Anda di halaman 1dari 4

A.

LEMBAR OBSERVASI PEMBELAJARAN

Mata pelajaran : Fisika


Satuan pendidikan : SMAS Gowa Raya
Kelas : XI IPA
Semester : Ganjil
Materi : Elastisitas
Tujuan pembelajaran :1. Melalui diskusi peserta didik dapat menjelaskan pengertian tentang
elastisitas dan contohnya dalam kehidupan sehari hari
2. Melalui Numerasi Peserta didik dapat menerapkan persamaan teganga
n dengan benar
3. Melalui Numerasi Peserta didik dapat menerapkan persamaan reganga
n dengan benar
4. Melalui Numerasi Peserta didik dapat menerapkan persamaan modulus
young dengan benar
5. Melalui diskusi kelompok Peserta didik dapat Menganalisis sifat elastisi
tas bahan dalam kehidupan sehari hari dengan tepat
6. Peserta didik melakukan percobaan tentang sifat elastisitas suatu baha
n dengan benar
7. Peserta didik dapat mempersentasikan hasil praktikum sifat elastisitas
dengan benar

KETERLAKSANA
KEGIATAN ASPEK YANG DIOBSERVASI AN
YA TIDAK KETERANGAN

Pendahuluan 1. Guru memulai pembelajaran ✔


dengan salam pembuka, doa
bersama, melakukan presensi
kehadiran peserta didik
(Orientasi)
2. Mengingatkan materi sebelumnya ✔
dan mengaitkan dengan materi
yang akan dipelajari dengan
beberapa pertanyaan ringan. Masih
ingatkah dengan materi minggu
lalu (gaya)? Apa yang dimaksud
dengan gaya ? Apa satuan gaya?
(Apersepsi)
3. Guru memberikan pre test kepada ✔
peserta didik yang ada kaitannya
dengan materi yang di ajarkan
4. Guru mendemonstrasikan benda ✔
benda elastistas kepada peserta didik
(Motivasi)

5. Menyampaikan tujuan dan manfaat


mempelajari materi ini ✔
dikaitkan dengan kehidupan sehari-
hari. (Motivasi)
6. Guru menyampaikan garis besar ✔
cakupan materi yang akan dipelajari
dan teknik penilaian . (Acuan)
Kegiatan
inti Sintak Model Pembelajaran
 Orientasi siswa pada masalah ✔
1. Peserta didik diminta untuk
melihat tanyangan video
“Elastisitas” Sumber:
https://youtu.be/xRSRmXPrH
G8 (mengamati) (ICT)
2. Guru mempersilahkan peserta ✔
didik jika ada yang mau
ditanyakan tentang video yang
disajikan, jika tidak ada yang
bertanya maka guru bisa
memberikan pertanyaan singkat
ke peserta didik (saintifik-
menanya)
 Mengorganisasi siswa

3. Guru membagi Peserta
didik ke dalam kelompok
kecil yang masing-
masing terdiri atas 4 orang
peserta didik.
4. Guru membagikan LKPD
yang berisi materi yang ✔
akan didiskusikan tiap
kelompok
5. Guru mengarahkan Peserta
didik untuk membagi tugas ✔
diantara anggota
kelompok untuk mencari
data atau bahan yang
diperlukan untuk
memecahkan masalah
(saintifik - mengamati).
 Membimbing penyelidikan ✔
6. peserta didik melakukan
percobaan tentang sifat elastisitas
7. Peserta didik melakukan ✔
penyelidikan (mencari data atau
referensi) untuk bahan diskusi
kelompok tentang percobaan sifat
elastisitas (Critical Thinking and
Problem Formulation-4C).
8. Guru memantau keterlibatan ✔
peserta didik dalam pengumpulan
data dan mengisi penilaian afektif
peserta didik.
9. Peserta didik mengerjakan LKPD

 Mengembangkan dan menyajikan
hasil karya
10. Kelompok melakukan diskusi ✔
dan hasilnya di tulis dalam
LKPD (Communication-4C)
11. Guru memantau dan ✔
membimbing penyelesaian
masalah yang ada di dalam
LKPD. ✔
12. Perwakilan kelompok
melakukan presentasi hasil
LKPD, sedangkan kelompok
lain memberikan tanggapan
(Communication-4C).
Menganalisis dan evaluasi masalah
13. Guru memberikan

masukan dan reward
kepada kelompok
yang presentasi.
14. Peserta didik bersama-
sama dengan guru ✔
membuat kesimpulan
berdasarkan hasil
presentasi
(Comunication,
Collaboration,
Creativity – 4C).

Penutup 1. Hasil diskusi kelompok ✔


dikumpulkan. (Assesment)
2. Guru memberikan post test kepada ✔
peserta didik setelah pembelajaran
selesai
3. Melakukan refleksi atas proses
pembelajaran yang sudah ✔
berlangsung baik oleh peserta
didik maupun guru. (Refleksi)
(Mengkomunikasikan) ✔
4. Peserta didik diberikan tugas
mandiri untuk dkerjakan di
rumah dan Guru menyampaikan
topik materi untuk pertemuan
selanjutnya.
(Rencana/Penugasan) ✔
5. Guru meminta peserta didik untuk
menjawab angket atau kuiseoner
sebelum mengakhiri pertemuan
6. Guru meminta peserta didik ✔
untuk berdoa setelah
pembelajaran selesai, lalu
menyampaikan salam penutup.

Anda mungkin juga menyukai