Anda di halaman 1dari 2

Assalamu’alaikum wr wb HATINYA PKK adalah singkatan dari

Yang terhormat bapak camat kecamatan Air Halaman, Asri, Teratur, Indah dan NYAman.
hangat timur beserta ibuk Hatinya PKK merupakan suatu gerakan
Yang terhormat bapak kepala desa APSA beserta masyarakat untuk memanfaatkan halaman di
ibuk sekitar rumahnya dengan tanaman pangan dan
tanaman produktif, dengan memanfaatkan
pekarangan atau halaman rumah minimal bisa
untuk memenuhi gizi keluarga dan tanaman obat
keluarga serta meningkatkan tabungan keluarga
Puji syukur kita panjatkan kehadirat allah dan tanaman hias yang berfungsi untuk keindahan
SWT yang telah memberi kita kesehatan dan dan kenyamanan rumah.
kesempatan sehita kita dapat hadir pada hari ini
dalam rangka acara perlombaan jambore kader Hatinya PKK dapat terwujud melalui sarana
PKK tingkat kecematan air hangat timur yang Gotong Royong seluruh keluarga dengan
bertempat di kantor kepala desa air panas sungai mengoptimalkan Tanaman Pangan yang produktif
abu. yang nantinya dapat Bernilai ekonomi tinggi untuk
meningkatkan perekonomian keluarga serta dapat
Solawat beserta salam kita hadiahkan buat meningkatkan pemenuhan gizi melalui perbaikan
nabi besar kita muhammad SAW yang telah menu keluarga.
membawa kita dari alam kegelapan menuju alam
yang terang benderang seperti yang kita rasakan Banyak tanaman yang dapat ditanam dengan
pada saat sekarang ini. memanfaatkan halaman rumah. Seperti yang
dijadikan warung hidup, apotik hidup atau
Langsung saja adapun yang akan saya
tanaman obat keluaga, tanaman hias, serta bank
sampaikan pada kesempatan kali ini adalah
hidup yang bermanfaat untuk peningkatan
tentang hatinya PKK untuk peningkatan gizi
penghasilan keluarga.
keluarga.
- Yang dimaksud dengan warung hidup adalah PKK dapat dirasakan dari berbagai aspek yaitu
tanaman yang bisa dimanfaatkan untuk kecukupan pangan, kesehatan, kelestarian
kebutuhan sehari-hari seperti cabe, tomat, lingkungan pendidikan serta perkenomian.
wortel, kentang Dan jenis sayuran lainnya
Melalui HATINYA PKK ini diharapkan
yang dapat memenuhi kebutuhan dapur setiap
masyarakat di desa air panas sungai abu dapat
harinya
mengelola halaman rumahnya dengan berbagai
- Kemudian apotik hidup atau tanaman obat
macam tanaman, baik tanaman buah dan sayur,
keluaga merupakan berbagai jenis tanaman
tanaman obat, dan tanaman hias. Dengan tujuan
yang bisa dimanfaatkan sebagai obat termasuk
agar halaman rumahnya tampak lebih asri, teratur
didalamnya rempah-rempah dan tanaman obat
dan nyaman untuk dilihat. Dengan gerakan
herba lainnya seperti kunyit, serai, jahe, jeruk
bersama ini diharapkan akan semakin
nipis, sirih dan berbagai tanaman obat lainnya
memberikan kesadaran kepada masyarakat arti
- Selanjutnya yang dimaksud dengan tanaman
pentingnya keasrian, keteraturan, keindahan dan
hias adalah tanaman yang bisa menciptakan
kenyamanan. Yang nantinya dapat
suasana rumah menjadi indah, asri dan nyaman
diimplementasikan dengan memanfaatkan setiap
yang bisa ditanam di pekarang rumah, misalnya
jengkal tanahnya untuk ditanami dengan tanaman-
belimbing, mangga, jeruk, jambu dan tanaman
tanaman produktif, tanaman obat, tanaman hias
hias lainnya
dan tanaman lainnya yang dapat memberikan nilai
- Bank hidup atau Tabungan, sebagian halaman
ekonomi tinggi dan meningkatkan gizi keluarga.
ditanami dengan tanaman yg bernilai ekonomi
tinggi seperti kayu jati, kelapa, dll. Demikianlah yang dapat saya sampaikan
semoga bermanfaat untuk kita semua saya tutup
Penerapan HATINYA PKK memiliki manfaat dengan assalamu’alaikum wr wb
yang sangat besar bagi kehidupan keluarga
khususnya dan masyarakat umumnya. Manfaat
yang bisa didapatkan dari pelaksanaan HATINYA

Anda mungkin juga menyukai