Anda di halaman 1dari 9

Agricultural Socio-Economics Journal ISSN: 2252-6757

Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##

PEMBENTUKAN PAKET WISATA DAN KELAYAKAN BIAYA DENGAN NPV


PADA KAWASAN DESA WISATA BARITO DI KABUPATEN MALANG

Medea Rahmadhani Utomo1,*, Mangku Purnomo, Fitrotul Laili, Mochamad Sufi Shoubil
Chaqqi2
1
(Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya, Indonesia)
2
(Agribisnis, Fakultas Pertanian, Universitas Brawijaya, Indonesia)

*corresponding author: medea@ub.ac.id

Abstract : Pariwisata menjadi penggerak sektor ekonomi sekaligus solusi bagi pemerintah dalam
meningkatkan pembangunan ekonomi. Sektor pariwisata merupakan salah satu sektor penting dalam
pembangunan suatu negara karena berkontribusi dalam penciptaan lapangan pekerjaan, pendapatan negara, dan
promosi kemakmuran suatu negara. Sektor pariwisata memberikan dampak berantai terhadap perekonomian
daerah. Salah satunya yaitu dapat membantu peningkatan pendapatan masyarakat dan pengentasan kemiskinan.
Adanya permasalahan dalam upaya pengembangan pariwisata, peneliti membuat perencanaan pengembangan
kawasan desa wisata melalui pemetaan potensi destinasi wisata dan pengemasan dalam bentuk paket wisata.
Perencanaan pengembangan kawasan wisata di pedesaan melalui inovasi pembuatan paket wisata dari hasil
pemetaan potensi wisata akan memberikan dorongan pertumbuhan ekonomi daerah dan memperkuat masyarakat
untuk melakukan proses pembangunan yang bersifat berkelanjutan. Penelitian dilakukan dengan menggunakan
analisis mix method yaitu deskriptif kualitatif dan kuantitatif. Data perhitungan untuk rancangan biaya
perencanaan promosi dan pemasaran desa wisata dihitung dengan menggunakan analisis kelayakan finansial.
Analisis kelayakan finansial dilakukan dengan menghitung NPV (Net Present Value). Perencanaan pengemasan
paket wisata Desa Barito diberi nama “Local Pride Tour Of Barito” dimana dikelompokkan menjadi tiga jenis.
Pertama, berdasarkan tema dengan nama masing-masing paket Heritage Tour, Artificial Tour, dan Socio-
Economic Tour. Kedua, berdasarkan kelompok usia dengan nama masing-masing paket Kids Tour, Teenager
Tour, Adult Tour. Ketiga, berdasarkan kebutuhan khusus dengan nama masing-masing paket Religion Tour,
Healing With Nature Tour, Sport Tour yang memiliki dua jenis paket dengan nama Adventure Trail dan Gowes
to Barito Village. Berdasarkan hasil hitungan NPV, nilai NPV dari keseluruhan paket wisata lebih dari nol,
maka seluruh paket wisata Kawasan Desa Wisata Barito layak.

Kata Kunci: paket wisata; kelayakan finansial; NPV; desa wisata; biaya

World Economic Forum (2019) pada tahun 2019


PENDAHULUAN pariwisata Indonesia menempati peringkat 40. Jika
dibandingkan dengan negara di Asia Tenggara
Pariwisata selama ini belum dijadikan sebagai seperti Thailand, Malaysia, Singapore yang lebih
penggerak ekonomi utama bagi pemerintah dalam unggul, pariwisata Indonesia menjadi motivasi
meningkatkan pembangunan ekonomi. Sektor dalam meningkatkan kualitas pariwisata yang
pariwisata merupakan salah satu sektor penting berfokus pada 14 pilar yakni Business
dalam pembangunan suatu negara karena Environment, Safety and Security, Health and
berkontribusi dalam penciptaan lapangan Hygiene, Human Resources and Labour Market,
pekerjaan, pendapatan negara, dan promosi ICT Readiness, Prioritization of Travel & Tourism,
kemakmuran suatu negara International Openness, Price Competitiveness,
(Bazargani dan Kiliç, 2021)
Environmental Sustainability, Air Transport
Indonesia merupakan salah satu negara yang Infrastructure, Ground and Port Infrastructure,
menjadi tujuan destinasi wisata dunia. Menurut
2 Authors’ name

Tourist Service Infrastructure, Natural Resources, METODE PENELITIAN


dan Cultural Resources and Business Travel.
Penelitian dilakukan dengan menggunakan
Pengembangan wisata terus dibutuhkan selaras
pendekatan mix method yaitu pendekatan kualitatif
dengan kebijakan
dan kuantitatif.
Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (2020) Hasil data yang diperoleh dari
, yakni mengembangkan
observasi, wawancara, dan dokumentasi
destinasi wisata, produk ekonomi kreatif yang
dideskripsikan secara sistematis agar lebih mudah
berorientasi pada nilai tambah dan berdaya saing.
dipahami. Analisis data kualitatif dilakukan untuk
Pemasaran dengan promosi pariwisata dan
mendapatkan informasi terkait dinamika
ekonomi kreatif dengan memanfaatkan kemitraan
pariwisata, proses perumusan paket wisata, dan
juga menjadi tindakan strategis dalam
proses pembentukan kelembagaan wisata yang
mengembangkan pariwisata. Ditambah lagi dengan
fokus mengelola pariwisata. Rekaman wawancara
mengembangkan sektor pariwisata dan ekonomi
dengan informan, foto dan video terkait kegiatan
kreatif yang terintegrasi.
lapang dijadikan sebagai bahan untuk menganalisis
Pengelolaan sumberdaya manusia,
situasi sosial dalam pengembangan wisata. Teknik
kelembagaan, dan ekonomi kreatif dapat
analisis data kualitatif dalam penelitian ini yaitu
menciptakan sumberdaya manusia yang unggul dan
reduksi data, penyajian data, keabsahan data.
berdaya saing. Penguatan sumberdaya manusia
Data perhitungan untuk rancangan biaya
juga sebagai wadah kreativitas anak bangsa yang
perencanaan promosi dan pemasaran desa wisata
berorientasi pada perputaran ekonomi kerakyatan,
dihitung dengan menggunakan analisis kelayakan
implementasi riset, inovasi, adopsi teknologi,
finansial. Analisis kelayakan finansial dilakukan
kebijakan dan ekonomi kreatif. Kegiatan produktif
dengan menghitung NPV (Net Present Value).
tersebut merealisasikan birokrasi Kementerian
Analisis kelayakan finansial dihitung dengan rumus
Pariwisata dan Ekonomi Kreatif yang professional.
sebagai berikut:
Peningkatan kunjungan wisatawan internasional
Net Present Value (NPV)
menjadi output utama dalam penerapan kebijakan
pemerintah. Untuk merealisasikan output maka
perlu perencanaan pengembangan desa wisata yang
baik. Keterangan:
Perencanaan desa wisata merupakan salah satu NPV : Nilai sekarang bersih ke-i
program pemerintah daerah dalam membangun Bt : Arus kas masuk tahun ke t.
perekonomian masyarakat lokal. Desa Wisata Ct : Arus kas keluar tahun ke t.
Barito (Desa Bambang, Bringin Patokpicis) n : Umur proyek
merupakan salah satu tempat perencanaan destinasi i : Tingkat suku bunga
wisata di Kabupaten Malang. Perencanaan Kriteria penilaian untuk Net Present Value (NPV)
Destinasi Wisata Barito tersebut dilakukan melalui adalah sebagai berikut:
pemanfaatan potensi lokal serta aspek-aspek yang Jika NPV > 0, maka usaha yang dijalankan layak.
mendukung. Kawasan Desa Wisata Barito terletak Jika NPV < 0, maka usaha yang dijalankan tidak
di Desa Bambang, Desa Bringin, dan Desa layak.
Patokpicis, Kecamatan Wajak, Kabupaten Malang. Jika NPV = 0, maka usaha yang dijalankan tidak
Destinasi wisata di Kawasan Desa Wisata Barito rugi dan tidak untung.
dibagi menjadi tiga kategori yaitu destinasi buatan,
destinasi ekonomi, serta destinasi budaya dan HASIL DAN PEMBAHASAN
sejarah. Pada Kawasan Desa Wisata Barito akan
dilakukan perencanaan pada wisata yang berbentuk 1. Paket Wisata di Kawasan Desa
paket wisata. Hal ini dilakukan agar dapat menarik Wisata Barito
calon wisatawan. Dengan paket wisata dapat Paket wisata merupakan gabungan perjalanan
memudahkan serta memberikan kepuasan dalam wisata dengan beberapa tujuan wisata. Paket wisata
wisata dengan harga yang lebih murah. Paket disusun dari beberapa fasilitas perjalanan dan
wisata tersebut juga dilakukan analisis kelayakan dikemas dalam satu harga perjalanan wisata yang
finansial pada produk paket wisata dengan analisis mencakup seluruh komponen perjalanan
NPV (Net Present Value). wisata (Utami et al., 2018) . Paket wisata ini
menyediakan minimial untuk 12 orang.
Perencanaan pengemasan paket wisata di Desa
Barito menggabungkan potensi prioritas destinasi

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


3 Sort Tittle displayed …

wisata yang memuat aspek atraksi, aksesibilitas,


dan amenitas. Paket wisata dibuat sebagai pilihan
produk wisata bagi para wisatawan dalam
melakukan perjalanan ke Desa Wisata Barito yang
dibuat menjadi tiga jenis. Tiga jenis pariwisata No. Destinasi Wisata Fasilitas
tersebut dikategorikan berdasarkan tema, kelompok 1 Rumah Batik D’Rins Sewa Mobil
usia, dan kebutuhan khusus yang diberi nama 2 Makam Mbah Pemandu Wisata
“Local Pride Tour of Barito”. Berdasarkan tema Sombro
antara lain paket wisata alam dan buatan, paket 3 Pusat Kesenian Parkir
wisata budaya dan sejarah, dan paket wisata Barito
ekonomi. Berdasarkan usia antara lain Paket 4 Makam Mbah Setyo Tiket Masuk
Wisata Anak (Kids), Paket Wisata Remaja Setuhu
(Teenager), dan Paket Wisata Dewasa/Orang Tua 5 Wisata Kopi Rejo Buku Panduan
(Adult). Berdasarkan tujuan atau kebutuhan wisata 6 Sumber Wiwit Dokumentasi
antara lain Paket Wisata Religi, Paket Wisata 7 Pasar Wisata Barito Konsumsi
Healing, dan Paket Wisata Olahraga (Adventure (Njulung)
Trail dan Gowes Sepeda). Penentuan harga paket 8 Souvenir
wisata dihitung dengan Travel Cost Planning yang
telah dihitung pada bagian tema pemetaan kawasan Tabel 1. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata
dan zonasi. Berikut perencanaan paket wisata di Budaya dan Sejarah
Kawasan Desa Wisata Barito antara lain:
2. Destinasi Buatan (Artificial Tour)
A. Paket Wisata berdasarkan Tema Paket wisata ini ditujukan bagi semua
1. Destinasi Budaya dan Sejarah (Heritage kalangan sebagai objek rekreasi, edukasi, hingga ke
Tour) petualangan serta didukung dengan wahana dan
Paket wisata budaya dan sejarah ditujukan bagi spot pemandangan alam desa yang asri. Menurut
pelajar yang mempelajari budaya. Disamping itu Suliyanto dan Musthofa (2020) bahwa wisata
buatan sengaja dibuat oleh manusia sebagai objek
juga untuk mahasiswa yang memiliki kepentingan
wisata dimana memiliki wahana yang menarik,
sebagai objek penelitian. Paket wisata ini juga seru, indah, dan unik. Objek wisata juga memiliki
untuk masyarakat umum yang memiliki tujuan kekhasan yang dapat memuaskan wisatawan. Paket
khusus dalam mempelajari budaya lokal seperti wisata tersebut dapat menambah ilmu pengetahuan
kesenian dan bangunan bersejarah. Hal tersebut dan keterampilan di luar akademik maupun sebagai
sesuai dengan hasil penelitian objek penelitian mahasiswa. Selain itu zona wisata
Sugiarti dan Gunawan (2021)
bahwa peminat wisata budaya dan tersebut juga membuat wisatawan dekat dengan
sejarah terdiri dari para akademisi dan generasi alam dan dapat memanjakan dirinya dengan objek
muda dalam meingkatkan budaya ilmiah wisata yang menyejukkan mata. Onjek wisata
masyarakat. Mereka juga memiliki kepentingan tersebut dapat dinikmati melalui layanan wisata
seperti berkemah atau piknik.
yang terkait dengan profesi mereka yang memiliki
Paket wisata destinasi buatan ini akan dijual
keunggulan dibandingkan dengan wisata sejarah dengan harga Rp. 456.000 sesuai dengan
lain. perhitungan penetapan harga paket wisata.
Paket wisata tersebut juga memiliki Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan
keunggulan sebagai karya wisata sekaligus dapat didapat pengunjung pada paket wisata destinasi
dijadikan sebagai objek latihan secara langsung buatan antara lain:
oleh kelompok penyelenggara kesenian. Paket No. Destinasi Wisata Fasilitas
wisata ini tidak hanya menyediakan pengetahuan 1 Taman Kelinci Barito Sewa Mobil
namun juga keterampilan. Paket wisata destinasi 2 Wisata Kampung Pemandu Wisata
budaya dan sejarah ini akan dijual dengan harga Enem (WIKEN)
Rp172.000 sesuai dengan perhitungan penetapan 3 Sumber Wiwit Parkir
harga paket wisata. Destinasi yang dituju dan 4 Wana Wisata Winong Tiket Masuk
fasilitas yang akan didapat pengunjung pada paket 5 Njulung Buku Panduan
wisata destinasi budaya dan sejarah antara lain: 6 Wisata Petik Buah Dokumentasi
7 Wisata Kopi Rejo Homestay
8 Pasar Wisata Barito Konsumsi

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


4 Authors’ name

(Njulung wahana serta outbound pada destinasi wisata. Zona


9 Souvenir wisata tersebut dapat memberikan pengalaman
menarik bagi anak di lapang. Paket wisata ini tidak
Tabel 2. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata hanya teori di kelas yang mereka dapatkan, namun
Buatan paket wisata ini dapat memberikan keterampilan
3. Destinasi Ekonomi (Economic Tour) yang baru bagi anak melalui kegiatan dairy industry,
Paket wisata ini ditujukan bagi kalangan yang petik buah, wisata taman kelinci dengan kegiatan
ingin memberdayakan dirinya melalui workshop seperti memberi makan kelinci, dan belajar
yang terdiri dari pelaku usaha yang ada di desa. kesenian/musik lokal. Selain itu, kemampuan
Keunggulan paket ekonomi ini dapat melihat dan bersosialisasi anak juga diasah saat berkunjung ke
terlibat dalam praktik langsung pembuatan sebuah wahana maupun outbound.
produk. Paket wisata ini tidak hanya terjadi pada Kegiatan ini juga dapat melatih kerjasama
proses jual beli namun dapat memberikan bersama rekannya sesama tim. Menurut
keterampilan dan inspirasi bagi wisatawan untuk Noerkhalishah et al. (2020) paket wisata anak
dapat meningkatkan kreativitas pada UMKM. disamping menjadi tempat rekreasi juga untuk
Tujuan bagi pengelola agar dapat mengembangkan tempat edukasi anak yaitu memberikan pelajaran di
usaha mikro. Salah satu langkahnya yaitu dengan luar kelas dengan mengembangkan sumber belajar
mengkoordinir pelaku usaha di kawasan Desa para anak melalui lingkungan sekitar. Kegiatan ini
Wisata Barito untuk diklusterisasikan dan dibuat dapat memberikan pemahaman kepada anak
bangunan workshop. Dengan langkah itu proses tentang pengertian dan proses interaksi social.
produksi akan mudah untuk dipelajari oleh Anak juga dapat menjalani kontak sosial,
wisatawan. Hasil penelitian Jihan et al. (2021) , komunikasi, dan kerjasama.
dikatakan bahwa masyarakat yang sadar terhadap Paket wisata kids (anak-anak) ini akan dijual
potensi yang dimiliki desa, dapat dijadikan sebagai dengan harga Rp. 206.000 sesuai dengan
ruang kreatif untuk membangun usaha yang lebih perhitungan penetapan harga paket wisata.
bervariasi. Wisatawan yang berkunjung dapat Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan
dijadikan peluang dalam menjual komoditas didapat pengunjung pada paket wisata kids antara
pertanian khas desa tersebut. lain:
Paket wisata destinasi ekonomi ini akan dijual
dengan harga Rp. 182.000 sesuai dengan No. Destinasi Wisata Fasilitas
perhitungan penetapan harga paket wisata. 1 Taman Kelinci Barito Sewa Mobil
Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan 2 Wisata Kampung Pemandu Wisata
didapat pengunjung pada paket wisata destinasi Enem (WIKEN)
ekonomi antara lain: 3 Pusat Kesenian Parkir
Barito
No. Destinasi Wisata Fasilitas
4 Wana Wisata Winong Tiket Masuk
1 Rumah Batik D’Rins Sewa Mobil
5 Pengolahan Susu Buku Panduan
2 KWT Sri Rejeki Pemandu Wisata
6 Wisata Petik Buah Dokumentasi
3 Pengolahan Susu Parkir
7 Sumber Wiwit Konsumsi
4 Pusat Kerajinan Besi Tiket Masuk
8 Pasar Wisata Barito Souvenir
5 Unit Usaha Dupa Buku Panduan (Njulung)
6 Home Industry Biting Dokumentasi
7 Pasar Wisata Barito Konsumsi Tabel 4. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata untuk
(Njulung) Anak
8 Souvenir
2. Teenager Tour (Remaja)
Tabel 3. Destinasi dan Fasilitas Paket Destinasi Paket wisata ini ditujukan bagi kelompok usia
Ekonomi remaja. Usia remaja adalah masa untuk
menemukan hobi baru melalui kegiatan wisata ke
B. Paket Wisata berdasarkan Kelompok Usia desa. Mereka mengejar tantangan untuk diri sendiri
1. Kids Tour (Anak-anak) melalui berbagai kegiatan seperti mempelajari
Paket wisata ini ditujukan bagi kelompok kesenian/alat musik lokal, kegiatan sosial ekonomi
usia anak. Kelompok usia ini memperhatikan masyarakat, dan pemandangan alam untuk tempat
layanan berupa karya wisata dan didukung dengan berswafoto. Selain itu paket wisata tersebut juga
memiliki destinasi wisata sebagai sarana

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


5 Sort Tittle displayed …

pendidikan atau penelitian dari lahan konservasi menyediakan taman bunga serta dapat melihat dan
untuk kegiatan pertanian. Jenis wisata ini tidak mengikuti kegiatan ekonomi local. Kegiatan
hanya sebagai sarana rekreasi namun dapat ekonomi lokal berupa membatik tulis dan olahan
memberikan berbagai pengetahuan dan minuman atau makanan kemasan. Paket wisata ini
keterampilan di berbagai aspek pelestarian juga menyediakan perjalanan wisata yang
lingkungan alam, ekonomi, dan sosial budaya memberikan kenyamanan bagi wisatawan.
setempat. Menurut Zieliskaszczepkowska (2021)
Menurut Sari et al. (2018) faktor pendorong faktor terpenting yang mempengaruhi kelompok
kelompok remaja dalam melakukan perjalanan usia tua dalam melakukan perjalanan wisata ialah
wisata yaitu pertama bisa melakukan berbagai menikmati istirahat dan keheningan. Selain itu juga
interaksi sosial di kawasan bersama teman-teman untuk beristirahat dan melepaskan diri dari rutinitas
dan adanya kawasan alami serta kawasan buatan sehari-hari. Mereke juga memperoleh pengalaman
yang mendukung anak remaja untuk berkunjung. baru dengan keluarga dan teman-teman mereka
Selain itu mereka dapat bersantai dengan suasana untuk menikmati liburan yang menyenangkan dan
baru dengan bermain untuk mendapatkan santai di lokasi baru.
kesenangan dengan menikmati keragaman adat Wisatawan kelompok usia tua banyak
serta budaya. Kawasan ini memiliki atraksi dan melakukan kegiatan wisata pasif seperti membaca,
fasilitas yang mendukung untuk wisata edukasi. menikmati suasana alam dengan duduk, mengobrol
Wisatawan dapat berkunjung untuk mengetahui dan makan. Sedangkan untuk kegiatan wisata aktif
perilaku masyarakat dengan menyatu ke kehidupan yang dilakukan seperti mengambil foto dan
sehari-hari seperti melalui kegiatan ekonomi yang mengasuh cucu. Aktivitas aktif tersebut ditentukan
ada di masyarakat. oleh fasilitas pendukung yang terdapat di objek
Paket wisata teenager (remaja) ini akan dijual wisata (Widiyastuti, 2017).
dengan harga Rp467.000 sesuai dengan Paket wisata adult (dewasa) ini akan dijual
perhitungan penetapan harga paket wisata. dengan harga Rp. 171.000 sesuai dengan
Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan perhitungan penetapan harga paket wisata.
didapat pengunjung pada paket wisata teenager Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan
antara lain: didapat pengunjung pada paket wisata adult antara
No. Destinasi Wisata Fasilitas lain:
1 Wisata Kampung Sewa Mobil No. Destinasi Wisata Fasilitas
Enem (WIKEN) 1 KWT Sri Rejeki Sewa Mobil
2 Pusat Kesenian Pemandu Wisata 2 Wana Wisata Winong Pemandu Wisata
Barito (Njulung) 3 Wisata Petik Buah Parkir
3 Sumber Wiwit Parkir 4 Sumber Wiwit Tiket Masuk
4 Wana Wisata Winong Tiket Masuk 5 Pasar Wisata Barito Buku Panduan
5 Rumah Batik D’Rins Buku Panduan (Njulung)
6 Pengolahan Susu Dokumentasi 6 Dokumentasi
7 Wisata Petik Buah Homestay 7 Konsumsi
8 Wisata Kopi Rejo Konsumsi 8 Souvenir
9 Pasar Wisata Barito Souvenir
(Njulung) Tabel 6. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata
untuk Dewasa
Tabel 5. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata untuk
Remaja C. Berdasarkan Kebutuhan Khusus
1. Religion Tour (Religi)
3. Adult Tour (Dewasa) Paket wisata religi ditujukan bagi wisatawan
Paket wisata ini ditujukan bagi kelompok usia yang memiliki kebutuhan khusus pada wisata
tua atau dewasa. Golongan usia ini memperhatikan religi. Paket wisata ini terdiri dari bangunan atau
layanan wisata yang tidak berupa wahana mainan objek bersejarah yang memiliki nilai-nilai
atau tidak membutuhkan tenaga yang banyak. keagamaan. Objek wisata tersebut dipercaya oleh
Golongan usia tua membutuhkan perjalanan sekelompok orang tertentu sebagai adat atau
rekreasi untuk melihat pemandangan alam yang keyakinan yang turun temurun. Bangunan yang
asri melalui layanan piknik. Wisata ini ditambah
dimaksud tersebut merupakan bangunan sakral
dengan perjalanan kuliner hingga ke pasar wisata
sebagai tempat oleh-oleh produk khas desa. Zona yang dijaga dan dipercayai membawa perubahan
wisata kelompok umur tua membutuhkan layanan dalam kehidupan sekitar masyarakat. Wisatawan
rekreasi seperti petik buah. Zona wisata ini yang berkunjung untuk kegiatan religi memerlukan

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


6 Authors’ name

izin ke juru kunci ataupun sesepuh desa. wisatawan berkunjung ke hutan desa karena
Diperlukan perijinan dari juru kunci agar tujuan kebutuhan healing. Kebutuhan healing tersebut
wisatawan ke tempat sakral tersebut dapat berjalan diantaranya melakukan olahraga, refreshing,
dengan baik dan tempat tetap terjaga dari hal-hal wisata, penelitian, dan lain-lain. Aktivitas ini
asing yang datang dari luar. dilakukan sebagai upaya melepas penat dari
Wisata religi didasarkan atas kebutuhan tingginya intensitas kegiatan sosial dan ekonomi di
ritual oleh wisatawan. kegiatannya didasarkan atas perkotaan. Hal ini bisa mengatasi persoalan
motif (keinginan sendiri ataupun ajakan orang lain) psikologis karena suasana di hutan desa yang
dan tujuan religius dilakukan dengan melakukan nyaman, sejuk, asri, udara segar, dilengkapi dengan
berbagai aktivitas religi. Aktivitas religi mereka pepohonan yang rimbun (Maulana et al., 2021).
seperti ziarah, pendidikan maupun melakukan aksi Paket wisata healing ini akan dijual dengan
propaganda, salah satu kegiatan wisata religi yaitu harga Rp172.000 sesuai dengan perhitungan
tradisi berkunjung ke makam-makam (ziarah) penetapan harga paket wisata. Destinasi yang dituju
ulama-ulama penyebar agama Islam (Fachri, 2018). dan fasilitas yang akan didapat pengunjung pada
Paket wisata religion (religi) ini akan dijual paket wisata healing antara lain:
dengan harga Rp149.000 sesuai dengan No. Destinasi Wisata Fasilitas
perhitungan penetapan harga paket wisata. 1 Wisata Kampung Sewa Mobil
Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan Enem (WIKEN)
didapat pengunjung pada paket wisata religion 2 Sumber Wiwit Pemandu Wisata
(religi) antara lain:
3 Wana Wisata Winong Parkir
No. Destinasi Wisata Fasilitas
4 Wisata Kopi Rejo Tiket Masuk
1 Makam Mbah Sewa Mobil
5 Pasar Wisata Barito Buku Panduan
Sombro
(Njulung)
2 Makam Mbah Setyo Pemandu Wisata
6 Dokumentasi
Setuhu
7 Konsumsi
3 Wisata Kopi Rejo Parkir
8 Souvenir
4 Pasar Wisata Barito Tiket Masuk
(Njulung)
Tabel 8. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata
5 Sumber Wiwit Buku Panduan Healing
6 Dokumentasi
7 Konsumsi 3. Sport Tour (Olahraga)
8 Souvenir Paket wisata sport ditujukan bagi wisatawan
yang memiliki kebutuhan khusus untuk tujuan
Tabel 7. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata Religi wisata olahraga. Wisata ini dilakukan dengan
tujuan memenuhi hobi maupun untuk kebugaran
2. Healing with Nature Tour fisik. Zona tersebut terdiri dari destinasi wisata
Paket wisata healing ditujukan bagi yang memiliki tempat wisatawan untuk berolahraga
wisatawan yang memiliki kebutuhan khusus untuk mulai dari bersepeda dan kendaraan trail. Destinasi
wisata healing. Paket wisata ini terdiri dari yang dibuat sebagai wisata olahraga memiliki jalur
destinasi wisata yang menggabungkan khusus untuk dilalui wisatawan dalam berolahraga.
pemandangan alam dengan objek wisata buatan Destinasi wisata yang dituju memiliki jalan yang
yang mendukung didalamnya. Wisatawan yang esktrim dan membutuhkan tenaga yang banyak
memiliki kebutuhan healing yaitu mereka yang dalam perjalanan wisata. Sebelum wisatawan
memanjakan dirinya dengan alam yang begitu asri menuju ke destinasi yang dituju maka akan melalui
dan damai. Zona wisata tersebut membuat pemukiman desa yang asri. Destinasi wisata
wisatawan dekat dengan alam dan dapat didukung dengan hamparan sawah dan kegiatan
memanjakan dirinya dengan objek wisata yang sosial ekonomi masyarakat sehingga perjalanan
menyejukkan mata. Selain itu, wisatawan juga yang ditempuh meskipun melelahkan tetapi
dapat melakukan pendekatan dengan flora dan menyenangkan karena polusi yang minim di
fauna yang ada. pedesaan.
Jenis wisata ini tidak hanya memberikan Motivasi wisatawan untuk melakukan
pemandangan alam yang asri, tetapi juga terdapat perjalanan wisata olahraga yaitu melakukan
wahana sebagai layanan pendukung destinasi kegiatan untuk mengunjungi tempat-tempat
wisata dengan spot foto yang ada. Motivasi tertentu, untuk menikmati acara keluarga, fasilitas

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


7 Sort Tittle displayed …

olahraga, dan permainan olahraga. Kegiatan wisata pemasaran yang dilakukan. Biaya ini
olahraga dapat dilakukan bersamaan dengan dikeluarkan sekali yaitu disaat awal usaha
keluarga sambil menikmati fasilitas olahraga yang desa wisata dikembangkan khususnya
tersedia dengan melakukan berbagai permainan pada bagian promosi dan pemasaran.
olahraga sehingga secara langsung dapat diperoleh Berikut merupakan rancangan anggaran
biaya invetasi awal promosi dan
kesehatan jasmani dan kepuasan batiniah
(Sudiana, 2018) pemasaran pada tiap paket wisata antara
. lain:
Paket wisata sport ini akan dijual dengan Kegiatan Alat dan Harga Juml Biaya
harga Rp355.000 untuk Adventure Trail dan Promosi Bahan (Rp) ah (Rp)
Rp245.000 untuk Gowes to Barito Village sesuai Poster Poster 10.000 4.00 40.000.0
dengan perhitungan penetapan harga paket wisata. 0 00
Paket wisata sport terbagi menjadi dua yaitu Petunjuk Papan 100.000 20 2.000.00
Adventure Trail (sewa sepeda motor trail) dan Arah Petunjuk 0
Gowes to Barito Village (sewa sepeda gowes). Wisata Arah
Destinasi yang dituju dan fasilitas yang akan Wisata
didapat pengunjung pada paket wisata sport antara
Desain Jasa 150.000 1 150.000
lain:
Poster Desain
No. Destinasi Wisata Fasilitas Poster
1 Wisata Kampung Sewa Mobil Pembuata Jasa 2.500.0 1 2.500.00
Enem (WIKEN) n Pembuat 00 0
2 Wana Wisata Winong Pemandu Wisata Website an
3 Njulung Parkir Website
4 Wisata Kopi Rejo Tiket Masuk Alat Kamera 6.000.0 2 12.000.0
5 Pasar Wisata Barito Buku Panduan Konten DSLR 00 00
(Njulung) Laptop 7.000.0 2 14.000.0
00 00
6 Dokumentasi
Smartph 5.000.0 2 10.000.0
7 Konsumsi one 00 00
8 Souvenir Perlengk Meja 1.000.0 2 2.000.00
apan 00 0
Tabel 9. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata Sport Admin
(Adventure Trail) Kursi 1.000.0 2 1.000.00
No. Destinasi Wisata Fasilitas 00 0
1 Sumber Wiwit Sewa Mobil Ruang 30.000. 1 30.000.0
2 Wana Wisata Winong Pemandu Wisata Editor & 000 00
3 Wisata Kopi Rejo Parkir Admin
4 Pasar Wisata Barito Tiket Masuk TOTAL 114.650.
000
(Njulung)
5 Buku Panduan Tabel 11. Biaya Investasi Awal (Total
6 Dokumentasi Rp114.650.000)
7 Konsumsi
8 Souvenir Biaya operasional juga diperlukan untuk tetap
menjalankan kegiatan promosi dan pemasaran.
Tabel 10. Destinasi dan Fasilitas Paket Wisata Biaya operasional terdiri dari biaya perawatan, gaji,
Sport (Gowes to Barito Village) listrik, dan sebagainya. Biaya operasional ini
dikeluarkan setiap tahunnya selama kegiatan
2. Analisis Net Present Value (NPV) promosi dan pemasaran pada desa wisata tetap
Paket Wisata Kawasan Desa Wisata dilakukan. Berikut merupakan rancangan anggaran
Barito biaya operasional promosi dan pemasaran per
A. Biaya Promosi dan Pemasaran pada tahunnya antara lain:
Paket Wisata
Kegiatan promosi dan pemasaran terkait Kegiatan Alat dan Harga Juml Biaya
desa wisata tentu memerlukan anggaran Promosi Bahan (Rp) ah (Rp)
biaya. Pada biaya investasi awal terdiri Paid Jasa Paid 300.00 12 3.600.0
dari segala hal yang diperlukan untuk Promote Promote 0 00
mendukung kegiatan promosi dan Biaya Internet 400.00 12 4.800.0

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


8 Authors’ name

Internet 0 00 perhitungan rata-rata kenaikan jumlah wisatawan


Biaya Listrik 200.00 12 2.400.0 domestik yang berkunjung ke Kabupaten Malang
Listrik 0 00 pada tahun 2014-2019
(BPS Kabupaten Malang, 2020)
Maintena Jasa 500.00 1 500.000 . Berikut merupakan hasil perhitungan
nce Maintena 0 analisis NPV pada setiap paket wisata selama 20
Website nce tahun kedepan pada perencanaan pengembangan
Website promosi dan pemasaran Kawasan Desa Wisata
Gaji Gaji 1.500.0 12 18.000. Barito:
Admin 00 000
dan
Pegelola No Paket Wisata NPV (Rp)
Gaji Gaji 2.500.0 12 30.000. 1 Wisata Buatan 1.553.163.168
Fotografe 00 000 2 Wisata Budaya dan 873.522.160
r dan Sejarah
Videogra 3 Wisata Ekonomi 994.900.370
fer 4 Wisata Anak 661.167.350
Editor Jasa Edit 2.000.0 12 24.000. 5 Wisata Remaja 1.619.919.787
Konten Konten 00 000 6 Wisata Dewasa 861.384.339
TOTAL 83.300. 7 Wisata Religi 594.352.277
000 8 Wisata Healing 873.522.160
9 Wisata Trail 940.220.606
10 Wisata Gowes 1.106.209.416
Tabel 12. Biaya Operasional per tahun (Total
Rp83.300.000) Tabel 13. NPV per Paket Wisata

B. Analisis NPV Paket Wisata Berdasarkan hasil hitungan NPV diatas


Perencanaan promosi dan pemasaran diketahui bahwa nilai NPV terbesar dimiliki oleh
bertujuan untuk mengembangkan dan paket wisata remaja yaitu senilai Rp1.619.919.787.
meningkatkan kunjungan serta minat wisatawan Sedangkan nilai NPV terkecil dimiliki oleh paket
yang datang ke Kawasan Desa Wisata Barito. wisata religi senilai Rp594.352.277. Pada hasil di
Sealnjutnya dilakukan analisis kelayakan finansial atas juga dapat menunjukkan bahwa paket wisata
salah satunya yaitu NPV untuk menghitung yang paling diminati adalah paket wisata remaja.
kelayakan perencanaan pengembangan promosi Hal ini dikarenakan kebanyakan generasi muda
dan pemasaran pada Kawasan Desa Wisata Barito. cenderung memiliki pergaulan yang luas,
Pada perhitungan analisis kelayakan finansial pengetahuan mengenai tempat wisata yang lebih
dilakukan juga perhitungan arus kas (cashflow) banyak, dan lebih aktif dalam mencari atau ingin
yakni berisikan pendapatan dan rancangan biaya. mencoba tempat-tempat wisata terbaru
Biaya yang dikeluarkan yakni biaya investasi dan (Chowindra, 2015). Pada paket wisata remaja juga
biaya operasional. memang didukung dengan destinasi wisata yang
Biaya investasi merupakan biaya yang kekinian dan cocok untuk generasi milenial dan
dikeluarkan pada saat awal melakukan suatu usaha generasi z. Contohnya yaitu seperti pada Wana
(Novitasari dan Syarifah, 2020) . Biaya investasi Wisata Winong dimana memiliki tempat tempat
yang dikeluarkan antara lain biaya pembuatan yang cocok untuk spot foto, suasana yang sejuk,
poster, petunjuk arah wisata, pembelian alat serta pemandangan. Hal tersebut tentu dapat
konten, dan biaya pembuatan ruang editor dan memenuhi kebutuhan media sosial para wisatawan
admin. Sedangkan biaya operasional merupakan khususnya remaja yang saat ini cenderung lebih
biaya yang dikeluarkan untuk menjalankan tertarik pada hal tersebut. Sedangkan pada paket
aktivitas usaha (Afkar, 2017) . Biaya operasional wisata religi mayoritas diminati oleh wisatawan
yang dikeluarkan antara lain biaya paid promote, yang sudah dewasa dan berumur. Oleh karena itu
biaya internet, listrik, perawatan website, dan biaya nilai NPV pada paket wisata kurang maksimal
gaji. dikarenakan tentu suatu wisata khususnya Desa
Perhitungan analisis kelayakan finansial NPV Wisata Barito lebih didominasi oleh remaja.
pada perencanaan promosi dan pemasaran Berdasarkan hasil hitungan NPV diatas nilai NPV
menggunakan tingkat suku bunga 3,50% sesuai dari keseluruhan paket wisata lebih dari nol, maka
dengan kebijakan Bank Indonesia. Proyeksi seluruh paket wisata Kawasan Desa Wisata Barito
perencanaan dilakukan selama 20 tahun mendatang layak.
dengan asumsi peningkatan pendapatan atau
kunjungan wisatawan yakni sebesar 5,44% dari

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##


9 Sort Tittle displayed …

KESIMPULAN Kementrian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif. (2020).


Rencana Strategis Kementrian Pariwisata dan
Perencanaan pengemasan paket wisata Desa
Ekonomi Kreatif/ Badan Pariwisata dan Ekonomi
Barito diberi nama “Local Pride Tour Of Barito”
Kreatif 2020-2024 (In Kemenparekraf).
dimana dikelompokkan menjadi tiga jenis
www.jdih.kemenparekraf.go.id
berdasarkan segmentasi psikografis dan segmentasi
Maulana, R., Riska, A. S., & Kusuma, H. E. (2021).
minat pariwisata. Pertama, berdasarkan tema
Fungsi Hutan Kota: Korespondensi Motivasi
dengan nama masing-masing paket Heritage Tour,
Berkunjung dan Kegiatan. Jurnal Lanskap
Artificial Tour, dan Socio-Economic Tour. Kedua,
Indonesia, 13(2), 54–60.
berdasarkan kelompok usia dengan nama masing-
https://doi.org/10.29244/jli.v13i2.34925
masing paket Kids Tour, Teenager Tour, Adult
Noerkhalishah, Abbas, E. W., & Permatasari, M. A.
Tour. Ketiga, berdasarkan kebutuhan khusus
(2020). The Utilization of Tourism Education
dengan nama masing-masing paket Religion Tour,
Packages in Amanah Borneo Park as a Learning
Healing With Nature Tour, Sport Tour yang
Resources on Social Studies. The Innovation of
memiliki dua jenis paket dengan nama Adventure
Social Studies Journal, 1(2), 158–168.
Trail dan Gowes to Barito Village. Berdasarkan
https://ppjp.ulm.ac.id/journals/index.php/iis
hitungan NPV pada keseluruhan paket wisata nilai
Novitasari, D., & Syarifah, R. N. K. (2020). Analisis
NPV lebih dari nol, maka seluruh paket wisata
Kelayakan Finansial Budidaya Selada dengan
dikatakan layak.
Hidroponik Sederhana Skala Rumah Tangga.
SEPA: Jurnal Sosial Ekonomi Pertanian Dan
DAFTAR PUSTAKA Agribisnis, 17(1), 19–23.
https://doi.org/10.20961/sepa.v17i1.38060
Afkar, T. (2017). Analisis Pengaruh Kredit Macet dan
Sari, D., Kusumah, A. H. G., & Marhanah, S. (2018).
Kecukupan Likuiditas Terhadap Efisiensi Biaya Analisis Faktor Motivasi Wisatawan Muda dalam
Operasional Bank Umum Syariah di Indonesia. Mengunjungi Destinasi Wisata Minat Khusus.
AJIE-Asian Journal of Innovation and Journal of Indonesian Tourism, Hospitality and
Entrepreneurship, 02(02), 177–192. Recreation, 1(2), 11–22.
Bazargani, R. H. Z., & Kiliç, H. (2021). Tourism Sudiana, I. K. (2018). Dampak Olahraga Wisata Bagi
Competitiveness and Tourism Sector Perfomance: Masyarakat. Jurnal IKA, 16(1), 55–66.
Empirical Insights from New Data. Journal of Sugiarti, & Gunawan, H. (2021). Profil dan Persepsi
Hospitality and Tourism Management, 46, 73–82. Peminat Wisata Museum Nasional Sejarah Alam
https://doi.org/10.1016/j.jhtm.2020.11.011 Indonesia di Kota Bogor. Jurnal Pariwisata
BPS Kabupaten Malang. (2020). Badan Pusat Statistik Terapan, 4(2), 111–129.
Kabupaten Malang. https://doi.org/10.22146/jpt.57928
Chowindra, C. (2015). Studi Deskriptif Perilaku Generasi Suliyanto, & Musthofa, A. H. (2020). Bauran Wisata
Muda Surabaya dalam Melakukan Aktivitas (Tourism Mix): Objek Wisata Alam dan Objek
Berwisata. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Wisata Buatan. UNSOED Press.
Surabaya, 4(1), 1–11. Utami, D. D., Octaviany, V., & Anggraini, D. (2018).
http://www.meanwhileunme.com Perencanaan Paket Wisata dengan Skydiving
Fachri, S. (2018). Objek Wisata Religi: Potensi dan Sebagai Main Attraction di Kecamatan Cijulang
Dampak Sosial-Ekonomi bagi Masyarakat Lokal Kabupaten Pangandaran. Jurnal Ilmiah Pariwisata,
(Studi Kasus Pada Makam Syekh Mansyur 23(1), 21–40.
Cikadueun, Pandeglang). Journal of Islamic Widiyastuti, D. (2017). Karakteristik dan Motivasi
Economics, Finance and Banking, 2(1), 25–44. Berwisata Kelompok Lanjut Usia di Kota
http://disbudpar.pandeglangkab.go.id/wisata- Yogyakarta. JNP 82 JURNAL NASIONAL
3.html. PARIWISATA, 9(1), 82–90.
Jihan, D., Aolia, F. P. N., & Solihah, M. (2021). World Economic Forum. (2019). The Travel & Tourism
Pengembangan dan Pengelolaan Potensi Ekonomi Competitiveness Report 2019.
Kreatif di Desa Wisata pada Desa Sukamaju Zielińska‐szczepkowska, J. (2021). What Are the Needs
Ciamis. Proceedings UIN Sunan Gunung Djati of Senior Tourists? Evidence from Remote Regions
Bandung, 1(40), 87–101. of Europe. Economies, 9(4), 1–22.
https://proceedings.uinsgd.ac.id/index.php/Proceedi https://doi.org/10.3390/economies9040148
ngs

Agricultural Socio-Economics Journal Volume ##, Number ## (YYYY): ##-##

Anda mungkin juga menyukai