serta aktif
d. Dimana produk gratis,
calonmerespon dapatatau
melalui
pelanggan hadiah
media kepada pelanggan yang
telepon.
membeli produk?
sering membeli produk kami.
Pelanggan bisa membeli produk melalui online (media sosial, e-
commerce) dan offline (toko tapodisko flora dan toko oleh-oleh sengkang)

4
6. Sumber Daya
a. Keahlian masing-masing tim
1. Andi Faiz Ayu Lestari
Memiliki keahlian dalam proses memproduksi produk dan
kemampuan dalam mempimpin sebuah tim.

2. Rahmawati Syahrir
Memiliki keahlian dalam bidang manajemen dan pencatatan keuangan.

3. Ratih Fatmawati
Mampu mengontrol aktivitas produksi, bekerja dengan rapih,
dan memiliki kemampuan dalam hal pelayanan prima.

b. Tanggung jawab masing-masing tim


1) Andi Faiz Ayu Lestari
Bertanggung jawab sebagai pemimpin dan keseluruhan
manajemen aktivitas Tapodisko Flora

2) Rahmawati Syahrir
Bertanggung jawab atas fungsi manajemen, keuangan dan
akuntansi Tapodisko Flora

3) Ratih Fatmawati
Bertanggung jawab atas aktivitas produksi Tapodisko Flora

c. Peralatan dan bahan yang dibutuhkan untuk membuat produk


Peralatan:
1) Mesin pengupas
2) Mesin parut
3) Panci stainless
4) Mesin penghapus dan
penyaringan Bahan:
1) Jahe merah
2) Gula
3) Rempah-rempah pilihan

d. Mitra
Bermitra bisnis dengan petani jahe merah, toko oleh-oleh di kota sengkang,
koperasi kampus (Koperasi PNUP), dan kurir jasa pengiriman.

5
7. Keuangan
a. Biaya yang dibutuhkan dalam menyediakan, menjual hingga produk sampai
ke pelanggan
1) Biaya produksi
2) Biaya angkut penjualan
b. Proyeksi keuangan 6 bulan ke depan
1) Usulan RAB
No Rincian Kebutuhan Jumlah
1 Biaya Produksi/Penjualan 4.050.000
2 Peralatan Produksi 3.950.000
Jumlah 8.000.000

2) Perhitungan Fixed Cost dan Variabel Cost yang dibutuhkan di dalam usaha
No Rincian Pengeluaran Jumlah
A. Fixed Cost (Biaya Tetap):
1. Biaya Pembelian Alat Pemeras Jahe 3.000.000
2. Biaya Pembelian Alat Pemarut Jahe 350.000
3. Biaya Pembelian Timbangan Digital 350.000
4. Biaya Pembelian Alat Press Kemasan 250.000
Total Fixed Cost 3.950.000
B. Variable Cost (Biaya Variable)
1 Biaya Bahan Baku (Jahe Merah) 1.000.000
Biaya Bahan Penolong (Rempah
2 2.000.000
tambahan, gula aren, gula putih)
3 Biaya Kemasan Produk 750.000
4 Biaya Angkut 300.000
Total Variable Cost 4.050.000

3) Perhitungan biaya produksi dan harga jual produk/jasa


No Rincian kebutuhan Jumlah
A. Harga Pokok Produksi/Penjualan (HPP):
1 Biaya Pembelian 4.050.000
B. Total HPP: 4.050.000
2 Jumlah Unit Produk Bubuk Jahe Merah 100
3 Jumlah Unit Produk Sirup Jahe Merah 100
4 Jumlah Unit Produk Bedak Bolong 100
C. Jumlah Unit Produk: 300
5 Biaya Per Unit Bubuk Jahe Merah 6.750
6 Biaya Per Unit Bedak Bolong 4.725
7 Biaya Per Unit Sirup Jahe Merah 2.025

6
4) Perhitungan target omset dan net profit usaha anda 6 bulan
Rincian
No. Kebutuhan Bulan 1 Bulan 2 Bulan 3 Bulan 4 Bulan 5 Bulan 6
Target
A Omset 7.500.000 8.250.000 9.075.000 9.990.000 10.995.000 12.090.000
Target
B 750.000 825.000 907.500 1.005.750 1.112.325 1.219.057
Laba

7
Lampiran Pendukung

1. Foto Produk

Bedak Bolong, Jahe Merah, dan Sirup Jahe Merah

2. Alamat dan lokasi Usaha


Jalan Poros Trumpakkae, Lamata, Kec. Gilireng, Kab. Wajo, Sulawesi Selatan.

8
3. Biodata Ketua dan Anggota Tim
DAFTAR RIWAYAT HIDUP KETUA DAN
ANGGOTA PROGRAM MAHASISWA WIRAUSAHA
(PWM) “TAPODISKO FLORA”

A. Ketua Pengusul
a. Identitas diri
1 Nama Lengkap Andi Faiz Ayu Lestari
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi D4 Akuntansi Manajerial
4 NIM 46121101
5 Tempat dan Tanggal Lahir Anabanua, 10 Desember 2003
6 Email andifaizak1@gmail.com
7 Nomor Tlp/HP 081242097350
b. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama
SDN 217 LAMATA SMPN 3 GILIRENG SMKN 1 WAJO
Institusi
Jurusan
Tahun
2009-2015 2015-2018 2018-2021
Masuk-Lulus
c. Bisnis/Kegiatan kewirausahaan yang pernah diikuti
No Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
1 Entrepeneur Festival Lomba BMC 02 Agustus 2022 di Gedung
Aula Kampus 1 PNUP
2 Diklat Three in One Pembuatan aneka 15 Februari 2022 di Balai
olahan berbasis Diklat Industri Makassar
rumput laut
d. Penghargaan dam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi
lainnya)
Institusi Pemberi
No Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1 Juara 3 Lomba BMC PNUP 2022
e. Tapodisko Flora
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi

9
salah satu persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa Wirausaha
(PMW) 2022.
Makassar, 5 Agustus 2022
Pengusul,

(Andi Faiz Ayu Lestari)

1
B. Anggota Pengusul
a. Identitas diri
1 Nama Lengkap Rahmawati Syahir
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi D4 Akuntansi Manajerial
4 NIM 46121117
5 Tempat dan Tanggal Lahir Makassar, 20 Januari 2003
6 Email rahmawatisyahrirxak1@gmail.com
7 Nomor Tlp/HP 081524982262
b. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama SDN PONGTIKU 1 SMPN 10 SMKN 4
Institusi MAKASSAR MAKASSAR MAKASSAR
Jurusan Akuntansi
Tahun
2009-2015 2015-2018 2018-2021
Masuk-Lulus
c. Bisnis/Kegiatan kewirausahaan yang pernah diikuti
No Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
d. Penghargaan dam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi
lainnya)
Institusi Pemberi
No Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1

e. Tapodisko Flora
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi
salah satu persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa Wirausaha
(PMW) 2022.
Makassar, 5 Agustus 2022
Pengusul,

(Rahmawati Syahrir)

1
C. Anggota Pengusul
a. Identitas diri
1 Nama Lengkap Ratih Fatmawati
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi D4 Akuntansi Manajerial
4 NIM 46121118
5 Tempat dan Tanggal Lahir Malang, 19 Maret 2003
6 Email ratihfatma03@gmail.com
7 Nomor Tlp/HP 082191274677

b. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama SDN 01 SMPN 02 SMKN 4
Institusi JOGOMULYAN TIRTOYUDO MAKASSAR
Jurusan Akuntansi
Tahun
2009-2015 2015-2018 2018-2021
Masuk-Lulus

c. Bisnis/Kegiatan kewirausahaan yang pernah diikuti


No Nama Kegiatan Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
1 Entrepeneur Festival Lomba BMC 02 Agustus 2022 di Gedung
Aula Kampus 1 PNUP

d. Penghargaan dam 10 tahun terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)
Institusi Pemberi
No Jenis Penghargaan Tahun
Penghargaan
1 Juara 3 Lomba BMC PNUP 2022

e. Tapodisko Flora
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar
dan dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari
ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima
sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi
salah satu persyaratan dalam pengajuan Program Mahasiswa Wirausaha
(PMW) 2022.
Makassar, 5 Agustus 2022
Pengusul,

(Ratih Fatmawati)

1
1

Anda mungkin juga menyukai