Anda di halaman 1dari 2

KUNCI DAN PENSKORAN TEST FORMATIF MODUL 2 IPA 7-2

TUGAS (PENILAIAN KETRAMPILAN)


1. Laporan pengamatan

Komponen abiotik produsen konsumen pengurai


lingkungan
Tanah Rumput Ulat Bakteri
Air padi Belalang jamur
Udara Tikus
Cahaya matahari Katak
Ular
burung

(skor 3)

Satuan individu populasi komunitas

Sebatang padi Populasi padi Populasi: padi, rumput, ulat,


Seekor ulat Populasi belalang belalang, katak, tikus,
Seekor burung Populasi tikus burung, ular pada
Populasi ular ekosistem sawah

(skor 3)
2. – sisa organisme/sampah tidak akan terurai (skor 1)
- Tanah menjadi tidak subur, tanaman mati (skor 1)
3. – ya ada (skor 1)
- Cacing (skor 1)

NILAI = SKOR YANG DIPEROLEH X 10 = 100

TEST FPRMATIF 2
NO JAWABAN SKOR
a. Rumput – kelinci – kucing – anjing – harimau 1
b. Lumut – ikan wader- ikan lele – ikan gabus- ular- buaya 1
c. Rumput – belalang- kadal -iguana – ular - elang 1

c.Lebah dengan bunga 1


d.Bakteri Rhizobium dalam akar tanaman kacang 1
f.Anggrek di pohon manga 1
h.ikan remora dengan ikan hiu 1

b. kutu di kepala manusia 1


g.benalu hidup di pohon 1
a. Harimau memangsa kijang 1
e.burung hantu mencari tikus 1
SKOR 11 X 9,1 =100 11

KUNCI TEST FORMATIF 3


NO JAWABAN SKOR
1 Trofik 1: ayam, ulat,belalang, tikus 1
Trofik 2: katak dan ular 1
Trofik 3: burung elang 1
2 Populasi tikus akan meningkat karena kecukupan makanan 1
Populasi katak akan tetap 1
3 populasi tanaman menurun karena populasi konsumen I meningkat 1
4 Ada 1
Terjadi kompetisi makanan 1
SKOR = 8 X1,25 = 100 8

Anda mungkin juga menyukai