Anda di halaman 1dari 1

Pendidikan Jasmani

Pendidikan Jasmani adalah Pendidikan melalui aktivitas fisik yang di rancang secara
sistematis untuk meningkatkan kemampuan Kognitif ( Kecerdasan), Psikomotorik(Keterampilan),
dan Afektif ( Tingkah Laku).
Materi pembelajaran Pendidikan jasmani meliputi :
1. Olahraga permainan (Invasi)
a. Olahraga permainan bola besar
• Permainan sepak bola
• Permainan bola volley
• Permainan bola Basket
b. Olahraga permainan Bola kecil
• Permainan Kasti
• Badminton ( Bulu Tangkis )
• Tenis Meja
2. Atletik
a. Jalan
b. Lari
c. Lempar
d. Lompat
3. Olahraga Bela diri
a. Pencak Silat
b. Taekwondo
c. Karate
4. Kebugaran Jasmani
a. Push Up
b. Sit Up
c. Pull Up
d. Back Up
e. Interval Training
5. Senam Artistik
a. Senam Lantai ( Floor Exercise )
• Sikap Pesawat terbang
• Sikap lilin
• Kayang
• Split
• Guling depan (Forward roll)
• Guling Belakang ( Backroll)
• Meroda (Cartwell)
• Berdiri dengan Tangan ( Handstand)
6. Senam Ritmik
a. Senam Irama
• Senam Ahooy
• Senam Kolaborasi Kota Medan
7. Aktivitas Air ( Aquatic)
a. Macam-macam gaya renang
• Renang Gaya dada ( Breaststroke)
• Renang Gaya bebas (Front Crawl)
• Renang Gaya Punggung ( BackStroke)
• Renang Gaya Kupu-kupu ( Butterfly )
b. Keselamatan di Kolam Renang
8. Perkembangan Tubuh Remaja
9. Pola makan bergizi, sehat dan seimbang
10. Budaya hidup Sehat.

Mhd. Anshari Damanik, S.Pd., Gr

Anda mungkin juga menyukai