Anda di halaman 1dari 3

ALUR TUJUAN PEMBELAJARAN (ATP)

Nama penyusun : Nurlita Puji Prilliatni


Pendidikan : SLB C YPSLB Gemolong
Fase /Kelas/Semester : A/1//I
Mata Pelajaran : Matematika
Elemen Capaian Pembelajaran Tujuan Pembelajaran Alur Tujuan Pembelajaran
Bilangan Pada akhir Fase A, peserta didik • Melalui tanya jawab peserta didik 1. Mengenal lambang bilangan
dapat membilang lambang mampu membilang lambang asli sampai 10 baik lisan,
bilangan asli sampai dengan 20, bilangan asli sampai 20 tulisan dan isyarat
mengurutkan bilangan asli • Melalui demonstrasi peserta didik 2. Menuliskan lambang bilangan
sampai dengan 20 menggunakan mampu mengurutkan bilangan asli asli sampai 10
benda konkret, dan menuliskan sampai dengan 20 menggunakan 3. Menuliskan nama bilangan asli
lambang bilangan asli sampai benda konkret sampai 10 menggunakan braille
dengan 20, menunjukkan cara • Melalui pemberian tugas 4. Mengurutkan bilangan asli
penjumlahan bilangan asli yang menggunakan braille peserta didik sampai dengan 10
hasilnya maksimal 10 dengan mampu menuliskan lambang menggunakan benda konkret
menggunakan benda konkret. bilangan asli sampai dengan 10 5. Melakukan operasi hitung
• Melalui tanya jawab peserta didik penjumlahan bilangan asli
mampu menunjukkan cara sampai dengan 10
penjumlahan bilangan asli yang menggunakan benda konkret.
hasilnya maksimal 20 dengan
menggunakan benda konkret
Pengukuran Pada akhir Fase A, peserta didik • Melalui demonstrasi peserta didik 1. Membandingkan tinggi-
dapat membandingkan tinggi- dapat membandingkan tinggi- rendah menggunakan benda
rendah, panjang-pendek benda rendah, panjang pendek benda konkret yang ada di sekitar
konkret konkret 2. Membandingkan
• Melelui demonstrasi peserta didik panjangpendek menggunakan
dapat membandingkan panjang benda konkret yang ada di
pendek benda konkret sekitar
Geometri Pada akhir Fase A, peserta didik • Melalui demonstrasi peserta didik 1. Mengenal bangun datar
dapat mengenal benda-benda mampu mengenal benda-benda (segitiga, persegi dan
bangun ruang (kubus, balok, dan bangun ruang (kubus, balok, dan lingkaran)
bola) mengelompokkan bangun bola) 2. Menunjukkan bangun datar
ruang sesuai jenis dan sifatnya. • Melalui pemberian tugas peserta (segitiga, persegi dan
didik mampu mengelompokkan lingkaran)
bangun ruang sesuai jenis dan 3. Mengidentifikasi bangun datar
sifatnya. (segitiga, persegi dan
lingkaran)
Analisis Data Pada akhir Fase A, peserta didik • Melalui demonstrasi peserta didik 1. Mengurutkan bilangan 1
dan dapat mengurutkan, mampu mengurutkan banyak sedikit sampai 10 dari yang kecil ke
Peluang membandingkan banyak-sedikit, dengan benda konkret sampai yang besar
dengan benda konkret sampai dengan 10 2. Mengurutkan bilangan 1
dengan 10, memahami besar • Melalui tanya jawab peserta didik sampai 10 dari yang besar
kecil suatu benda. mampu membandingkan banyak- sampai yang kecil
sedikit, dengan benda konkret 3. Membandingkan benda
sampai 10 konkrit berdasarkan ukuran

Sragen, Juli 2023


Mengethui,
Kepala SLB-C YPSLB Gemolong Guru Kelas

Kunia Deasy Putri Anggraini, S.E Nurlita Puji Prilliatni, S.Pd


NIP. - NIP. -

Anda mungkin juga menyukai