Anda di halaman 1dari 4

LK 2.

2 Penentuan Solusi

Masalah yang dipilih


Penyebab Masalah Solusi yang dipilih Deskripsi Kelebihan Kekuarangan Mitigasi
untuk diatasi

(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7)

Tuliskan 1 Tuliskanlah Tuliskan solusi Jelaskan singkat solusi yang dipilih Apakah Apakah Rencana mitigasi
persoalan yang apa penyebab yang dipilih dari kelebihan dari kelemahan kelemahan solusi
paling urgent setiap masalah beberapa alternatif solusi yang dari solusi
yang telah yang yang sebelumnya dipilih yang dipilih
diidentifikasi diidentifikasi. telah didiskusikan
sebelumnya.

“Motivasi belajar 1. Pembelajaran 1. Menerapkan Materi Pembelajaran Menggunakan E-learning Kelebihan dalam Kekurangannya ➢ Menyiapkan perangkat
peserta didik masih yang dilakukan Pembelajaran yang Berbasis Local (Metode Pembelajaran pembelajaran seperti jaringan computer yang
rendah dalam dikelas disusun Berbasis Teknologi) Menggunakan E- akan digunakan. Dan
Pembelajaran cenderung menggunakan e- Pembelajaran e-learning adalah suatu metode learning melakukan instalasi
Mapel Informatika” monoton dan learning dimana pembelajaran yang memanfaatkan teknologi ➢ Materi ➢ Membutuhkan aplikasi e-learning.
pada materi kurang variative siswa memiliki informasi dan komunikasi sebagai sarana Pemebelajaran perangkat Menyiapkan materi-
Perangkat Keras dan inovatif. akses akun masing- belajarnya. Dalam praktik penerapannya, disajikan secara jaringan dan materi yang akan
(Hardware) masing yang pembelajaran e-learning dilakukan dengan interaktif dan aplikasi diajarkan serta LKPD
2. Pemahaman didilamnya sudah menggunakan media pembelajaran berbasis Terstruktur dalam elearning. untuk siswa.
siswa tentang ada materi, buku website dan internet. Pembelajaran e-learning bentuk e-book,
perangkat siswa dan LKPD. dengan menggunakan aplikasi e-learning Video, gambar ➢ Menggunakan Akses
Komputer masih berbasis web memiliki banyak manfaat, antara dan teks. jaringan local (LAN)
rendah sehingga lain menghemat biaya, lebih fleksibel, bisa untuk alternative,
siswa kurang atur jadwal sendiri, dan membuat siswa manambah intensitas
berminat. mandiri. Keberhasilan penerapan dari e- interaksi dan pengawasan
learning bergantung pada beberapa faktor dalam proses
3. Banyak siswa antara lain teknologi, materi pembelajaran, pembelajaran di e-
yang tidak dan karakteristik dari peserta didik. E-learning learning dengan
memiliki Buku memiliki keunggulan yang menonjol, dengan menggunakan Apalikasi
siswa Mapel kemampuannya yang memungkinkan efisiensi Classroom Spy yang ada
Informatika. dalam penggunaan ruang dan waktu. di server.

2. Media Pembelajaran Media Pembelajran Menggunakan Video ➢ Materi ➢ Keterbatasan ➢ Menyiapkan perangkat
menggunakan Video Interaktif Pembelajaran peralatan, keras computer (PC)
Interaktif yang Media pembelajaran menggunakan video Dapat diulang- Penyediaan yang sebenarnya.
menarik. interaktif dapat mencakup pengertian, ulang bila perlu video pada
karakteristik, tujuan, fungsi, kriteria, manfaat, untuk menambah umumnya ➢ Mencari alat alternatif
dan jenis media tersebut. Media pembelajaran kejelasan. memerlukan yang tersedia yang bisa
video interaktif merupakan suatu produk atau peralatan digunakan untuk
layanan digital yang memungkinkan interaksi lainnya seperti membuat Video.
dua arah antara pengguna dengan media ➢ Mampu membuat video player,
tersebut. Media ini dapat meningkatkan minat siswa terlibat aktif layar bagi kelas
dan hasil belajar siswa serta dalam besar beserta
memvisualisasikan materi pembelajaran dan pembelajaran. LCDnya, dan
pesan-pesan yang hendak disampaikan kepada lain-lain.
peserta didik. Karakteristiknya meliputi ➢ Mengembangkan
kemampuan untuk merangsang fungsi indera pikiran dan
pendengaran dan penglihatan serta pendapat para
menggabungkan teks, grafik, video, animasi, siswa
dan suara. Tujuan dari penggunaan media
video interaktif dalam pembelajaran adalah
untuk meningkatkan kualitas mengajar guru di
sekolah dan memperbaiki kekurangan dalam
media pembelajaran yang sudah ada.
Manfaatnya antara lain adalah meningkatkan
perhatian dan minat belajar siswa. Jenis media
pembelajaran video interaktif dapat berupa
tutorial, simulasi, game, dan sebagainya.

3. Metode Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem ➢ Meningkatkan ➢ Membutuhkan ➢ Mencari topik masalah
Pembelajaran siswa Based Learning) motivasi dan cukup waktu yang akan diberikan
menggunakan Pembelajaran Berbasis Masalah (Problem aktivitas untuk persiapan kepada siswa, menyusun
Pembelajaran Based Learning/PBL) adalah suatu metode pembelajaran Pembelajaran permasalahan berkaitan
Berbasis Masalah pembelajaran yang berpusat pada siswa dan siswa. Serta dengan materi perangkat
(PBL) menggunakan masalah sebagai pusat mengembangkan Keras (Hardware),
pembelajaran. siswa diberikan masalah yang keterampilan kemudian Guru
autentik dan kontekstual yang memerlukan berpikir kritis membentuk kelompok
pemikiran kritis dan kemampuan problem pada siswa dalam siswa untuk
solving untuk menyelesaikannya. mencari solusi, mengidentifikasi
Karakteristik PBL antara lain berpusat pada menggunakan masalah, lalu siswa
peserta didik, fokus pada masalah autentik, permasalahan menganalisis masalah
pelaksanaan berbasis kelompok, dan dalam kehidupan dan siswa mencari
menumbuhkan kemandirian peserta didik. nyata sebagai pengembangan rencana
Tujuan PBL adalah untuk membantu siswa bahan pemecahan masalah,
mengembangkan keterampilan berpikir dan pembelajaran, dan kemudian
keterampilan mengatasi masalah, belajar memperoleh mengimplementasikan
peranan, dan menjadi otonom atau mandiri. pengetahuan serta rencana pemecahan
Manfaat dari PBL antara lain meningkatkan hal-hal penting masalah yang sudah
keterampilan berpikir kritis, menumbuhkan diberikan oleh Guru,
inisiatif siswa, motivasi internal untuk belajar, kemudian penilaian.
dan dapat mengembangkan hubungan
interpersonal dalam belajar kelompok.
Sintak Proses orientasi peserta didik pada
masalah, identifikasi masalah, analisis
masalah, pengembangan rencana pemecahan
masalah, implementasi rencana pemecahan
masalah, dan evaluasi

Anda mungkin juga menyukai