Anda di halaman 1dari 13

LAPORAN KUNJUNGAN INDUSTRI

PT.TIRTA FRESINDO JAYA (MAYORA GROUP)

Disusun oleh:
Lia Iqfatul Maula NIS.8816

KOMPETENSI KEAHLIAN AGRIBISNIS


PENGOLAHAN HASIL PERIKANAN
SMK NEGERI 1 JEPARA
TAHUN AJARAN 2023
DAFTAR ISI
BAB I..................................................................................................................................................................
LATAR BELAKANG......................................................................................................................................
TUJUAN.......................................................................................................................................................
MANFAAT....................................................................................................................................................
BAB II.................................................................................................................................................................
PELAKSANAAN...........................................................................................................................................
A. Waktu dan Tempat...........................................................................................................................
B. Lokasi Kunjungan............................................................................................................................
BAB III................................................................................................................................................................
HASIL KUNJUNGAN INDUSTRI..................................................................................................................
BAB IV...............................................................................................................................................................
PENUTUP....................................................................................................................................................
A. KESIMPULAN...................................................................................................................................
B. SARAN..............................................................................................................................................
LAMPIRAN DOKUMENTASI KEGIATAN.....................................................................................................
LEMBAR PENGESAHAN
KUNJUNGAN INDUSTRI
PT.TIRTA FRESINDO JAYA CIMANDE BOGOR

Jepara,31 Oktober 2023


Disahkan:

KA.Kompetensi Keahlian

Heny Akbar S.pd. Indah Ari Ratnasari


NIP.197005101997021003 NIP. 198503042011012007

Mengetahui
Kepala Sekolah SMK N 1 Jepara

Sugiyanto ,S.pd.,S.ST.,M.pd
NIP.197005101997021003
BAB I

LATAR BELAKANG
Dengan semakin berkembangnya ilmu pengetahuan dan teknologi saat ini, tuntutan
terhadap metode pengajaran, pendidikan dan materinya juga meningkat. Untuk itu, Sekolah
Menegah Kejuruan Negeri 1 Jepara, sebagai lembaga pendidikan yang berorientasi pada ilmu
pengetahuan dan teknologi, dengan mengakomodasi perkembangan yang ada, dengan
memberikan kesempatan kepada siswa untuk melakukan kegiatan yang memungkinkan siswa
untuk melihat langsung bidang kerja yang ada yaitu dengan kegiatan Kunjungan Industri.
Didalam kegiatan studi ekskursi mahasiswa tidak hanya melalui proses pendidikan akademis
saja tetapi juga melalui pendidikan non akademis. Sistem Informasi sebagai jurusan yang
berada di bawah naungan Jurusan Teknik Industri STT POMOSDA berusaha menunjukkan
ketanggapan akan pentingnya pengembangan potensi sumber daya manusia. Sumber Daya
Manusia (SDM) yang memiliki keahlian dibidang Manufaktur yang profesional di Negara
kita relative kurang dan prospek serta peluang mengembangkan pengelolaan Sumber Daya
Alam (SDA) sekarang dan kedepan sangat potensial. Serta sangat perlunya pengembangan
potensi-potensi kewirausahaan di Indonesia mengingat tahun 2015 kita bersaing dengan SDM
dari luar negri yang di sebut Masyarakat Ekonomi Asean (MEA).
Maka dari itu kami Himpunan Mahasiswa Teknik Industri (HMTI), Sekolah Tinggi
Teknologi Pondok Modern Sumber Daya At-taqwa (STT POMOSDA) ingin mengadakan
kunjungan industri ke Perusahaan Pembuatan Kripik Buah Dan Kebun Teh Malang, guna
untuk memperdalam informasi antara perusahaan dan dunia pendidikan dalam hal ini
Perguruan Tinggi, sehingga mahasiswa sudah mempunyai bekal untuk meningkat kan
kemampuan dan wawasan dalam dunia usaha dan dunia Industri.

TUJUAN

Dengan kegiatan ini diharapkan:


1. Siswa-siswi dapat melihat dan merasakan secara langsung aktivitas didunia
industri,dengan demikian siswa-siswi akan memiliki gambaran seperti apa kegiatan
industri yang sesuai dengan jurusan masing-masing.
2. Menumbuhkan semangat untuk optimasi skills agar lebih siap untuk terjun kedunia
industri saat lulus nanti.
3. Belajar Attitude,disiplin dab budaya industri lainnya,karena ketika berada di
lingkungan industri harus mengikuti aturan yang ada di industri tersebut.
4. Memahami cara kerja alat-alat industri modern.
5. Mendapatkan ilmu dan informasi barun seputar dunia industri.

MANFAAT

Manfaat dari penulisan ini adalah memahami seta mengetahui aspek operasional dan
aspek sumber daya manusia pada perusahaan terbuka di Indonesia yaitu PT.Tirta Fresindo
Jaya.
BAB II

PELAKSANAAN

A. Waktu dan Tempat

Kegiatan Kunjungan Industri dilaksanakan pada:


Hari: Sabtu
Tanggal: 13 Oktober 2023
Tempat: PT.TIRTA FRESINDO JAYA CIMANDI BOGOR

B. Lokasi Kunjungan

Jl. Raya Cibadak No.Km,Cimande Hilir, Kec,Caringin,Kabupaten Bogor,


Jawa Barat 16730

https://maps.app.goo.gl/R26zqsbc35qvy5JJ9
BAB III

HASIL KUNJUNGAN INDUSTRI

PT.Fresindo jaya adalah suatu perusahaan yang bergerak di bidang manufaktur yang
memproduksi minuman dalam kemasan. PT Tirta Fresindo Jaya (Mayora Group)
PT Tirta Fresindo Jaya (Mayora Group) adalah anak perusahaan dari PT Mayora Indah Tbk,
bergerak di bidang industri serta memproduksi makanan dan minuman olahan juga dikenal
sebagai market leader yang sukses menghasilkan produk – produk yang menjadi pelopor pada
kategorinya masing – masing. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Tirta Fresindo Jaya
(Mayora Group).

PT Mayora Indah Tbk (Perseroan) berdiri pada tahun 1977 dengan pabrik pertama
berlokasi di Tangerang dengan target market wilayah Jakarta dan sekitarnya. Setelah sanggup
memenuhi pasar Indonesia, Perseroan melakukan Penawaran Umum Perdana dan menjadi
perusahaan publik pada tahun 1990 dengan target market; konsumen Asean. Kemudian
melebarkan sayapnya ke negara negara di Asia. Dan saat ini produk Perseroan telah tersebar
di 5 benua di dunia. Berikut ini adalah Lowongan Kerja PT Mayora Indah Tbk (Mayora
Group) Terbaru.

Bisnis ini berkembang dan Grup Mayora kemudian secara resmi didirikan pada tahun
1977 dan sejak itu telah berkembang menjadi perusahaan global yang diakui dalam industri
Fast Moving Consumer Goods.
Le Minerale ,air pegunungan yang berasal dari sumber mata air pegunungan terpilih yang
terfilter dan kaya mineral alami.
Teh Pucuk Harum adalah minuman teh yang dibalut dengan kemasan praktis yang siap
minum.Ukuran pada minuman botol ini adalah 500 ml dan masih banyak lagi.
Kopiko 78 derajat Celcius Coffe Latte 240 ml merupakan minuman kopi Indonesia dari
Kopiko yang terbuat dari biji kopi pilihan. Diekstraksi pada suhu 78 derajat celcius, Netto
240 ml.
BAB IV

PENUTUP

A. KESIMPULAN
1. PT Tirta Fresindo Jaya merupakan anak perusahaan dari perusahaan multi
nasional.
2. MAYORAINDAH Tbk, yang menerapkan tata letak berdasarkan produk
(product layout).
3. PT. Tirta Fresindo Jaya memiliki bentuk kepemilikan PT. (Perseroan
Terbatas) dengan strukturorganisasi garis.
4. PT. Tirta Fresindo Jaya telah menerapkan HACCP dan mendapat sertifikasi
ISO.
5. Bahan baku pembuatan Teh Pucuk Harum (TPH) di PT. Tirta Fresindo Jaya
adalah daun tehkering, gula, flavouring agent, dan penstabil.
6. Secara umum proses produksi Teh Pucuk Harum (TPH) di PT. Tirta Fresindo
Jaya meliputi tahappenerimaan (unloading) dan penyimpanan bahan baku,
formulasi, pencampuran (mixing) sterilisasi (UHT), filling, dan pengemasan.
7. Kapasitas produksi TPH adalah sebesar 90.000 karton per hari.
8. PT. Tirta Fresindo Jaya melakukan proses produksi teh dalam botol dengan
menggunakan sistemmekanisasi industri yang berlangsung secara otomatis
dan kontinyu kecuali bagianpenggudangan yang masih membutuhkan bantuan
tenaga manusia.
9. Teh Pucuk Harum (TPH) memiliki 2 (dua) jenis kemasan, yaitu kemasan
primer (botol PET dantutup botol HDPE) dan kemasan sekunder (karton)
dengan volume sebesar 350 ml/botol dandalam satu kemasan karton berisi 24
botol produk.
10. Daya yang digunakan berupa listrik, sumber daya manusia, dan sumber daya
alam.
11. Pengendalian mutu PT. Tirta Fresindo Jaya dilakukan mulai dari penerimaan
dan penyimpananbahan baku, saat dan setelah proses produksi, pengemasan,
finished good,dan penyimpanan.
12. Sanitasi yang diterapkan di PT. Tirta Fresindo Jaya antara lain dari bahan baku
dan bahan pembantu, ruang produksi dan lingkungan pabrik, peralatan
produksi, gudang, serta sanitasi pekerja.
13. PT. Tirta Fresindo Jaya memiliki Instalasi Pengolahan Limbah (IPAL) berupa
limbah nadat dan limbah cair

B. SARAN
1. Penerapan sanitasi pekerja perlu ditingkatkan untuk lebih menjamin dan
meningkatkan kualitas produk yang diproduksi oleh PT. Tirta Fresindo Jaya,
terutama dalam hal pengambilan sampel saat incoming raw material dan
selama proses sanitasi peralatan dalam proses produksi (Cleaning in Place/
CIP).
2. Penerapan sanitasi pekerja perlu ditingkatkan untuk lebih menjamin
LAMPIRAN DOKUMENTASI KEGIATAN

Anda mungkin juga menyukai