Anda di halaman 1dari 11

KESEKRETARIATAN

ORGANISASI

www.themegallery.com
Pengertian

Kesekretariatan
adalah segala pekerjaan atau aktifitas yang
dilakukan oleh sekretariat.
Sekretariat
Adalah organisasi yang tugas pokoknya
melaksanakan berbagai kerja ketatausahaan.

www.themegallery.com
Peranan Sekretariat
Melakukan aktifitas penunjang terhadap satuan
organisasi, guna memperlancar aktifitas
pokoknya, dalam rangka mencapai tujuan
organisasi.

Tujuan Sekretariat
1. Memperlancar lalu lintas dan distribusi
informasi ke segala pihak baik internal maupun
eksternal
2. Mengamankan rahasia organisasi
3. Mengelola dan memelihara seluruh
dokumentasi organisasi yang berguna bagi
kelancaran pelaksanaan fungsi organisasi

www.themegallery.com
Aktifitas Penunjang
1.Merencanakan (Planning)
2.Menyusun (Arranging)
3.Menghimpun (Collecting)
4.Mencatat (Recording)
5.Mengolah (Processing)
6.Mengendalikan (Controling)
7.Mengirim (Transfering)
8.Menyimpan (Saving)

www.themegallery.com
Fungsi Kesekretariatan
1. Melakukan pencatatan semua kegiatan
organisasi
2. Sebagai alat pelaksanaan pusat ketatausahaan
3. Pengendali informasi internal dan eksternal
organisasi
4. Sebagai alat komunikasi organisasi
5. Sebagai alat pelaksana pemegang rahasia
organisasi
6. Sentra teknologi transfer informasi
7. Sebagai pusat dokumentasi atau master file

www.themegallery.com
Manajemen Pengarsipan

1.Dokumen yang diarsipkan


2.Bentuk arsip
3.Keamanan arsip dan kontrol

www.themegallery.com
Data/Dokumen yang Diarsipkan
1. Arsip pendirian organisasi (AD/ART, Bentuk dan
Struktur Organisasi, Jobdesc, dll)
2. Sistem dan mekanisme standar organisasi (SOP)
3. Program kerja dan laporan pertanggungjawaban
per periode kepengurusan
4. Proposal dan Laporan pertanggungjawaban per
kegiatan/kepanitiaan
5. Database Kepengurusan
6. Database Anggota (Masuk/Keluar)
7. Database Pihak Eksternal (Lembaga, Organisasi,
Donatur,dll)
8. Administrasi sehari-hari

www.themegallery.com
Administrasi sehari-hari
1. Surat Keluar/Masuk
2. Berita Acara
3. Surat Keputusan
4. Notulen
5. Surat Edaran
6. Pengumuman
7. Undangan
8. Dll

www.themegallery.com
PENTING tapi sering terlupakan....
1. Standarisasi
2. Penomoran
3. Inisial
4. EYD
5. Konsistensi
6. Buku Ekspedisi
7. Pengarsipan

www.themegallery.com
Latihan yuuk......

www.themegallery.com
www.themegallery.com

Anda mungkin juga menyukai