Anda di halaman 1dari 6

PT AMARIZ SEHAT MEDIKA

KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT


JL RAYA LESTI NO/ (0341)
081313060650 34 BLAYU-WAJAK
8225290

KEPUTUSAN DIREKTUR KLINIK


KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT
NOMOR : 86/KSS/DIR/2023/VIII/25
TENTANG
PENANGGUNG JAWAB PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI (PPI)
DIREKTUR KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT
Menimbang : a. Bahwa untuk mendukung peningkatan mutu dan keselamatan
pasien di Klinik dibutuhkan Tim Pengecegahan dan
Pengendalian Infeksi (PPI).
b. Bahwa sehubungan dengan huruf a diatas maka perlu dibuat di
keputusan Direktur Klinik tentang Pembentukan Tim
Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI).
Mengingat : 1. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 17 Tahun 2023
tentang Kesehatan;
2. Republik Indonesia Nomor 9 Tahun 2014 tentang Klinik;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 27
Tahun 2017 tentang Pedoman Pencegahan dan Pengendalian
Infeksi di Fasilitas Pelayanan Kesehatan;
PT AMARIZ SEHAT MEDIKA
KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT
JL RAYA LESTI NO 34 BLAYU-WAJAK 081313060650 / (0341) 8225290

MEMUTUSKAN :
Menetapkan : KEPUTUSAN PENANGGUNG JAWAB KLINIK
TENTANG PEMBENTUKAN TIM PENCEGAHAN DAN
PENGENDALIAN INFEKSI (PPI)
Kesatu : Memberlakukan Keputusan Penanggung Jawab Klinik tentang
Pembentukan Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)
di KPRI Sahabat Sehat
Kedua : Lampiran Keputusan Penanggung Jawab Klinik menjadi satu
kesatuan yang tidak dapat dipisahkan dari Keputusan.
Ketiga : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari ternyata terdapat kekeliruan dalam ketetapan
ini akan diadakan perbaikan sebagaimana mestinya.

Ditetapkan di Malang
Pada tanggal 25 Agustus 2023
Direktur KPRI Sahabat Sehat,

dr. Nurul Ummah


PT AMARIZ SEHAT MEDIKA
KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT
JL RAYA LESTI NO 34 BLAYU-WAJAK 081313060650 / (0341) 8225290

Lampiran Keputusan Direktur KPRI Sahabat Sehat


Nomor : 86/KSS/DIR/2023/VIII/25
Tentang :Pembentukan Tim Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI)

STRUKTUR ORGANISASI TIM PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI


(PPI)

Direktur KPRI Sahabat


Sehat dr. Nurul
Ummah

Ketua PPI
Anggota Ruang Ranap Devi Permata., Amd.Keb
Devi Putri., Amd.Keb Anggota Lainnya

PJ. Poli PJ. UGD Nurwahyuni Indah Lidya permata Amd.Keb


Elga Roshinta., Amd.Keb Agnes Amd.Kep
PT AMARIZ SEHAT MEDIKA

KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT


JL RAYA LESTI NO/ (0341)
081313060650 34 BLAYU-WAJAK
8225290

A. Uraian Tugas , Tanggung Jawab, dan Wewenang Tim PPI


1. Direktur Klinik
a. Uraian Tugas
1) Mengadakan evaluasi kebijakan pencegahan dan pengendalian infeksi
berdasarkan saran dari Tim PPI.
2) Mengadakan evaluasi kebijakan pemakaian disinfektan dirumah sakit
berdasarkan saran dari Tim PPI.
3) Memfasilitasi pemeriksaan kesehatan petugas di Klinik, terutama bagi staf
yang berisiko tertular infeksi minimal 1 tahun sekali, dianjurkan 6 (enam)
bulan sekali.
b. Tanggung Jawab
1) Bertanggung jawab dan memiliki komitmen yang tinggi terhadap
penyelenggaraan upaya pencegahan dan pengendalian infeksi.
2) Bertanggung jawab terhadap tersedianya fasilitas sarana dan prasarana
termasuk anggaran yang dibutuhkan.
c. Wewenang
1) Membentuk Tim PPI dengan Surat Keputusan.
2) Menentukan kebijakan pencegahan dan pengendalian infeksi.
3) Dapat menutup suatu unit perawatan yang dianggap potensial menularkan
penyakit untuk beberapa waktu sesuai kebutuhan berdasarkan saran dari
Tim PPI.
4) Mengesahkan Standar Prosedur Operasional (SPO) untuk PPI.

2. Ketua Tim PPI


a. Uraian Tugas
1) Penyusunan rencana strategis program PPI.
2) Tersedianya SPO PPI.
3) Penyusunan pedoman manajerial dan pedoman PPI.
4) Penyusunan dan penetapan serta mengevaluasi kebijakan PPI.
5) Terselenggaranya pengkajian pencegahan dan pengendalian risiko infeksi.
6) Terselenggaranya pertemuan berkala.
PT AMARIZ SEHAT MEDIKA
KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT
JL RAYA LESTI NO 34 BLAYU-WAJAK 081313060650 / (0341) 8225290

7) Melaksanakan surveilans infeksi dan melaporkan kepada Ketua Tim PPI.


8) Mendesain, melaksanakan, memonitor, mengevaluasi dan melaporkan
surveilans infeksi yang terjadi di Klinik bersama Tim PPI
9) Memonitoring dan evaluasi peralatan medis single use yang di re –use.
b. Tanggung Jawab
1) Terselenggaranya dan evaluasi program PPI.
2) Memberikan kajian KLB infeksi di Klinik.
3) Terselenggaranya pelatihan dan pendidikan PPI.
4) Terselenggaranya pengadaan alat dan bahan terkait dengan PPI.
5) Memonitor pelaksanaaan program PPI, kepatuhan penerapan SPO dan
memberikan saran perbaikan bila diperlukan.
6) Memantau petugas kesehatan yang terpajan bahan infeksius / tertusuk
bahan tajam bekas pakai untuk mencegah penularan infeksi.
7) Meningkatkan kesadaran pasien dan pengunjung rumah sakit tentang PPI.
c. Wewenang
1) Mengusulkan pengadaan terkait fasilitas cuci tangan.
2) Melakukan diseminasi prosedur kewaspadaan isolasi dan memberikan
konsultasi tentang PPI yang diperlukan pada kasus tertentu yang terjadi di
Klinik.
3) Memberikan saran desain ruangan agar sesuai dengan prinsip PPI.
4) Memberikan motivasi kepatuhan pelaksanaan program PPI.
5) Memprakarsai penyuluhan bagi petugas kesehatan, pasien, keluarga dan
pengunjung tentang topik infeksi yang sedang berkembang (New-emerging
dan re- emerging) atau infeksi dengan insiden tinggi.
6) Melaporkan kegiatan Komite PPI kepada Penanggung Jawab Klinik.
3. Anggota IPCLN
a. Uraian Tugas
1) Mengisi dan mengumpulkasn formulir surveylans setiap pasien di Unit
rawat inap masing-masing , kemudian menyerahkan kepada IPCN
ketika pasien pulang.
2) Memberi motivasi dan teguran tentang pelaksanaan personil ruangan di
unit Rawatnya masing-masing pada pasien
PT AMARIZ SEHAT MEDIKA
KLINIK PRATAMA RAWAT INAP SAHABAT SEHAT
JL RAYA LESTI NO 34 BLAYU-WAJAK 081313060650 / (0341) 8225290

3) Koordinasi dengan IPCN saat terjadi infeksi potensial, KLB,


Penyuluhan bagi pengunjung di ruang rawat masing-masing, konultasi
prosedur yang harus dijalankan bila belum paham
4) Memonitor petugas kesehatan yang lain dalam menjalankan
standar isolasi
b.Tanggung Jawab
1) Bertanggungjawab terhadap pelaksanaan visi misi tim PPI
2)Bertanggungjawab terhadap pelaksanaan program dan evaluasi
3)Bertanggungjawab kepada IPCN saat terjadi KLB, penyuluhan bagi
pengunjung diunit masing masing
c. Wewenang
1)Menegur setiap petugas yang tidak patuh dalam melaksanakan
kewaspadaan isolasi , penerapan bundle dan program-program PPI
a. Anggota Lainnya:
Membantu Tugas Tim PPI

Ditetapkan di Malanh
Pada tanggal 25 Agustus 2023
Penanggung Jawab Klinik,

dr. Nurul Ummah

Anda mungkin juga menyukai