Anda di halaman 1dari 4

PENDIDIKAN ANAK USIA DINI (PAUD)

RAUDHATUL ATHFAL BIRUL MUHTADIN


NPSN : 69898030 Tlpn : +62 821-4370-2653
Desa Pejarakan Kecamatan Randuagung Kabupaten Lumajang Kode Pos 67354

LAPORAN PERKEMBANGAN ANAK (RAPORT)


SEMESTER I
Tahun Pelajaran 2021 / 2022

Nama Anak : …………………………………….... Kelompok : ………………………


NPSN/NIS : ………………………. Semester : …. (……………)

PERKEMBANGAN NILAI AGAMA DAN MORAL


Ananda ....................... anak yang cukup membanggakan terlihat dari banyaknya capaian
pengembangan pada semester ini yang berkembang Sesuai Harapan.

Perkembangan yang sudah dicapai :


 Mampu menghafal surat Al Maun, Al Quraisy, Al Humazah, Al Ashr, At Takasur dengan benar
 Dapat Menyebutkan Rukun Islam Dengan Urutan Yang Benar
 Dalam Membaca Syahadat Tain Ananda Masih Perlu Bimbingan
 Dalam Menyebutkan Rukun Islam Masih Perlu Bimbingan
 Mampu Menyebutkan 10 Asmaul Husna Dengan Benar Nama
 Dalam Menyebutkan Nama 10 Malaikat Da n Tugasnya Masih Perlu Bimbingan
 Masih Perlu Bimbingan Menyebutkan Hadist Kebersihan

Ananda ....................... anak yang sangat baik dalam bersikap terlihat dari capaian perkembangan
sikap pada semester ini yang mencapai Sesuai Harapan. beberapa perkembangan sikap yang dicapai
adalah ;
 Selalu Mengucapkan Salam Ketika Masuk Dan Meninggalkan Kelas Dengan Sopan
 Menghargai Teman Dan Menghormati Guru
 Mengenal Lagu Islami Dengan Baik
 Bersikap Baik Dalam Berdoa Meskipun Kadang Perlu Bimbingan

PERKEMBANGAN MOTORIK
Capaian Perkembangan motorik capaian perkembangan Ananda ....................... pada semester ini
yang berkembang sesuai harapan perkembangan yang dicapai ;

MOTORIK KASAR
 Mampu mengikuti gerakan wudhu dengan baik
 mampu melompat menirukan gerakan katak tanpa jatuh
 Ia dapat melempar dan menangkap bola dengan baik
 Mampu meniru gerakan keseimbangan mampu mengikuti gerakan tangan dan kaki dalam
bentuk Tarian
MOTORIK HALUS
 gerakan otot halus yang mampu adalah menempel mengunci dan mewarnai untuk kegiatan
menganyam
 masih perlu bimbingan kesehatan dan perilaku anda sudah berperilaku hidup sehat dan bersih
Ananda masih perlu bimbingan dalam mengenal benda-benda berbahaya di sekitarnya
PERKEMBANGAN KOGNITIF
Capaian Perkembangan Ananda ....................... Pada Semester Ini Yang Berkembang Sesuai
Harapan

BELAJAR DAN PEMECAHAN


 Mengenal benda-benda di sekitarnya dari warna bentuk ukuran fungsi sifat dan berbagai ciri-
ciri yang ada pada benda itu masih perlu bimbingan ketika ia menyebutkan nama dan fungsi
benda yang ada di dalam rumah yaitu kursi almari kulkas dan lain-lain ‘
 Dapat mengenali lingkungan sosialnya ia mengetahui Alamat rumahnya dengan bahasa
sendiri Contoh Rumahku di desa pejarakan
 dapat juga menyebut nama-nama para anggota keluarga dengan benar

BERPIKIR LOGIS
 Dapat Menyebutkan Angka 10-20 Dengan Benar
 Ia Mampu Mengurutkan Benda Sesuai Warna Dan Ukuran Seperti Besar Kecil Panjang Dan
Tebal Tipis
 Mampu Menyebutkan 10 Warna Dengan Benar
 Mampu Mengenal Konsep Sederhana Contohnya Keluar Masuk Naik Turun Buka Tutup
 Menjumlah Benda Atau Gambar

BERPIKIR SIMBOLIK
 Mampu Dalam Membaca Kalimat Sederhana Dengan Benar

PERKEMBANGAN SOSIAL EMOSIONAL


Pada Perkembangan Ini Ananda ....................... Sudah Berkembang Sesuai Harapan yaitu;
KESADARAN DIRI
 Menghormati orang tua guru dan teman
 senang berbagi dengan teman-temannya yang sabar dalam menunggu giliran
 menawarkan bantuan pada temannya yang membutuhkan bantuan

RASA TANGGUNG JAWAB UNTUK DIRI DAN ORANG LAIN


 Anda dapat menyelesaikan tugas yang beragam secara mandiri
 Ananda selalu mematuhi aturan yang ada di kelas

PERKEMBANGAN BAHASA
Capaian Perkembangan Ananda ....................... pada aspek Perkembangan Bahasa Semester Ini
Sesuai Harapan Adalah ;
MEMAHAMI BAHASA
 Ananda mampu mengenal kosakata baru sesuai dengan tema masih perlu bimbingan
 Dapat mengenal suara dari berbagai jenis suara dengan baik
 Belum mampu melaksanakan tiga perintah yang diberikan secara bersamaan masih perlu
bimbingan
 Mampu mengenal tokoh cerita dalam dongeng yang didengarnya masih perlu bimbingan
MENGUNGKAPKAN BAHASA
 Ananda mampu menyebutkan nama diri Alamat dan nama anggota keluarganya dengan
percaya diri
 Mampu menggunakan 6 sampai 8 kata masih perlu bimbingan
 Mampu ketika menjawab pertanyaan yang diajukan dengan spontan
 Dalam menceritakan hasil karyanya di depan teman-temannya Ananda masih perlu bimbingan.

KEAKSARAAN
 Mampu membaca kalimat sederhana

PERKEMBANGAN SENI

Capaian Perkembangan Pada Indikator Ini Adalah Perkembangan Sesuai Harapan

ANAK MAMPU MENIKMATI BERBAGAI ALUNAN LAGU ATAU SUARA


 Mampu Dalam Mengekspresikan Melalui Tari
 Selalu Menghargai Hasil Karya Orang Lain Dengan Memuji Atau Bertepuk Tangan

PERTUMBUHAN KEHADIRAN

Berat badan : ………… Kg Sakit : …………

Tinggi Badan : ………… Cm Ijin : …………

Tidak Ada Ket. : …………

Lumajang, ………………… 2021

Mengetahui,
Kepala RA Birul Muhtadin Guru Kel. B

(MUFTILAIMAH, S.Pd.I) (YULIANA, S.Pd.I)


SARAN/ PESAN/ KESAN/ KRITIK/ KOMENTAR DARI ORANG TUA/ WALI MURID*

…………………………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………………………….

…………………………………………………………………………………………………………………….

……………………………………………………………………………………………………………………………

……

Lumajang, ……………………… 2021

……………………………………….
(Nama Orang Tua/ Wali )

Anda mungkin juga menyukai