Jsa Pengoperasian Water Truck

Anda mungkin juga menyukai

Anda di halaman 1dari 7

Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023

Page: 1 of 9 DEPARTMENT SAFETY


Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

Nama Perusahaan / Nama Proyek /


PT ASKIMAH CIWI MANDIRI MENGOPERASIKAN WATER TRUCK
Companay Name : Project Name :
Lokasi / Location : ACCER ROAD NANGADORO

Disusun Oleh / Signature Dikaji Ulang Oleh / Signature Disetujui Oleh / Signature
Developed By : Reviewed By : Approved by:

1. M MIZAN 1. PJO : 1. Contract Owner :


2. FAJRURAHMAN

2. HSR :

Kondisi Lingkungan/Environmental condition:


Siang / Day Malam / Night Excavation
Dalam Bangunan / Indoor Luar Bangunan / Outdoor Hot Work
Kering / Dry Basah / Wet Confined Space
Cerah / Clear Hujan / Rain Manlift / Mancage
Berawan / Cloudy Berkabut / Foggy Lainnya / Others

Alat Pelindung Diri yang Dibutuhkan Peralatan dan Tanda Keselamatan Yang Dibutuhkan
Personal Protective Equipment Required Tools and Safety Sign Required
Helm / Helmet Sarung tangan 1. Kotak P3K 3. 1 unit water truck
Kaca Mata / Safety Glasses Full body harness 2. Barikade 4. 1 unit LV
PakaianReflektif / Reflective Cloth Masker 2. Radio
Sepatu Pengaman / Safety Shoes Lainnya 3. Rambu – Rambu

1 of 7
Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023
Page: 2 of 9 DEPARTMENT SAFETY
Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

Urutan Langkah Pelaksanaan


Bahaya-Bahaya Yang Dikenali Pengendalian dan Pemeriksaan Yang Dibutuhkan Dilakukan Oleh
Pekerjaan
Hazards Identified Controls and Checks Required Action By
Job Step Sequence
1. Lakukan pemeriksaan dan 1.1 Terbentur 1.1.1 Perhatikan area kerja/ lokasi yang di periksa .
perawatan harian P2H 1.1.2 Menggunakan APD yang sesuai dan benar.
1.1.3 Pastikan semua pekerja dalam kondisi sehat dan
siap untuk bekerja Inspector/ supervisor, & Driver
1.1.4 Driver kompeten dan mempunyai lisensi

2.1 Driver terpeleset dan terjatuh 2.1.1 Perhatikan area pijakan saat berkeliling dan saat
pada saat naik/ turun unit naik/turun unit. Bersihkan pijakan dari lumpur
/kotoran yg licin
2.1.2 Hindari jalan yang licin dan basah
2.1.3 Berpegang pada handrail saat memindahkan
lankah kaki di atas unit Water truk.
2.1.4 Gunakan teknik tiga titik kontak
Driver
2.1.5 posisi tubuh harus menghadap unit saat naik dan
turun
2.1.6 Menggunakan APD yang sesuai dan benar
Driver kompeten dan mempunyai lisensi

3.1 Terjepit 3.1.1 Perhatikan jari tangan saat menutup pintu cabin
3.1.2 Driver kompeten dan mempunyai lisensi
3.1.3 Menggunakan APD yang sesuai dan benar
Driver

2. Naik/turun unit 2.1 Terjatuh ke level yang berbeda 2.1.1. Perhatikan area pijakan saat berkeliling dan saat
atu leve yang sama naik/turun unit .
2.1.2. Gunakan teknik tiga titik kontak Driver
2.1.3. Driver kompetten dan mempunyai lisensi
2.1.4. Selalu fokus terhadap jalan yg di lewati

2 of 7
Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023
Page: 3 of 9 DEPARTMENT SAFETY
Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

2.1.5. Driver dalam kondisi fit to work


2.1.6. Menggunakan APD yang sesuai dan benar
3. Isi tangki air penyiraman 3.1 Tabrakan dan menabrak saat
mundur 3.1.1 Gunakan radio komunikasi, Komunikasi 2 arah
dengan pemandu area pengisian spoter, & Driver
3.1.2 Pada waktu memasuki lokasi pengisian, ikuti
aba-aba pemandu.
3.1.3 Pilih tempat parkir yang relatif rata, bersih dan
stabil
3.1.4 Aktifkan lampu rotary
3.1.5 Perhatikan keberadaan pekerja, fasilitas umum
sekitar area pengisian air
3.1.6 Aktifkan rem parkir, pasang ganjal dan matikan
mesin
3.1.7 Perhatikan spion dan Aktifkan rem parker serta
pasang ganjal dan matikan mesin
3.1.8 Driver yang kompeten
3.1.9 Driver dalam kondisi fit dan siap untuk bekerja

3.2 Air tumpah 3.2.1 Dilarang berada dibawah tandon / pipa air
selama pengisian
3.2.2 Isi tangki air sampai batas maksimum spoter & Driver
pengisiannya
3.2.3 pengisian tidak boleh melebihi kapasitas unit.
3.2.4 Semua katup keran penyiraman ditutup
setelah pengisian selesai

4. Lakukan Operasi 4.1 Tabrakan 4.1.1 Gunakan radio dan Lakukan komunikasi dua
Penyiraman arah dengan unit lain di area penyiraman Driver
4.1.2 Mengontrol kecepatan unit selama aktifitas
water spraying (Aktifitas penyiraman)
4.1.3 Menyalakan semua lampu operasi
4.1.4 Dilarang merokok di atas kabin

3 of 7
Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023
Page: 4 of 9 DEPARTMENT SAFETY
Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

4.1.5 Jangan menggunakan ponsel pada saat aktifitas


penyiraman
4.1.6 Driver competen
4.1.7 Driver fit to work
4.1.8 Beri tanda lampu sign (reting) pada area jalan
yg cukup lebar bagi kendaraan lain yg akan
mendahului WT

4.2 Penyiraman buruk 4.2.1 Cermati instruksi kerja dan pelajari daerah ruas
penyiraman yang akan di lakukan
4.2.2 Periksa kondisi lingkungan sekitar unit, jika
bebas aktifitas manusia buka katup penyiraman Driver
dari kabin
4.2.3 Kecepatan water truck maksimum 30 km per
jam/ tergantung kondisi jalan yang di lewati

4.3 Unit tergelincir 4.3.1 Water truck harus berjalan menyusuri tepian kiri
jalan yang paling pinggir
4.3.2 Jangan melakukan manufer tajam saat Driver
mengoperasikan unit
4.3.3 Jika melakukan penyiraman pada jalan
menanjak, lakukanlah penyiraman pada saat
unit menurun

4.4 Tersiram air 4.4.1 Perhatikan kondisi lingkungan yang akan di


lewati
4.4.2 Tutup katup penyiraman jika melewati aktifitas Driver
manusia

5. lakukan manuver 5.1 Tabrakan 5.1.1 Manuver hanya dapat dilakukan di area yang
telah ditentukan pengawas, tidak boleh di Spv , Driver
sebarang area

4 of 7
Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023
Page: 5 of 9 DEPARTMENT SAFETY
Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

5.1.2 Gunakan radio, lakukan komunikasi dua arah


5.1.3 Amati aktifitas lalulintas di depan dan di
belakang
5.1.4 Jika kondisi aman dan kosong, lakukan
manuver perlahan dan hati-hati
5.1.5 Operator kompetten
5.1.6 Tidak merokok dalam kabin
5.1.7 Tidak menggunakan ponsel pada saat
mengoperasikan unit

5.2 Unit terbalik 5.2.1 Jangan melakukan manuver tajam


5.2.2 Jangan melakukanmanuver di area potensi
longsor
5.2.3 Lakukan manuver pada level tanah yang rata Drive, spv
dan stabil
5.2.4 Jangan melakukan manuver di area
penyempitan jalan
5.2.5 Pahami prosedur kerja
5.2.6 Lakukan koordinasi dengan pengawas
5.2.7 Driver competen

6. Parkir unit 6.1. Tabrak dan menabrak


6.1.1 Gunakan radio, lakukan komunikasi dua
arah (pengawas, driver saat memarkir unit)
6.1.2 Menggunakan klakson dan perhatikan
spion
Spv , & Driver
6.1.3 Parkir pada tempat yang telah di tentukan
6.1.4 Jangan merokok di atas cabin
6.1.5 Jangan menggunakan ponsel saat
mengoperasikan unit
6.1.6 Amati aktifitas lalulintas di depan dan di
belakang
6.1.7 Menempatkan safety cone di depan dan di
6.1.8 Driver competten

5 of 7
Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023
Page: 6 of 9 DEPARTMENT SAFETY
Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

6 of 7
Doc No: 026/JSA MDS- ACM/V/2023
Page: 7 of 9 DEPARTMENT SAFETY
Version: 1.1
Approval Date:
Review Cycle: 1 year
Author: JOB SAFETY ANALYSIS – JSA
Approval:

SEMUA KARYAWAN YANG BEKERJA PADA PEKERJAAN INI HARUS MENANDATANGANI FORM DI BAWAH

Nama & No. Badge Tanda Tangan Tanggal Nama & No. Badge Tanda Tangan Tanggal

7 of 7

Anda mungkin juga menyukai