Anda di halaman 1dari 15

AKSI NYATA

TOPIK
PROFIL PELAJAR PANCASILA OLEH
PLATFORM MERDEKA MENGAJAR ELRANI MALONTA,S.Pd
PROFIL PELAJAR PANCASILA
Perwujudan pelajar Indonesia
sebagai pelajar sepanjang hayat yang
memiliki kompetensi global dan
berperilaku sesuai dengan nilai-nilai
Pancasila,
TUJUAN PROFIL PELAJAR PANCASILA

Menumbuhkan rasa menghormati terhadap


keanekaragaman budaya, menghilangkan
prasangka, hingga merefleksikan diri terhadap
nilai-nilai kebhinekaan.
DIMENSI PROFIL PELAJAR PANCASILA
BERIMAN, BERTAKWA KEPADA TUHAN YANG
MAHA ESA (YME), DAN BERAKHLAK MULIA
Elemen Kunci : Akhlak beragama, Akhlak
Pribadi, Akhlak kepada Manusia, Akhlak kepada
Alam, Akhlak bernegara
BERKEBHINEKAAN GLOBAL
Elemen Kunci : Mengenal dan menghargai
budaya, Kemampuan komunikasi interkultural
dalam berinteraksi antar sesama, Refleksi dan
tanggung jawab terhadap pengamalan
kebhinekaan dan Berkeadilan sosial
BERGOTONG-ROYONG
Elemen Kunci : Kolaborasi (Kemampuan bekerja bersama
dengan perasaan senang sekaligus untuk menunjukkan
sikap positif terhadap orang lain).
Kepedulian (Dengan bertindak proaktif pada kondisi di
lingkungan fisik dan sosial di sekitar).
Berbagi (Memberi dan menerima semua hal yang penting
bagi kehidupan pribadi
MANDIRI
Elemen Kunci : Pemahaman diri dan
situasi yang dihadapi, Regulasi diri,
Kesadaran akan diri dan situasi
BERNALAR KRITIS
Elemen Kunci : Memperoleh dan memproses
informasi/gagasan
Menganalisis dan mengevaluasi penalaran
Merefleksi pemikiran dan proses berpikir
dalam pengambilan keputusan
KREATIF
Elemen Kunci : Menghasilkan gagasan yang
orisinal
Menghasilkan karya dan tindakan yang orisinal
BAGAIMANA SIKAP PELAJAR YANG BAIK SESUAI DENGAN
PROFIL PELAJAR PANCASILA?
Secara keseluruhan, menjadi pelajar yang berkarakter adalah
tentang mengembangkan sikap dan perilaku yang positif
dalam diri seseorang. Ini dapat dilakukan dengan belajar dan
berlatih sikap yang baik setiap hari, dan selalu berusaha untuk
menjadi pribadi yang lebih baik.
DOKUMENTASI KEGIATAN
UMPAN BALIK
KESIMPULAN
Profil Pelajar Pancasila adalah referensi acuan dari upaya
tujuan pendidikan nasional dalam rangka membangun
karakter serta kompetensi peserta didik
Dikutip dari bahan ajar Profil Pelajar Pancasila dalam
cerdasberkarakter.kemdikbud.go.id, profil pelajar pancasila
adalah konsep pelajar Indonesia yang memiliki kompetensi
global dan berperilaku sesuai dengan nilai-nilai Pancasila
sepanjang hidupnya.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai