Anda di halaman 1dari 110

i

KATA PENGANTAR

Puji Syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa, karena atas Rahmat dan
Hidayahnya dokumen Rencana Kerja (Renja) Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo Tahun 2024
dapat terselesaikan, tidak lupa pula kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang
telah memberikan kontribusi dalam penyusunan dokumen ini.
Renja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo Tahun 2024 ini merupakan dokumen
perencanaan untuk 1 (satu) tahun sebagai penjabaran dari Rencana Strategis Dinas Sosial
Kabupaten Sidoarjo tahun 2021-2026 dan juga sebagai pedoman dalam menyusun Rencana
Kegiatan Anggaran (RKA) tahun 2024. Dokumen ini memberikan gambaran tentang program
dan kegiatan yang akan dilaksanakan pada tahun 2024.
Kami berharap dokumen Renja ini dapat menjadi•pedoman dalam pelaksanaan tugas
pokok dan fungsi Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo serta mendukung dalam pencapaian kinerja
perangkat daerah dan pencapaian visi-misi pembangunan Kabupaten Sidoarjo, sehingga
pembangunan kabupaten sidoarjo dapat berjalan dengan lancar sebagaimana tertuang dalam
RPJMD Kabupaten Sidoarjo Tahun 2021-2026, guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat
di Kabupaten Sidoarjo

Sidoarjo, 14 Juli 2023


KEPALA DINAS SOSIAL
KABUPATEN SIDOARJO

'�
Drs. AHMAD MISBAHUL MUNIR, M.Si
Pembina Utama Muda (IV/c)
NIP. 196804111989081001

ii
DAFTAR ISI

HALAMAN JUDUL .......................................................................................................... i


KATA PENGANTAR ....................................................................................................... ii
DAFTAR ISI ....................................................................................................................... iii
DAFTAR GAMBAR .......................................................................................................... iv
DAFTAR TABEL .............................................................................................................. v
BAB I PENDAHULUAN .................................................................................................. 1
1.1 Latar Belakang ........................................................................................................ 1
1.2 Landasan Hukum .................................................................................................... 4
1.3 Maksud dan Tujuan ................................................................................................ 7
1.4 Sistematika Penulisan ............................................................................................. 7
BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU ................................ 9
2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja dan Capaian Renstra Dinas Sosial serta
Analisis Kinerja Pelayanan Tahun 2022 ............................................................... 9
2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah ..................................................... 30
2.3 Isu-isu Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi .......................................................... 44
2.4 Review terhadap Rancangan Awal ........................................................................ 44
2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan ........................................................... 69
BAB III TUJUAN DAN SASARAN ................................................................................ 70
3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional ................................................................. 70
3.2 Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah ....................................................... 72
3.3 Program dan Kegiatan Prioritas .............................................................................. 73
BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN ...................................................... 85
BAB V PENUTUP .............................................................................................................. 105

iii
DAFTAR GAMBAR

Gambar 1.1 Keterkaitan Dokumen Renja PD dengan Perencanaan Pembangunan ........ 2


Gambar 1.2 Tindak Lanjut Renja dalam Penyusunan APBD ........................................... 3

iv
DAFTAR TABEL

Tabel 2.1.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pecapaian Renstra Dinas
Sosial sampai dengan Tahun 2023 ..................................................................... 10
Tabel 2.2.1 Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo ................... 30
Tabel 2.4.1 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2023 .................................. 45
Tabel 2.5.1 Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan/Masyarakat
di Dinas Sosial Tahun 2023 ................................................................................ 69
Tabel 3.3.1 Rencana Program dan Kegiatan Prioritas Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo ... 74
Tabel 3.3.2 Identifikasi Permasalahn untuk Penentuan Program Prioritas ......................... 83
Tabel 4.1 Rencana Program dan Kegiatan Tahun 2023 dan Prakiraan Maju Tahun 2024
Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo ........................................................................ 86

v
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang.


Perencanaan adalah suatu proses yang sistematis untuk mewujudkan kondisi masa
depan yang diharapkan secara ekonomis, efisien dan efektif, yang meliputi tahapan
penyusunan rencana yang SMART, terpadu, dan tanggap terhadap dinamika perubahan,
tahapan penetapan rencana, tahapan pengendalian pelaksanaan rencana dan tahapan
evaluasi hasil pelaksanaan rencana. Telah dipahami secara umum bahwa: failing to plan is
planning to fail; gagal merencanakan sama dengan merencanakan kegagalan.
Daerah sesuai dengan kewenangannya menyelenggarakan perencanaan
pembangunan daerah sebagai satu kesatuan dalam sistem perencanaan pembangunan
nasional. Secara teknis operasionil, perencanaan pembangunan daerah tersebut
diselenggarakan oleh seluruh perangkat daerah, yang dikoordinasikan, disinergikan, dan
diharmonisasikan oleh perangkat daerah yang membidangi perencanaan pembangunan
daerah.
Dokumen perencanaan di tingkat perangkat daerah adalah rencana strategis dan
rencana kerja perangkat daerah. Rencana Strategis Perangkat Daerah (Renstra PD) adalah
dokumen perencanaan perangkat daerah untuk periode 5 (lima) tahun, yang menjadi
pedoman dalam peningkatan kinerja penyelenggaraan pembangunan bidang urusan
pemerintahannya untuk mewujudkan target RPJMD, yang diselaraskan dengan pencapaian
sasaran pembangunan nasional tercermin pada gambar 1.1.
Rencana Kerja Perangkat Daerah (Renja PD) adalah dokumen perencanaan kinerja
perangkat daerah untuk periode 1 (satu) tahun yang menjadi pedoman penyusunan Rencana
Kerja dan Anggaran (RKA) perangkat daerah untuk mengoptimalkan pencapaian target
kinerja Renstra dan RPJMD, yang diselaraskan dengan pencapaian sasaran pembangunan
nasional seperti pada gambar 1.2.

1
Gambar 1.1 Keterkaitan Dokumen Renja PD dengan
Perencanaan Pembangunan Daerah

Renja PD memuat program, kegiatan, lokasi, dan kelompok sasaran yang disertai
indikator kinerja dan pendanaan sesuai dengan tugas dan fungsinya. Tahapan penyusunan
Renja PD adalah sebagai berikut:
1. Persiapan penyusunan Renja PD,
2. Penyusunan Rancangan Awal Renja PD berpedoman pada Renstra PD, evaluasi hasil
Renja PD tahun lalu, dan evaluasi hasil Renja Perangkat Daerah tahun berjalan,
3. Penyusunan Rancangan Renja PD berdasarkan berdasarkan surat edaran Kepala Daerah
tentang penyusunan rancangan Renja Perangkat Daerah dan Rancangan Awal RKPD,
4. Pembahasan Rancangan Renja PD dalam Forum Perangkat Daerah / lintas Perangkat
Daerah untuk memperoleh masukan dalam rangka penajaman target kinerja sasaran,
program dan kegiatan, lokasi dan kelompok sasaran.
5. Perumusan Rancangan Akhir Renja PD berdasarkan Perkada tentang RKPD,
6. Verifikasi Rancangan Akhir Renja PD untuk ditetapkan oleh Kepala Daerah, paling
lambat 1(satu) minggu setelah Perkada tentang RKPD ditetapkan.
Keterkaitan Dokumen Renja PD dengan Dokumen Perencanaan Pembangunan
Daerah adalah seperti yang ditunjukkan pada gambar 1.1. Sedangkan tindak lanjut dokumen
Renja PD hingga menjadi APBD adalah seperti yang ditunjukkan pada gambar 1.2.

2
Gambar 1.2 Tindak Lanjut Renja dalam Penyusunan APBD

Arah kebijakan pembangunan Kabupaten Sidoarjo tidak lepas dari pelaksanaan


perwujudan Visi Kepala Daerah Kabupaten Sidoarjo tahun 2021-2026 yang berbunyi:
“Terwujudnya Kabupaten Sidoarjo yang Sejahtera, Maju, Berkarakter, dan Berkelanjutan”
dengan Misi Sebagai Berikut:
1. Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang bersih, transparan, dan tangkas melalui
digitalisasi untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik dan kemudahan berusaha;
2. Membangkitkan pertumbuhan ekonomi dengan fokus pada kemandirian lokal berbasis
UMKM, koperasi, pertanian, perikanan, sektor jasa, dan industri untuk membuka
lapangan pekerjaan dan mengurangi kemiskinan;
3. Membangun infrastruktur ekonomi dan sosial yang modern dan berkeadilan dengan
memperhatikan keberlanjutan lingkungan;
4. Membangun SDM unggul dan berkarakter melalui meningkatan akses pelayanan bidang
pendidikan, kesehatan, serta kebutuhan dasar lainnya; dan
5. Mewujudkan masyarakat religius yang berpegang teguh pada nilai-nilai keagaman, serta
mampu menjaga kerukunan sosial antar warga.
Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo dibentuk sesuai dengan Peraturan Bupati nomor
07 Tahun 2022 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi, Tugas Dan Fungsi, Serta Tata
Kerja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo. Rencana Kerja Dinas Sosial adalah dokumen teknis
operasional yang merupakan pedoman penyusunan program kerja tahunan yang juga

3
befungsi sebagai pedoman dalam pelaksanaan penyelenggaraan kegiatan kerja agar lebih
terarah selaras dengan Visi-Misi Pemerintah Kabupaten Sidoarjo serta mempercepat
pemulihan ketahanan ekonomi masyarakat dengan fokus pada pelayanan dasar.

1.2. Landasan Hukum


Landasan Hukum yang menjadi dasar dalam penyusunan Renja Satuan
Perangkat Daerah (SKPD) Kabupaten Sidoarjo Tahun Anggaran 2023 adalah sebagai
berikut :
1. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1950 tentang Pembentukan Daerah Kabupaten
Dalam Lingkungan Provinsi Jawa Timur Junto Undang-Undang Nomor 2 Tahun
1965 tentang Perubahan Batas Wilayah Kotapraja Surabaya dan Daerah Tingkat II
Surabaya (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1965 Nomor 19, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 2730) ;
2. Undang-Undang Nomor 17 Tahun 2003 tentang Keuangan Negara (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 74, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4287);
3. Undang-undang Nomor 25 Tahun 2004 tentang Sistem Perencanaan Pembangunan
Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004 Nomor 104, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4421);
4. Undang-Undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang Perimbangan Keuangan antara
Pemerintah Pusat dan Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia
Tahun 2004 Nomor 126, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor
4438);
5. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan Peraturan Perundang-
Undangan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5234);
6. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir
dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia
Nomor 5679);
7. Undang-Undang Nomor 11 Tahun 2009 tentang Kesejahteraan Sosial;
8. Peraturan Pemerintah Nomor 55 Tahun 2005 tentang Dana Perimbangan (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2005 Nomor 137, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 4575);

4
9. Peraturan Pemerintah Nomor 18 Tahun 2016 tentang Perangkat Daerah (Lembaran
Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 114, Tambahan Lembaran Negara
Republik Indonesia Nomor 5887);
10. Peraturan Pemerintah Nomor 12 Tahun 2019 tentang Pengelolaan Keuangan Daerah
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 42, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 6322);
11. Peraturan Presiden Nomor 59 Tahun 2017 tentang Pelaksanaan Pencapaian Tujuan
Pembangunan Berkelanjutan (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2017
Nomor 136);
12. Peraturan Presiden nomor 13 Tahun 2009 tentang Koordinasi Penanggulangan
Kemiskinan;
13. Peraturan Presiden Nomor 80 Tahun 2019 tentang Percepatan Pembangunan
Ekonomi di Kawasan Gresik-Bangkalan-Mojokerto-Surabaya-Sidoarjo-Lamongan,
Kawasan Bromo-Tengger-Semeru, serta Kawasan Selingkar Wilis dan Lintas Selatan
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2019 Nomor 225);
14. Peraturan Presiden Nomor 18 Tahun 2020 tentang Rencana Pembangunan Jangka
Menengah Nasional Tahun 2020-2024 (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun
2020 Nomor 10);
15. Peraturan Presiden Nomor 33 Tahun 2020 tentang Standar Harga Satuan Regional
(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 57);
16. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 80 Tahun 2015 tentang Pembentukan
Produk Hukum Daerah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 2036),
sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 120 Tahun
2018 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 157);
17. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 86 Tahun 2017 tentang Tata Cara
Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara
Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah tentang Rencana Pembangunan Jangka
Panjang Daerah dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta
Tata Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah
(Berita Negara Tahun 2017 Nomor 1312);
18. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 70 Tahun 2019 tentang Sistem Informasi
Pemerintahan Daerah (Berita Negara Tahun 2019 Nomor 1114);
19. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 90 Tahun 2019 tentang Klasifikasi,
Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah
(Berita Negara Tahun 2019 Nomor 90);

5
20. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2021 Tentang
Pedoman Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Daerah Tahun 2022 (Berita Negara
Tahun 2021 Nomor 496);
21. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 77 Tahun 2020 tentang Pedoman Teknis
Pengelolaan Keuangan Daerah (Berita Negara Tahun 2020 Nomor 1781);
22. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 90 Tahun 2019 Tentang
Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan
Daerah;
23. Keputusan Meteri Dalam Negeri Nomor 050-3708 Tahun 2020 Tentang Hasil
Verifikasi dan Validasi Pemutkhiran Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur
Perencanaan Pembangunan Dan Keuangan Daerah;
24. Peraturan Menteri Dalam Negeri Republik Indonesia Nomor 86 Tahun 2017 Tentang
Tata Cara Perencanaan, Pengendalian dan Evaluasi Pembangunan Daerah, Tata Cara
Evaluasi Rancangan Peraturan Daerah Tentang Rencana Pembangunan Jangka
Panjang Daerah Dan Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah, serta Tata
Cara Perubahan Rencana Pembangunan Jangka Panjang Daerah, Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah, dan Rencana Kerja Pemerintah Daerah
Pasal 129;
25. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 050-5889 Tahun 2021 tentang Hasil
Verifikasi, Validasi, dan Inventarisasi Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur
Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah
26. Peraturan Daerah Provinsi Jawa Timur Nomor 7 Tahun 2019 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Menengah Daerah Provinsi Jawa Timur Tahun 2019-2024
(Lembaran Daerah Provinsi Jawa Timur Tahun 2019 Nomor 5 Seri D);
27. Peraturan Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 5 Tahun 2006 tentang Rencana
Pembangunan Jangka Panjang Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2006-2025
(Lembaran Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2006 Nomor 2 Seri E), sebagaimana
telah diubah dengan Peraturan Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 10 Tahun 2015
(Lembaran Daerah Kabupaten Sidoarjo Tahun 2015 Nomor 8 Seri D);
28. Peraturan Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 11 Tahun 2016 tentang Pembentukan
dan Susunan Perangkat Daerah Kabupaten Sidoarjo (Lembaran Daerah Kabupaten
Sidoarjo Tahun 2016 Nomor 1 Seri C) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Daerah Kabupaten Sidoarjo Nomor 6 Tahun 2018 (Lembaran Daerah Kabupaten
Sidoarjo Tahun 2018 Nomor 1 Seri C);
29. Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2021 Rencana Pembangunan Jangka Menengah
Daerah Tahun 2021-2026.

6
30. Peraturan Bupati Nomor 07 Tahun 2022 tentang Kedudukan, Susunan Organisasi,
Tugas Dan Fungsi, Serta Tata Kerja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo;
31. Peraturan Bupati Nomor 33 Tahun 2023 tentang Rencana Kerja Pemerintah Daerah
Tahun 2024.

1.3. Maksud dan Tujuan


1.3.1. Maksud
Maksud penyusunan Renja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo tahun 2024 ini
adalah untuk mengoptimalkan pencapaian target kinerja Renstra dan RPJMD
Kabupaten Sidoarjo di tahun 2023 melalui perencanaan kinerja tahunan

1.3.2. Tujuan
Tujuan dari penyusunan Renja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo tahun 2024
ini adalah: menyiapkan dokumen perencanaan kinerja tahunan yang operasionil:
a. Sebagai pedoman dalam penyusunan rencana kerja dan anggaran Dinas Sosial
Kabupaten Sidoarjo, untuk memastikan pencapaian target tahunan Renstra Dinas
Sosial dan RPJMD Kabupaten Sidoarjo ditahun 2024.
b. Sebagai instrumen akuntabilitas kinerja di tahun 2024 yang hasilnya akan
dituangkan dalam laporan penyelenggaraan urusan pemerintahan bidang urusan
sosial dan laporan kinerja.
c. Menjabarkan visi dan misi kepala daerah terpilih kedalam program dan kegiatan
Dinas Sosial.

1.4. Sistematika Penulisan.


Penulisan Rencana Kerja ini dengan sistematika meliputi :
BAB I PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang.
1.2 Landasan Hukum.
1.3 Maksud dan Tujuan.
1.4 Sistimatika Penulisan.
BAB II EVALUASI PELAKSANAAN RENJA TAHUN LALU
2.1 Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra.
2.2 Analisis Kinerja Pelayanan.
2.3 Isu-isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi.
2.4 Review terhadap Rancangan Awal.
2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat

7
BAB III TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH
3.1 Telaahan terhadap Kebijakan Nasional
3.2 Tujuan dan Sasaran Renja Perangkat Daerah
3.3 Program dan Kegiatan Prioritas
BAB IV RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH
BAB V PENUTUP

8
BAB II
EVALUASI PELAKSANAAN RENJA PERANGKAT DAERAH TAHUN LALU

2.1. Evaluasi Pelaksanaan Renja Tahun Lalu dan Capaian Renstra Perangkat Daerah
Program dan kegiatan Dinas Sosial berdasarkan Permendagri Nomor 90 Tahun 2019
tentang Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan
Keuangan Daerah yang kemudian terjadi pemutakhiran dengan Keputusan Meteri Dalam
Negeri Nomor 050-3708 Tahun 2020 Tentang Hasil Verifikasi dan Validasi Pemutakhiran
Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan Dan Keuangan
Daerah. Terdapat 6 Program, 12 Kegiatan dan 42 Sub kegiatan.

2.1.1 Hasil Evaluasi Pelaksanaan Renja Perangkat Daerah Tahun 2022 dan Perkiraan
Capaian Tahun 2024
Keberhasilan Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo dalam mencapai tujuan dan
sasaran sebagai penjabaran dari visi dan misi diukur melalui capaian indikator kinerja.
Capaian indikator kinerja tahun 2022 yang menggambarkan kinerja Dinas Sosial
Kabupaten Sidoarjo tahun 2022 adalah Sasaran Stategis yaitu a. Peningkatan
Kesejahteraan Sosial; dan b. Meningkatnya kualitas pelayanan PPKS, dengan
Indikator Kinerja Sasaran berupa Persentase Penduduk di Atas Garis Kemiskinan
(tercapai 100,68%) dan Persentase PPKS yang mendapatkan pelayanan (tercapai
102,26%) dengan kategori Sangat Baik, yang menandakan bahwa kinerja tercapai.
Pada tahun 2022 Dinas Sosial mengampu 2 Program Prioritas Bupati Terpilih
yaitu Makan Gratis Warga Miskin dan Beasiswa untuk warga miskin. Untuk Program
Makan Gratis Warga Miskin telah dilaksanakan mulai 1 September 2022 dengan
sasarannya adalah Lansia yang ber KTP di Sidoarjo dimana ada 730 penerima
diberikan makanan sehari 2 kali senilai Rp. 15.000,- Untuk Beasiswa warga miskin
Dinas Sosial mendapatkan kuota sebanyak 500 penerima dengan nilai masing-masing
penerima Rp. 2.500.000,-
Pencapaian kinerja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo untuk tahun 2022 yaitu
meningkatnya kualitas pelayanan PPKS tercapai sebesar 102,97% dengan kategori
sangat baik dan realisasi penyerapan anggaran sebesar 91,34%. Secara umum Dinas
Sosial telah melaksanakan program dan kegiatannya dengan baik untuk mencapai
sasaran yang telah ditetapkan serta pencapaian kinerja renstra tergambarkan melalui
tabel 2.1.1 berikut.

9
Tabel 2.1.1 Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja dan Pencapaian Renstra Dinas Sosial sampai dengan Tahun 2022
Rekapitulasi Evaluasi Hasil Pelaksanaan Renja Perangakt Daerah dan Pencapaian Renstra Perangkat Daerah s/d Tahun 2022
Nama Perangkat Daerah: DINAS SOSIAL
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
URUSAN Persentase Penurunan
1 06 PEMERINTAHAN PMKS terhadap 2,38% 2,38% 80% 80,23% 100,28 85,00% 80,23%
BIDANG SOSIAL Penduduk

PROGRAM
Tingkat kepuasan
PENUNJANG
aparatur perangkat
URUSAN 85,00% 85,00%
1 06 01 daerah terhadap 90,00% 90,00% 100,00 90,00% 90,00% 105,88
PEMERINTAHAN
pelayanan
DAERAH
kesekretariatan
KABUPATEN/KOTA

Jumlah tahapan 2 2 2 2 2 2
perencanaan yang 100,00 100,00
Tahap Tahap Tahap Tahap Tahap Tahap
Perencanaan, dilaksanakan
Penganggaran, dan
1 06 01 2.01 Evaluasi Kinerja
Perangkat Daerah Jumlah rekomendasi 4 4 4 4 4 4
hasil evaluasi kinerja 100,00 100,00
Rekomendasi Rekomendasi Rekomendasi Rekomendasi Rekomendasi Rekomendasi
yang ditindaklanjuti

Penyusunan Dokumen Jumlah dokumen


4 4 4 5 6 5
1 06 01 2.01 01 Perencanaan Perangkat perencanaan PD yang 125,00 125,00
Daerah Dokumen Dokumen Rekomendasi Rekomendasi Dokumen Rekomendasi
disusun tepat waktu

Koordinasi dan Jumlah dokumen RKA-


1 06 01 2.01 02 Penyusuna Dokumen SKPD yang disusun
RKA-SKPD tepat waktu

Koordinasi dan Jumlah dokumen


Penyusunan Dokumen perubahan RKASKPD
1 06 01 2.01 03
Perubahan RKA- yang disusun tepat
SKPD waktu

10
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Koordinasi dan Jumlah dokumen DPA- 1 1 1 1


06 01 2.01 04 1 1
1 Penyusunan DPA- SKPD yang disusun 100,00 100,00
Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
SKPD tepat waktu

Koordinasi dan Jumlah dokumen


Penyusunan Perubahan DPA-SKPD 3 3 3 3 3 3
1 06 01 2.01 05
yang disusun tepat 100,00 100,00
Perubahan DPA- Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
SKPD waktu

Koordinasi dan
Jumlah dokumen
Penyusunan Laporan
06 01 2.01 06 laporan kinerja PD 4 4
1 Capaian Kinerja dan
yang disusun tepat Dokumen Dokumen
Ikhtisar Realisasi
waktu
Kinerja SKPD

Evaluasi Kinerja Jumlah dokumen 4 4 4 4 4 4


1 06 01 2.01 07 monev PD yang 100,00 100,00
Perangkat Daerah Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen Dokumen
tersusun

Administrasi Persentase Realisasi


1 06 01 2.02 Keuangan Perangkat Anggaran Perangkat 85% 97,85% 90% 91,37% 101,52 90,00 91,37% 93,37
Daerah Daerah

Tersedianya Gaji dan


Penyediaan Gaji dan 396 396 12 12 28
1 06 01 2.02 01 Tunjangan 100,00
Tunjangan ASN Orang Orang Bulan Bulan Orang/Bulan
ASN

Penyediaan
Administrasi Jumlah alat tulis kantor
1 06 01 2.02 02
Pelaksanaan Tugas yang tersedia
ASN

Pelaksanaan
Penatausahaan dan Jumlah SPM yang
1 06 01 2.02 03
Pengujian/ Verifikasi dIterbitkan
Keuangan SKPD

Jumlah laporan
Koordinasi dan
penatausahan akuntansi
1 06 01 2.02 04 Pelaksanaan
keuangan PD yang di
Akuntansi SKPD
susun

11
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Koordinasi dan Jumlah Laporan


Penyusunan Laporan Keuangan Akhir 1 1 1 1 1 1
1 06 01 2.02 05 100,00 100,00
Keuangan Akhir Tahun Tahun yang Laporan Laporan Laporan Laporan Laporan Laporan
SKPD Tersusun

Pengelolaan dan Jumlah bahan


Penyiapan Bahan tanggapan hasil
1 06 01 2.02 06
Tanggapan pemeriksaan yang
Pemeriksaan disusun

Koordinasi dan
Jumlah laporan
Penyusunan
Keuangan 12 12
1 06 01 2.02 07 Laporan Keuangan
Bulanan/ Semestean Laporan Laporan
Bulanan/ Triwulanan/
PD yang tersusun
Semesteran SKPD

Penyusunan Jumlah laporan


Pelaporan dan Prognosis Realisasi
1 06 01 2.02 08
Analisis Prognosis Anggaran yang
Realisasi Anggaran tersusun

Administrasi Barang
1 06 01 2.03 Milik Daerah pada
Perangkat Daerah

Penyusunan
Perencanaan
Jumlah Laporan
1 06 01 2.03 01 Kebutuhan
RKBMD yang disusun
Barang Milik
Daerah SKPD

Jumlah BMD
SKPD yang telah
Pengamanan
teregistrasi
1 06 01 2.03 02 Barang Milik
Jumlah BMD
Daerah SKPD
SKPD yang telah
tersertifikasi

12
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Koordinasi dan Jumlah BMD SKPD


1 06 01 2.03 03 Penilaian Barang Milik yang dilakukan
Daerah SKPD penilaian

Pembinaan,
Jumlah pembinaan,
Pengawasan, dan
pengawasan, dan
1 06 01 2.03 04 Pengendalian Barang
pengendalian BMD
Milik Daerah pada
SKPD yang dilakukan
SKPD

Jumlah laporan BMD


Rekonsiliasi dan
SKPD yang disusun
Penyusunan Laporan
1 06 01 2.03 05 Jumlah rekonsiliasi
Barang Milik Daerah
BMD SKPD yang
pada SKPD
dilakukan

Penatausahaan Barang Jumlah laporan BMD


1 06 01 2.03 06 Milik Daerah pada SKPD yang disusun
SKPD tepat waktu

Jumlah barang milik


Pemanfaatan daerah dalam kondisi
1 06 01 2.03 07 Barang Milik baik Jumlah BMD
Daerah SKPD SKPD yang
dimanfaatkan

Administrasi
1 06 01 2.05 Kepegawaian
Perangkat Daerah

Peningkatan Sarana dan


Jumlah mesin absensi
1 06 01 2.05 01 Prasarana Disiplin
yang disediakan
Pegawai

Pengadaan Pakaian Jumlah pakaian dinas


1 06 01 2.05 02 Dinas Beserta Atribut harian (PDH) yang
Kelengkapannya diadakan

13
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Jumlah administrasi
Pendataan dan kepegawaian yang
Pengolahan diolah Jumlah
1 06 01 2.05 03
Administrasi administrasi
Kepegawaian kepegawaian yang
disusun

Jumlah monitoring,
Monitoring, Evaluasi, evaluasi, dan penilaian
1 06 01 2.05 05 dan Penilaian Kinerja kinerja pegawai
Pegawai Perangkat Daerah yang
dilakukan

Pendidikan dan Jumlah ASN yang


Pelatihan Pegawai mengikuti pendidikan
1 06 01 2.05 09
Berdasarkan dan pelatihan formal
Tugas dan Fungsi dan informal

Jumlah ASN yang


Sosialisasi Peraturan mengikuti sosialisasi
1 06 01 2.05 10
Perundang Undangan peraturan perundang-
undangan

Jumlah ASN yang


Bimbingan Teknis mengikuti bimbingan
1 06 01 2.05 11 Implementasi Peraturan teknis implementasi
Perundang Undangan peraturan perundang-
undangan

Nilai Survey
Administrasi Umum
1 06 01 2.06 Kepuasan 90% 98,32% 90,00% 97,36% 108,18 90,00 97,36% 99,23
Perangkat Daerah
Masyarakat (SKM)

Penyediaan Komponen
Jumlah komponen
Instalasi Listrik/ 27 27 119 119 2 119
1 06 01 2.06 01 listrik/ penerangan 100,00
Penerangan Bangunan Buah Buah Buah Buah Paket Buah
yang tersedia
Kantor

14
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Penyediaan Peralatan Jumlah peralatan dan


392 392 894 894 2
1 06 01 2.06 02 dan Perlengkapan perlengkapan kantor 100,00
Buah Buah Buah Buah Paket
Kantor yang tersedia

Penyediaan Peralatan Jumlah peralatan rumah


1 06 01 2.06 03
Rumah Tangga tangga yang tersedia

Penyediaan
Jumlah BBM yang 22.380 21.493 21.300 17.732 12
1 06 01 2.06 04 Bahan Logistik 83,25
disediakan Liter Liter Liter Liter Paket
Kantor

Penyediaan Jumlah cetak dan


450 450 3380 3350 2
1 06 01 2.06 05 Barang Cetakan dan penggandaan yang 99,11
Buah Buah Buah Buah Paket
Penggandaan tersedia

Jumlah buku bahan


Penyediaan Bahan
bacaan, peraturan 2 2 3 3 60
1 06 01 2.06 06 Bacaan dan Peraturan 100,00
perundangundangan dan Buah Buah Jenis Jenis Dokumen
Perundangundangan
koran yang tersedia

Penyediaan Bahan/ Jumlah bahan/ material


1 06 01 2.06 07
Material yang tersedia

Jumlah jamuan
329 194 685 342
rapat/tamu yang 49,93
Kotak Kotak Kotak Kotak
Fasilitasi Kunjungan disediakan 4
1 06 01 2.06 08
Tamu Laporan
Jumlah kunjungan tamu 329 194 685 342
49,93
yang difasilitasi Orang Orang Orang Orang

Penyelenggar aan Rapat Persentase surat


4
1 06 01 2.06 09 Koordinasi dan perintah tugas yang 100% 100% 100% 100% 100,00
Laporan
Konsultasi SKPD ditindaklanjuti

Penatausahaan Arsip Jumlah arsip dinamis


1 06 01 2.06 10
Dinamis pada SKPD yang dikelola

15
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Dukungan Pelaksanaan
Jumlah data dan
Sistem Pemerintahan
1 06 01 2.06 11 informasi PD yang
Berbasis Elektronik pada
tersedia
SKPD

Pengadaan Barang
Milik Daerah Jumlah dan Jenis 29 29 13 13 33
1 06 01 2.07 100,00
Penunjang Urusan BMD yang Diadakan Unit Unit Unit Unit Unit
Pemerintah Daerah

Pengadaan Kendaraan
Perorangan Dinas atau Jumlah mobil jabatan
1 06 01 2.07 01
Kendaraan Dinas yang diadakan
Jabatan

Pengadaan
Jumlah kendaraan
Kendaraan Dinas
1 06 01 2.07 02 dinas/operasional yang
Operasional atau
diadakan
Lapangan

Jumlah alat besar yang


1 06 01 2.07 03 Pengadaan Alat Besar
diadakan

Pengadaan Alat Jumlah alat angkutan


1 06 01 2.07 04 Angkutan Darat Tak darat tak bermotor yang
Bermotor diadakan

Jumlah meubeleur yang 6


1 06 01 2.07 05 Pengadaan Mebel
diadakan Unit

Jumlah peralatan dan


perlengkapan gedung/
Pengadaan Peralatan 29 29 13 13 24
1 06 01 2.07 06 kantor/ rumah 100,00
dan Mesin Lainnya Unit Unit Unit Unit Unit
dinas/jabatan yang
diadakan

Pengadaan Aset Tetap Jumlah aset tetap lainnya


1 06 01 2.07 07
Lainnya yang diadakan

Pengadaan Aset Tak Jumlah aset tak


1 06 01 2.07 08
Berwujud berwujud yang diadakan

16
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Pengadaan Gedung Jumlah gedung kantor


1
1 06 01 2.07 09 Kantor atau Bangunan atau bangunan lainnya
Unit
Lainnya yang diadakan

Pengadaan Sarana dan Jumlah sarana dan


Prasarana Gedung prasarana gedung
1 06 01 2.07 10
Kantor atau Bangunan kantor atau bangunan
Lainnya lainnya yang diadakan

Pengadaan Sarana dan Jumlah Sarana dan


Prasarana Pendukung Prasarana Pendukung
1 06 01 2.07 11
Gedung Kantor atau Gedung Kantor atau
Bangunan Lainnya Bangunan Lainnya

Persentase
Penyediaan Jasa
Terpenuhinya Jasa
1 06 01 2.08 Penunjang Urusan 100% 100% 100% 100% 100,00 100,00 100,00 100,00
Penunjang
Pemerintahan Daerah
Perkantoran

Penyediaan Jasa Surat Jumlah surat keluar 4500 5887 13.000 13.813 4
1 06 01 2.08 01 106,25
Menyurat masuk yang dikelola Surat Surat Surat Surat Laporan

Penyediaan Jasa Rekening listrik, air,


12 12 12 12 12
1 06 01 2.08 02 Komunikasi, Sumber telepon dan internet 100,00
Bulan Bulan Bulan Bulan Laporan
Daya Air dan Listrik yang terbayar

Persentase peralatan
Penyediaan Jasa
dan perlengkapan
1 06 01 2.08 03 Peralatan dan
kantor yang berfungsi
Perlengkapan Kantor
baik

Jumlah pengelola
228 228 228 228 228
keuangan dan barang 100,00 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
Penyediaan Jasa yang terbayar
12
1 06 01 2.08 04 Pelayanan Umum
Laporan
Kantor Jumlah tenaga 48 48 48
48 48
keamanan kantor yang Orang Orang 100,00 Orang 100,00
Orang Orang
terbayar

17
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
Jumlah tenaga 48 48 48 48 48
kebersihan kantor yang Orang Orang Orang Orang 100,00 Orang 100,00
terbayar

Jumlah tenaga non 336 330 336 336 336


100,00 100,00
ASN yang terbayar Orang Orang Orang Orang Orang

Jumlah Barang Milik


Pemeliharaan Barang Daerah Penunjang
Milik Daerah Urusan Pemerintahan 160 160 95 123 118 123
1 06 01 2.09 129,42 76,87
Penunjang Urusan Daerah yang Unit Unit Unit Unit Unit Unit
Pemerintahan Daerah Dilakukan
Pemeliharaan

Jumlah bahan peralatan


dan bahan pembersih
kendaraan yang
tersedia
Penyediaan Jasa
Pemeliharaan, Biaya
Pemeliharaan dan Pajak Jumlah kendaraan
1 06 01 2.09 01
Kendaraan Perorangan jabatan yang dipelihara
Dinas atau Kendaraan
Dinas Jabatan
Jumlah STNK
kendaraan dinas yang
lunas pajaknya

Jumlah kendaraan
Penyediaan Jasa 19 19 40 34
dinas/operasional yang 85,00
Pemeliharaan, Biaya Unit Unit Unit Unit
dipelihara
Pemeliharaan, Pajak, dan 54
1 06 01 2.09 02
Perizinan Kendaraan Unit
Dinas Operasional atau Jumlah STNK
19 19 18 17
Lapangan kendaraan dinas yang 94,44
STNK STNK STNK STNK
lunas pajaknya

Jumlah Alat Besar yang


Penyediaan Jasa dipelihara
Pemeliharaan, Biaya
1 06 01 2.09 03
Pemeliharaan dan
Perizinan Alat Besar Jumlah Alat Besar yang
diurus perijinannya

18
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
Jumlah Alat
Angkutan Darat Tak
Penyediaan Jasa Bermotor yang
Pemeliharaan, Biaya dipelihara
1 06 01 2.09 04 Pemeliharaan dan
Perizinan Alat Angkutan Jumlah Alat
Darat Tak Bermotor Angkutan Darat Tak
Bermotor yang diurus
perijinannya

Jumlah mebeleur yang 10


1 06 01 2.09 05 Pemeliharaan Mebel
dipelihara Unit

Jumlah peralatan dan


Pemeliharaan Peralatan
1 06 01 2.09 06 mesin lainnya yang
dan Mesin Lainnya
dipelihara

Pemeliharaan Aset Tetap Jumlah aset tetap


1 06 01 2.09 07
Lainnya lainnya yang dipelihara

Jumlah aset tak


Pemeliharaan Aset Tak
1 06 01 2.09 08 berwujud yang
Berwujud
dipelihara

Pemeliharaan/ Jumlah luas gedung/


Rehabilitasi Gedung kantor/ rumah dinas/ 2 2 2 2 3 2
1 06 01 2.09 09 100,00 100,00
Kantor dan Bangunan jabatan yang dipelihara/ Unit Unit Unit Unit Unit Unit
Lainnya rehabilitasi

Pemeliharaan/ Jumlah sarana dan


Rehabilitasi Sarana dan prasarana gedung
130 130 50 84 48 84
1 06 01 2.09 10 Prasarana Gedung kantor atau bangunan 168,00 64,61
Unit Unit Unit Unit Unit Unit
Kantor atau Bangunan lainnya yang
Lainnya dipelihara/ rehabilit

Jumlah Sarana dan


Pemeliharaan/
Prasarana Pendukung
Rehabilitasi Sarana dan
Gedung 2 2 3 3 3 3
1 06 01 2.09 11 Prasarana Pendukung 100,00 150,00
Kantor atau Bangunan Jenis Jenis Unit Unit Unit Unit
Gedung Kantor atau
Lainnya yang
Bangunan Lainnya
dipelihara/ rehabilitasi

19
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Pemeliharaan/ Jumlah tanah yang


1 06 01 2.09 12
Rehabilitasi Tanah dipelihara/ rehabilitasi

Persentase PSKS yang


PROGRAM berpartisipasi aktif
1 06 02 PEMBERDAYAAN dalam 60,00% 60,00% 60,00% 60,00% 100,00 60,00 60,00% 100,00
SOSIAL penyelenggaraan
kesejahteraan sosial

Pengumpulan
Sumbangan dalam
1 06 02 2.02
Daerah Kabupaten/
Kota

Koordinasi dan
Sinkronisasi
Jumlah
Penerbitan Izin Undian
1 06 02 2.02 01 ijin/rekomendasi yang
Gratis Berhadiah dan
dikeluarkan
Pengumpulan Uang atau
Barang

Pengembangan Potensi
Sumber Kesejahteraan Jumlah PSKS yang 6 6 6 6 6 6
1 06 02 2.03 100,00 100,00
Sosial Daerah Dibina PSKS PSKS PSKS PSKS PSKS PSKS
Kabupaten/ Kota

Peningkatan
Kemampuan Potensi
Jumlah PSM yang 125 125 100 100 200
1 06 02 2.03 01 Pekerja Sosial 100,00
dibina PSM PSM PSM PSM PSM
Masyarakat Kewenangan
Kabupaten/Kota

Peningkatan
Kemampuan
Potensi Tenaga
Jumlah TKSK yang 216 216 18 18 18 18
1 06 02 2.03 02 Kesejahteraan 100,00 100,00
dibina TKSK TKSK TKSK TKSK TKSK TKSK
Sosial Kecamatan
Kewenangan Kabupaten/
Kota

20
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

Peningkatan
Kemampuan
Potensi Sumber
1 06 02 2.03 03 Kesejahteraan
Sosial Keluarga
Kewenangan Kabupaten/
Kota

Peningkatan
Kemampuan
Jumlah PSKS
Potensi Sumber
Kelembagaan 5 5 5 5 7 5
1 06 02 2.03 04 Kesejahteraan 100,00 100,00
Masyarakat yang PSKS PSKS PSKS PSKS PSKS PSKS
Sosial Kelembagaan
Dibina
Masyarakat Kewenangan
Kabupaten/ Kota

Peningkatan
Kemampuan
Sumber Daya Manusia
Jumlah LK3 yang 1 1 1 1 200
1 06 02 2.03 05 dan Penguatan 100,00
dibina LK3 LK3 LK3 LK3 Sertifikat
Lembaga Konsultasi
Kesejahteraan Keluarga
(LK3)

6,47% 6,47%

PROGRAM Persentase PPKS


1 06 04 REHABILITASI prioritas yang 22% 22% 59,51% 59,51% 100,00 61,51
SOSIAL terlayani

42,7% 42,7%

21
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

100% 100%

Jumlah Anak
2319 2319 1311 1311 1699
Terlantar Diluar 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
Panti yang Terlayani

Rehabilitasi Sosial
Dasar Penyandang
Disabilitas Terlantar,
Anak Terlantar, Jumlah Lansia
125 125 10 10
1 06 04 2.01 Lanjut Usia Terlantar yang 100,00
Orang Orang Orang Orang
Terlantar, serta Terlayani
Gelandangan
Pengemis di Luar
Panti Sosial Jumlah Penyandang
16 16 120 129 100
Disabilitas yang 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
Terlayani

Jumlah PPKS Klien


900 900 900 900 900
Liponsos yang 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
Terlayani

87 87
Orang Orang

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar,
anak terlantar, lansia
Penyediaan 2311 2311 2977
1 06 04 2.01 01 terlantar, gepeng 1332 1332 100,00
Permakanan Orang Orang Orang
terlantar di luar panti Orang Orang
yang mendapat bantuan
permakanan

900 900
Orang Orang

22
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
Jumlah penyandang 50 50
disabilitas terlantar, Orang Orang
anak terlantar, lansia
06 04 2.01 02 Penyediaan Sandang 900 900 900
1 terlantar, gepeng 100,00
Orang Orang Orang
terlantar di luar panti
75 75
yang mendapat bantuan
Orang Orang
sandang

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar,
anak terlantar, lansia
16 16 10 10 38
1 06 04 2.01 03 Penyediaan Alat Bantu terlantar, gepeng 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
terlantar di luar panti
yang mendapat alat
bantu

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar,
anak terlantar, lansia
Pemberian Bimbingan terlantar, gepeng
900 900 920 920 920
1 06 04 2.01 05 Fisik, Mental, Spiritual, terlantar di luar panti 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
dan Sosial yang menerima
bimbingan fisik,
mental, spiritual, dan
sosial

Pemberian Bimbingan 60 60
Jumlah Keluarga
Sosial kepada Keluarga Orang Orang
penyandang disabilitas
Penyandang Disabilitas
terlantar, anak terlantar,
Terlantar, Anak 100 100 357
1 06 04 2.01 06 lansia terlantar, 100,00
Terlantar, Lanjut Usia Orang Orang Orang
gepeng terlantar
Terlantar, serta 87 87
mendapat bimbingan
Gelandangan Pengemis Orang Orang
sosial
dan Masyarakat

12 12
Bulan Bulan

Tersedianya Layanan 100 100


Pemberian Layanan 12 12 12
1 06 04 2.01 09 Data dan Pengaduan Orang Orang 100,00
Data dan Pengaduan Bulan Bulan Orang
PMKS

3 3
Bulan Bulan

23
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
Tersedianya Layanan
Rehabilitasi Sosial bagi
Penyandang Disabilitas
Pemberian Layanan 12 12 12 12 900
1 06 04 2.01 10 Terlantar, Anak 100,00
Kedaruratan Bulan Bulan Bulan Bulan Orang
Terlantar, Lanjut Usia
Terlantar serta
Gelandangan Pengemis

Jumlah Penyandang
Rehabilitasi Sosial
Masalah 20 20
Penyandang Masalah
Kesejahteraan Sosial Orang Orang
Kesejahtera an Sosial
(PMKS) Lainnya
(PMKS) Lainnya 220 220 220
1 06 04 2.02 Bukan Korban 100,00
Bukan Korban Orang Orang Orang
HIV/Aids dan Napza
HIV/AIDS dan
di Luar Panti Sosial 100 100
NAPZA di Luar Panti
yang Mendapatkan Orang Orang
Sosial
Pelayanan

Pemberian Layanan
1 06 04 2.02 02
Kedaruratan

Jumlah PMKS Lainnya


Penyediaan di luar Panti yang 20 20
1 06 04 2.02 03
Permakanan mendapat bantuan Orang Orang
permakanan

Penyediaan
1 06 04 2.02 04
Sandang

Penyediaan Perbekalan
1 06 04 2.02 06 Kesehatan di Luar
Panti

Pemberian Bimbingan Pemberian Bimbingan


100 100 220 220 220
1 06 04 2.02 07 Fisik, Mental, Spiritual, Fisik, Mental, Spiritual, 100,00
Orang Orang Orang Orang Orang
dan Sosial dan Sosial

Persentase fakir
PROGRAM
miskin yang
PERLINDUNGAN 97,00% 97,42% 98,00
1 06 05 mendapatkan 41,21% 41,21% 100,43
DAN JAMINAN
perlindungan dan
SOSIAL
jaminan sosial

24
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

31,97% 31,97%
Pengelolaan Data Jumlah Fakir Miskin 659.156 642.153 1.084.053
Fakir Miskin yang Mendapatkan
1 06 05 2.02 Cakupan Daerah 97,42
Perlindungan dan Jiwa Jiwa Orang
Kabupaten/ Kota Jaminan Sosial
100% 100%

624.103 624.103
Jiwa Jiwa

Jumlah Desa/Kelurahan
25.000 25000 353 350
1 06 05 2.02 01 yang Melakukan 99,15
Rumah Rumah Desa/Kelurahan Desa/Kelurahan
Verifikasi dan Validasi

200 200
Orang Orang
Pendataan Fakir Miskin
Cakupan Daerah 595.757
Kabupaten/ Kota Keluarga
353 353
Desa Desa
Jumlah Rapat
Koordinasi dan 3 3
63 63 100,00
Rekonsiliasi Data PKH Kali Kali
yang Dilaksanakan Pueskesos Pueskesos

390 390
Orang Orang

Persentase KPM
Bantuan Sosial Lainnya
80% 80% 100,00
yang Memenuhi
Persyaratan

Pengelolaan Data Fakir Persentase KPM BPNT


Miskin Cakupan yang Memenuhi
1 06 05 2.02 02 100% 100% 80% 80% 100,00
Daerah Kabupaten/ Persyaratan sebagai
Kota KPM BPNT

Persentase KPM PKH


yang Memenuhi
80% 80% 100,00
Persyaratan sebagai
KPM PKH

25
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)

1 1
Kali Kali

Jumlah Fakir Miskin


3 3 2700 2700
Penerima Bantuan 100,00
Kali Kali Orang Orang
Sosial Pangan
Fasilitasi
Bantuan Sosial 4 4 14.690
1 06 05 2.02 03
Kesejahteraan Kali Kali Keluarga
Keluarga

6000 6000
Jumlah Penerima KPM KPM
Bantuan Program 730 730
100,00
Gratis Makanan Tiap Orang Orang
Hari Warga Miskin 100.000 97.259
KPM KPM

Jumlah KUBE yang


Dimonev

Jumlah KUBE yang


18 15
Memperoleh Akses 83,33
Fasilitasi Bantuan KUBE KUBE
Permodalan 720
1 06 05 2.02 04 Pengembangan
Orang
Ekonomi Masyarakat Jumlah KUBE yang 360 360
Terbentuk Orang Orang

Jumlah Warga Miskin 288 288 180 180


100,00
yang Dilatih Orang Orang Orang Orang

PROGRAM Persentase korban


1 06 06 PENANGANAN bencana alam dan 100% 100% 100% 100% 100,00 100,00
BENCANA sosial yang tertangani

Persentase
Perlindungan Sosial Perlindungan Sosial
Korban Bencana Korban Bencana
1 06 06 2.01 100% 100% 100% 100% 100,00 100,00
Alam dan Sosial Alam dan Bencana
Kabupaten/ Kota Sosial yang
Tertangani

26
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
Jumlah korban bencana
Penyediaan alam dan sosial yang 1000 1000 1000
1 06 06 2.01 01 100,00
Makanan mendapatkan bantuan Orang Orang Orang
permakanan

1 06 06 2.01 02 Penyediaan Sandang

Penyediaan Tempat
1 06 06 2.01 03 Penampungan
Pengungsi

190
Penanganan Khusus Orang
1 06 06 2.01 04 bagi Kelompok
Rentan

Pelayanan Dukungan
1 06 06 2.01 05
Psikososial

Penyelenggaraan
Pemberdayaan
Masyarakat terhadap Junlah TAGANA 50 50 50 50 50
1 06 06 2.02 100,00
Kesiapsiagaan yang Dibina Orang Orang Orang Orang Orang
Bencana Kabupaten/
Kota

Koordinasi, Sosialisasi
dan Pelaksanaan Jumlah kampung siaga
1 06 06 2.02 01
Kampung bencana yang terbentuk
Siaga Bencana

2 2
Koordinasi, Sosialisasi Jumlah TAGANA yang Kali Kali
50 50 50
1 06 06 2.02 02 dan Pelaksanaan menerima penguatan 100,00
Orang Orang Orang
Taruna Siaga Bencana SDM 600 600
Orang Orang

PROGRAM
Persentase sarpras
PENGELOLAAN
1 06 07 dalam kondisi yang 100% 100% 100% 100% 100,00 100,00
TAM AN MAKAM
baik
PAHLAWAN

27
Target dan Realisasi Kinerja Program dan Kegiatan Tahun Perkiraan Realisasi Capaian Target Renstra
Urusan/ Bidang
Target Kinerja Realisasi Target Lalu (2022) Target Program dan Perangkat Daerah s/d Tahun Berjalan
Urusan Pemerintahan Indikator Kinerja
Capaian Program Hasil Program dan Kegiatan (Renja
Kode Daerah dan Program/ Program/ Kegiatan/ Target Renja Realisasi Renja Tingkat Realisasi Capaian Tingkat Capaian
(Renstra Perangkat Keluaran Kegiatan Perangkat Daerah
Kegiatn/ Sub Sub Kegiatan Perangkat Daerah Perangkat Daerah Realisasi Program dan Kegiatan s/d Realisasi Target
Daerah Tahun 2021 s/d Tahun 2021 Tahun 2024
Kegiatan Tahun 2022 Tahun 2022 (%) Tahun Berjalan (2023) Renstra (%)
1 2 3 4 5 6 7 8 = (7/6) 9 10 = (5+7+9) 11 = (10/4)
Pemeliharaan Taman
Makam Pahlawan Jumlah TMP yang 1 1 1 1
1 06 07 2.01 100,00
Nasional Kabupaten/ Dipelihara TMP TMP TMP TMP
Kota

Rehabilitasi Sarana dan


Prasarana Taman
Jumlah Sarpras yang
1 06 07 2.01 01 Makam Pahlawan
direhab
Nasional Kabupaten/
Kota

Pemeliharaan
Taman Makam Jumlah Taman Makam
1 1 1 1
1 06 07 2.01 02 Pahlawan Pahlawan yang 100,00
TMP TMP TMP TMP
Nasional Kabupaten/ dipelihara
Kota

Pengamanan Jumlah Tenaga


Taman Makam Keamanan Taman 2 2 2 2
1 06 07 2.01 03 100,00
Pahlawan Nasional Makam Pahlawan yang Orang Orang Orang Orang
Kabupaten/ Kota terbayar

28
2.1.2 Capaian Renstra Perangkat Daerah Tahun 2022
Secara keseluruhan pelaksanaan program dan kegiatan pada Tahun 2022
sudah berjalan sebagaimana dengan yang diharapkan. Untuk lebih meningkatnya
pelaksanaan program dan kegiatan yang tertuang pada Rencana Kerja pada Tahun
2024 akurasi terhadap koordinasi, informasi, upaya deteksi dini, respon cepat sangat
dibutuhkan untuk memenuhi percepatan pemulihan terhadap berbagai permasalahan
yang ditimbulkan dari darurat bencana yang berkaitan dengan urusan sosial capaian
kinerja dinas sosial.

2.2 Analisis Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah


Capaian kinerja pelayanan SPM (Standar Pelayanan Minimal) dan IKK (Indikator
Kinerja Kunci) Dinas Sosial hingga tahun 2022 adalah yang ditunjukkan pada tabel 2.2.1

29
Tabel 2.2.1 Pencapaian Kinerja Pelayanan Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo
Pencapaian Kinerja Pelayanan Perangkat Daerah Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah Warga Negara
Penyandang Disabilitas Jumlah Layanan Data
Layanan Data dan
1 yang Memperoleh dan Pengaduan yang
Pengaduan
Rehabilitasi Sosial Diluar Dimiliki
Panti Sosial

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

Penyediaan Layanan
Kedaruratan Bagi Daerah
Yang Belum Memiliki Jumlah kendaraan
Kendaraan Khusus roda empat yang
Layanan Rehabilitasi akses khusus layanan
Sosial Dasar Diluar Panti kedaruratan yang
dan Tidak Mampu dimiliki
Melakukan Pengadaan
Kendaraan Baru

30
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah penyandang
disabilitas terlantar
Penyediaan Permakanan yang menerima paket 100 1200 100
permakaman sesuai
standar gizi

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar,
Penyediaan Sandang
yang menerima paket
sandang

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar
Penyediaan Alat bantu 20 10 20
yang memanfaatkan
alat bantu

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar
Penyediaan Perbekalan
yang memanfaatkan
Kesehatan
paket perbekalan
kesehatan

Jumlah bimbingan
Pemberian Bimbingan sosial yang
Fisik, Mental Spiritual & dilaksanakan kepada 100 100
Sosial keluarga dan
masyarakat

31
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah penyandang
disabilitas terlantar
yang mendapatkan
bimbingan fisik,
Pemberian Bimbingan
mental dan social
Sosial kepada Keluarga
sesuai standar di 100 1200 100
Penyandang Disabilitas
keluarga, masyarakat,
Terlantar
Dinas Sosial, Rumah
Singgah/Shelter
dan/atau pusat
kesejahteraan sosial

Fasilitas Pembuatan Jumlah penyandang


Nomor Induk disabilitas terlantar
Kependuduk, Kartu Tanda yang difasilitasi
Penduduk, Akta Kelahiran, untuk mendapatkan
Surat Nikah, dan/atau dokumen
Kartu Identitas Anak kependudukan

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar
Akses ke Layanan
yang mendapatkan
Pendidikan & Kesehatan 4367 4367
akses layanan
Dasar
pendidikan dan
kesehatan dasar

Jumlah penyandang
disabilitas terlantar
Pemberian Pelayanan
yang mendapatkan
Penelusuran keluarga
layanan penelurusan
keluarga

32
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah penyandang
Pemberian Pelayanan disabilitas terlantar
Reunifikasi Keluarga yang direunifikasi
dengan keluarga

Jumlah penyandang
Layanan Rujukan disabilitas terlantar 3 12 3
yang dirujuk

Jumlah anak terlantar


yang memperoleh Layanan Data dan Jumlah layanan data
2 65 195 65
rehabilitasi sosial diluar Pengaduan dan pengaduan
panti

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

33
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Penyediaan Layanan
Kedaruratan Bagi Daerah
Yang Belum Memiliki Jumlah kendaraan
Kendaraan Khusus roda empat yang
Layanan Rehabilitasi akses khusus layanan
Sosial Dasar Diluar Panti kedaruratan yang
dan Tidak Mampu dimiliki
Melakukan Pengadaan
Kendaraan Baru

Jumlah anak terlantar


yang menerima paket
Penyediaan Permakanan 1.311 15.516 1.311
permakaman sesuai
standar gizi

Jumlah anak terlantar


Penyediaan Sandang yang menerima paket
sandang

Jumlah anak terlantar


Penyediaan Alat bantu yang memanfaatkan
alat bantu

Jumlah anak terlantar


Penyediaan Perbekalan yang memanfaatkan
Kesehatan paket perbekalan
kesehatan

34
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah bimbingan
Pemberian Bimbingan sosial yang
Fisik, Mental Spiritual & dilaksanakan kepada
Sosial keluarga dan
masyarakat

Jumlah anak terlantar


yang mendapatkan
bimbingan fisik,
mental dan social
Pemberian Bimbingan sesuai standar di
Sosial kepada Keluarga keluarga, masyarakat,
Dinas Sosial, Rumah
Singgah/Shelter
dan/atau pusat
kesejahteraan sosial

Fasilitas Pembuatan
Jumlah anak terlantar
Nomor Induk
yang difasilitasi
Kependuduk, Kartu Tanda
untuk mendapatkan 66
Penduduk, Akta Kelahiran,
dokumen
Surat Nikah, dan/atau
kependudukan
Kartu Identitas Anak

Jumlah anak terlantar


Akses ke Layanan yang mendapatkan
Pendidikan & Kesehatan akses layanan 1.773 1.773
Dasar pendidikan dan
kesehatan dasar

35
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah anak terlantar
Pemberian Pelayanan yang mendapatkan
Penelusuran keluarga layanan penelurusan
keluarga

Jumlah anak terlantar


Pemberian Pelayanan
yang direunifikasi
Reunifikasi Keluarga
dengan keluarga

Jumlah anak terlantar


Layanan Rujukan
yang dirujuk

Jumlah Warga Negara


Jumlah layanan data
lanjut usia terlantar yang Layanan Data dan
3 dan pengaduan yang
memperoleh rehabilitasi Pengaduan
dimiliki
sosial diluar panti

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

36
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Penyediaan Layanan
Kedaruratan Bagi Daerah
Yang Belum Memiliki Jumlah kendaraan
Kendaraan Khusus roda empat yang
Layanan Rehabilitasi akses khusus layanan
Sosial Dasar Diluar Panti kedaruratan yang
dan Tidak Mampu dimiliki
Melakukan Pengadaan
Kendaraan Baru

Jumlah anak terlantar


yang menerima paket
Penyediaan Permakanan 730 8.760 730
permakaman sesuai
standar gizi

Jumlah anak terlantar


Penyediaan Sandang yang menerima paket
sandang

Jumlah anak terlantar


Penyediaan Alat bantu yang memanfaatkan 10 5 10
alat bantu

Jumlah anak terlantar


Penyediaan Perbekalan yang memanfaatkan
Kesehatan paket perbekalan
kesehatan

37
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah bimbingan
Pemberian Bimbingan sosial yang
Fisik, Mental Spiritual & dilaksanakan kepada
Sosial keluarga dan
masyarakat

Jumlah anak terlantar


yang mendapatkan
bimbingan fisik,
Pemberian Bimbingan mental dan social
Sosial kepada Keluarga sesuai standar di
Penyandang Disabilitas keluarga, masyarakat,
Terlantar Dinas Sosial, Rumah
Singgah/Shelter
dan/atau pusat
kesejahteraan sosial

Fasilitas Pembuatan
Jumlah anak terlantar
Nomor Induk
yang difasilitasi
Kependuduk, Kartu Tanda
untuk mendapatkan
Penduduk, Akta Kelahiran,
dokumen
Surat Nikah, dan/atau
kependudukan
Kartu Identitas Anak

Jumlah anak terlantar


Akses ke Layanan yang mendapatkan
Pendidikan & Kesehatan akses layanan 31.254 31.254
Dasar pendidikan dan
kesehatan dasar

38
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah anak terlantar
Pemberian Pelayanan yang mendapatkan
Penelusuran keluarga layanan penelurusan
keluarga

Jumlah anak terlantar


Pemberian Pelayanan
yang direunifikasi
Reunifikasi Keluarga
dengan keluarga

Jumlah anak terlantar


Layanan Rujukan 2 20 2
gepeng yang dirujuk

Jumlah Tuna Sosial


Khususnya Gelandangan Layanan Data dan Jumlah layanan data
4 1 12 1
dan Pengemis di Luar Pengaduan dan pengaduan
Panti Sosial

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

Penyediaan Layanan
Jumlah kendaraan
Kedaruratan Bagi Daerah
roda empat yang
Yang Sudah Memiliki
akses khusus layanan
Kendaraan Khusus
kedaruratan yang
Layanan Rehabilitasi
dimiliki
Sosial Dasar Diluar Panti

39
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Penyediaan Layanan
Kedaruratan Bagi Daerah
Yang Belum Memiliki Jumlah kendaraan
Kendaraan Khusus roda empat yang
Layanan Rehabilitasi akses khusus layanan
Sosial Dasar Diluar Panti kedaruratan yang
dan Tidak Mampu dimiliki
Melakukan Pengadaan
Kendaraan Baru

Jumlah Lanjut usia


terlantar yang
Penyediaan Permakanan menerima paket 104 900 104
permakaman sesuai
standar gizi

Jumlah lanjut usia


terlantar yang
Penyediaan Sandang 91 900
menerima paket
sandang

Jumlah lanjut usia


terlantar yang
Penyediaan Alat bantu
memanfaatkan alat
bantu

Jumlah lanjut usia


Penyediaan Perbekalan terlantar
Kesehatan memanfaatkan paket
perbekalan kesehatan

40
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah bimbingan
Pemberian Bimbingan sosial yang
Fisik, Mental Spiritual & dilaksanakan kepada 104 360 104
Sosial keluarga dan
masyarakat

Jumlah lanjut usia


terlantar yang
mendapatkan
bimbingan fisik,
mental dan social
Pemberian Bimbingan
sesuai standar di 28 28
Sosial kepada Keluarga
keluarga, masyarakat,
Dinas Sosial, Rumah
Singgah/Shelter
dan/atau pusat
kesejahteraan sosial

Fasilitas Pembuatan Jumlah lanjut usia


Nomor Induk terlantar yang
Kependuduk, Kartu Tanda difasilitasi untuk
Penduduk, Akta Kelahiran, mendapatkan
Surat Nikah, dan/atau dokumen
Kartu Identitas Anak kependudukan

Jumlah lanjut usia


Akses ke Layanan terlantar yang
Pendidikan & Kesehatan mendapatkan akses 104 104
Dasar layanan pendidikan
dan kesehatan dasar

41
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah penyandang
lanjut usia terlantar
Pemberian Pelayanan
yang mendapatkan 28 417 28
Penelusuran keluarga
layanan penelurusan
keluarga

Jumlah lanjut usia


Pemberian Pelayanan terlantar yang
14 69 14
Reunifikasi Keluarga direunifikasi dengan
keluarga

Jumlah lanjut usia


Layanan Rujukan terlantar dan gepeng 3 12
yang dirujuk

Jumlah Perlindungan dan


Jaminan Sosial pada Saat
Jumlah korban
dan Setelah Tanggap
5 Penyediaan Makanan bencana yang 12.474 5.634 12.474
Darurat Bencana bagi
mendapat makanan
Korban Bencana daerah
Kabupaten/Kota

Jumlah korban
bencana yang
Penyediaan Sandang
menerima paket
sandang

Jumlah tempat
Peyediaan Tempat penampungan
Penampungan Pengungsi pengungsi yang
dimiliki

42
Target Renstra Perangkat Daerah Realisasi Capaian Proyeksi
Catatan
NO Indikator SPM/Standar Nasional IKK Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Tahun Analisis
2022 2023 2024 2025 2022 2023 2024 2025
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12) (13)
Jumlah paket
Penanganan Khusus Bagi
permakanan khusus 19 40 19
Kelompok Rentan
bagi kelompok rentan

Jumlah korban
Pelayanan Dukungan bencana yang
96 96
Psikososial menerima pelayanan
dukungan psikososial

43
2.3 Isu-Isu Penting Penyelenggaraan Tugas dan Fungsi Perangkat Daerah
Isu-isu strategis berdasarkan tugas dan fungsi SKPD adalah kondisi atau hal yang harus
diperhatikan atau dikedepankan dalam perencanaan pembangunan karena dampaknya yang
signifikan bagi Dinas Sosial dimasa datang. Isu-isu tersebut tidak bisa lepas dari strategi dan
arah kebijakan yang sudah di rumuskan dalam Renstra Dinas Sosial,
Berdasarkan telaah analisis permasalahan dan tingkat prioritas, isu strategis Dinas
Sosial di Kabupaten Sidoarjo adalah:
a. Distribusi kemiskinan tersebar baik di pelosok desa maupun di wilayah perkotaan;
b. Lemahnya validitas dan keterpaduan data kemiskinan secara dinamis by name by address
lintas Perangkat Daerah (PD);
c. Kurang Optimalnya Pelayanan Sosial Yang Diberikan Kepada PPKS;
d. Belum ada program terpadu antara Pemerintah Daerah dengan Masyarakat terkait
penanganan PPKS;
e. Kegiatan bantuan dan jaminan sosial bagi PPKS masih tumpang tindih satu sama lain;
f. Kapasitas SDM penanganan dampak sosial bencana masih perlu ditingkatkan;

2.4 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD


Rancangan awal yang disusun pada Dinas Sosial telah disesuaikan dengan perencanaan
kinerja Dinas Sosial yang telah melalui analisis kebutuhan. Perencanaan Kinerja merupakan
proses penjabaran dari sasaran dan program yang telah ditetapkan dalam Rencana Strategis
Dinas Sosial yang akan dilaksanakan melalui berbagai kegiatan tahunan.. Melalui dokumen
kinerja ini akan diketahui keterkaitan antara kegiatan dengan sasaran, kebijakan dengan
programnya, serta keterkaitan dengan kegiatan-kegiatan yang dilaksanakan pada Dinas Sosial
seperti pada tabel 2.4.1 berikut.

44
Tabel 2.4.1 Review Terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2023
Review terhadap Rancangan Awal RKPD Tahun 2023
Nama Perangkat Daerah: DINAS SOSIAL

Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan


Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8) (9) (10) (11) (12)
URUSAN URUSAN
PEMERINTAHAN WAJIB PEMERINTAHAN WAJIB
YANG BERKAITAN YANG BERKAITAN
DENGAN PELAYANAN DENGAN PELAYANAN
DASAR DASAR

Kab.
Kab. Sidoarjo,
Sidoarjo,
URUSAN Semua URUSAN
Semua
PEMERINTAHAN Kecamatan, 71.207.130.886 PEMERINTAHAN 74.971.298.100
Kecamatan,
BIDANG SOSIAL Semua BIDANG SOSIAL
Semua
Kelurahan
Kelurahan
Kab.
PROGRAM PENUNJANG Kab. Sidoarjo, PROGRAM PENUNJANG
Sidoarjo,
URUSAN Semua Tingkat Kepuasan Aparatur URUSAN Tingkat Kepuasan Aparatur
Semua
1 PEMERINTAHAN Kecamatan, Perangkat Daerah terhadap 90% 35.138.655.287 PEMERINTAHAN
Kecamatan,
Perangkat Daerah terhadap 90% 35.715.801.487
DAERAH Semua Pelayanan Kesekretariatan DAERAH Pelayanan Kesekretariatan
Semua
KABUPATEN/KOTA Kelurahan KABUPATEN/KOTA
Kelurahan
Jumlah Dokumen
Jumlah Rekomendasi Hasil
Kab. Perencanaan dan
Perencanaan, Kab. Sidoarjo, Evaluasi Kinerja yang 6 Dokumen 73.280.000 Perencanaan, 6 Dokumen 73.280.000
Sidoarjo, Penganggaran yang Disusun
Penganggaran, dan Semua Ditindaklanjuti Penganggaran, dan Semua Sesuai Ketentuan
Evaluasi Kinerja Kecamatan, Evaluasi Kinerja Kecamatan,
Perangkat Daerah Semua Jumlah Tahapan Perangkat Daerah Jumlah Dokumen Laporan
Semua
Kelurahan Perencanaan yang 13 Dokumen Evaluasi Kinerja PD yang 13 Dokumen
Kelurahan
Dilaksanakan Disusun Sesuai Ketentuan

45
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Penyusunan Dokumen Semua Jumlah Dokumen Perencanaan Penyusunan Dokumen Semua Jumlah Dokumen Perencanaan
Perencanaan Perangkat Kecamatan, 6 Perencanaan Perangkat Kecamatan, 6
Perangkat 69.200.000 Perangkat 69.200.000
Daerah Semua Dokumen Daerah Semua Dokumen
Daerah Daerah
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen RKA-SKPD Semua Jumlah Dokumen RKA-SKPD
Koordinasi dan Penyusuna dan Laporan Hasil Koordinasi Koordinasi dan Penyusuna dan Laporan Hasil Koordinasi
Kecamatan, Kecamatan,
Dokumen RKA-SKPD Penyusunan Dokumen RKA- Dokumen RKA-SKPD Penyusunan Dokumen RKA-
Semua Semua
Kelurahan SKPD Kelurahan SKPD

Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Perubahan Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Perubahan
Koordinasi dan Penyusunan Semua RKA-SKPD dan Laporan Hasil Koordinasi dan Penyusunan Semua RKA-SKPD dan Laporan Hasil
Dokumen Perubahan RKA- Kecamatan, Koordinasi Penyusunan Dokumen Perubahan RKA- Kecamatan, Koordinasi Penyusunan
SKPD Semua Dokumen Perubahan RKA- SKPD Semua Dokumen Perubahan RKA-
Kelurahan SKPD Kelurahan SKPD

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen DPA-SKPD Semua Jumlah Dokumen DPA-SKPD
Koordinasi dan Penyusunan dan Laporan Hasil 1 Koordinasi dan Penyusunan dan Laporan Hasil 1
Kecamatan, 930.000 Kecamatan, 930.000
DPA-SKPD Semua Koordinasi Penyusunan Dokumen DPA-SKPD Semua Koordinasi Penyusunan Dokumen
Kelurahan Dokumen DPA-SKPD Kelurahan Dokumen DPA-SKPD

Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Perubahan Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Perubahan
Semua DPA-SKPD dan Laporan Hasil Semua DPA-SKPD dan Laporan Hasil
Koordinasi dan Penyusunan 3 Koordinasi dan Penyusunan 3
Kecamatan, Koordinasi Penyusunan 2.300.000 Kecamatan, Koordinasi Penyusunan 2.300.000
Perubahan DPA-SKPD Semua Dokumen Perubahan DPA-SKPD Semua Dokumen
Dokumen Perubahan DPA- Dokumen Perubahan DPA-
Kelurahan SKPD Kelurahan SKPD

Kab. Sidoarjo, Jumlah Laporan Capaian Kab. Sidoarjo, Jumlah Laporan Capaian
Koordinasi dan Penyusunan Kinerja dan Ikhtisar Realisasi Koordinasi dan Penyusunan Kinerja dan Ikhtisar Realisasi
Semua Semua
Laporan Capaian Kinerja Kinerja SKPD dan Laporan Laporan Capaian Kinerja Kinerja SKPD dan Laporan
Kecamatan, Kecamatan,
dan Ikhtisar Realisasi Hasil Koordinasi Penyusunan dan Ikhtisar Realisasi Hasil Koordinasi Penyusunan
Semua Semua
Kinerja SKPD Laporan Capaian Kinerja dan Kinerja SKPD Laporan Capaian Kinerja dan
Kelurahan Kelurahan
Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD Ikhtisar Realisasi Kinerja SKPD

46
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Semua
Evaluasi Kinerja Perangkat Jumlah Laporan Evaluasi 4 Evaluasi Kinerja Perangkat Jumlah Laporan Evaluasi 4
Kecamatan, 850.000 Kecamatan, 850.000
Daerah Kinerja Perangkat Daerah Laporan Daerah Kinerja Perangkat Daerah Laporan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Administrasi Keuangan Persentase Realisasi Anggaran Administrasi Keuangan Persentase Realisasi Anggaran
Kecamatan, 80% 4.730.781.700 Kecamatan, 80% 4.730.781.700
Perangkat Daerah Perangakat Daerah Perangkat Daerah Perangakat Daerah
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Penyediaan Gaji dan Jumlah Orang yang Menerima 28 Penyediaan Gaji dan Jumlah Orang yang Menerima 28
Kecamatan, 4.729.931.700 Kecamatan, 4.729.931.700
Tunjangan ASN Gaji dan Tunjangan ASN Orang/Bulan Tunjangan ASN Gaji dan Tunjangan ASN Orang/Bulan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen Hasil Semua Jumlah Dokumen Hasil
Penyediaan Administrasi Penyediaan Administrasi
Kecamatan, Penyediaan Administrasi Kecamatan, Penyediaan Administrasi
Pelaksanaan Tugas ASN Pelaksanaan Tugas ASN
Semua Pelaksanaan Tugas ASN Semua Pelaksanaan Tugas ASN
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Dokumen Jumlah Dokumen
Pelaksanaan Penatausahaan Semua Pelaksanaan Penatausahaan Semua
Penatausahaan dan Penatausahaan dan
dan Pengujian/ Verifikasi Kecamatan, dan Pengujian/ Verifikasi Kecamatan,
Pengujian/Verifikasi Keuangan Pengujian/Verifikasi Keuangan
Keuangan SKPD Semua Keuangan SKPD Semua
SKPD SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen Koordinasi Semua Jumlah Dokumen Koordinasi
Koordinasi dan Pelaksanaan Koordinasi dan Pelaksanaan
Kecamatan, dan Pelaksanaan Akuntansi Kecamatan, dan Pelaksanaan Akuntansi
Akuntansi SKPD Akuntansi SKPD
Semua SKPD Semua SKPD
Kelurahan Kelurahan

47
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Jumlah Laporan Keuangan Kab. Sidoarjo, Jumlah Laporan Keuangan
Koordinasi dan Penyusunan Semua Akhir Tahun SKPD dan Koordinasi dan Penyusunan Semua Akhir Tahun SKPD dan
1 1
Laporan Keuangan Akhir Kecamatan, Laporan Hasil Koordinasi 850.000 Laporan Keuangan Akhir Kecamatan, Laporan Hasil Koordinasi 850.000
Laporan Laporan
Tahun SKPD Semua Penyusunan Laporan Keuangan Tahun SKPD Semua Penyusunan Laporan Keuangan
Kelurahan Akhir Tahun SKPD Kelurahan Akhir Tahun SKPD

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pengelolaan dan Penyiapan Semua Jumlah Dokumen Bahan Pengelolaan dan Penyiapan Semua Jumlah Dokumen Bahan
Bahan Tanggapan Kecamatan, Tanggapan Pemeriksaan dan Bahan Tanggapan Kecamatan, Tanggapan Pemeriksaan dan
Pemeriksaan Semua Tindak Lanjut Pemeriksaan Pemeriksaan Semua Tindak Lanjut Pemeriksaan
Kelurahan Kelurahan

Jumlah Laporan Keuangan Jumlah Laporan Keuangan


Kab. Sidoarjo, Bulanan/Triwulanan/ Kab. Sidoarjo, Bulanan/Triwulanan/
Koordinasi dan Penyusunan Koordinasi dan Penyusunan
Semua Semesteran SKPD dan Laporan Semua Semesteran SKPD dan Laporan
Laporan Keuangan Bulanan/ Laporan Keuangan Bulanan/
Kecamatan, Koordinasi Penyusunan Laporan Kecamatan, Koordinasi Penyusunan Laporan
Triwulanan/ Semesteran Triwulanan/ Semesteran
Semua Keuangan Semua Keuangan
SKPD SKPD
Kelurahan Bulanan/Triwulanan/Semesteran Kelurahan Bulanan/Triwulanan/Semesteran
SKPD SKPD

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Penyusunan Pelaporan dan Semua Jumlah Dokumen Pelaporan dan Penyusunan Pelaporan dan Semua Jumlah Dokumen Pelaporan dan
Analisis Prognosis Realisasi Kecamatan, Analisis Prognosis Realisasi Analisis Prognosis Realisasi Kecamatan, Analisis Prognosis Realisasi
Anggaran Semua Anggara Anggaran Semua Anggara
Kelurahan Kelurahan

Persentase BMD SKPD yang Persentase BMD SKPD yang


Kab. Sidoarjo, telah teregistrasi Kab. Sidoarjo, telah teregistrasi
Administrasi Barang Milik Semua Administrasi Barang Milik Semua
Daerah pada Perangkat Kecamatan, Daerah pada Perangkat Kecamatan,
Daerah Semua Daerah Semua
Kelurahan Persentase BMD SKPD yang Kelurahan Persentase BMD SKPD yang
telah tersertifikasi telah tersertifikasi

48
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Penyusunan Perencanaan Semua Penyusunan Perencanaan Semua
Jumlah Rencana Kebutuhan Jumlah Rencana Kebutuhan
Kebutuhan Barang Milik Kecamatan, Kebutuhan Barang Milik Kecamatan,
Barang Milik Daerah SKPD Barang Milik Daerah SKPD
Daerah SKPD Semua Daerah SKPD Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pengamanan Barang Milik Jumlah Dokumen Pengamanan Pengamanan Barang Milik Jumlah Dokumen Pengamanan
Kecamatan, Kecamatan,
Daerah SKPD Barang Milik Daerah SKPD Daerah SKPD Barang Milik Daerah SKPD
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Laporan Hasil Penilaian Jumlah Laporan Hasil Penilaian
Semua Semua
Koordinasi dan Penilaian Barang Milik Daerah dan Hasil Koordinasi dan Penilaian Barang Milik Daerah dan Hasil
Kecamatan, Kecamatan,
Barang Milik Daerah SKPD Koordinasi Penilaian Barang Barang Milik Daerah SKPD Koordinasi Penilaian Barang
Semua Semua
Milik Daerah SKPD Milik Daerah SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Laporan Hasil Jumlah Laporan Hasil
Pembinaan, Pengawasan, dan Semua Pembinaan, Pengawasan, dan Semua
Pembinaan, Pengawasan, Pembinaan, Pengawasan,
Pengendalian Barang Milik Kecamatan, Pengendalian Barang Milik Kecamatan,
dan Pengendalian Barang Milik dan Pengendalian Barang Milik
Daerah pada SKPD Semua Daerah pada SKPD Semua
Daerah pada SKPD Daerah pada SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Laporan Rekonsiliasi Jumlah Laporan Rekonsiliasi
Rekonsiliasi dan Penyusunan Semua Rekonsiliasi dan Penyusunan Semua
dan Penyusunan Laporan dan Penyusunan Laporan
Laporan Barang Milik Kecamatan, Laporan Barang Milik Kecamatan,
Barang Milik Daerah pada Barang Milik Daerah pada
Daerah pada SKPD Semua Daerah pada SKPD Semua
SKPD SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Laporan Penatausahaan Semua Jumlah Laporan Penatausahaan
Penatausahaan Barang Milik Penatausahaan Barang Milik
Kecamatan, Barang Milik Daerah pada Kecamatan, Barang Milik Daerah pada
Daerah pada SKPD Daerah pada SKPD
Semua SKPD Semua SKPD
Kelurahan Kelurahan

49
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Jumlah Dokumen Hasil Semua Jumlah Dokumen Hasil
Pemanfaatan Barang Milik Pemanfaatan Barang Milik
Kecamatan, Pemanfaatan Barang Kecamatan, Pemanfaatan Barang
Daerah SKPD Daerah SKPD
Semua Milik Daerah SKPD Semua Milik Daerah SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Persentase ASN yang disiplin Kab. Sidoarjo, Persentase ASN yang disiplin
Semua Semua
Administrasi Kepegawaian Administrasi Kepegawaian
Kecamatan, Kecamatan,
Perangkat Daerah Persentase ASN yang Perangkat Daerah Persentase ASN yang
Semua Semua
Kelurahan mengikuti pelatihan yang Kelurahan mengikuti pelatihan yang
bersertifikat bersertifikat

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Peningkatan Sarana dan Jumlah Unit Peningkatan Sarana Peningkatan Sarana dan Jumlah Unit Peningkatan Sarana
Kecamatan, Kecamatan,
Prasarana Disiplin Pegawai dan Prasarana Disiplin Pegawai Prasarana Disiplin Pegawai dan Prasarana Disiplin Pegawai
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pengadaan Pakaian Dinas Semua Pengadaan Pakaian Dinas Semua
Jumlah Paket Pakaian Dinas Jumlah Paket Pakaian Dinas
Beserta Atribut Kecamatan, Beserta Atribut Kecamatan,
beserta Atribut Kelengkapan beserta Atribut Kelengkapan
Kelengkapannya Semua Kelengkapannya Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen Pendataan Semua Jumlah Dokumen Pendataan
Pendataan dan Pengolahan Pendataan dan Pengolahan
Kecamatan, dan Pengolahan Administrasi Kecamatan, dan Pengolahan Administrasi
Administrasi Kepegawaian Administrasi Kepegawaian
Semua Kepegawaian Semua Kepegawaian
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen Monitoring, Semua Jumlah Dokumen Monitoring,
Monitoring, Evaluasi, dan Monitoring, Evaluasi, dan
Kecamatan, Evaluasi, dan Penilaian Kinerja Kecamatan, Evaluasi, dan Penilaian Kinerja
Penilaian Kinerja Pegawai Penilaian Kinerja Pegawai
Semua Pegawai Semua Pegawai
Kelurahan Kelurahan

50
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Jumlah Pegawai Berdasarkan Jumlah Pegawai Berdasarkan
Pendidikan dan Pelatihan Semua Pendidikan dan Pelatihan Semua
Tugas dan Fungsi yang Tugas dan Fungsi yang
Pegawai Berdasarkan Kecamatan, Pegawai Berdasarkan Kecamatan,
Mengikuti Pendidikan dan Mengikuti Pendidikan dan
Tugas dan Fungsi Semua Tugas dan Fungsi Semua
Pelatihan Pelatihan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Orang yang Mengikuti Semua Jumlah Orang yang Mengikuti
Sosialisasi Peraturan Sosialisasi Peraturan
Kecamatan, Sosialisasi Peraturan Kecamatan, Sosialisasi Peraturan
Perundang Undangan Perundang Undangan
Semua Perundang-Undangan Semua Perundang-Undangan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Bimbingan Teknis Semua Jumlah Orang yang Mengikuti Bimbingan Teknis Semua Jumlah Orang yang Mengikuti
Implementasi Peraturan Kecamatan, Bimbingan Teknis Implementasi Implementasi Peraturan Kecamatan, Bimbingan Teknis Implementasi
Perundang Undangan Semua Peraturan Perundang-Undangan Perundang Undangan Semua Peraturan Perundang-Undangan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Administrasi Umum Nilai Survey Kepuasan Administrasi Umum Nilai Survey Kepuasan
Kecamatan, 90% 871.238.188 Kecamatan, 90% 871.238.188
Perangkat Daerah Mayarakat (SKM) Perangkat Daerah Mayarakat (SKM)
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Paket Komponen Jumlah Paket Komponen
Penyediaan Komponen Semua Penyediaan Komponen Semua
Instalasi Listrik/Penerangan Instalasi Listrik/Penerangan
Instalasi Listrik/ Penerangan Kecamatan, 11 Paket 8.918.498 Instalasi Listrik/ Penerangan Kecamatan, 11 Paket 8.918.498
Bangunan Kantor yang Bangunan Kantor yang
Bangunan Kantor Semua Bangunan Kantor Semua
Disediakan Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Paket Peralatan dan Semua Jumlah Paket Peralatan dan
Penyediaan Peralatan dan Penyediaan Peralatan dan
Kecamatan, Perlengkapan Kantor yang 59 Paket 48.492.770 Kecamatan, Perlengkapan Kantor yang 59 Paket 48.492.770
Perlengkapan Kantor Perlengkapan Kantor
Semua Disediakan Semua Disediakan
Kelurahan Kelurahan

51
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Semua
Penyediaan Peralatan Rumah Jumlah Paket Peralatan Rumah Penyediaan Peralatan Rumah Jumlah Paket Peralatan Rumah
Kecamatan, Kecamatan,
Tangga Tangga yang Disediakan Tangga Tangga yang Disediakan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Penyediaan Bahan Logistik Jumlah Paket Bahan Logistik Penyediaan Bahan Logistik Jumlah Paket Bahan Logistik
Kecamatan, 2 Paket 275.000.000 Kecamatan, 2 Paket 275.000.000
Kantor Kantor yang Disediakan Kantor Kantor yang Disediakan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Paket Barang Cetakan Semua Jumlah Paket Barang Cetakan
Penyediaan Barang Penyediaan Barang
Kecamatan, dan Penggandaan yang 2 Paket 10.365.000 Kecamatan, dan Penggandaan yang 2 Paket 10.365.000
Cetakan dan Penggandaan Cetakan dan Penggandaan
Semua Disediakan Semua Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Penyediaan Bahan Bacaan Semua Jumlah Dokumen Bahan Bacaan Penyediaan Bahan Bacaan Semua Jumlah Dokumen Bahan Bacaan
dan Peraturan Perundang- Kecamatan, dan Peraturan Perundang- 72 Dokumen 6.240.000 dan Peraturan Perundang- Kecamatan, dan Peraturan Perundang- 72 Dokumen 6.240.000
undangan Semua Undangan yang Disediakan undangan Semua Undangan yang Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Jumlah Paket Bahan/Material Jumlah Paket Bahan/Material
Penyediaan Bahan/ Material Kecamatan, Penyediaan Bahan/ Material Kecamatan,
yang Disediakan yang Disediakan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Jumlah Laporan Fasilitasi 4 Jumlah Laporan Fasilitasi 4
Fasilitasi Kunjungan Tamu Kecamatan, 11.571.920 Fasilitasi Kunjungan Tamu Kecamatan, 11.571.920
Kunjungan Tamu Laporan Kunjungan Tamu Laporan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

52
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Jumlah Laporan Jumlah Laporan
Penyelenggaraan Rapat Semua Penyelenggaraan Rapat Semua
Penyelenggaraan Rapat 4 Penyelenggaraan Rapat 4
Koordinasi dan Konsultasi Kecamatan, 510.650.000 Koordinasi dan Konsultasi Kecamatan, 510.650.000
Koordinasi dan Konsultasi Laporan Koordinasi dan Konsultasi Laporan
SKPD Semua SKPD Semua
SKPD SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Dokumen Semua Jumlah Dokumen
Penatausahaan Arsip Dinamis Penatausahaan Arsip Dinamis
Kecamatan, Penatausahaan Arsip Dinamis Kecamatan, Penatausahaan Arsip Dinamis
pada SKPD pada SKPD
Semua pada SKPD Semua pada SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Dukungan Pelaksanaan Jumlah Dokumen Dukungan Dukungan Pelaksanaan Jumlah Dokumen Dukungan
Semua Semua
Sistem Pemerintahan Pelaksanaan Sistem Sistem Pemerintahan Pelaksanaan Sistem
Kecamatan, Kecamatan,
Berbasis Elektronik pada Pemerintahan Berbasis Berbasis Elektronik pada Pemerintahan Berbasis
Semua Semua
SKPD Elektronik pada SKPD SKPD Elektronik pada SKPD
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pengadaan Barang Milik Semua Pengadaan Barang Milik Semua
Daerah Penunjang Urusan Kecamatan, Jumlah BMD yang Diadakan 33 Jenis 27.174.045.010 Daerah Penunjang Urusan Kecamatan, Jumlah BMD yang Diadakan 33 Jenis 27.751.191.210
Pemerintah Daerah Semua Pemerintah Daerah Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Unit Kendaraan Jumlah Unit Kendaraan
Pengadaan Kendaraan Semua Pengadaan Kendaraan Semua
Perorangan Dinas atau Perorangan Dinas atau
Perorangan Dinas atau Kecamatan, Perorangan Dinas atau Kecamatan,
Kendaraan Dinas Jabatan yang Kendaraan Dinas Jabatan yang
Kendaraan Dinas Jabatan Semua Kendaraan Dinas Jabatan Semua
Disediakan Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Unit Kendaraan Dinas Semua Jumlah Unit Kendaraan Dinas
Pengadaan Kendaraan Dinas 2 Pengadaan Kendaraan Dinas 2
Kecamatan, Operasional atau Lapangan 1.048.878.960 Kecamatan, Operasional atau Lapangan 1.048.878.960
Operasional atau Lapangan Unit Operasional atau Lapangan Unit
Semua yang Disediakan Semua yang Disediakan
Kelurahan Kelurahan

53
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Semua
Jumlah Unit Alat Besar yang Jumlah Unit Alat Besar yang
Pengadaan Alat Besar Kecamatan, Pengadaan Alat Besar Kecamatan,
Disediakan Disediakan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Unit Alat Angkutan Semua Jumlah Unit Alat Angkutan
Pengadaan Alat Angkutan Pengadaan Alat Angkutan
Kecamatan, Darat Tak Bermotor yang Kecamatan, Darat Tak Bermotor yang
Darat Tak Bermotor Darat Tak Bermotor
Semua Disediakan Semua Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Jumlah Paket Mebel yang 6 Jumlah Paket Mebel yang 6
Pengadaan Mebel Kecamatan, 139.542.000 Pengadaan Mebel Kecamatan, 139.542.000
Disediakan Paket Disediakan Paket
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pengadaan Peralatan dan Jumlah Unit Peralatan dan 24 Pengadaan Peralatan dan Jumlah Unit Peralatan dan 24
Kecamatan, 235.624.050 Kecamatan, 235.624.050
Mesin Lainnya Mesin Lainnya yang Disediakan Unit Mesin Lainnya Mesin Lainnya yang Disediakan Unit
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pengadaan Aset Tetap Jumlah Unit Aset Tetap Lainnya Pengadaan Aset Tetap Jumlah Unit Aset Tetap Lainnya
Kecamatan, Kecamatan,
Lainnya yang Disediakan Lainnya yang Disediakan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pengadaan Aset Tak Jumlah Unit Aset Tak Berwujud Pengadaan Aset Tak Jumlah Unit Aset Tak Berwujud
Kecamatan, Kecamatan,
Berwujud yang Disediakan Berwujud yang Disediakan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

54
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Jumlah Unit Gedung Kantor Semua Jumlah Unit Gedung Kantor
Pengadaan Gedung Kantor Pengadaan Gedung Kantor
Kecamatan, atau Bangunan Lainnya yang 1 Unit 25.750.000.000 Kecamatan, atau Bangunan Lainnya yang 1 Unit 26.327.146.200
atau Bangunan Lainnya atau Bangunan Lainnya
Semua Disediakan Semua Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Unit Sarana dan Jumlah Unit Sarana dan
Pengadaan Sarana dan Semua Pengadaan Sarana dan Semua
Prasarana Gedung Kantor atau Prasarana Gedung Kantor atau
Prasarana Gedung Kantor Kecamatan, Prasarana Gedung Kantor Kecamatan,
Bangunan Lainnya yang Bangunan Lainnya yang
atau Bangunan Lainnya Semua atau Bangunan Lainnya Semua
Disediakan Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pengadaan Sarana dan Jumlah Unit Sarana dan Pengadaan Sarana dan Jumlah Unit Sarana dan
Semua Semua
Prasarana Pendukung Prasarana Pendukung Prasarana Pendukung Prasarana Pendukung
Kecamatan, Kecamatan,
Gedung Kantor atau Gedung Kantor atau Bangunan Gedung Kantor atau Gedung Kantor atau Bangunan
Semua Semua
Bangunan Lainnya Lainnya yang Disediakan Bangunan Lainnya Lainnya yang Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Penyediaan Jasa Penunjang Semua Penyediaan Jasa Penunjang Semua
Persentase Terpenuhinya Jasa Persentase Terpenuhinya Jasa
Urusan Pemerintahan Kecamatan, 100% 1.538.062.189 Urusan Pemerintahan Kecamatan, 100% 1.538.062.189
Penunjang Perkantoran Penunjang Perkantoran
Daerah Semua Daerah Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Penyediaan Jasa Surat Jumlah Laporan Penyediaan 4 Penyediaan Jasa Surat Jumlah Laporan Penyediaan 4
Kecamatan, 500.000 Kecamatan, 500.000
Menyurat Jasa Surat Menyurat Laporan Menyurat Jasa Surat Menyurat Laporan
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Laporan Penyediaan Semua Jumlah Laporan Penyediaan
Penyediaan Jasa Komunikasi, 12 Penyediaan Jasa Komunikasi, 12
Kecamatan, Jasa Komunikasi, Sumber Daya 432.252.589 Kecamatan, Jasa Komunikasi, Sumber Daya 432.252.589
Sumber Daya Air dan Listrik Laporan Sumber Daya Air dan Listrik Laporan
Semua Air dan Listrik yang Disediakan Semua Air dan Listrik yang Disediakan
Kelurahan Kelurahan

55
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Jumlah Laporan Penyediaan Semua Jumlah Laporan Penyediaan
Penyediaan Jasa Peralatan dan Penyediaan Jasa Peralatan dan
Kecamatan, Jasa Peralatan dan Perlengkapan Kecamatan, Jasa Peralatan dan Perlengkapan
Perlengkapan Kantor Perlengkapan Kantor
Semua Kantor yang Disediakan Semua Kantor yang Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Laporan Penyediaan Semua Jumlah Laporan Penyediaan
Penyediaan Jasa Pelayanan 12 Penyediaan Jasa Pelayanan 12
Kecamatan, Jasa Pelayanan Umum Kantor 1.105.309.600 Kecamatan, Jasa Pelayanan Umum Kantor 1.105.309.600
Umum Kantor Laporan Umum Kantor Laporan
Semua yang Disediakan Semua yang Disediakan
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Persentase Barang Milik Persentase Barang Milik
Pemeliharaan Barang Milik Semua Pemeliharaan Barang Milik Semua
Daerah Penunjang Urusan 85 Daerah Penunjang Urusan 90
Daerah Penunjang Urusan Kecamatan, 751.248.200, Daerah Penunjang Urusan Kecamatan, 751.248.200,
Pemerintahan Daerah yang Persentase Pemerintahan Daerah yang Persentase
Pemerintahan Daerah Semua Pemerintahan Daerah Semua
Layak Fungsi Layak Fungsi
Kelurahan Kelurahan
Penyediaan Jasa Penyediaan Jasa
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Pemeliharaan, Biaya Jumlah Kendaraan Perorangan Pemeliharaan, Biaya Jumlah Kendaraan Perorangan
Semua Semua
Pemeliharaan dan Pajak Dinas atau Kendaraan Dinas Pemeliharaan dan Pajak Dinas atau Kendaraan Dinas
Kecamatan, Kecamatan, 64.694.400
Kendaraan Perorangan Dinas Jabatan yang Dipelihara dan Kendaraan Perorangan Dinas Jabatan yang Dipelihara dan
Semua Semua
atau Kendaraan Dinas dibayarkan Pajaknya atau Kendaraan Dinas dibayarkan Pajaknya
Kelurahan Kelurahan
Jabatan Jabatan

Kab. Sidoarjo, Jumlah Kendaraan Dinas Kab. Sidoarjo, Jumlah Kendaraan Dinas
Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Penyediaan Jasa Pemeliharaan,
Semua Operasional atau Lapangan Semua Operasional atau Lapangan
Biaya Pemeliharaan, Pajak, Biaya Pemeliharaan, Pajak,
Kecamatan, yang Dipelihara dan dibayarkan 54 Unit 147.048.200 Kecamatan, yang Dipelihara dan dibayarkan 54 Unit 82.353.800
dan Perizinan Kendaraan Dinas dan Perizinan Kendaraan Dinas
Semua Pajak Semua Pajak
Operasional atau Lapangan Operasional atau Lapangan
Kelurahan dan Perizinannya Kelurahan dan Perizinannya

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Semua Jumlah Alat Besar yang Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Semua Jumlah Alat Besar yang
Biaya Pemeliharaan dan Kecamatan, Dipelihara dan dibayarkan Biaya Pemeliharaan dan Kecamatan, Dipelihara dan dibayarkan
Perizinan Alat Besar Semua Perizinannya Perizinan Alat Besar Semua Perizinannya
Kelurahan Kelurahan

56
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Penyediaan Jasa Pemeliharaan,
Semua Jumlah Alat Angkutan Darat Semua Jumlah Alat Angkutan Darat
Biaya Pemeliharaan dan Biaya Pemeliharaan dan
Kecamatan, Tak Bermotor yang Dipelihara Kecamatan, Tak Bermotor yang Dipelihara
Perizinan Alat Angkutan Darat Perizinan Alat Angkutan Darat
Semua dan Dibayarkan Perizinannya Semua dan Dibayarkan Perizinannya
Tak Bermotor Tak Bermotor
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
10 10
Pemeliharaan Mebel Kecamatan, Jumlah Mebel yang Dipelihara 50.000.000 Pemeliharaan Mebel Kecamatan, Jumlah Mebel yang Dipelihara 50.000.000
Unit Unit
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pemeliharaan Peralatan dan Jumlah Peralatan dan Mesin Pemeliharaan Peralatan dan Jumlah Peralatan dan Mesin
Kecamatan, Kecamatan,
Mesin Lainnya Lainnya yang Dipelihara Mesin Lainnya Lainnya yang Dipelihara
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pemeliharaan Aset Tetap Jumlah Aset Tetap Lainnya Pemeliharaan Aset Tetap Jumlah Aset Tetap Lainnya
Kecamatan, Kecamatan,
Lainnya yang Dipelihara Lainnya yang Dipelihara
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pemeliharaan Aset Tak Jumlah Aset Tak Berwujud Pemeliharaan Aset Tak Jumlah Aset Tak Berwujud
Kecamatan, Kecamatan,
Berwujud yang Dipelihara Berwujud yang Dipelihara
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pemeliharaan/Rehabilitasi Semua Jumlah Gedung Kantor dan Pemeliharaan/Rehabilitasi Semua Jumlah Gedung Kantor dan
Gedung Kantor dan Bangunan Kecamatan, Bangunan Lainnya 3 Unit 354.200.000, Gedung Kantor dan Bangunan Kecamatan, Bangunan Lainnya 3 Unit 354.200.000,
Lainnya Semua yang Dipelihara/Direhabilitasi Lainnya Semua yang Dipelihara/Direhabilitasi
Kelurahan Kelurahan

57
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Pemeliharaan/Rehabilitasi Jumlah Sarana dan Prasarana Pemeliharaan/Rehabilitasi Jumlah Sarana dan Prasarana
Semua Semua
Sarana dan Prasarana Gedung Gedung Kantor atau Bangunan Sarana dan Prasarana Gedung Gedung Kantor atau Bangunan
Kecamatan, 48 Unit 140.000.000 Kecamatan, 48 Unit 140.000.000
Kantor atau Lainnya yang Kantor atau Lainnya yang
Semua Semua
Bangunan Lainnya Dipelihara/Direhabilitasi Bangunan Lainnya Dipelihara/Direhabilitasi
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pemeliharaan/Rehabilitasi Jumlah Sarana dan Prasarana Pemeliharaan/Rehabilitasi Jumlah Sarana dan Prasarana
Semua Semua
Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung Kantor atau Sarana dan Prasarana Pendukung Gedung Kantor atau
Kecamatan, 3 Unit 60.000.000 Kecamatan, 3 Unit 60.000.000
Pendukung Gedung Kantor Bangunan Lainnya yang Pendukung Gedung Kantor Bangunan Lainnya yang
Semua Semua
atau Bangunan Lainnya Dipelihara/Direhabilitasi atau Bangunan Lainnya Dipelihara/Direhabilitasi
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Pemeliharaan/ Rehabilitasi Luas Tanah yang Dilakukan Pemeliharaan/ Rehabilitasi Luas Tanah yang Dilakukan
Kecamatan, Kecamatan,
Tanah Pemeliharaan/Rehabilitasi Tanah Pemeliharaan/Rehabilitasi
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Persentase PSKS yang Persentase PSKS yang
PROGRAM Semua PROGRAM Semua
Berpartisipasi Aktif dalam Berpartisipasi Aktif dalam
2 PEMBERDAYAAN Kecamatan,
Penyelenggaraan
60% 4.906.613.214 PEMBERDAYAAN Kecamatan,
Penyelenggaraan
60% 5.051.813.214
SOSIAL Semua SOSIAL Semua
Kesejahteraan Sosial Kesejahteraan Sosial
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Jumlah Rapat Koordinasi dan Kab. Sidoarjo, Jumlah Rapat Koordinasi dan
Pengumpulan Sumbangan Semua Sinkronisasi tentang Pengumpulan Sumbangan Semua Sinkronisasi tentang
dalam Daerah Kabupaten/ Kecamatan, Penerbitan Izin Undian Gratis dalam Daerah Kabupaten/ Kecamatan, Penerbitan Izin Undian Gratis
Kota Semua Berhadiah dan Pengumpulan Kota Semua Berhadiah dan Pengumpulan
Kelurahan Uang atau Barang Kelurahan Uang atau Barang

Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Hasil Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Hasil
Koordinasi dan Sinkronisasi Koordinasi dan Sinkronisasi
Semua Koordinasi dan Sinkronisasi Semua Koordinasi dan Sinkronisasi
Penerbitan Izin Undian Gratis Penerbitan Izin Undian Gratis
Kecamatan, Penerbitan Izin Undian Gratis Kecamatan, Penerbitan Izin Undian Gratis
Berhadiah dan Pengumpulan Berhadiah dan Pengumpulan
Semua Berhadiah dan Pengumpulan Semua Berhadiah dan Pengumpulan
Uang atau Barang Uang atau Barang
Kelurahan Uang atau Barang Kelurahan Uang atau Barang

58
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Pengembangan Potensi Pengembangan Potensi
Semua Pengembangan Potensi Semua Pengembangan Potensi
Sumber Kesejahteraan Sumber Kesejahteraan
Kecamatan, Sumber Kesejahteraan Sosial 6 PSKS 4.906.613.214 Kecamatan, Sumber Kesejahteraan Sosial 6 PSKS 5.051.813.214
Sosial Daerah Sosial Daerah
Semua Daerah Kabupaten/Kota Semua Daerah Kabupaten/Kota
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Peningkatan Kemampuan Jumlah Orang Mendapat Peningkatan Kemampuan Jumlah Orang Mendapat
Semua Semua
Potensi Pekerja Sosial Peningkatan Kapasitas Potensi Pekerja Sosial Peningkatan Kapasitas
Kecamatan, 200 Orang 38.029.000 Kecamatan, 200 Orang 38.029.000
Masyarakat Kewenangan Pekerja Sosial Masyarakat Masyarakat Kewenangan Pekerja Sosial Masyarakat
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Jumlah Tenaga Kesejahteraan Jumlah Tenaga Kesejahteraan


Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Peningkatan Kemampuan Sosial Kecamatan Kewenangan Peningkatan Kemampuan Sosial Kecamatan Kewenangan
Semua Semua
Potensi Tenaga Kesejahteraan Kabupaten/Kota yang Potensi Tenaga Kesejahteraan Kabupaten/Kota yang
Kecamatan, 18 Orang 432.000.000 Kecamatan, 18 Orang 432.000.000
Sosial Kecamatan Kewenangan Meningkat Sosial Kecamatan Kewenangan Meningkat
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kapasitasnya Kewenangan Kabupaten/Kota Kapasitasnya Kewenangan
Kelurahan Kelurahan
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Peningkatan Kemampuan Peningkatan Kemampuan
Semua Jumlah Keluarga yang Semua Jumlah Keluarga yang
Potensi Sumber Kesejahteraan Potensi Sumber Kesejahteraan
Kecamatan, Meningkat Kapasitasnya Kecamatan, Meningkat Kapasitasnya
Sosial Keluarga Kewenangan Sosial Keluarga Kewenangan
Semua Kewenangan Kabupaten/Kota Semua Kewenangan Kabupaten/Kota
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Peningkatan Kemampuan Kab. Sidoarjo, Peningkatan Kemampuan Kab. Sidoarjo,


Jumlah Lembaga Kesejahteraan Jumlah Lembaga Kesejahteraan
Potensi Sumber Kesejahteraan Semua Potensi Sumber Kesejahteraan Semua
Sosial yang Meningkat Sosial yang Meningkat
Sosial Kelembagaan Kecamatan, 7 Lembaga 4.432.754.714 Sosial Kelembagaan Kecamatan, 7 Lembaga 4.577.954.714
Kapasitasnya Kewenangan Kapasitasnya Kewenangan
Masyarakat Kewenangan Semua Masyarakat Kewenangan Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan
Jumlah Sertifikat yang dari Jumlah Sertifikat yang dari
Peningkatan Kemampuan Kab. Sidoarjo, Peningkatan Kemampuan Kab. Sidoarjo,
Hasil Peningkatan Sumber Daya Hasil Peningkatan Sumber Daya
Sumber Daya Manusia dan Semua Sumber Daya Manusia dan Semua
Manusia dan Lembaga Manusia dan Lembaga
Penguatan Lembaga Kecamatan, 200 Sertifikat 3.829.500 Penguatan Lembaga Kecamatan, 200 Sertifikat 3.829.500
Konsultasi Konsultasi
Konsultasi Kesejahteraan Semua Konsultasi Kesejahteraan Semua
Kesejahteraan Keluarga (LK3) Kesejahteraan Keluarga (LK3)
Keluarga (LK3) Kelurahan Keluarga (LK3) Kelurahan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota

59
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Semua Semua
PROGRAM Persentase PPKS yang PROGRAM Persentase PPKS yang
3 REHABILITASI SOSIAL
Kecamatan,
Terlayani
60,51% 1.255.804.049
REHABILITASI SOSIAL
Kecamatan,
Terlayani
60,51% 10.422.525.063
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Rehabilitasi Sosial Dasar Rehabilitasi Sosial Dasar


Penyandang Disabilitas Kab. Sidoarjo, Penyandang Disabilitas Kab. Sidoarjo,
Terlantar, Anak Terlantar, Semua Terlantar, Anak Terlantar, Semua
Jumlah Anaka Terlantar Jumlah Anak Terlantar yang
Lanjut Usia Terlantar, Kecamatan, 1699 Orang 1.156.704.049 Lanjut Usia Terlantar, Kecamatan, 1699 Orang 10.180.925.063
Diluar Panti yang Terlayani Terlayani
serta Gelandangan Semua serta Gelandangan Semua
Pengemis di Luar Panti Kelurahan Pengemis di Luar Panti Kelurahan
Sosial Sosial

Jumlah Lansia Terlantar yang Jumlah Lansia Terlantar yang


0 Orang 0 Orang
Terlayani Terlayani

Jumlah Penyandang Jumlah Penyandang


100 Ornag 100 Ornag
Disabilitas yang Terlayani Disabilitas yang Terlayani

Jumlah PPKS Klien Liponsos Jumlah PPKS Klien Liponsos


900 Orang 900 Orang
yang Terlayani yang Terlayani

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Pemenuhan Semua Mendapatkan Pemenuhan
Penyediaan Permakanan Kecamatan, Kebutuhan Permakanan Sesuai 2977 Orang 1.156.704.049 Penyediaan Permakanan Kecamatan, Kebutuhan Permakanan Sesuai 2977 Orang 8.252.673.087
Semua dengan Standar Gizi Minimal Semua dengan Standar Gizi Minimal
Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota

60
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Menerima Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Menerima
Semua Pakaian dan Kelengkapan Semua Pakaian dan Kelengkapan
Penyediaan Sandang Kecamatan, Lainnya yang Tersedia dalam 1 900 Orang 313.575 Penyediaan Sandang Kecamatan, Lainnya yang Tersedia dalam 1 900 Orang 57.153.575
Semua Tahun Kewenangan Semua Tahun Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Alat Bantu dan Semua Mendapatkan Alat Bantu dan
Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Alat Bantu Peraga Sesuai 38 Orang 117.824.436 Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Alat Bantu Peraga Sesuai 38 Orang 196.324.436
Semua kebutuhan Kewenangan Semua kebutuhan Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan
Kecamatan, Kecamatan,
Reunifikasi Keluarga Reunifikasi Keluarga Reunifikasi Keluarga Reunifikasi Keluarga
Semua Semua
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Peserta Bimbingan Jumlah Peserta Bimbingan
Semua Semua
Pemberian Bimbingan Fisik, Fisik, Mental, Spiritual dan Pemberian Bimbingan Fisik, Fisik, Mental, Spiritual dan
Kecamatan, 920 Orang 39.517.000 Kecamatan, 920 Orang 471.697.000
Mental, Spiritual, dan Sosial Sosial Kewenangan Mental, Spiritual, dan Sosial Sosial Kewenangan
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Jumlah Peserta Bimbingan Jumlah Peserta Bimbingan


Pemberian Bimbingan Sosial Sosial kepada Keluarga Pemberian Bimbingan Sosial Sosial kepada Keluarga
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
kepada Keluarga Penyandang Penyandang Disabilitas kepada Keluarga Penyandang Penyandang Disabilitas
Semua Semua
Disabilitas Terlantar, Anak Terlantar, Anak Disabilitas Terlantar, Anak Terlantar, Anak
Kecamatan, 357 Orang 28.187.500 Kecamatan,
Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Lanjut Usia Terlantar,
Semua Semua
Terlantar, serta Gelandangan serta Gelandangan Pengemis Terlantar, serta Gelandangan serta Gelandangan Pengemis
Kelurahan Kelurahan
Pengemis dan Masyarakat dan Masyarakat Kewenangan Pengemis dan Masyarakat dan Masyarakat Kewenangan
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota

61
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Jumlah Orang yang Terpenuhi Jumlah Orang yang Terpenuhi
Kab. Sidoarjo, Kebutuhan Pembuatan Nomor Kab. Sidoarjo, Kebutuhan Pembuatan Nomor
Fasilitasi Pembuatan Nomor Fasilitasi Pembuatan Nomor
Semua Induk Kependudukan, Akta Semua Induk Kependudukan, Akta
Induk Kependudukan, Akta Induk Kependudukan, Akta
Kecamatan, Kelahiran, Surat Nikah, dan 20 Orang 26.375.000 Kecamatan, Kelahiran, Surat Nikah, dan
Kelahiran, Surat Nikah, dan Kelahiran, Surat Nikah, dan
Semua Kartu Identitas Anak Semua Kartu Identitas Anak
Kartu Identitas Anak Kartu Identitas Anak
Kelurahan bagi Penyandang Disabilitas Kelurahan bagi Penyandang Disabilitas
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Pemberian Akses ke Layanan Semua Mendapatkan Akses ke Layanan Pemberian Akses ke Layanan Semua Mendapatkan Akses ke Layanan
Pendidikan dan Kesehatan Kecamatan, Pendidikan dan Kesehatan Pendidikan dan Kesehatan Kecamatan, Pendidikan dan Kesehatan
Dasar Semua Dasar Kewenangan Dasar Semua Dasar Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Layanan Data dan Mendapatkan Layanan Data dan Pemberian Layanan Data dan Mendapatkan Layanan Data dan
Kecamatan, 12 Orang 102.429.041 Kecamatan, 12 Orang 174.429.041
Pengaduan Pengaduan Kewenangan Pengaduan Pengaduan Kewenangan
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Layanan Mendapatkan Pelayanan Pemberian Layanan Mendapatkan Pelayanan
Kecamatan, 900 Orang 813.303.740 Kecamatan, 900 Orang 1.028.647.924
Kedaruratan Kedaruratan Kewenangan Kedaruratan Kedaruratan Kewenangan
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan
Kecamatan, Kecamatan,
Penelusuran Keluarga Penelusuran Keluarga Penelusuran Keluarga Penelusuran Keluarga
Semua Semua
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Orang Mendapatkan Semua Jumlah Orang Mendapatkan
Pemberian Layanan Rujukan Kecamatan, Layanan Rujukan Kewenangan Pemberian Layanan Rujukan Kecamatan, Layanan Rujukan Kewenangan
Semua Kabupaten/Kota Semua Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

62
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Rehabilitasi Sosial Rehabilitasi Sosial
Penyandang Masalah Kab. Sidoarjo, Jumlah Penyandang Masalah Penyandang Masalah Kab. Sidoarjo, Jumlah Penyandang Masalah
Kesejahtera an Sosial Semua Kesejahtera an Sosial (PMKS) Kesejahtera an Sosial Semua Kesejahtera an Sosial (PMKS)
(PMKS) Lainnya Bukan Kecamatan, Lainnya Bukan Korban 220 Orang 99.100.000 (PMKS) Lainnya Bukan Kecamatan, Lainnya Bukan Korban 220 Orang 241.600.000
Korban HIV/AIDS dan Semua HIV/AIDS dan NAPZA di Korban HIV/AIDS dan Semua HIV/AIDS dan NAPZA di
NAPZA di Luar Panti Kelurahan Luar Panti Sosial NAPZA di Luar Panti Kelurahan Luar Panti Sosial
Sosial Sosial

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Layanan Data dan Mendapatkan Layanan Data dan Pemberian Layanan Data dan Mendapatkan Layanan Data dan
Kecamatan, Kecamatan,
Pengaduan Pengaduan Kewenangan Pengaduan Pengaduan Kewenangan
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Layanan Mendapatkan Pelayanan Pemberian Layanan Mendapatkan Pelayanan
Kecamatan, Kecamatan,
Kedaruratan Kedaruratan Kewenangan Kedaruratan Kedaruratan Kewenangan
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan
Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Pemenuhan Semua Mendapatkan Pemenuhan
Penyediaan Permakanan Kecamatan, Kebutuhan Permakanan Sesuai Penyediaan Permakanan Kecamatan, Kebutuhan Permakanan Sesuai
Semua dengan Standar Gizi Minimal Semua dengan Standar Gizi Minimal
Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah orang yang Menerima Kab. Sidoarjo, Jumlah orang yang Menerima
Semua pakaian dan kelengkapan Semua pakaian dan kelengkapan
Penyediaan Sandang Kecamatan, lainnya yang Tersedia dalam 1 Penyediaan Sandang Kecamatan, lainnya yang Tersedia dalam 1
Semua tahun Kewenangan Semua tahun Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Alat Bantu dan Semua Mendapatkan Alat Bantu dan
Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Alat Bantu Peraga sesuai Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Alat Bantu Peraga sesuai
Semua Kebutuhan Kewenangan Semua Kebutuhan Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

63
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Pemenuhan Semua Mendapatkan Pemenuhan
Penyediaan Perbekalan Penyediaan Perbekalan
Kecamatan, Kebutuhan Perbekalan Kecamatan, Kebutuhan Perbekalan
Kesehatan di Luar Panti Kesehatan di Luar Panti
Semua Kesehatan di Luar Panti Semua Kesehatan di Luar Panti
Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Peserta Bimbingan Jumlah Peserta Bimbingan
Semua Semua
Pemberian Bimbingan Fisik, Fisik, Mental, Spiritual dan Pemberian Bimbingan Fisik, Fisik, Mental, Spiritual dan
Kecamatan, 220 Orang 99.100.000 Kecamatan, 220 Orang 241.600.000
Mental, Spiritual, dan Sosial Sosial Kewenangan Mental, Spiritual, dan Sosial Sosial Kewenangan
Semua Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Jumlah Peserta dalam Jumlah Peserta dalam


Pemberian Bimbingan Sosial Pemberian Bimbingan Sosial
Kab. Sidoarjo, Pemberian Bimbingan Sosial Kab. Sidoarjo, Pemberian Bimbingan Sosial
kepada Keluarga Penyandang kepada Keluarga Penyandang
Semua kepada Keluarga Penyandang Semua kepada Keluarga Penyandang
Masalah Kesejahteraan Sosial Masalah Kesejahteraan Sosial
Kecamatan, Masalah Kesejahteraan Sosial Kecamatan, Masalah Kesejahteraan Sosial
(PMKS) Lainnya Bukan (PMKS) Lainnya Bukan
Semua (PMKS) Lainnya Bukan Korban Semua (PMKS) Lainnya Bukan Korban
Korban HIV/AIDS dan Korban HIV/AIDS dan
Kelurahan HIV/AIDS dan NAPZA Kelurahan HIV/AIDS dan NAPZA
NAPZA NAPZA
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang


Membutuhkan Pembuatan Membutuhkan Pembuatan
Nomor Induk Kependudukan, Nomor Induk Kependudukan,
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Fasilitasi Pembuatan Nomor Kartu Tanda Penduduk, Akta Fasilitasi Pembuatan Nomor Kartu Tanda Penduduk, Akta
Semua Semua
Induk Kependudukan, Akta Kelahiran, Surat Nikah, Induk Kependudukan, Akta Kelahiran, Surat Nikah,
Kecamatan, Kecamatan,
Kelahiran, Surat Nikah, dan dan/atau Identitas Anak bagi Kelahiran, Surat Nikah, dan dan/atau Identitas Anak bagi
Semua Semua
Kartu Identitas Anak Penyandang Masalah Kartu Identitas Anak Penyandang Masalah
Kelurahan Kelurahan
Kesejahteraan Sosial (PMKS) Kesejahteraan Sosial (PMKS)
Lainnya di Luar HIV/AIDS Lainnya di Luar HIV/AIDS
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Pemberian Akses ke Layanan Semua Mendapatkan Akses ke Layanan Pemberian Akses ke Layanan Semua Mendapatkan Akses ke Layanan
Pendidikan dan Kecamatan, Pendidikan dan Kesehatan Pendidikan dan Kecamatan, Pendidikan dan Kesehatan
Kesehatan Dasar Semua Dasar Kewenangan Kesehatan Dasar Semua Dasar Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

64
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan
Kecamatan, Kecamatan,
Penelusuran Keluarga Penelusuran Keluarga Penelusuran Keluarga Penelusuran Keluarga
Semua Semua
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang
Semua Semua
Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan Pemberian Pelayanan Mendapatkan Pelayanan
Kecamatan, Kecamatan,
Reunifikasi Keluarga Reunifikasi Keluarga Reunifikasi Keluarga Reunifikasi Keluarga
Semua Semua
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Jumlah Orang Mendapatkan Semua Jumlah Orang Mendapatkan
Pemberian Layanan Rujukan Kecamatan, Layanan Rujukan Pemberian Layanan Rujukan Kecamatan, Layanan Rujukan
Semua Kewenangan Kabupaten/Kota Semua Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Jumlah Dokumen Hasil Jumlah Dokumen Hasil


Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Kerja Sama antar Lembaga Koordinasi dan Kerja Kerja Sama antar Lembaga Koordinasi dan Kerja
Semua Semua
dan Kemitraan dalam Sama antar Lembaga dan dan Kemitraan dalam Sama antar Lembaga dan
Kecamatan, Kecamatan,
Pelaksanaan Rehabilitasi Kemitraan dalam Pelaksanaan Pelaksanaan Rehabilitasi Kemitraan dalam Pelaksanaan
Semua Semua
Sosial Kabupaten/Kota Rehabilitasi Sosial Sosial Kabupaten/Kota Rehabilitasi Sosial
Kelurahan Kelurahan
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


PROGRAM Semua Persentase fakir miskinyang PROGRAM Semua Persentase fakir miskinyang
PERLINDUNGAN DAN 97,50% PERLINDUNGAN DAN 97,50%
4 Kecamatan, mendapatkanperlindungan 29.493.730.240 Kecamatan, mendapatkanperlindungan 23.192.030.240
JAMINAN SOSIAL Semua danjaminan sosial JAMINAN SOSIAL Semua danjaminan sosial
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pengelolaan Data Fakir Semua Jumlah Fakir Miskinyang 184305 Pengelolaan Data Fakir Semua Jumlah Fakir Miskinyang 184305
Miskin Cakupan Daerah Kecamatan, MendapatkanPerlindungan 29.493.730.240 Miskin Cakupan Daerah Kecamatan, MendapatkanPerlindungan 23.192.030.240
Kabupaten/Kota Orang Kabupaten/Kota Orang
Semua danJaminan Sosial Semua danJaminan Sosial
Kelurahan Kelurahan

65
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Pendataan Fakir Miskin Semua Jumlah Fakir Miskin Cakupan 595757 Pendataan Fakir Miskin Semua Jumlah Fakir Miskin Cakupan 595757
Cakupan Daerah Kabupaten/ Kecamatan, Daerah Kabupaten/Kota yang 147.047.355 Cakupan Daerah Kabupaten/ Kecamatan, Daerah Kabupaten/Kota yang 256.247.355
Kota Orang Kota Orang
Semua Didata Semua Didata
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pengelolaan Data Fakir Semua Jumlah Keluarga yang Pengelolaan Data Fakir Semua Jumlah Keluarga yang
228563 228563
Miskin Cakupan Daerah Kecamatan, Mendapatkan Pengentasan Fakir Miskin Cakupan Daerah Kecamatan, Mendapatkan Pengentasan Fakir
Orang Orang
Kabupaten/ Kota Semua Miskin Kabupaten/Kota Kabupaten/ Kota Semua Miskin Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Jumlah Keluarga Penerima Kab. Sidoarjo, Jumlah Keluarga Penerima
Semua Manfaat (KPM) yang Semua Manfaat (KPM) yang
Fasilitasi Bantuan Sosial 14690 Fasilitasi Bantuan Sosial 14690
Kecamatan, Mendapatkan Bantuan Sosial 29.338.107.885 Kecamatan, Mendapatkan Bantuan Sosial 22.927.207.885
Kesejahteraan Keluarga Keluarga Kesejahteraan Keluarga Keluarga
Semua Kesejahteraan Keluarga Semua Kesejahteraan Keluarga
Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Orang Mendapatkan Jumlah Orang Mendapatkan
Fasilitasi Bantuan Semua Fasilitasi Bantuan Semua
Bantuan Pengembangan Bantuan Pengembangan
Pengembangan Ekonomi Kecamatan, 720 Orang 8.575.000 Pengembangan Ekonomi Kecamatan, 720 Orang 8.575.000
Ekonomi Masyarakat Ekonomi Masyarakat
Masyarakat Semua Masyarakat Semua
Kewenangan Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


PROGRAM Semua PROGRAM Semua
Persentase korban bencana alam Persentase korban bencana alam
5 PENANGANAN Kecamatan,
dansosial yang tertangani
100% 340.854.496 PENANGANAN Kecamatan,
dansosial yang tertangani
100% 517.654.496
BENCANA Semua BENCANA Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Perlindungan Sosial Semua Persentase Perlindungan Sosial Perlindungan Sosial Semua Persentase Perlindungan Sosial
Korban Bencana Alam dan Kecamatan, Korban Bencana Alam dan 100% 10.000.000 Korban Bencana Alam dan Kecamatan, Korban Bencana Alam dan 100% 170.000.000
Sosial Kabupaten/Kota Semua Sosial yangTertangani Sosial Kabupaten/Kota Semua Sosial yangTertangani
Kelurahan Kelurahan

66
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Permakanan 3x1 Semua Mendapatkan Permakanan 3x1
Penyediaan Makanan Kecamatan, Hari dalam Masa Tanggap 1000 Orsng Penyediaan Makanan Kecamatan, Hari dalam Masa Tanggap 1000 Orsng 160.000.000
Semua Darurat (Pengungsian) Semua Darurat (Pengungsian)
Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Jumlah Orang yang


Kab. Sidoarjo, Mendapatkan Pakaian dan Kab. Sidoarjo, Mendapatkan Pakaian dan
Semua Kelengkapan Lainnya yang Semua Kelengkapan Lainnya yang
Penyediaan Sandang Kecamatan, Tersedia pada Masa Tanggap Penyediaan Sandang Kecamatan, Tersedia pada Masa Tanggap
Semua Darurat (Pengungsian) dan Semua Darurat (Pengungsian) dan
Kelurahan Pasca Bencana Kewenangan Kelurahan Pasca Bencana Kewenangan
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Semua Semua
Penyediaan Tempat Jumlah Tempat Pengungsian Penyediaan Tempat Jumlah Tempat Pengungsian
Kecamatan, Kecamatan,
Penampungan Pengungsi Kewenangan Kabupaten/Kota Penampungan Pengungsi Kewenangan Kabupaten/Kota
Semua Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Semua Mendapatkan Penanganan Semua Mendapatkan Penanganan
Penanganan Khusus bagi Penanganan Khusus bagi
Kecamatan, Khusus bagi Kelompok Rentan 50 10.000.000 Kecamatan, Khusus bagi Kelompok Rentan 50 10.000.000
Kelompok Rentan Kelompok Rentan
Semua Kewenangan Semua Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah Korban Bencana yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Korban Bencana yang
Semua Mendapatkan Layanan Semua Mendapatkan Layanan
Pelayanan Dukungan Pelayanan Dukungan
Kecamatan, Dukungan Psikososial Kecamatan, Dukungan Psikososial
Psikososial Psikososial
Semua Kewenangan Semua Kewenangan
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Penyelenggaraan Penyelenggaraan
Semua Semua
Pemberdayaan Masyarakat Persentase korban bencana alam Pemberdayaan Masyarakat Persentase korban bencana alam
Kecamatan, 100% 330.854.496 Kecamatan, 100% 347.654.496
terhadap Kesiapsiagaan dan sosial yang tertangani terhadap Kesiapsiagaan dan sosial yang tertangani
Semua Semua
Bencana Kabupaten/Kota Bencana Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

67
Rancangan Awal RKPD Hasil Analisis Kebutuhan
Catatan
NO Target Pagu Target Kebutuhan
Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Program/Kegiatan Lokasi Indikator Kinerja Penting
Capaian Indikatif Capaian Dana
Jumlah Kampung yang Jumlah Kampung yang
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Melaksanakan Koordinasi, Melaksanakan Koordinasi,
Koordinasi, Sosialisasi dan Semua Koordinasi, Sosialisasi dan Semua
Sosialisasi dan Pelaksanaan Sosialisasi dan Pelaksanaan
Pelaksanaan Kampung Kecamatan, Pelaksanaan Kampung Kecamatan,
Kampung Siaga Bencana Kampung Siaga Bencana
Siaga Bencana Semua Siaga Bencana Semua
Kewenangan Kewenangan
Kelurahan Kelurahan
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang Kab. Sidoarjo, Jumlah Orang yang
Koordinasi, Sosialisasi dan Semua Melaksanakan Koordinasi, Koordinasi, Sosialisasi dan Semua Melaksanakan Koordinasi,
Pelaksanaan Taruna Siaga Kecamatan, Sosialisasi dan Pelaksanaan 50 Orang 330.854.496 Pelaksanaan Taruna Siaga Kecamatan, Sosialisasi dan Pelaksanaan 50 Orang 347.654.496
Bencana Semua Taruna Siaga Bencana Bencana Semua Taruna Siaga Bencana
Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


PROGRAM Semua PROGRAM Semua
Persentase sarpras dalam Persentase sarpras dalam
6 PENGELOLAAN TAM AN Kecamatan,
kondisi yang baik
100% 744.685.460 PENGELOLAAN TAM AN Kecamatan,
kondisi yang baik
100% 71.473.600
MAKAM PAHLAWAN Semua MAKAM PAHLAWAN Semua
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Pemeliharaan Taman Semua Pemeliharaan Taman Semua
Persentase Sarana dan Prasarana Persentase Sarana dan Prasarana
Makam Pahlawan Nasional Kecamatan, Makam Pahlawan Nasional Kecamatan,
dalam Kondisi yang Baik dalam Kondisi yang Baik
Kabupaten/ Kota Semua Kabupaten/ Kota Semua
Kelurahan Kelurahan
Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Hasil Kab. Sidoarjo, Jumlah Dokumen Hasil
Rehabilitasi Sarana dan Rehabilitasi Sarana dan
Semua Rehabilitasi serta Pemeliharaan Semua Rehabilitasi serta Pemeliharaan
Prasarana Taman Makam Prasarana Taman Makam
Kecamatan, Sarana dan Prasarana Taman Kecamatan, Sarana dan Prasarana Taman
Pahlawan Nasional Pahlawan Nasional
Semua Makam Pahlawan Nasional Semua Makam Pahlawan Nasional
Kabupaten/ Kota Kabupaten/ Kota
Kelurahan Kabupaten/Kota Kelurahan Kabupaten/Kota
Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,
Jumlah Makam yang Terpenuhi Jumlah Makam yang Terpenuhi
Pemeliharaan Taman Makam Semua Pemeliharaan Taman Makam Semua
Pemeliharannya pada Taman Pemeliharannya pada Taman
Pahlawan Nasional Kecamatan, Pahlawan Nasional Kecamatan,
Makam Pahlawan Makam Pahlawan
Kabupaten/ Kota Semua Kabupaten/ Kota Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

Kab. Sidoarjo, Kab. Sidoarjo,


Jumlah Laporan Hasil Jumlah Laporan Hasil
Pengamanan Taman Makam Semua Pengamanan Taman Makam Semua
Pengamanan Taman Makam Pengamanan Taman Makam
Pahlawan Nasional Kecamatan, 4 Laporan 71.473.600 Pahlawan Nasional Kecamatan, 4 Laporan 71.473.600
Pahlawan Nasional Pahlawan Nasional
Kabupaten/ Kota Semua Kabupaten/ Kota Semua
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota
Kelurahan Kelurahan

68
2.5 Penelaahan Usulan Program dan Kegiatan Masyarakat
Tidak ada Usulan program dan kegiatan masyarakat di Renja Tahun 2023.

Tabel 2.5.1 Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan/
Masyarakat di Dinas Sosial Tahun 2024
Usulan Program dan Kegiatan dari Para Pemangku Kepentingan Tahun 2024

Nama Pengkat Daerah: DINAS SOSIAL

Indikator
No Program/Kegiatan Lokasi Besaran/Volume Catatan
Kinerja

N I H I L

69
BAB III
TUJUAN DAN SASARAN PERANGKAT DAERAH

3.1 Telaahan Terhadap Kebijakan Nasional


3.1.1 Telaah Kebijakan Kementerian Sosial
Kementerian Sosial Republik Indonesia memiliki kebijakan sebagai berikut:
1. Meningkatnya Kemandirian Sosial Ekonomi Penduduk Miskin dan Rentan melaui:
a. Peningkatan kemampuan penduduk miskin dan rentan dalam pemenuhan
kebutuhan dasar
Penguatan integrasi pelaksanaan penyaluran bantuan sosial pangan dan
subsidi energi melalui skema Program Sembako memanfaatkan transformasi
digital dengan perluasan variasi dan manfaat bantuan pangan didukung skema
pendampingan, koordinasi kelembagaan serta penguatan tata kelola sistem
informasi manajemen dalam pengelolaan program bantuan guna tercapainya
peningkatan verifikasi data penerima manfaat yang akurat dan andal.
Peningkatan kualitas dan standar rehabilitasi rumah tidak layak huni
bagi penduduk miskin dan rentan dengan dukungan pengembangan kebijakan
perlindungan sosial adaptif yang berfokus pada 3 (tiga) aspek yaitu
perlindungan sosial, adaptasi perubahan iklim, dan pengurangan risiko bencana
b. Peningkatan keberfungsian sosial penduduk miskin dan rentan
Pengembangan sistem rehabilitasi sosial yang didukung dengan adanya
Penetapan Peraturan Menteri Sosial yang merupakan norma, standar, prosedur
dan kriteria (NSPK) pelaksanaan guna terpenuhinya percepatan pelaksanaan
layanan rehabilitasi sosial yang sesuai standar. Penguatan dan penyempurnaan
mekanisme penyelengaraan rehabilitasi sosial dasar oleh pemerintah daerah
provinsi dan pemerintah daerah kabupaten/kota menjadi penting untuk
mendorong dan memperkuat skema layanan untuk keberfungsian sosial PPKS
sebagai target utama layanan rehabilitasi sosial
Peningkatan kesadaran masyarakat sekitar serta dunia usaha untuk
berkontribusi dan berperan aktif dirasa sangat penting dan sangat dibutuhkan
dalam menyelesaikan permasalahan PPKS di daerahnya.
c. Peningkatan kemandirian sosial ekonomi keluarga miskin dan rentan
Peningkatan kualitas kompetensi pendamping keluarga miskin serta
fasilitasi keluarga miskin kepada kewirausahaan atau bursa kerja serta
menghubungkan dengan mitra usaha strategis dengan penguatan skema dan

70
pendataan graduasi program bantuan sosial. Penguatan jejaring kerja dan
kolaborasi usaha serta penguatan forum tanggung jawab sosial perusahaan
sangat membantu dalam penyelengaraan kesejahteraan sosial di daerah sebagai
bentuk kolaborasi pemerintah dengan dunia usaha.
2. Meningkatnya kualitas pemberi layanan kesejahteraan sosial melalui peningkatan
kapasitas SDM dan kelembagaan sosial dalam penyelenggaraan kesejahteraan
sosial.
Perluasan peran yang selaras dengan insentif memadai, peningkatan
kapasitas, peningkatan sertifikasi SDM kesejahteraan sosial dan akreditasi LKS
sebagai upaya penguatan peran sebagai fasilitator, mediator, dan enabler untuk
penanganan yang efektif dan memadai dalam penyelenggaraan kesejahteraan
sosial
3. Meningkatnya kualitas data terpadu kesejahteraan sosial, melalui penguatan skema
layanan dan pendataan terpadu.
Penguatan integrasi data terpadu baik secara program maupun sistem,
penguatan skema layanan terpadu, sinkronisasi kebijakan regulasi, Peningkatan
kualitas sistem informasi dan kualitas instrumen DTKS yang memasukkan
indikator kemiskinan dan kerentanan multi dimensi, serta pengembangan metode
perangkingan penduduk yang konsisten dengan sistem graduasi guna tercapainya
Peningkatan pemutakhiran DTKS.
Penguatan skema perekaman dan pendataan kelompok rentan Adminduk
yang selaras dengan Peningkatan kapasitas dalam pengelolaan DTKS bagi SDM
operator dan enumerator di tingkat daerah dalam pengelompokan PPKS yang akan
di intervensi agar sasaran dan penanganan lebih terukur tanpa terkecuali
pertimbangan perluasan cakupan DTKS apabila terjadi bencana alam dan bencana
non alam sebagai penerima manfaat di luar bantuan sosial regular. Diperkuatnya
implementasi SPM Bidang Sosial kususnya terkait pendataan penduduk miskin
dan rentan akan mendorong daerah mengembangkan pusat kesejahteraan sosialnya
didukung dengan optimalisasi skema insentif pembiayaan melalui Dana Alokasi
Khusus (DAK) bidang sosial untuk mendukung pelaksanaan pendataan di
kabupaten/kota.
Memperkuat pilar koordinasi pusat dan daerah dalam penanggulangan
kemiskinan, dengan mengoptimalkan peran partisipatif secara tepat, cepat, efektif
dan efisien, serta terintegrasi pada PSKS di level desa.

71
3.2 Tujuan dan Sasaran Renja
Rencana Strategis mengacu visi dan misi kepala daerah yang terpilih, untuk
menyelaraskan maka perlu menerjemahkan sasaran RPJMD. Sasaran RPJMD merupakan
hasil yang diharapkan kepala daerah. Maka sesuai dengan tupoksi Dinas Sosial mengemban
amanat Misi 2 RPJMD Kabupaten Sidoarjo tahun 2021-2026, yaitu “Membangkitkan
Pertumbuhan Ekonomi dengan Fokus pada Kemandirian Lokal Berbasis Usaha
Mikro, Koperasi, Pertanian, Perikanan, Sektor Jasa dan Industri Untuk Membuka
Lapangan Pekerjaan dan Mengurangi Kemiskinan”. Selanjutnya dari Misi ke-2
tersebut Dinas Sosial mengampu tujuan yang ke-2 yaitu “Terciptanya Lapangan Kerja
yang berdampak pada Penanggulangan Kemiskinan ”, yang diukur dengan Indikator
Tujuan RPJMD Persentase Penduduk Miskin.
Mengacu Misi kedua, Tujuan dan Sasaran RPJMD Kabupaten Sidoarjo tahun 2021-
2026, serta memperhatikan tugas pokok dan fungsi Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo, maka
ditetapkan Tujuan Renstra Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo tahun 2021-2026 adalah ”
Peningkatan Kesejahteraan Sosial” dengan indikator Persentase Penduduk Di Atas
Garis Kemiskinan. Tujuan tersebut memiliki satu Sasaran Renstra, yaitu
“Meningkatnya Kualitas Pelayanan PPKS” dengan indikator Persentase PSKS Yang
Mendapatkan Pelayanan.

3.3 Program dan Kegiatan


Program dan kegiatan Prioritas Dinas Sosial berdasarkan Permendagri Nomor 90
Tahun 2019 tentang Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan
dan Keuangan Daerah yang kemudian terjadi pemutakhhiran dengan Keputusan Meteri
Dalam Negeri Nomor 050-3708 Tahun 2020 Tentang Hasil Verifikasi dan Validasi
Pemutkhiran Klasifikasi, Kodefikasi, dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan Dan
Keuangan Daerah kemudian disesuaikan dengan Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor
050-5889 tentang Hasil Verifikasi, Validasi dan Inventarisasi Pemutakhiran Klasifikasi,
Kodefikasi dan Nomenklatur Perencanaan Pembangunan dan Keuangan Daerah.
Terdapat 5 Program dan 6 Kegiatan dengan Sub kegiatan Prioritas yang digunakan
untuk dilaksanakan dan Plafon Anggaran Sementara tahun 2024. Dasar pertimbangan
penetapan program dan kegiatan prioritas ini adalah:
1. Mendukung sasaran dan kinerja utama daerah;
2. Sesuai dengan Standar Pelayanan Minimal (SPM) yang wajib dilaksanakan oleh
Dinas Sosial;
3. Mendukung langsung sasaran dan kinerja utama perangkat daerah.

72
Total kebutuhan dana untuk pelakasanaan Program dan Kegiatan Strategis ini
adalah sebesar Rp 39.25.496.613 Nilai total untuk tiap sumber pendanaan seperti yang
ditunjukkan pada tabel 3.3.1 berikut

73
Tabel 3.3.1 Rencana Program dan Kegiatan Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo
Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Perangkat Daerah Tahun 2024
Dan Prakiraan Maju Tahun 2025
Nama Perangkat Daerah: DINAS SOSIAL

Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025


Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

URUSAN PEMERINTAHAN
1 WAJIB YANG BERKAITAN
DENGAN PELAYANAN DASAR

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


URUSAN PEMERINTAHAN ASLIDAERAH
1 06 Semua Kecamatan,
BIDANG SOSIAL (PAD)
Semua Kelurahan

Persentase PSKS yang


Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
PROGRAM PEMBERDAYAAN Berpartisipasi Aktif dalam
1 06 02 Semua Kecamatan, 60% 5.051.813.214 ASLI DAERAH 60% 6.295.574.958
SOSIAL Penyelenggaraan
Semua Kelurahan (PAD)
Kesejahteraan Sosial

Pengembangan Potensi Sumber Pengembangan Potensi Sumber Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 02 2.03 Kesejahteraan Sosial Daerah Kesejahteraan Sosial Daerah Semua Kecamatan, 6 PSKS 5.051.813.214 ASLI DAERAH 6 PSKS 6.295.574.958
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota Semua Kelurahan (PAD)

Peningkatan Kemampuan Jumlah Orang Mendapat


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Pekerja Sosial Peningkatan Kapasitas
1 06 02 2.03 0001 Kecamatan, Semua 200 Orang 38.029.000 ASLI DAERAH 200 Orang 383.328.000
Masyarakat Kewenangan Pekerja Sosial Masyarakat
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Tenaga Kesejahteraan


Peningkatan Kemampuan
Sosial Kecamatan Kewenangan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Tenaga Kesejahteraan
1 06 02 2.03 0002 Kabupaten/Kota yang Meningkat Kecamatan, Semua 18 Orang 432.000.000 ASLI DAERAH 18 TKSK 540.000.000
Sosial Kecamatan Kewenangan
Kapasitasnya Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota
Kabupaten/Kota

74
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Peningkatan Kemampuan
Jumlah Keluarga yang Meningkat Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Sumber Kesejahteraan
1 06 02 2.03 0003 Kapasitasnya Kewenangan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Sosial Keluarga Kewenangan
Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Peningkatan Kemampuan Jumlah Lembaga Kesejahteraan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Sumber Kesejahteraan Sosial yang Meningkat
1 06 02 2.03 0004 Kecamatan, Semua 7 Lembaga 4.577.954.714 ASLI DAERAH 7 Lembaga 4.446.933.758
Sosial Kelembagaan Masyarakat Kapasitasnya Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota

Peningkatan Kemampuan Jumlah Sertifikat yang dari Hasil


Sumber Daya Manusia dan Peningkatan Sumber Daya Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 02 2.03 0005 Penguatan Lembaga Manusia dan Lembaga Konsultasi Kecamatan, Semua 200 Sertifikat 3.829.500 ASLI DAERAH 200 Sertifikat 925.313.200
Konsultasi Kesejahteraan Kesejahteraan Keluarga (LK3) Kelurahan (PAD)
Keluarga (LK3) Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


PROGRAM REHABILITASI Persentase PMKS yang
1 06 04 Semua Kecamatan, 61,51% 10.422.525.063 ASLI DAERAH 62,51% 18.651.728.501
SOSIAL Terlayani
Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Anak Terlantar Diluar


1699 Orang 1749 Orang
Panti yang Terlayani

Rehabilitasi Sosial Dasar Jumlah Lansia Terlantar yang


0 Orang 0 Orang
Penyandang Disabilitas Terlantar, Terlayani Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
1 06 04 2.01 Anak Terlantar, Lanjut Usia Semua Kecamatan, 10.180.925.063 ASLI DAERAH 16.228.299.397
Terlantar, serta Gelandangan Jumlah Penyandang Disabilitas Semua Kelurahan (PAD)
Pengemis di Luar Panti Sosial 100 Ornag 100 Orang
yang Terlayani

Jumlah PPKS Klien Liponsos


900 Orang 900 Orang
yang Terlayani

75
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemenuhan Kebutuhan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 0001 Penyediaan Permakanan Permakanan Sesuai dengan Kecamatan, Semua 2977 Orang 8.252.673.087 ASLI DAERAH 3275 Orang 10.815.884.345
Standar Gizi Minimal Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Menerima


Pakaian dan Kelengkapan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 0002 Penyediaan Sandang Lainnya yang Tersedia dalam 1 Kecamatan, Semua 900 Orang 57.153.575 ASLI DAERAH 900 Orang 50.877.475
Tahun Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Alat Bantu dan Alat Bantu Peraga
1 06 04 2.01 0003 Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Semua 38 Orang 196.324.436 ASLI DAERAH 41 Orang 170.000.000
Sesuai kebutuhan Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Reunifikasi
1 06 04 2.01 0004 Pelayanan Reunifikasi Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Peserta Bimbingan Fisik, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Bimbingan Fisik, Mental,
1 06 04 2.01 0005 Mental, Spiritual dan Sosial Kecamatan, Semua 920 Peserta 471.697.000 ASLI DAERAH 920 Peserta 264.732.372
Spiritual, dan Sosial
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Peserta Bimbingan Sosial


Pemberian Bimbingan Sosial kepada kepada Keluarga Penyandang
Keluarga Penyandang Disabilitas Disabilitas Terlantar, Anak Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 0006 Terlantar, Anak Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 399 Peserta 26.753.100
Terlantar, serta Gelandangan serta Gelandangan Pengemis dan Kelurahan (PAD)
Pengemis dan Masyarakat Masyarakat Kewenangan
Kabupaten/Kota

76
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Terpenuhi


Kebutuhan Pembuatan Nomor
Fasilitasi Pembuatan Nomor Induk Induk Kependudukan, Akta Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 0007 Kependudukan, Akta Kelahiran, Surat Kelahiran, Surat Nikah, dan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 20 Orang
Nikah, dan Kartu Identitas Anak Kartu Identitas Anak Kelurahan (PAD)
bagi Penyandang Disabilitas
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pemberian Akses ke Layanan Akses ke Layanan Pendidikan
1 06 04 2.01 0008 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Pendidikan dan Kesehatan Dasar dan Kesehatan Dasar
Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan Data dan
1 06 04 2.01 0009 Layanan Data dan Pengaduan Kecamatan, Semua 12 Orang 174.429.041 ASLI DAERAH 40 Orang 1.218.590.893
Pengaduan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan
1 06 04 2.01 0010 Pelayanan Kedaruratan Kecamatan, Semua 900 Orang 1.028.647.924 ASLI DAERAH 30 Orang 1.066.601.033
Kedaruratan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Penelusuran
1 06 04 2.01 0011 Pelayanan Penelusuran Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


1 06 04 2.01 0012 Pemberian Layanan Rujukan Layanan Rujukan Kewenangan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

77
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Rehabilitasi Sosial Penyandang Jumlah Penyandang Masalah


Masalah Kesejahtera an Sosial Kesejahtera an Sosial (PMKS) Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 (PMKS) Lainnya Bukan Korban Lainnya Bukan Korban Kecamatan, Semua 220 Orang 241.600.000 ASLI DAERAH 220 orang 2.423.429.104
HIV/AIDS dan NAPZA di Luar HIV/AIDS dan NAPZA di Luar Kelurahan (PAD)
Panti Sosial Panti Sosial

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan Data dan
1 06 04 2.02 0001 Layanan Data dan Pengaduan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Pengaduan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan
1 06 04 2.02 0002 Pelayanan Kedaruratan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kedaruratan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemenuhan Kebutuhan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 0003 Penyediaan Permakanan Permakanan Sesuai dengan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Standar Gizi Minimal Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah orang yang Menerima


pakaian dan kelengkapan lainnya Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 0004 Penyediaan Sandang yang Tersedia dalam 1 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
tahun Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Alat Bantu dan Alat Bantu Peraga
1 06 04 2.02 0005 Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
sesuai Kebutuhan Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

78
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemenuhan Kebutuhan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Penyediaan Perbekalan
1 06 04 2.02 0006 Perbekalan Kesehatan di Luar Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kesehatan di Luar Panti
Panti Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Peserta Bimbingan Fisik, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Bimbingan Fisik, Mental,
1 06 04 2.02 0007 Mental, Spiritual dan Sosial Kecamatan, Semua 220 Orang 241.600.000 ASLI DAERAH 220 Orang 2.423.429.104
Spiritual, dan Sosial
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Peserta dalam Pemberian


Pemberian Bimbingan Sosial kepada Bimbingan Sosial kepada
Keluarga Penyandang Masalah Keluarga Penyandang Masalah Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 0008 Kesejahteraan Sosial (PMKS) Lainnya Kesejahteraan Sosial (PMKS) Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Bukan Korban HIV/AIDS dan Lainnya Bukan Korban Kelurahan (PAD)
NAPZA HIV/AIDS dan NAPZA
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang


Membutuhkan Pembuatan
Nomor Induk Kependudukan,
Kartu Tanda Penduduk, Akta
Fasilitasi Pembuatan Nomor Induk Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Kelahiran, Surat Nikah,
1 06 04 2.02 0009 Kependudukan, Akta Kelahiran, Surat Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
dan/atau Identitas Anak bagi
Nikah, dan Kartu Identitas Anak Kelurahan (PAD)
Penyandang Masalah
Kesejahteraan Sosial (PMKS)
Lainnya di Luar HIV/AIDS
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemberian Akses ke Layanan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Akses ke Layanan Pendidikan
1 06 04 2.02 0010 Pendidikan dan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
dan Kesehatan Dasar
Kesehatan Dasar Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

79
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Penelusuran
1 06 04 2.02 0011 Pelayanan Penelusuran Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Reunifikasi
1 06 04 2.02 0012 Pelayanan Reunifikasi Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


1 06 04 2.02 0013 Pemberian Layanan Rujukan Layanan Rujukan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Hasil


Koordinasi dan Kerja
Kerja Sama antar Lembaga dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Sama antar Lembaga dan
1 06 04 2.02 0014 Kemitraan dalam Pelaksanaan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kemitraan dalam Pelaksanaan
Rehabilitasi Sosial Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)
Rehabilitasi Sosial
Kabupaten/Kota

PROGRAM PERLINDUNGAN Persentase fakir miskinyang Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 05 mendapatkanperlindungan Semua Kecamatan, 97,50% 23.192.030.240 ASLI DAERAH 98,5% 48.383.680.404
DAN JAMINAN SOSIAL
danjaminan sosial Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Fakir Miskinyang Kab. Sidoarjo, 184305 PENDAPATAN


Pengelolaan Data Fakir Miskin 1.843.053
1 06 05 2.02 Cakupan Daerah Kabupaten/Kota MendapatkanPerlindungan Semua Kecamatan, 23.192.030.240 ASLI DAERAH 48.383.680.404
Orang Orang
danJaminan Sosial Semua Kelurahan (PAD)

Pendataan Fakir Miskin Cakupan Jumlah Fakir Miskin Cakupan Kab. Sidoarjo, Semua 595757 PENDAPATAN
1 06 05 2.02 0001 Daerah Kabupaten/Kota yang Kecamatan, Semua Orang 256.247.355 ASLI DAERAH 605757 Orang 3.287.610.755
Daerah Kabupaten/ Kota
Didata Kelurahan (PAD)

Jumlah Keluarga yang Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengelolaan Data Fakir Miskin 230563
1 06 05 2.02 0002 Mendapatkan Pengentasan Fakir Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 44.537.600
Cakupan Daerah Kabupaten/ Kota Keluarga
Miskin Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

80
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Keluarga Penerima


Manfaat (KPM) yang Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Fasilitasi Bantuan Sosial 17420
1 06 05 2.02 0003 Mendapatkan Bantuan Sosial Kecamatan, Semua 14690 Keluarga 22.927.207.885 ASLI DAERAH 44.204.041.757
Kesejahteraan Keluarga Keluarga
Kesejahteraan Keluarga Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Fasilitasi Bantuan Pengembangan Bantuan Pengembangan Ekonomi 900
1 06 05 2.02 0004 Kecamatan, Semua 720 Orang 8.575.000 ASLI DAERAH 847.490.292
Ekonomi Masyarakat Masyarakat Kewenangan Orang
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


PROGRAM PENANGANAN Persentase korban bencana alam
1 06 06 Semua Kecamatan, 100% 517.654.496 ASLI DAERAH 100% 4.851.704.729
BENCANA dansosial yang tertangani
Semua Kelurahan (PAD)

Perlindungan Sosial Korban Persentase Perlindungan Sosial Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 06 2.01 Bencana Alam dan Sosial Korban Bencana Alam dan Sosial Semua Kecamatan, 100% 170.000.000 ASLI DAERAH 100% 4.130.344.469
Kabupaten/Kota yangTertangani Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Permakanan 3x1 Hari dalam Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 06 2.01 0001 Penyediaan Makanan Masa Tanggap Darurat Kecamatan, Semua 1000 Orsng 160.000.000 ASLI DAERAH 17000 Orang 3.229.770.207
(Pengungsian) Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pakaian dan Kelengkapan
Lainnya yang Tersedia pada Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 06 2.01 0002 Penyediaan Sandang Masa Tanggap Darurat Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
(Pengungsian) dan Pasca Kelurahan (PAD)
Bencana Kewenangan
Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Tempat Jumlah Tempat Pengungsian
1 06 06 2.01 0003 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 660.290.828
Penampungan Pengungsi Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan (PAD)

81
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Penanganan Khusus bagi Penanganan Khusus bagi
1 06 06 2.01 0004 Kecamatan, Semua 50 10.000.000 ASLI DAERAH 190 Orang 240.283.434
Kelompok Rentan Kelompok Rentan Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Korban Bencana yang


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pelayanan Dukungan Mendapatkan Layanan Dukungan
1 06 06 2.01 0005 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Psikososial Psikososial Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Penyelenggaraan Pemberdayaan
Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
Masyarakat terhadap Persentase korban bencana alam
1 06 06 2.02 Semua Kecamatan, 100% 347.654.496 ASLI DAERAH 721.360.260
Kesiapsiagaan Bencana dan sosial yang tertangani
Semua Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Kampung yang


Melaksanakan Koordinasi,
Koordinasi, Sosialisasi dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Sosialisasi dan Pelaksanaan
1 06 06 2.02 0001 Pelaksanaan Kampung Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 36.300.000
Kampung Siaga Bencana
Siaga Bencana Kelurahan (PAD)
Kewenangan
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang


Koordinasi, Sosialisasi dan Melaksanakan Koordinasi, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 06 2.02 0002 Pelaksanaan Taruna Siaga Sosialisasi dan Pelaksanaan Kecamatan, Semua 50 Orang 347.654.496 ASLI DAERAH 685.060.260
Bencana Taruna Siaga Bencana Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

82
Tabel 3.3.2 Identifikasi Permasalahan untuk Penentuan Program Prioritas Kabupaten Sidoarjo

Interpretasi
Bidang Urusan Dan Indikator Kinerja Faktor-Faktor Penentu
No Belum Tercapai (<) Permasalahan
Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Keberhasilan
Sesuai (=) Melampau (>)
(1) (2) (3) (4) (5)
1 Urusan Sosial Sesuai Banyaknya PPKS yang perlu Terlayaninya PPKS sampai dengan
mendapatkan pelayanan dan menjadi target yang direncanakan
standar pelayanan minimal daerah

1.1 Persentase PPKS yang mendapatkan pelayanan Sesuai Banyaknya PPKS yang perlu Terlayaninya PPKS sampai dengan
mendapatkan pelayanan dan menjadi target yang direncanakan
standar pelayanan minimal daerah

2 Pemberdayaan Sosial Sesuai Belum optimaslnya Peningkatan Berpartisipasinya PSKS dalam


kapasitas PSKS dan pematangan penanganan PPKS serta layanan
pelaksanaan tupoksi data dan pengaduan yang optimal

2.1 Persentase PSKS yang berpartisipasi aktif Sesuai Belum optimaslnya Peningkatan Berpartisipasinya PSKS dalam
dalam penyelenggaraan kesejahteraan sosial kapasitas PSKS dan pematangan penanganan PPKS serta layanan
pelaksanaan tupoksi data dan pengaduan yang optimal

3 Rehabilitasi Sosial Sesuai Sarana dan prasarana rehabilitasi Telah terpenuhinya kebutuhan
sosial yang belum memadai bagi dasar dan kembalinya
seluruh PPKS keberfungsian sosial
3.1 Persentase PPKS prioritas yang terlayani Sesuai Sarana dan prasarana rehabilitasi Telah terpenuhinya kebutuhan
sosial yang belum memadai bagi dasar dan kembalinya
seluruh PPKS keberfungsian sosial

83
Interpretasi
Bidang Urusan Dan Indikator Kinerja Faktor-Faktor Penentu
No Belum Tercapai (<) Permasalahan
Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Keberhasilan
Sesuai (=) Melampau (>)
4 Perlindungan dan Jaminan Sosial Sesuai Verifikasi dan Validasi data DTKS Pelaksanaan pendataan yang up to
dan PPKS yang belum optimal date dengan by name by address
yang valid
4.1 Persentase fakir miskin yang mendapatkan Sesuai Verifikasi dan Validasi data DTKS Pelaksanaan pendataan yang up to
perlindungan dan jaminana sosial dan PPKS yang belum optimal date dengan by name by address
yang valid
5 Penanganan Bencana Sesuai Sarana dan Prasarana Penanganan Terpenuhinya kebutuhan dasar dan
Bencana yang kurang lengkap pendampingan yang sosial yang
cepat dan tanggap terhadap korban
bencana
5.1 Persentase korban bencana alam dan sosial Sesuai Sarana dan Prasarana Penanganan Terpenuhinya kebutuhan dasar dan
yang tertangani Bencana yang kurang lengkap pendampingan yang sosial yang
cepat dan tanggap terhadap korban
bencana

84
BAB IV
RENCANA KERJA DAN PENDANAAN PERANGKAT DAERAH

Rencana kerja dan pendanaan Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo Tahun 2024 berisi
Program Pembangunan Daerah Membangkitkan Pertumbuhan Ekonomi dengan Fokus pada
Kemandirian Lokal Berbasis Usaha Mikro, Koperasi, Pertanian, Perikanan, Sektor Jasa dan
Industri Untuk Membuka Lapangan Pekerjaan dan Mengurangi Kemiskinan dan Program
Perangkat Daerah untuk mewujudkan target tujuan dan sasaran Renstra Dinas Soaial dan
RPJMD Kabupaten Sidoarjo
Terdapat 6 Program dan 12 Kegiatan dengan 42 Sub kegiatan untuk dilaksanakan dan
Plafon Anggaran Sementara tahun 2024. Dasar pertimbangan penetapan program dan kegiatan
ini adalah:
1. Mendukung sasaran dan kinerja utama daerah;
2. Sesuai dengan Standar Pelayanan Minimal (SPM) yang wajib dilaksanakan oleh Dinas
Sosial;
3. Mendukung langsung sasaran dan kinerja utama perangkat daerah.
Total kebutuhan dana untuk pelakasanaan Program dan Kegiatan Dinas Sosial adalah
sebesar Rp. 74.971.298.100. Nilai total untuk tiap sumber pendanaan seperti yang ditunjukkan
pada tabel 4.1 berikut

85
Tabel 4.1 Rencana Program dan Kegiatan Tahun 2024 dan Prakiraan Maju Tahun 2025 Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo
Rumusan Rencana Program dan Kegiatan Perangkat Daerah Tahun 2024
Dan Prakiraan Maju Tahun 2025
Nama Perangkat Daerah: DINAS SOSIAL

Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025


Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

URUSAN PEMERINTAHAN
1 WAJIB YANG BERKAITAN
DENGAN PELAYANAN DASAR

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


URUSAN PEMERINTAHAN ASLIDAERAH
1 06 Semua Kecamatan, 74.971.298.100
BIDANG SOSIAL (PAD)
Semua Kelurahan

PROGRAM PENUNJANG Tingkat Kepuasan Aparatur Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 01 URUSAN PEMERINTAHAN Perangkat Daerah terhadap Semua Kecamatan, 90% 35.715.801.487 ASLIDAERAH 90% 13.013.343.435
DAERAH KABUPATEN/KOTA Pelayanan Kesekretariatan Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Perencanaan


6 6
dan Penganggaran yang
Dokumen Dokumen
Disusun Sesuai Ketentuan Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
Perencanaan, Penganggaran, dan
1 06 01 2.01 Semua Kecamatan, 73.280.000 ASLIDAERAH 191.827.047
Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah
Jumlah Dokumen Laporan Semua Kelurahan (PAD)
Evaluasi Kinerja PD yang 13 Dokumen 13 Dokumen
Disusun Sesuai Ketentuan

Jumlah Dokumen Perencanaan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyusunan Dokumen Perencanaan 6
1 06 01 2.01 0001 Perangkat Kecamatan, Semua 69.200.000 ASLIDAERAH 4 Dokumen 169.669.491
Perangkat Daerah Dokumen
Daerah Kelurahan (PAD)

86
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Dokumen RKA-SKPD Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Koordinasi dan Penyusuna Dokumen dan Laporan Hasil Koordinasi
1 06 01 2.01 02
RKA-SKPD
Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Penyusunan Dokumen RKA- Kelurahan (PAD)
SKPD

Jumlah Dokumen Perubahan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Koordinasi dan Penyusunan RKA-SKPD dan Laporan Hasil
1 06 01 2.01 03 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Dokumen Perubahan RKA-SKPD Koordinasi Penyusunan Kelurahan (PAD)
Dokumen Perubahan RKA-SKPD

Jumlah Dokumen DPA-SKPD Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Koordinasi dan Penyusunan DPA- dan Laporan Hasil 1
1 06 01 2.01 04 Kecamatan, Semua 930.000 ASLI DAERAH 1 Dokumen 5.370.851
SKPD Koordinasi Penyusunan Kelurahan Dokumen (PAD)
Dokumen DPA-SKPD

Jumlah Dokumen Perubahan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Koordinasi dan Penyusunan DPA-SKPD dan Laporan Hasil 3
1 06 01 2.01 05 Kecamatan, Semua 2.300.000 ASLI DAERAH 3 Dokumen 4.492.391
Perubahan DPA-SKPD Koordinasi Penyusunan Kelurahan Dokumen (PAD)
Dokumen Perubahan DPA-SKPD

Jumlah Laporan Capaian Kinerja


Koordinasi dan Penyusunan Laporan dan Ikhtisar Realisasi Kinerja Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Capaian Kinerja dan Ikhtisar SKPD dan Laporan Hasil Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
1 06 01 2.01 06
Realisasi Kinerja SKPD Koordinasi Penyusunan Laporan Kelurahan (PAD)
Capaian Kinerja dan Ikhtisar
Realisasi Kinerja SKPD

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Laporan Evaluasi Kinerja 4
1 06 01 2.01 07 Evaluasi Kinerja Perangkat Daerah Kecamatan, Semua 850.000 ASLI DAERAH 4 Laporan 6.863.408
Perangkat Daerah Kelurahan Laporan
(PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Administrasi Keuangan Perangkat Persentase Realisasi Anggaran
1 06 01 2.02 Kecamatan, Semua 80% 4.730.781.700 ASLI DAERAH 90% 7.612.858.771
Daerah Perangakat Daerah
Kelurahan (PAD)

87
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Orang yang Menerima 28
1 06 01 2.02 01 Penyediaan Gaji dan Tunjangan ASN Kecamatan, Semua 4.729.931.700 ASLI DAERAH 31 Orang/Bulan 7.608.521.228
Gaji dan Tunjangan ASN Orang/Bulan
Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Hasil Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Administrasi Pelaksanaan
1 06 01 2.02 02 Penyediaan Administrasi Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Tugas ASN
Pelaksanaan Tugas ASN Kelurahan (PAD)

Pelaksanaan Penatausahaan dan Jumlah Dokumen Penatausahaan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 01 2.02 03 Pengujian/ Verifikasi Keuangan dan Pengujian/Verifikasi Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
SKPD Keuangan SKPD Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Koordinasi dan Pelaksanaan Jumlah Dokumen Koordinasi dan
1 06 01 2.02 04 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Akuntansi SKPD Pelaksanaan Akuntansi SKPD
Kelurahan (PAD)

Jumlah Laporan Keuangan Akhir


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Koordinasi dan Penyusunan Laporan Tahun SKPD dan Laporan Hasil 1
1 06 01 2.02 05 Kecamatan, Semua 850.000 ASLI DAERAH 1 Laporan 4.337.543
Keuangan Akhir Tahun SKPD Koordinasi Penyusunan Laporan Laporan
Kelurahan (PAD)
Keuangan Akhir Tahun SKPD

Jumlah Dokumen Bahan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengelolaan dan Penyiapan Bahan
1 06 01 2.02 06 Tanggapan Pemeriksaan dan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Tanggapan Pemeriksaan
Tindak Lanjut Pemeriksaan Kelurahan (PAD)

Jumlah Laporan Keuangan


Bulanan/Triwulanan/ Semesteran
Koordinasi dan Penyusunan Laporan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
SKPD dan Laporan Koordinasi
1 06 01 2.02 07 Keuangan Bulanan/ Triwulanan/ Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Penyusunan Laporan Keuangan
Semesteran SKPD Kelurahan (PAD)
Bulanan/Triwulanan/Semesteran
SKPD

Penyusunan Pelaporan dan Jumlah Dokumen Pelaporan dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 01 2.02 08 Analisis Prognosis Realisasi Analisis Prognosis Realisasi Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Anggaran Anggara Kelurahan (PAD)

88
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

PENDAPATAN
Persentase BMD SKPD yang
ASLI DAERAH
telah teregistrasi
Kab. Sidoarjo, Semua (PAD)
Administrasi Barang Milik Daerah
1 06 01 2.03 Kecamatan, Semua
pada Perangkat Daerah
Kelurahan PENDAPATAN
Persentase BMD SKPD yang
ASLI DAERAH
telah tersertifikasi
(PAD)

Penyusunan Perencanaan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Rencana Kebutuhan
1 06 01 2.03 01 Kebutuhan Barang Milik Daerah Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Barang Milik Daerah SKPD
SKPD Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengamanan Barang Milik Jumlah Dokumen Pengamanan
1 06 01 2.03 02 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Daerah SKPD Barang Milik Daerah SKPD
Kelurahan (PAD)

Jumlah Laporan Hasil Penilaian


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Koordinasi dan Penilaian Barang Barang Milik Daerah dan Hasil
1 06 01 2.03 03 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Milik Daerah SKPD Koordinasi Penilaian Barang
Kelurahan (PAD)
Milik Daerah SKPD

Jumlah Laporan Hasil


Pembinaan, Pengawasan, dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pembinaan, Pengawasan,
1 06 01 2.03 04 Pengendalian Barang Milik Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
dan Pengendalian Barang Milik
Daerah pada SKPD Kelurahan (PAD))
Daerah pada SKPD

Rekonsiliasi dan Penyusunan Jumlah Laporan Rekonsiliasi dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 01 2.03 05 Laporan Barang Milik Penyusunan Laporan Barang Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Daerah pada SKPD Milik Daerah pada SKPD Kelurahan (PAD))

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penatausahaan Barang Milik Jumlah Laporan Penatausahaan
1 06 01 2.03 06 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Daerah pada SKPD Barang Milik Daerah pada SKPD
Kelurahan (PAD))

Jumlah Dokumen Hasil Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemanfaatan Barang Milik
1 06 01 2.03 07 Pemanfaatan Barang Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Daerah SKPD
Milik Daerah SKPD Kelurahan (PAD))

89
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Persentase ASN yang disiplin


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Administrasi Kepegawaian
1 06 01 2.05 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Perangkat Daerah
Kelurahan (PAD))
Persentase ASN yang mengikuti
pelatihan yang bersertifikat

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Peningkatan Sarana dan Jumlah Unit Peningkatan Sarana
1 06 01 2.05 01 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Prasarana Disiplin Pegawai dan Prasarana Disiplin Pegawai
Kelurahan (PAD))

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengadaan Pakaian Dinas Jumlah Paket Pakaian Dinas
1 06 01 2.05 02 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Beserta Atribut Kelengkapannya beserta Atribut Kelengkapan
Kelurahan (PAD))

Jumlah Dokumen Pendataan dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pendataan dan Pengolahan
1 06 01 2.05 03 Pengolahan Administrasi Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Administrasi Kepegawaian
Kepegawaian Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Monitoring, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Monitoring, Evaluasi, dan
1 06 01 2.05 05 Evaluasi, dan Penilaian Kinerja Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Penilaian Kinerja Pegawai
Pegawai Kelurahan (PAD)

Jumlah Pegawai Berdasarkan


Pendidikan dan Pelatihan Pegawai Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Tugas dan Fungsi yang
1 06 01 2.05 09 Berdasarkan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Mengikuti Pendidikan dan
Tugas dan Fungsi Kelurahan (PAD)
Pelatihan

Jumlah Orang yang Mengikuti Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Sosialisasi Peraturan
1 06 01 2.05 10 Sosialisasi Peraturan Perundang- Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Perundang Undangan
Undangan Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mengikuti Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Bimbingan Teknis Implementasi
1 06 01 2.05 11 Bimbingan Teknis Implementasi Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Peraturan Perundang Undangan
Peraturan Perundang-Undangan Kelurahan (PAD)

90
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


Administrasi Umum Perangkat Nilai Survey Kepuasan
1 06 01 2.06 Semua Kecamatan, 90% 871.238.188 ASLI DAERAH 90% 1.607.280.835
Daerah Mayarakat (SKM)
Semua Kelurahan (PAD)

Penyediaan Komponen Jumlah Paket Komponen Instalasi Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 01 2.06 01 Instalasi Listrik/ Penerangan Listrik/Penerangan Bangunan Kecamatan, Semua 11 Paket 8.918.498 ASLI DAERAH 11 Paket 15.912.888
Bangunan Kantor Kantor yang Disediakan Kelurahan (PAD))

Jumlah Paket Peralatan dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Peralatan dan
1 06 01 2.06 02 Perlengkapan Kantor yang Kecamatan, Semua 59 Paket 48.492.770 ASLI DAERAH 4 Paket 44.987.190
Perlengkapan Kantor
Disediakan Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Paket Peralatan Rumah
1 06 01 2.06 03 Penyediaan Peralatan Rumah Tangga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Tangga yang Disediakan
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Bahan Logistik Jumlah Paket Bahan Logistik
1 06 01 2.06 04 Kecamatan, Semua 2 Paket 275.000.000 ASLI DAERAH 12 Paket 448.014.600
Kantor Kantor yang Disediakan
Kelurahan (PAD)

Jumlah Paket Barang Cetakan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Barang
1 06 01 2.06 05 dan Penggandaan yang Kecamatan, Semua 2 Paket 10.365.000 ASLI DAERAH
Cetakan dan Penggandaan
Disediakan Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Bahan Bacaan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Bahan Bacaan dan
1 06 01 2.06 06 dan Peraturan Perundang- Kecamatan, Semua 72 Dokumen 6.240.000 ASLI DAERAH 12 Dokumen 10.781.100
Peraturan Perundang-undangan
Undangan yang Disediakan Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Paket Bahan/Material
1 06 01 2.06 07 Penyediaan Bahan/ Material Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
yang Disediakan
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Laporan Fasilitasi 4
1 06 01 2.06 08 Fasilitasi Kunjungan Tamu Kecamatan, Semua 11.571.920 ASLI DAERAH 4 Laporan 22.785.057
Kunjungan Tamu Laporan
Kelurahan (PAD)

Jumlah Laporan Penyelenggaraan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyelenggaraan Rapat Koordinasi dan 4
1 06 01 2.06 09 Rapat Koordinasi dan Konsultasi Kecamatan, Semua 510.650.000 ASLI DAERAH 4 Laporan 1.064.800.000
Konsultasi SKPD Laporan
SKPD Kelurahan (PAD)

91
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penatausahaan Arsip Dinamis pada Jumlah Dokumen Penatausahaan
1 06 01 2.06 10 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
SKPD Arsip Dinamis pada SKPD
Kelurahan (PAD)

Dukungan Pelaksanaan Jumlah Dokumen Dukungan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


1 06 01 2.06 11 Sistem Pemerintahan Pelaksanaan Sistem Pemerintahan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Berbasis Elektronik pada SKPD Berbasis Elektronik pada SKPD Kelurahan (PAD)

Pengadaan Barang Milik Daerah Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 01 2.07 Penunjang Urusan Pemerintah Jumlah BMD yang Diadakan Semua Kecamatan, 33 Jenis 27.751.191.210 ASLI DAERAH 14 Jenis 322.029.301
Daerah Semua Kelurahan (PAD)

Pengadaan Kendaraan Jumlah Unit Kendaraan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


1 06 01 2.07 01 Perorangan Dinas atau Perorangan Dinas atau Kendaraan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kendaraan Dinas Jabatan Dinas Jabatan yang Disediakan Kelurahan (PAD)

Jumlah Unit Kendaraan Dinas Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengadaan Kendaraan Dinas 2
1 06 01 2.07 02 Operasional atau Lapangan yang Kecamatan, Semua 1.048.878.960 ASLI DAERAH
Operasional atau Lapangan Unit
Disediakan Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Unit Alat Besar yang
1 06 01 2.07 03 Pengadaan Alat Besar Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Disediakan
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengadaan Alat Angkutan Jumlah Unit Alat Angkutan Darat
1 06 01 2.07 04 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Darat Tak Bermotor Tak Bermotor yang Disediakan
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Paket Mebel yang 6
1 06 01 2.07 05 Pengadaan Mebel Kecamatan, Semua 139.542.000 ASLI DAERAH
Disediakan Paket
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengadaan Peralatan dan Mesin Jumlah Unit Peralatan dan Mesin 24
1 06 01 2.07 06 Kecamatan, Semua 235.624.050 ASLI DAERAH 14 Unit 322.029.301
Lainnya Lainnya yang Disediakan Unit
Kelurahan (PAD)

92
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Unit Aset Tetap Lainnya
1 06 01 2.07 07 Pengadaan Aset Tetap Lainnya Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
yang Disediakan
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Unit Aset Tak Berwujud
1 06 01 2.07 08 Pengadaan Aset Tak Berwujud Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
yang Disediakan
Kelurahan (PAD)

Jumlah Unit Gedung Kantor atau Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengadaan Gedung Kantor atau
1 06 01 2.07 09 Bangunan Lainnya yang Kecamatan, Semua 1 Unit 26.327.146.200 ASLI DAERAH
Bangunan Lainnya
Disediakan Kelurahan (PAD)

Jumlah Unit Sarana dan


Pengadaan Sarana dan Prasarana Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Prasarana Gedung Kantor atau
1 06 01 2.07 10 Gedung Kantor atau Bangunan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Bangunan Lainnya yang
Lainnya Kelurahan (PAD)
Disediakan

Jumlah Unit Sarana dan


Pengadaan Sarana dan Prasarana Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Prasarana Pendukung
1 06 01 2.07 11 Pendukung Gedung Kantor atau Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Gedung Kantor atau Bangunan
Bangunan Lainnya Kelurahan (PAD)
Lainnya yang Disediakan

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


Penyediaan Jasa Penunjang Urusan Persentase Terpenuhinya Jasa
1 06 01 2.08 Semua Kecamatan, 100% 1.538.062.189 ASLI DAERAH 100% 1.612.494.255
Pemerintahan Daerah Penunjang Perkantoran
Semua Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Laporan Penyediaan Jasa 4
1 06 01 2.08 01 Penyediaan Jasa Surat Menyurat Kecamatan, Semua 500.000 ASLI DAERAH 4 Laporan 732.050
Surat Menyurat Laporan
Kelurahan (PAD)

Jumlah Laporan Penyediaan Jasa Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Jasa Komunikasi, Sumber 12
1 06 01 2.08 02 Komunikasi, Sumber Daya Air Kecamatan, Semua 432.252.589 ASLI DAERAH 12 Laporan 435.902.500
Daya Air dan Listrik Laporan
dan Listrik yang Disediakan Kelurahan (PAD)

Jumlah Laporan Penyediaan Jasa Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Jasa Peralatan dan
1 06 01 2.08 03 Peralatan dan Perlengkapan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Perlengkapan Kantor
Kantor yang Disediakan Kelurahan (PAD)

93
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja
PENDAPATAN
Jumlah Laporan Penyediaan Jasa Kab. Sidoarjo, Semua
Penyediaan Jasa Pelayanan 12 ASLI DAERAH
1 06 01 2.08 04 Pelayanan Umum Kantor yang Kecamatan, Semua 1.105.309.600 12 Laporan 1.175.859.705
Umum Kantor Laporan (PAD)
Disediakan Kelurahan

Persentase Barang Milik


Pemeliharaan Barang Milik Daerah Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
Daerah Penunjang Urusan
1 06 01 2.09 Penunjang Urusan Pemerintahan Semua Kecamatan, 85 Persentase 751.248.200, ASLI DAERAH 85 Persentase 1.666.853.226
Pemerintahan Daerah yang
Daerah Semua Kelurahan (PAD)
Layak Fungsi

Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Biaya Jumlah Kendaraan Perorangan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pemeliharaan dan Pajak Kendaraan Dinas atau Kendaraan Dinas
1 06 01 2.09 01 Kecamatan, Semua 64.694.400 ASLI DAERAH
Perorangan Dinas atau Kendaraan Jabatan yang Dipelihara dan
Kelurahan (PAD)
Dinas Jabatan dibayarkan Pajaknya

Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Biaya Jumlah Kendaraan Dinas


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pemeliharaan, Pajak, dan Perizinan Operasional atau Lapangan yang
1 06 01 2.09 02 Kecamatan, Semua 54 Unit 82.353.800 ASLI DAERAH 18 Unit 352.715.000
Kendaraan Dinas Operasional atau Dipelihara dan dibayarkan Pajak
Kelurahan (PAD)
Lapangan dan Perizinannya

Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Jumlah Alat Besar yang Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 01 2.09 03 Biaya Pemeliharaan dan Perizinan Alat Dipelihara dan dibayarkan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Besar Perizinannya Kelurahan (PAD)

Penyediaan Jasa Pemeliharaan, Jumlah Alat Angkutan Darat Tak Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 01 2.09 04 Biaya Pemeliharaan dan Perizinan Alat Bermotor yang Dipelihara dan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Angkutan Darat Tak Bermotor Dibayarkan Perizinannya Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


10
1 06 01 2.09 05 Pemeliharaan Mebel Jumlah Mebel yang Dipelihara Kecamatan, Semua 50.000.000 ASLI DAERAH
Unit
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemeliharaan Peralatan dan Jumlah Peralatan dan Mesin
1 06 01 2.09 06 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Mesin Lainnya Lainnya yang Dipelihara
Kelurahan (PAD)

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemeliharaan Aset Tetap Jumlah Aset Tetap Lainnya yang
1 06 01 2.09 07 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Lainnya Dipelihara
Kelurahan (PAD)

94
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Jumlah Aset Tak Berwujud yang
1 06 01 2.09 08 Pemeliharaan Aset Tak Berwujud Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Dipelihara
Kelurahan (PAD)

Jumlah Gedung Kantor dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemeliharaan/Rehabilitasi
1 06 01 2.09 09 Bangunan Lainnya Kecamatan, Semua 3 Unit 354.200.000, ASLI DAERAH 3 Unit 1.422.286.616
Gedung Kantor dan Bangunan Lainnya
yang Dipelihara/Direhabilitasi Kelurahan (PAD)

Jumlah Sarana dan Prasarana


Pemeliharaan/Rehabilitasi Sarana dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Gedung Kantor atau Bangunan
1 06 01 2.09 10 Prasarana Gedung Kantor atau Kecamatan, Semua 48 Unit 140.000.000 ASLI DAERAH 60 Unit 281.546.410
Lainnya yang
Bangunan Lainnya Kelurahan (PAD))
Dipelihara/Direhabilitasi

Jumlah Sarana dan Prasarana


Pemeliharaan/Rehabilitasi Sarana dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pendukung Gedung Kantor atau
1 06 01 2.09 11 Prasarana Pendukung Gedung Kantor Kecamatan, Semua 3 Unit 60.000.000 ASLI DAERAH 3 Unit 133.100.000
Bangunan Lainnya yang
atau Bangunan Lainnya Kelurahan (PAD)
Dipelihara/Direhabilitasi

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemeliharaan/ Rehabilitasi Luas Tanah yang Dilakukan
1 06 01 2.09 12 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Tanah Pemeliharaan/Rehabilitasi
Kelurahan (PAD)

Persentase PSKS yang


Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
PROGRAM PEMBERDAYAAN Berpartisipasi Aktif dalam
1 06 02 Semua Kecamatan, 60% 5.051.813.214 ASLI DAERAH 60% 6.295.574.958
SOSIAL Penyelenggaraan
Semua Kelurahan (PAD)
Kesejahteraan Sosial

Jumlah Rapat Koordinasi dan


Sinkronisasi tentang Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
Pengumpulan Sumbangan dalam
1 06 02 2.02 Penerbitan Izin Undian Gratis Semua Kecamatan, ASLI DAERAH
Daerah Kabupaten/ Kota
Berhadiah dan Pengumpulan Semua Kelurahan (PAD)
Uang atau Barang

95
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Dokumen Hasil


Koordinasi dan Sinkronisasi
Koordinasi dan Sinkronisasi Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Penerbitan Izin Undian Gratis
1 06 02 2.02 01 Penerbitan Izin Undian Gratis Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Berhadiah dan Pengumpulan
Berhadiah dan Pengumpulan Kelurahan (PAD)
Uang atau Barang
Uang atau Barang

Pengembangan Potensi Sumber Pengembangan Potensi Sumber Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 02 2.03 Kesejahteraan Sosial Daerah Kesejahteraan Sosial Daerah Semua Kecamatan, 6 PSKS 5.051.813.214 ASLI DAERAH 6 PSKS 6.295.574.958
Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota Semua Kelurahan (PAD)

Peningkatan Kemampuan Jumlah Orang Mendapat


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Pekerja Sosial Peningkatan Kapasitas
1 06 02 2.03 01 Kecamatan, Semua 200 Orang 38.029.000 ASLI DAERAH 200 Orang 383.328.000
Masyarakat Kewenangan Pekerja Sosial Masyarakat
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Tenaga Kesejahteraan


Peningkatan Kemampuan
Sosial Kecamatan Kewenangan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Tenaga Kesejahteraan
1 06 02 2.03 02 Kabupaten/Kota yang Meningkat Kecamatan, Semua 18 Orang 432.000.000 ASLI DAERAH 18 TKSK 540.000.000
Sosial Kecamatan Kewenangan
Kapasitasnya Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota
Kabupaten/Kota

Peningkatan Kemampuan
Jumlah Keluarga yang Meningkat Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Sumber Kesejahteraan
1 06 02 2.03 03 Kapasitasnya Kewenangan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Sosial Keluarga Kewenangan
Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Peningkatan Kemampuan Jumlah Lembaga Kesejahteraan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Potensi Sumber Kesejahteraan Sosial yang Meningkat
1 06 02 2.03 04 Kecamatan, Semua 7 Lembaga 4.577.954.714 ASLI DAERAH 7 Lembaga 4.446.933.758
Sosial Kelembagaan Masyarakat Kapasitasnya Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota Kabupaten/Kota

Peningkatan Kemampuan Jumlah Sertifikat yang dari Hasil


Sumber Daya Manusia dan Peningkatan Sumber Daya Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 02 2.03 05 Penguatan Lembaga Manusia dan Lembaga Konsultasi Kecamatan, Semua 200 Sertifikat 3.829.500 ASLI DAERAH 200 Sertifikat 925.313.200
Konsultasi Kesejahteraan Kesejahteraan Keluarga (LK3) Kelurahan (PAD)
Keluarga (LK3) Kewenangan Kabupaten/Kota

96
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


PROGRAM REHABILITASI Persentase PPKS yang
1 06 04 Semua Kecamatan, 61,51% 10.422.525.063 ASLI DAERAH 62,51% 18.651.728.501
SOSIAL Terlayani
Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Anaka Terlantar


1699 Orang 1749 Orang
Diluar Panti yang Terlayani

Rehabilitasi Sosial Dasar Jumlah Lansia Terlantar yang


0 Orang 0 Orang
Penyandang Disabilitas Terlantar, Terlayani Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
1 06 04 2.01 Anak Terlantar, Lanjut Usia Semua Kecamatan, 10.180.925.063 ASLI DAERAH 16.228.299.397
Terlantar, serta Gelandangan Jumlah Penyandang Disabilitas Semua Kelurahan (PAD)
Pengemis di Luar Panti Sosial 100 Ornag 100 Orang
yang Terlayani

Jumlah PPKS Klien Liponsos


900 Orang 900 Orang
yang Terlayani

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemenuhan Kebutuhan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 01 Penyediaan Permakanan Permakanan Sesuai dengan Kecamatan, Semua 2977 Orang 8.252.673.087 ASLI DAERAH 3275 Orang 10.815.884.345
Standar Gizi Minimal Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Menerima


Pakaian dan Kelengkapan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 02 Penyediaan Sandang Lainnya yang Tersedia dalam 1 Kecamatan, Semua 900 Orang 57.153.575 ASLI DAERAH 900 Orang 50.877.475
Tahun Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Alat Bantu dan Alat Bantu Peraga
1 06 04 2.01 03 Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Semua 38 Orang 196.324.436 ASLI DAERAH 41 Orang 170.000.000
Sesuai kebutuhan Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

97
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Reunifikasi
1 06 04 2.01 04 Pelayanan Reunifikasi Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Peserta Bimbingan Fisik, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Bimbingan Fisik, Mental,
1 06 04 2.01 05 Mental, Spiritual dan Sosial Kecamatan, Semua 920 Peserta 471.697.000 ASLI DAERAH 920 Peserta 264.732.372
Spiritual, dan Sosial
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Peserta Bimbingan Sosial


Pemberian Bimbingan Sosial kepada kepada Keluarga Penyandang
Keluarga Penyandang Disabilitas Disabilitas Terlantar, Anak Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 06 Terlantar, Anak Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Lanjut Usia Terlantar, Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 399 Peserta 26.753.100
Terlantar, serta Gelandangan serta Gelandangan Pengemis dan Kelurahan (PAD)
Pengemis dan Masyarakat Masyarakat Kewenangan
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Terpenuhi


Kebutuhan Pembuatan Nomor
Fasilitasi Pembuatan Nomor Induk Induk Kependudukan, Akta Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.01 07 Kependudukan, Akta Kelahiran, Surat Kelahiran, Surat Nikah, dan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 20 Orang
Nikah, dan Kartu Identitas Anak Kartu Identitas Anak Kelurahan (PAD)
bagi Penyandang Disabilitas
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pemberian Akses ke Layanan Akses ke Layanan Pendidikan
1 06 04 2.01 08 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Pendidikan dan Kesehatan Dasar dan Kesehatan Dasar
Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan Data dan
1 06 04 2.01 09 Layanan Data dan Pengaduan Kecamatan, Semua 12 Orang 174.429.041 ASLI DAERAH 40 Orang 1.218.590.893
Pengaduan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

98
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan
1 06 04 2.01 10 Pelayanan Kedaruratan Kecamatan, Semua 900 Orang 1.028.647.924 ASLI DAERAH 30 Orang 1.066.601.033
Kedaruratan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Penelusuran
1 06 04 2.01 11 Pelayanan Penelusuran Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


1 06 04 2.01 12 Pemberian Layanan Rujukan Layanan Rujukan Kewenangan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Rehabilitasi Sosial Penyandang Jumlah Penyandang Masalah


Masalah Kesejahtera an Sosial Kesejahtera an Sosial (PMKS) Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 (PMKS) Lainnya Bukan Korban Lainnya Bukan Korban Kecamatan, Semua 220 Orang 241.600.000 ASLI DAERAH 220 orang 2.423.429.104
HIV/AIDS dan NAPZA di Luar HIV/AIDS dan NAPZA di Luar Kelurahan (PAD)
Panti Sosial Panti Sosial

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan Data dan
1 06 04 2.02 01 Layanan Data dan Pengaduan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Pengaduan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Layanan
1 06 04 2.02 02 Pelayanan Kedaruratan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kedaruratan
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemenuhan Kebutuhan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 03 Penyediaan Permakanan Permakanan Sesuai dengan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Standar Gizi Minimal Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

99
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah orang yang Menerima


pakaian dan kelengkapan lainnya Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 04 Penyediaan Sandang yang Tersedia dalam 1 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
tahun Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Alat Bantu dan Alat Bantu Peraga
1 06 04 2.02 05 Penyediaan Alat Bantu Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
sesuai Kebutuhan Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemenuhan Kebutuhan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Penyediaan Perbekalan
1 06 04 2.02 06 Perbekalan Kesehatan di Luar Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kesehatan di Luar Panti
Panti Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Peserta Bimbingan Fisik, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Bimbingan Fisik, Mental,
1 06 04 2.02 07 Mental, Spiritual dan Sosial Kecamatan, Semua 220 Orang 241.600.000 ASLI DAERAH 220 Orang 2.423.429.104
Spiritual, dan Sosial
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Peserta dalam Pemberian


Pemberian Bimbingan Sosial kepada Bimbingan Sosial kepada
Keluarga Penyandang Masalah Keluarga Penyandang Masalah Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 04 2.02 08 Kesejahteraan Sosial (PMKS) Lainnya Kesejahteraan Sosial (PMKS) Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Bukan Korban HIV/AIDS dan Lainnya Bukan Korban Kelurahan (PAD)
NAPZA HIV/AIDS dan NAPZA
Kewenangan Kabupaten/Kota

100
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang


Membutuhkan Pembuatan
Nomor Induk Kependudukan,
Kartu Tanda Penduduk, Akta
Fasilitasi Pembuatan Nomor Induk Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Kelahiran, Surat Nikah,
1 06 04 2.02 09 Kependudukan, Akta Kelahiran, Surat Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
dan/atau Identitas Anak bagi
Nikah, dan Kartu Identitas Anak Kelurahan (PAD)
Penyandang Masalah
Kesejahteraan Sosial (PMKS)
Lainnya di Luar HIV/AIDS
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pemberian Akses ke Layanan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Akses ke Layanan Pendidikan
1 06 04 2.02 10 Pendidikan dan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
dan Kesehatan Dasar
Kesehatan Dasar Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Penelusuran
1 06 04 2.02 11 Pelayanan Penelusuran Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pemberian Pelayanan Reunifikasi
1 06 04 2.02 12 Pelayanan Reunifikasi Keluarga Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Keluarga
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang Mendapatkan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


1 06 04 2.02 13 Pemberian Layanan Rujukan Layanan Rujukan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kewenangan Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Hasil


Koordinasi dan Kerja
Kerja Sama antar Lembaga dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Sama antar Lembaga dan
1 06 04 2.02 14 Kemitraan dalam Pelaksanaan Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Kemitraan dalam Pelaksanaan
Rehabilitasi Sosial Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)
Rehabilitasi Sosial
Kabupaten/Kota

101
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

PROGRAM PERLINDUNGAN Persentase fakir miskinyang Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 05 mendapatkanperlindungan Semua Kecamatan, 97,50% 23.192.030.240 ASLI DAERAH 98,5% 48.383.680.404
DAN JAMINAN SOSIAL
danjaminan sosial Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Fakir Miskinyang Kab. Sidoarjo, 184305 PENDAPATAN


Pengelolaan Data Fakir Miskin 1.843.053
1 06 05 2.02 Cakupan Daerah Kabupaten/Kota MendapatkanPerlindungan Semua Kecamatan, 23.192.030.240 ASLI DAERAH 48.383.680.404
Orang Orang
danJaminan Sosial Semua Kelurahan (PAD)

Pendataan Fakir Miskin Cakupan Jumlah Fakir Miskin Cakupan Kab. Sidoarjo, Semua 595757 PENDAPATAN
1 06 05 2.02 01 Daerah Kabupaten/Kota yang Kecamatan, Semua Orang 256.247.355 ASLI DAERAH 605757 Orang 3.287.610.755
Daerah Kabupaten/ Kota
Didata Kelurahan (PAD)

Jumlah Keluarga yang Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Pengelolaan Data Fakir Miskin 230563
1 06 05 2.02 02 Mendapatkan Pengentasan Fakir Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 44.537.600
Cakupan Daerah Kabupaten/ Kota Keluarga
Miskin Kabupaten/Kota Kelurahan (PAD)

Jumlah Keluarga Penerima


Manfaat (KPM) yang Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Fasilitasi Bantuan Sosial 17420
1 06 05 2.02 03 Mendapatkan Bantuan Sosial Kecamatan, Semua 14690 Keluarga 22.927.207.885 ASLI DAERAH 44.204.041.757
Kesejahteraan Keluarga Keluarga
Kesejahteraan Keluarga Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Jumlah Orang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Fasilitasi Bantuan Pengembangan Bantuan Pengembangan Ekonomi 900
1 06 05 2.02 04 Kecamatan, Semua 720 Orang 8.575.000 ASLI DAERAH 847.490.292
Ekonomi Masyarakat Masyarakat Kewenangan Orang
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


PROGRAM PENANGANAN Persentase korban bencana alam
1 06 06 Semua Kecamatan, 100% 517.654.496 ASLI DAERAH 100% 4.851.704.729
BENCANA dansosial yang tertangani
Semua Kelurahan (PAD)

Perlindungan Sosial Korban Persentase Perlindungan Sosial Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


1 06 06 2.01 Bencana Alam dan Sosial Korban Bencana Alam dan Sosial Semua Kecamatan, 100% 170.000.000 ASLI DAERAH 100% 4.130.344.469
Kabupaten/Kota yangTertangani Semua Kelurahan (PAD)

102
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Permakanan 3x1 Hari dalam Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 06 2.01 01 Penyediaan Makanan Masa Tanggap Darurat Kecamatan, Semua 1000 Orsng 160.000.000 ASLI DAERAH 17000 Orang 3.229.770.207
(Pengungsian) Kewenangan Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Pakaian dan Kelengkapan
Lainnya yang Tersedia pada Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 06 2.01 02 Penyediaan Sandang Masa Tanggap Darurat Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
(Pengungsian) dan Pasca Kelurahan (PAD)
Bencana Kewenangan
Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN


Penyediaan Tempat Jumlah Tempat Pengungsian
1 06 06 2.01 03 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 660.290.828
Penampungan Pengungsi Kewenangan Kabupaten/Kota
Kelurahan (PAD)

Jumlah Orang yang Mendapatkan


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Penanganan Khusus bagi Penanganan Khusus bagi
1 06 06 2.01 04 Kecamatan, Semua 50 10.000.000 ASLI DAERAH 190 Orang 240.283.434
Kelompok Rentan Kelompok Rentan Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Korban Bencana yang


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pelayanan Dukungan Mendapatkan Layanan Dukungan
1 06 06 2.01 05 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Psikososial Psikososial Kewenangan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Penyelenggaraan Pemberdayaan
Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN
Masyarakat terhadap Persentase korban bencana alam
1 06 06 2.02 Semua Kecamatan, 100% 347.654.496 ASLI DAERAH 721.360.260
Kesiapsiagaan Bencana dan sosial yang tertangani
Semua Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

103
Rencana Tahun 2024 Perkiraan Maju Rencana Tahun 2025
Urusan/ Bidang/ Urusan/ Program/ Indikator Kinerja Program/ Catatan
Kode Target Kebutuhan Target
Kegiatan/ Sub Kegiatan Kegiatan Penting Kebutuhan
Lokasi Capaian Dana/Pagu Sumber Dana Capaian
Dana/Pagu Indikatif
Kinerja Indikatif Kinerja

Jumlah Kampung yang


Melaksanakan Koordinasi,
Koordinasi, Sosialisasi dan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Sosialisasi dan Pelaksanaan
1 06 06 2.02 01 Pelaksanaan Kampung Kecamatan, Semua ASLI DAERAH 36.300.000
Kampung Siaga Bencana
Siaga Bencana Kelurahan (PAD)
Kewenangan
Kabupaten/Kota

Jumlah Orang yang


Koordinasi, Sosialisasi dan Melaksanakan Koordinasi, Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 06 2.02 02 Pelaksanaan Taruna Siaga Sosialisasi dan Pelaksanaan Kecamatan, Semua 50 Orang 347.654.496 ASLI DAERAH 685.060.260
Bencana Taruna Siaga Bencana Kelurahan (PAD)
Kewenangan Kabupaten/Kota

Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


PROGRAM PENGELOLAAN Persentase sarpras dalam kondisi
1 06 07 Semua Kecamatan, 100% 71.473.600 ASLI DAERAH
TAM AN MAKAM PAHLAWAN yang baik
Semua Kelurahan (PAD)

Pemeliharaan Taman Makam Kab. Sidoarjo, PENDAPATAN


Persentase Sarana dan Prasarana
1 06 07 2.01 Pahlawan Nasional Kabupaten/ Semua Kecamatan, ASLI DAERAH
dalam Kondisi yang Baik
Kota Semua Kelurahan (PAD)

Jumlah Dokumen Hasil


Rehabilitasi Sarana dan Rehabilitasi serta Pemeliharaan Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
1 06 07 2.01 01 Prasarana Taman Makam Sarana dan Prasarana Taman Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Pahlawan Nasional Kabupaten/ Kota Makam Pahlawan Nasional Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Makam yang Terpenuhi


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pemeliharaan Taman Makam Pemeliharannya pada Taman
1 06 07 2.01 02 Kecamatan, Semua ASLI DAERAH
Pahlawan Nasional Kabupaten/ Kota Makam Pahlawan
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

Jumlah Laporan Hasil


Kab. Sidoarjo, Semua PENDAPATAN
Pengamanan Taman Makam Pengamanan Taman Makam
1 06 07 2.01 03 Kecamatan, Semua 4 Laporan 71.473.600 ASLI DAERAH
Pahlawan Nasional Kabupaten/ Kota Pahlawan Nasional
Kelurahan (PAD)
Kabupaten/Kota

104
BABV
PENUTUP

Renja PD ini disusun sebagai perencanaan kinerja untuk mengoptimalkan pencapaian


target kinerja Renstra Dinas Sosial dan RPJMD Kabupaten Sidoarjo ditahun 2024. Renja PD ini
menjadi dasar akuntabilitas dan penilaian kinerja Dinas Sosial. Renja Dinas Sosial Kabupaten
Sidoarjo ini akan dijabarkan dalam bentuk RKA-SKPD yang disusun dan dalam hal
ketersediaan anggaran tidak mencukupi, maka diperlukan prioritas dan inovasi ditingkat
pelaksanaan sehingga target kinerja Renstra Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo dapat dicapai.
Perencanaan tidak berhenti hanya pada penyusunan dan penetapan rencana. Tetapi juga
meliputi tahapan pengendalian pelaksanaan rencana dan tahapan evaluasi hasil pelaksanaan
rencana. Karena itu, prosedur standar pengendalian pelal<.sanaan rencana dan evaluasi hasil
pelaksanaan rencana harus diselenggarakan secara tepat syarat. Pengendalian pelaksanaan
rencana dan evaluasi hasil pelaksanaan rencana akan memudahkan Dinas Sosial untuk
membuktikan kinerja dan untuk memperbaiki kinerja.
Saat penjabaran Renja ini ke dalam RKA, maka pada saat itu juga harus dilakukan
perencanaan teknis pelaksanaan tiap kegiatan. Penjabaran RKA yang lebih detail pada
perencanaan teknis pelaksanaan kegiatan itu sangat diperlukan untuk memperjelas tahapan
pelaksanaan kegiatan untuk menjamin pencapaian target kinerja kegiatan dan capaian
programnya.
Selain itu, perencanaan teknis pelaksanaan tiap-tiap kegiatan juga akan dapat
mengantisipasi semua permasalahan yang mungkin muncul dan lebih memudahkan upaya
sinergi dengan para pihak yang terkait lainnya, baik di lingkungan pemerintahan maupun diluar
pemerintahan.
Pelajaran yang kita dapatkan dari pelaksanaan Renja tahun lalu serta komitmen dan
kesepakatan dari semua Stakeholder juga dukungan yang optimal dalam tahapan
implementasinya merupakan modal berharga untuk lebih mengarahkan kita pada optimalitas
pencapaian target tahunan Renstra Dinas Sosial dan RPJMD Kabupaten Sidooarjo ditahun 2024
Demikian Renja Dinas Sosial Kabupaten Sidoarjo tahun 2024 ini. Semoga Tuhan yang
Maha Esa selalu meridhai semua langkah kita.

Sidoarjo, 14 Juli 2023


KEPA:L�'n�AS SOSIAL
KABUPATE --SIDOARJO

--
��
Drs. AHMAD MISBAHUL MUNIR, M.Si
.
Pembma tama Muda (IV/c)
NIP. 1 804111989081001

105

Anda mungkin juga menyukai