Anda di halaman 1dari 3

Tugas Kelompok 1.

2 Pemetaan Rancangan Pembelajaran dengan

Konsep Understandingby Design (UbD)

Kelas : IX H Topik : Perdagangan Internasional

Mata Pelajaran : IPS

Capaian Pembelajaran
Tujuan Pembelajaran:

• Setelah melihat tayangan video tentang “Perdagangan Internasional”, peserta didik


dapat menjelaskan pengertian Perdagangan Internasional dengan tepat.
• Setelah melihat tayangan video tentang “Perdagangan Internasional”, peserta didik
dapat menjelaskan pengertian ekspor dan import dengan tepat.
• Setelah melihat tayangan video tentang “Perdagangan Internasional”, peserta didik
dapat menjelaskan perbedaan perdagangan internasional dengan benar.
• Setelah membaca buku siswa tentang faktor pendorong perdagangan internasional
siswa dapat menyebutkan faktor pendorong perdagangan internasional.

Asesmen
• Asesmen Formatif : Asesmen dilakukan diawal, pertengahan, akhir atau sepanjang
pembelajaran. Asesmen tidak digunakan untuk penilaian rapor melainkan untuk
mengetahui perkembangan siswa sekaligus umpan balik untuk guru.
• Asesmen Sumatif : Asesmen yang digunakan untuk mengetahui apakah tujuan
pembelajaran sudah tercapai. Asesmen ini mempengaruhi nilai rapor an dilakukan
pada akhir semester.

Pendekatan Asesmen yang digunakan:

Assment for learning (AfL), LKPD, dan presentasi

Kegiatan Pembelajaran
Pendekatan pembelajaran : Saintifik
Model pembelajaran : Problem Based Learning (PBL)
Media pembelajaran: Buku paket IPS, LKPD, Proyektor, dan Papan tulis
Skenario Pembelajaran:

Langkah 1. Orientasi peserta didik pada masalah terkait perdagangan internasional.

Langkah 2. Mengorganisasikan peserta didik untuk belajar terkait masalah.


Langkah 3. Membimbing penyelesaikan LKPD secara individu maupun kelompok terkait

video pembelajaran.

Langkah 4. Menyampaikan hasil diskusi kelompok.

Langkah 5. Menganalisis dan memecahkan masalah

Anda mungkin juga menyukai