Anda di halaman 1dari 9

Wardiere Inc.

FUNGSI PEMASARAN
Oleh
-Rizky Aryasatya Prabowo
-Abel Aquino Margono
Fungsi Riset
Pasar

Pekerjaan Pemasaran adalah melaksanakan survei, riset,


dan pencarian informasi lengkap terkait dengan pasar.
Ketika melaksanakan fungsi riset pasar , pihak pemasaran
harus dapat menemukan informasi terkait pasar terbaik
untuk produk propertinya
Fungsi
Penentuan
Produk
Fungsi Penentuan Produk berperan didalam
bagian pemasaran untuk membantu perusahaan
properti didalam mendapatkan formula produk
terbaik. Dengan kata lain, Pemasaran berfungsi
memastikan produk bisa sesuai dengan
kebutuhan dan permintaan pasar (Konsumen)
dengan turut berperan mengawasi dalam proses
pembangunannya.
Fungsi Promosi

Pada dasarnya, promosi berfungsi untuk membuat produk


mendapat perhatian dari pasar, menimbulkan dorongan ingin
membeli, menggunakan,menciptakan citra,dan membangun
ketertarikan konsumen yang berjangka panjang
Fungsi Kualitas
Di dalam proses ini, tentunya banyak melibatkan
bagian dalam perusahaan properti, diantaranya bagian
pembangunan/kontruksi, quality control, dan bagian
penjualan. Jadi, harus dipastikan setiap proses
menjamin produk perumahan, ruko, dan lainnya tetap
dalam kualitas baik, meminimalisir faktor resiko
kerusakan produk properti, dan sebagainya
Fungsi Pencitraan
dan Penyegaraan

Citra yang baik dilakukan terkait dengan bagaimana promosi baik dengn cara
melalui program iklam, event, maupun konten otomatis. Namun, pencitraan
harus terus dibangun dalam jangka panjang. Untuk pencapai hal tersebut,
kadang kadang pihak pemasaran perlu mrlakukan survey beberapa kali untuk
mengetahui tingkat jenuh pasar,dan reaksi pasar setelah produk dilepas dalam
beberapa waktu. Hal tersebut menentukan perlunga produk mengalami
perubahan desain bangunan dan sebagainya.
Fungsi Penjualan
Fungsi penjualan merupakan bagian kunci dari bagian
pemasaran. Dalam hal, ini pemasaran berfungsi memastikan
produk properti terjual dan produk mudah dijangkau konsumen.
Untuk mampu memaksimalkan penjualan properti , maka
bagian pemasaran harus membuka sistem pembayaran kredit
atau menjalin kerjasama dengan pihak pembiayaan untuk
membantu kelancaran sistem pembayaran kredit. Namun,
pemasaran juga dapat memastikan lancarnya uang masuk ke
perusahaan properti melalui penjualan
Fungsi Layanan

Bagian pemasaran perusahaan properti


juga mempunyai fungsi pelayanan
diantaranya pelayanan informasi produk,
pelayanan metode pembelian sampai
pelayanan pasca penjualan (layanan
kerusakan bangunan), dan sebagainya.
Semakin baik layanan yang diberikan,
semakin baik pula kepercayaan
konsumen terhadap perusahaan properti
tersebut.
Terima Kasih

Anda mungkin juga menyukai