Anda di halaman 1dari 7

KLINIK PRATAMA RAYA

Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448


Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

SURAT KEPUTUSAN
Nomor : SK/050/KPR/VI/2023
TENTANG

PENETAPAN URAIAN TUGAS, TANGGUNG JAWAB DAN WEWENANG


DIREKTUR KLINIK PRATAMA RAYA

Menimbang : a. Bahwa untuk menjalankan kegiatan pengorganisasian, maka perlu


ditetapkan uraian tugas tanggung jawab dan wewenang pegawai di
klinik pratama raya;

b. Bahwa menetapkan tugas pokok, tanggung jawab dan wewenang


bertujuan untuk memberikan pedoman kepada petugas dalam
melaksanakan kegiatan;

c. Bahwa berdasarkan hal-hal yang disebutkan pada butir a dan b


diatas di pandang perlu untuk ditetapkan uraian tugas, tanggung
jawab dan wewenang pegawai klinik pratama raya.

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan;

2. Peraturan Mentri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 9 Tahun


2014 tentang Klinik Kesehatan;

3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 4 Tahun 2019 tentang


Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;

4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 43 Tahun


2019 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 34 Tahun 2022 tentang


Akreditasi Pusat Kesehatan Masyarakat, Klinik, Laboratorium
Kesehatan, Unit Transfusi Darah, Tempat Praktik Mandiri Dokter,
dan Tempat Praktik Mandiri Dokter Gigi;

6. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor HK 01. 07-MENKES-1983-


2022 tentang Standar Akreditasi Klinik

7. Keputusan Direktur Jenderal Pelayanan Kesehatan Nomor


KLINIK PRATAMA RAYA
Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448
Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

HK.02.02/I/105/2023 tentang Instrumen Survei Akreditasi Klinik.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : Keputusan Direktur Klinik Pratama Raya Tentang Uraian Tugas,


Tanggung jawab dan Wewenang.

PERTAMA : Uraian tugas, tanggung jawab dan wewenang pegawai klinik pratama
raya sebagaimana tercantum dalam lampiran surat keputusan ini.

KEDUA : Surat keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam penetapan surat keputusan
ini, akan diadakan perubahan seperlunya.

Ditetapkan di Lendang Nangka


Pada Tanggal Juni 2023
Direktur,

( MUHIBBIN ALI, A.Md.Kep )


KLINIK PRATAMA RAYA
Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448
Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

LAMPIRAN I
KEPUTUSAN DIREKTUR KLINIK PRATAMA RAYA
NOMOR : SK/050/KPR/VI/2023
TANGGAL : Juni 2023

Uraian Tugas Masing-Masing Karyawan

1. Direktur Klinik
Tugas :
- Melakukan Monitoring dan Supervisi Kegiatan Oprasional Klinik
- Melakukan evaluasi secara berkala kegiatan operasional klinik
Tanggung Jawab :
- Berjalannya kualitas penyelenggaraan pelayanan yang optimal di klinik
- Tercapainya target kegiatan pelayanan di klinik
Wewenang :
- Menandatangani dan menetapkan kebijakan tertulis yang ditetapkan Klinik
- Menandatangani surat perjanjian kerjasama antara Klinik dan Pihak Eksternal
2. Pimpinan Klinik
Tugas :
- Melakukan monitoring dan evaluasi penyelenggaraan pelayanan dan program agar
berjalan sesuai dengan perencanaan yang telah ditetapkan
- Memberikan petunjuk dan bimbingan teknis kepada staf agar pelaksanaan tugas
berjalan sesuai dengan yang diharapkan
Tanggung Jawab :
- Bertanggung jawab atas seluruh kegiatan serta melaporkan hasil kegiatan program
dan pelayanan Kesehatan pada Direktur Klinik
Wewenang :
- Menandatangani Menilai Kinerja Pegawai
- Melakukan pembinaan Pegawai dalam upaya peningkatan mutu pelayanan
3. Bendahara Umum
Tugas :
- Mencatat setiap bukti penerimaan dan pengeluaran keuangan
KLINIK PRATAMA RAYA
Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448
Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

- Menerima dan memverifikasi setiap bukti penerimaan dan pengeluaran keuangan


klinik
Tanggung Jawab :
- Bertanggung jawab terhadap semua SPJ yang telah diverifikasi dan kelengkapan
administrasi keuangan klinik
Wewenang :
- Mengendalikan kelengkapan berkas SPJ dari semua pelaksana program
- Meminta laporan penerimaan dan pengeluaran keuang dari bendahara lainnya
4. Dokter Umum
Tugas :
- Mencatat Melakukan pemeriksaan pada pasien untuk mendiagnosa penyakit
pasien secara cepat dan memberikan terapi secara cepat dan tepat.
- Memberikan terapi untuk kesembuhan pasien.
- Memberikan pelayanan kedokteran secara aktif kepada pasien pada saat sakit dan
sehat.
- Menangani penyakit akut dan kronik.
- Membuat catatan medis dengan baik dan benar di buku rekam medis
Tanggung Jawab :
- Bertanggung jawab atas pasien yang dirujuk ke Dokter Spesialis atau dirawat di
Rumah Sakit
- Bertanggung jawab terhadap pelaksanaan program dan pelayanan yang telah
dilakukan
Wewenang :
- Memberikan nasihat untuk perawatan dan pemeliharaan sebagai pencegahan
sakit.
- Membina keluarga pasien untuk berpartisipasi dalam upaya peningkatan taraf
kesehatan, pencegahan penyakit, pengobatan dan rehabilitasi.
5. Dokter Gigi
Tugas :
- Mencatat Memberikan pelayanan dan pengobatan gigi.
- Melayani atau menerima konsultasi
- Supervisi kegiatan perawat gigi
Tanggung Jawab :
KLINIK PRATAMA RAYA
Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448
Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

- Bertanggung jawab atas kegiatan pelayanan Poli Gigi


Wewenang :
- Membina tenaga paramedis dalam upaya meningkatkan mutu pelayanan
- Memberikan surat rujukan pasien ke Rumah Sakit apabila sudah tidak bisa diatasi
di Klinik.
6. Perawat Umum
a. Memelihara kebersihan ruang rawat dan lingkungannya.
b. Menerima pasien baru sesuai prosedur dan ketentuan yang berlaku.
c. Memelihara peralatan medis agar selalu steril
d. Membantu pasien untuk melakukan latihan gerak.
e. Melakukan tindakan terhadap pasien gawat darurat dengan pertolongan pertama,
kemudian segera melaporkan kepada dokter.
f. Mengobservasi kondisi pasien, selanjutnya melakukan tindakan yang tepat
berdasarkan hasil observasi tersebut, sesuai batas kemampuannya.
g. Melaksanakan tugas pagi, sore, malam dan hari libur secara bergulir sesuai jadwal
dinas.
7. Perawat Gigi
a. Memelihara dan membersihkan peralatan medis gigi.
b. Membantu Dokter gigi dalam melakukan tindakan kepada pasien gigi.
c. Memberikan rujukan Dokter kepada pasien
8. Apoteker
a. Memimpin, merencanakan, mengkoordinasikan, melaksanakan dan mengawasi
kegiatan dalam lingkungan apotek.
b. Mengatur, mengecek dan mengawasi keuangan hasil penjualan apotek setiap hari.
c. Melaporkan penggunaan obat dan alat pakai habis apotek setiap bulannya.
d. Membaca resep dengan teliti, meracik obat dengan cepat, membungkus dan
menempatkan obat dalam wadah yang tepat.
e. Memberikan informasi kepada pasien tentang obat
f. Melayani resep
9. Asisten Apoteker
a. Melakukan Skrining, Labeling dan Dispensing resep.
b. Mengerjakan resep dokter
c. Mengkonfirmasi kejelasan resep kepada dokter
KLINIK PRATAMA RAYA
Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448
Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

d. Menolak resep yang meragukan.


e. Meneliti kesesuaian pesanan mengenai jenis, jumlah, bentuk dan tanggal
kadaluarsa obat
f. Melaksanakan peraturan, ketentuan dan kebijakan yang telah ditetapkan oleh
klinik yang berhubungan dengan pelayanan instalasi farmasi
10. Administrasi
a. Menerima pendaftaran pasien yang ingin berobat.
b. Melayani pasien dengan ramah tamah serta sopan
c. Memberikan informasi kepada pasien bahwa pasien dipanggil berdasarkan nomor
urut antri
d. Menyusun rekam medis pasien pada tempatnya
e. Mencatat diagnosa pasien yang datang pada buku laporan bulanan
f. Membuat laporan bulanan pasien untuk diberikan kepada bpjs dan asuransi
mandiri Inhealth.
g. Mencetak rujukan yang kemudian ditandatangani oleh dokter
h. Memberikan rujukan yang sudah ditandatangani oleh dokter kepada pasien.
11. Petugas Keamanan
a. Melaksanakan pengamanan secara menyeluruh di area klinik
b. Menanyakan keperluan dan menunjukkan meja resepsionis / penerima tamu /
layanan informasi.
c. Menjaga dan memelihara asset dan inventaris klinik
d. Menertibkan parkir mobil dan motor pada saat parkir
12. Petugas Kebersihan
a. Membersihkan klinik setiap pagi dan sore hari.
b. Memisahkan sampah medis dengan sampah biasa.
c. Membuang sampah yang sudah dikumpulkan pada tempatnya
d. Membeli peralatan kebersihan yang dibutuhkan oleh klinik seperti tissue, kain pel,
sapu dan lain-lain.
13. Sopir Ambulan
a. Memeriksa kelengkapan kendaraan dengan cara mengecek rem" oli damlampu di
mesin" air radiator" air aki" tekanan udara ban agar kendaraandapat dikendarai
dengan baik.
KLINIK PRATAMA RAYA
Jl.Lintas Grilya No.14 Lendang Nangka Masbagik Telp.087865950448
Nomor Izin Operasional : 445/Yankes.2/Kes/VIII/2021

b. Memeriksa kelengkapan dan kelaikan peralatan kesehatan di dalamambulance


secara berkala sesuai standar.
c. Memanaskan mesin ambulan guna mengetahui kelaian mesin.
d. Merawat kendaraan dengan cara membersihkan mesin" ruangan dalamdan luar
kendaraan agar kendaraan kelihatan bersih.

Anda mungkin juga menyukai