Anda di halaman 1dari 18

STRUKTUR ORGANISASI UNIT REKAM MEDIS

RS PANTI SECANTI GISTING

BIDANG
PENUNJANG

KARU
REKAM

ANALISING &
ADMISI ASSEMBLIN CODING INDEKSING REPORTING FILING
G
URAIAN TUGAS
UNIT REKAM MEDIS
I. Kepala Unit Rekam Medis
A. Identitas :
1. Nama : Hendrika Yovita Eka Saputri, A.Md.RMIK
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Kepala Unit Rekam Medis
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : 1. D3 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan
2. Mempunyai Surat Izin Registrasi (STR)
3. Memiliki Surat Izin Praktek (SIP)
b. Pendidikan Non Formal : 1. Pelatihan manajemen Dasar Rekam Medis
2. Pelatihan Manajemen Dasar Rekam Medis

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
Mengelola kegiatan Rekam Medis.

C. Uraian Tugas :
1. Mengawasi dan mengendalikan kegiatan Rekam Medis yang berada di bawah
tanggungjawabnya.
2. Melaksanakan dan mengkoordinir kegiatan pengelolaan di Rekam Medis.
3. Melakukan bimbingan dan pengarahan kepada karyawan yang berada di
bawahnya.
4. Menyusun rencana kebutuhan kegiatan tahunan urusan pencatatan dan pelaporan.
5. Mengembangkan teknik rekam medis sesuai dengan perkembangan rumah sakit.
6. Membawahi pengelolaan RM rawat jalan, rawat inap, pengelolaan sensus harian
dan informasi, pengumpulan data dan pelaporan.
7. Menyampaikan kebijakan operasional kepada bawahannya dan memberikan
pelaporan tentang kebijakan tersebut kepada Direktur.
8. Menjaga kerahasiaan atas tindakan medis yang telah diberikan oleh rumah sakit
kepada setiap pasien dan keluarganya.
9. Menyampaikan pelaporan dan data informasi kepada intern rumah sakit, ekstern
rumah sakit serta pihak terkait yang ada kerjasama dengan RS Panti Secanti
10. Membuat jadwal dinas petugas rekam medis.
11. Menyusun program kerja unit kerja rekam medis.
12. Melaksanakan tugas-tugas lain yang sewaktu-waktu diberikan oleh Kepala Bidang
Pelayanan Medis maupun oleh Direktur.

D. Tanggung jawab :
1. Secara struktural bertanggung jawab kepada Kepala Bidang Penunjang Medis.
2. Secara fungsional bertanggung jawab mengelola kegiatan Rekam Medis.

E. Wewenang :
1. Meminta bimbingan serta pembinaan dari Direktur.
2. Memberikan pembinaan, penilaian dan evaluasi kinerja staf.
3. Mengadakan dan memimpin rapat pada bagian Rekam Medis.
4. Mengambil keputusan yang berkaitan dengan pelayanan Rekam Medis di Rumah
Sakit.

II. Admisi
URAIAN JABATAN PETUGAS PENERIMAAN PASIEN
RAWAT JALAN DAN RAWAT INAP

A. Identitas :
1. Nama :-
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Penerimaan Pasien Rawat Jalan dan Rawat Inap
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Melakukan tugas pendaftaran pasien rawat inap dan rawat jalan (Umum/ BPJS/
Asuransi lainnya)
2. Memberikan informasi pelayanan medis Rumah Sakit Panti Secanti
3. Memberikanin formasi pelayanan yang ada di Rumah Sakit Panti Secanti.
4. Memberikan informasi tarif kamar perawatan.

C. Uraian Tugas :
1. Penerimaan Pasien Rawat jalan
a. Melakukan wawancara untuk memperoleh informasi kebutuhan pelayanan
pasien rawat jalan
b. Entry data identitas sosial pasien baru di komputer yang sudah terprogram.
c. Entry dan cetak SEP dan SJP untuk pasien JKN.
d. Mempersilahkan pasien ke Poliklinik
e. Meminta rekam medis pasien lama dari petugas penyimpanan
f. Mendistribusikan rekam medis lama dan baru kepoliklinik
g. Mengembalikan rekam medis pasien rawat jalan yang sudah selesai digunakan
ke staf pengolahan rekam medis
h. Membuat laporan harian pendaftaran pasien rawat jalan di aplikasi excel
worksheet register pelayanan pasien
i. Melaksanakantugas lain yang diberikan atasan untuk kelancaran pelayanan di
unit rekam medis
j. Melakukan tugas kolaborasi pelayanan admisi dan pengolahan rekam medis
2. Penerimaan Pasien Rawat Inap untuk Pasien Baru
a. Melakukan wawancara dan penetapan kelas pasien
b. General Consent (Informasi dan tata tertib ranap)
c. Entry data pasien baru pada program medinfras
d. Mencetak kartu pasien
e. Mengentry dan mencetak SEP dan SJP untuk pasien JKN
f. Menulis sampul RM
g. Mencatat identitas pasien pada lembar RM
h. Mencetak Form lembar M dan K
i. Mengkonfirmasi ketersediaan kamar keruang perawatan
j. Mengentry data pasien keluar RS (DX, Prosedur, lama dirawat, dll)
3. Penerimaan Pasien Rawat Inap untuk Pasien Lama
a. Melakukan wawancara dan penetapan kelas pasien
b. General Consent (Informasi dan tata tertib ranap)
c. Mencetak data pasien dengan melihat KIB
d. Mengecek data pasien yang tidak bawa kartu di program computer
e. Mengentry data pasienpada program SIMRS
f. Mengentry dan mencetak SEP dan SJP untuk pasien JKN
g. Mencatat identitas pasien pada lembar RM
h. Mencetak Form lembar M dan K
i. Mengkonfirmasi ketersediaan kamar keruang perawatan
j. Mengentry data pasien keluar RS (DX, Prosedur, lama dirawat, dll)
k. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan untuk kelancaran pelayanan di
unit rekam medis
l. Melakukan tugas kolaborasi pelayanan admisi dan pengolahan rekam medis

D. Tanggung Jawab
1. Bertanggungjawab atas kebenaran data identitas sosial yang di entry
2. Bertanggungjawab atas informasi yang diberikan
3. Bertanggungjawab atas pelayanan pendaftaran pasien rawat jalan dan rawat inap
4. Bertanggungjawab atas pemulangan rekam medis pasien rawat jalan yang sudah
selesai berobat
5. Bertanggungjawab atas perangkat kerja
6. Bertanggungjawab atas laporan harian pasien rawat jalan dan rawat inap

E. Wewenang
1. Menghubungi dokter yang akan praktek untuk mengetahui kepastian
kedatangannya
2. Menghubungi pasien yang akan berobat untuk memastikan kedatangannya
3. Memberikan masukan untuk atasan langsung

URAIAN JABATAN PETUGAS ADMINISTRASI UMUM DAN ASURANSI

A. Identitas :
1. Nama : Chatarina Suprapti
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Administrasi Umum dan Asuransi
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR
3. Pendidikan dan Pelatihan Rekam Medis
Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Melakukan tugas mengarsipkan dan membuat surat keluar baik internal maupun
eksternal
2. Melakukan proses penyelesaian klaim pasien asuransi
3. Menyediakan berkas rekam medis untuk pengisian form asuransi, perusahaan
rekanan, visum et repertum atau pihak ketiga yang berhak.

C. Uraian Tugas :
1. Penyelesaian Klaim Asuransi JKN (BPJS Kesehatan)
a. Mengecek kelengkapan berkas pasien rawat jalan maupun rawat inap pasien BPJS
Kesehatan
b. Mengecek kesesuaian nota pembayaran dengan penunjang dan pengobatan lain yang
diberikan
c. Mengupdate tanggal pulang pasien rawat inap
d. Kelompokan per tanggal pelayanan untuk diserahkan kepada verifikator BPJS
e. Melakukan pembenaran untuk data yang salah setelah diverifikasi pihak BPJS
f. Membuat laporan untuk utility review yang diminta pihak BPJS
2. Asuransi Mitra RS Non JKN
a. Konfirmasi surat jaminan peserta via telpon, email, fax
b. Koordinasi kelengkapan berkas klaim dengan DPJP untuk pengisian SKD
c. Koordinasi dengan bagian kasir untuk kelengkapan administrasi lainnya yang
diperlukan
d. Koordinasi dengan bagian penagihan
3. Asuransi lain bukan mitra RS
a. Menerima permintaan resume medis untuk kepentingan reimburse
b. Koordinasi kelengkapan berkas klaim dengan DPJP untuk pengisian SKD
c. Koordinasi dengan bagian kasir untuk kelengkapan administrasi lainya yang
diperlukan.
d. Mencatat dalam buku ekspedisi untuk permintaan resume medis
e. Melimpahkan kebagian kasir untuk pembayaran adm
4. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan untuk kelancaran pelayanan di unit
rekam medis
5. Melakukan tugas kolaborasi pelayanan admisi dan pengolahan rekam medis

D. Tanggung Jawab
1. Bertanggungjawab atas kebenaran kelengkapan berkas pasien rawat jalan maupun
rawat inap pasien BPJS Kesehatan
2. Bertanggungjawab atas kesesuaian nota dengan penunjang dan pengobatan yang
diberikan pada berkas pasien
3. Bertanggungjawab atas penyelesaian proses klaim pasien
4. Bertanggungjawab untuk pengupdatean tanggal pulang pasien rawat inap
5. Bertanggungjawab atas pembuatan laporan untuk utility review

E. Wewenang
1. Menghubungi pihak asuransi untuk pengurusan jaminan peserta.
2. Memberikan masukan kepada atasan langsung.

III. Assembling
URAIAN JABATAN PETUGAS ASSEMBLING

A. Identitas :
1. Nama : Ana Pertiwi
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Assembling
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non Formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR
3. Pendidikan dan Pelatihan Rekam Medis

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Melakukan tugas assembling berkas rekam medis pasien rawat jalan dan rawat
inap, meliputi memeriksa kelengkapan berkas rekam medis, menyusun berkas
rekam medis sesuai urutan yang telah ditentukan.
2. Memisahkan rekammedis yang belum lengkap isinya / kuantitasnya untuk
dilengkapi sesuai dengan hak / kewajiban pengisiannya.
3. Menerima berkas Rekam Medis pasien pulang, menganalisa keterlambatan
pengembalianya dan membuat laporannya.
4. Mengembalikan dan memintakan kelengkapan pengisian rekam medis pada
dokter, perawat dan bidan yang bertanggung jawab.
5. Menginput, menganalisa dan membuat laporan kelengkapan catatan medis
(KLPCM).

C. Uraian Tugas :
1. Menerima berkas rekam medis rawat inap dari ruangan dan rawat jalan dari
poliklinik.
2. Memeriksa kelengkapan isi berkas rekam medis.
3. Menyusun berkas rekam medis sesuai urutan yang telah ditentukan jika dari
keperawatan belum tersusun.
4. Melengkapi identitas pasien dan nomor rekam medis pada setiap lembar berkas
rekam medis.
5. Memisahkan berkas rekam medis yang belum lengkap isinya dan diserahkan
kepada penanggungjawab analisa berkas rekam medis untuk dikirim kepada yang
berhak / berkewajiban melengkapi isi berkas rekam medis tersebut.
6. Mengentry KLPCM untuk dianalisa dan dibuat laporan terkait KLPCM.

D. Tanggung Jawab
1. Kelengkapan dan kerapian isi berkas rekam medis rawat inap dan rawat jalan.
2. Kebenaran analisa berkas rekam medis.

E. Wewenang
1. Meminta data medis dan berkas rekam medis kepada unit terkait.
2. Meneliti dan mengoreksi kelengkapan data dan berkas rekam medis.
URAIAN JABATAN PETUGAS ASSEMBLING

A. Identitas :
1. Nama : Fransiska Parini
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Assembling
4. Kualifikai :
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non Formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR
3. Pendidikan dan Pelatihan Rekam Medis

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Melakukan tugas assembling berkas rekam medis pasien rawat jalan dan rawat
inap, meliputi memeriksa kelengkapan berkas rekam medis, menyusun berkas
rekam medis sesuai urutan yang telah ditentukan.
2. Memisahkan rekam medis yang belum lengkap isinya / kuantitasnya untuk
dilengkapi sesuai dengan hak / kewajiban pengisiannya.
3. Menerima berkas Rekam Medis pasien pulang, menganalisa keterlambatan
pengembalianya dan membuat laporannya.
4. Mengembalikan dan memintakan kelengkapan pengisian rekam medis pada
dokter, perawat dan bidan yang bertanggung jawab.
5. Menginput, menganalisa dan membuat laporan kelengkapan catatan medis
(KLPCM).

C. Uraian Tugas :
1. Menerima berkas rekam medis rawat inap dari ruangan dan rawat jalan dari
poliklinik.
2. Memeriksa kelengkapan isi berkas rekam medis.
3. Menyusun berkas rekam medis sesuai urutan yang telah ditentukan jika dari
keperawatan belum tersusun.
4. Melengkapi identitas pasien dan nomor rekam medis pada setiap lembar berkas
rekam medis.
5. Memisahkan berkas rekam medis yang belum lengkap isinya dan diserahkan
kepada penanggungjawab analisa berkas rekam medis untuk dikirim kepada yang
berhak / berkewajiban melengkapi isi berkas rekam medis tersebut.
6. Mengentry KLPCM untuk dianalisa dan dibuat laporan terkait KLPCM.

D. Tanggung Jawab
1. Kelengkapan dan kerapian isi berkas rekam medis rawat inap dan rawat jalan.
2. Kebenaran analisa berkas rekam medis.

E. Wewenang
1. Meminta data medis dan berkas rekam medis kepada unit terkait.
2. Meneliti dan mengoreksi kelengkapan data dan berkas rekam medis.

IV. Coding
URAIAN JABATAN PETUGAS CODING

A. Identitas :
1. Nama : M.M. Maila A.Md RMIK (Sr.M. Gerarda FSGM )
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Coding
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : 1. D3 Rekam Medis dan Informasi Kesehatan
2. Mempunyai Surat Izin Registrasi (STR)
3. Memiliki Surat Izin Praktek (SIP)
b. Pendidikan Non formal : 1. Pelatihan Manajemen Dasar Rekam Medis
2. Pelatihan Manajemen Dasar Rekam Medis

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
Melakukan coding / pemberian kode penyakit dengan menggunakan huruf atau angka
atau kombinasi huruf dan angka dari diagnosis, tindakan medis yang ditulis dokter atau
petugas kesehatan lainnya pada berkas Rekam Medis.
C. Uraian Tugas :
1. Menerima berkas rekam medis rawat inap dan rawat jalan dari petugas assembling
2. Menganalisa berkas rekam medis rawat jalan dan rawat inap pada lembar yang
disediakan untuk memberika kode
3. Menghubungi dokter terkait jika terdapat penulisan diagnosa pasien yang kurang
jelas untuk menghindari kesalahan dalam pemberian pengkodean penyakit
4. Mengkoding diagnosa secara manual dengan menggunakan buku ICD 10 untuk
diagnosa dan ICD 9 untuk prosedur tindaka
5. Setelah selesai dalam pemberian kode pada lembaran resume medis pasien
kemudian diserahkan ke bagian indeksing kemudian ke bagian pelaporan
6. Mengentri dokumen pasien (berkas rawat jalan dan rawat inap) ke aplikasi E-klaim
untuk pasien BPJS Kesehatan dan Covid-19
7. Printout lembar LIP (hasil grouping koding diagnosa dan tindakan)
8. Buat TXT pada aplikasi E-klaim ‘klik laporan”

D. Tanggung Jawab
1. Teliti dalam menganalisa diagnosis berkas rekam medis rawat inap dan rawat
jalan.
2. Memberikan kode penyakit sesuai dengan standar buku ICD 10 (International
Statistical Classification of Diseases and Related Health Problems) dan kode
tindakan sesuai dengan buku ICD 9 CM (International Classification of Diseases
and Revision Clinical Modification)
3. Ketepatan pemberian kode penyakit dan kode tindakan lainnya
4. Menyiapkan kelengkapan data pasien untuk proses klaim pasien BPJS Kesehatan
dan Covid -19

E. Wewenang
1. Mengelola data medis dan rekam medis.
2. Meneliti dan mengoreksi kelengkapan data dan berkas rekam medis .
V. Indeksing
URAIAN JABATAN PETUGAS INDEKSING

A. Identitas :
1. Nama : Maria Nidiya Septianasari
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Indeksing
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR
3. Pendidikan dan Pelatihan Rekam Medis

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Melakukan indeksing pada berkas Rekam Medis.
2. Rekapitulasi data diagnosis pasien rawat inap, rawat jalan
3. Rekapitulasi tindakan medis
4. Rekapitulasi data pasien keluar hidup/meninggal

C. Uraian Tugas :
1. Menerima berkas rekam medis rawat inap dan rawat jalan dari petugas koding
2. Melakukan pengindekan berkas rekam medis yang sudah dikoding berdasarkan
indek penyakit, indek dokter, indek operasi, indek alamat dan indek kematian.
3. Merekap laporan periode bulanan atau yang diminta atasan dengan akurat.
4. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan untuk menyelesaikan, menangani
bila terjadi kasus penyimpangan dalam kegiatan pengelolaan rekam medis rawat
inap dan rawat jalan
5. Melakukan tugas kolaborasi pelayanan admisi dan pengelolaan rekam medis.

D. Tanggung Jawab
1. Kelengkapan dan kerapian isi berkas rekam medis rawat inap dan rawat jalan
2. Kebenaran indeks kode penyakit dan indeks yang lainnya.
E. Wewenang
1. Mengelola data medis dan rekam medis.
2. Memasukan data diagnosa ke komputer.
3. Membuat laporan harian, bulanan/triwulan, dan tahunan

VI. Analising Dan Reporting


URAIAN JABATAN PETUGAS ANALISING DAN REPORTING

A. Identitas :
1. Nama : Yuliana Erni Purwanti
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Analising dan Reporting
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non Formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR
3. Pendidikan dan Pelatihan Rekam Medis
Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Pengumpulan laporan dari masing – masing unit pelayanan.
2. Membuat laporan kunjungan pasien rawat jalan, inap dan penunjang medis.
3. Membuat laporan mobiditas, mortalitas, dan penyakit.
4. Membuat laporan intern yang terdiri dari laporan bulanan kinerja rumah sakit dan
kinerja mutu unit rekam medis.
5. Membuat laporan ekstern yang ditujukan ke Departemen Kesehatan dan
jajarannya.

C. Uraian Tugas :
1. Mengerjakan laporan harian
a. Mengambil data pasien dari modul sensus di program medinfras
b. Memasukan data tersebut pada laporan internal rumah sakit berupa statistik RS
c. Merekap laporan periode satu bulan.
d. Merekap laporan period satu tahun
e. Melakukan distribusi laporan ke unit kerja terkait
2. Laporan Bulanan
a. Meminta laporan bulanan ke unit-unit pelayanan untuk direkap dan dilaporkan
keinstansi terkait
b. Mengisi data padalembar yang disiapkan keDinas/Kemenkes secara manual
dan diketik di computer
c. Mengisi laporan 4a, 4b data morbiditas sesuai grouping no urutnya yang
didapat dari petugas indeks di pengolahan rekam medis
d. Membuat dan mengupload laporan bulanan di SIRS online yang terdiri dari :
 Laporan RL 5.1 Pengunjung Pasien
 Laporan RL 5.2 Kunjungan Rawat Jalan
 Laporan RL 5.3 10 Besar Penyakit Rawat Jalan
 Laporan RL 5.4 10 Besar Penyakit Rawat Inap
e. Mengambil data dari pivot table medinfras untuk beberapa jenis laporan
f. Mengetikpengantarsuratuntukpengirimanlaporanbulanan
g. Menyerahkan ke sekretariat untuk pengiriman setelah ditandatangani direktur
3. Laporan Tahunan
a. Merekap data dari laporan bulanan
b. Melakukan update laporan jika ada perubahan data
c. Membuat laporan RL 1.1 Data Dasar RumahSakit
RL 1.2 Data Indikator Pelayanan
RL 1.3 Data Tempat Tidur
d. Membuat laporan RL 2 Data Ketenagaan Rumah Sakit
e. Membuat laporan
RL 3.1 Pelayanan Rawat Inap
RL 3.2 Pelayanan Gawat Darurat
RL 3.3 Pelayanan Gigi dan Mulut
RL 3.4 Pelayanan Kebidanan
RL 3.5 Pelayanan Perinatologi
RL 3.6 Pelayanan Pembedahan
RL 3.7 Pelayanan Radiologi
RL 3.8 Pelayanan Laboratorium
RL 3.9 Pelayanan Rehabilitasi Medik
RL 3.10 Pelayanan Khusus
RL 3.11 Pelayanan Kesehatan Jiwa
RL 3.12 Pelayanan Keluarga Berencana
RL 3.13 Pengadaan Obat, Penulisan dan Pelayanan Resep
RL 3.14 Kegiatan Rujukan
RL 3.15 Cara Bayar
f. Membuat laporan RL 4
RL 4a1 Laporan Morbiditas Pasien Rawat Inap
RL 4a2 Laporan Sebab Kecelakaan RI
RL 4b1 Laporan Morbiditas Pasien Rawat Jalan
RL 4a2 Laporan Sebab Kecelakaan RJ
g. Mengupload laporan sesuai dengan template dari Kemenkes melalui SIRS
online
h. Membuat laporan internal RS (laporan Evaluasi dan indikator RS)
i. Menampilkan informasi dalam bentuk grafik, diagram dll
j. Menyusun tampilan informasi menjadi buku laporan tahunan
4. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan untuk kelancaran pelayanan di unit
rekam medis
5. Melakukan tugas kolaborasi pelayanan admisi dan pengolahan rekam medis

D. Tanggung Jawab
1. Bertanggungjawab atas kebenaran dan ketepatan laporan kunjungan pasien rawat
jalan, inap dan penunjang, laporan mobiditas, mortalitas dan penyakit menular,
efisiensi pelayanan rawa tinap. BOR, LOS.
2. Kebenaran laporan realisasi terhadap perencanaan/ target yang ditetapkan.

E. Wewenang
1. Memberikan laporan kepada pihak yang membutuhkan
2. Memberikan masukan kepada atasan langsung.
VII.Filing
URAIAN JABATAN PETUGAS FILING

A. Identitas :
1. Nama : Yustina Puji Lestari
2. Unit Kerja : Rekam Medis
3. Jabatan : Petugas Filing
4. Kualifikasi:
a. Pendidikan Formal : SMA
b. Pendidikan Non formal : 1. Mampu mengoperasikan Komputer
2. Pendidikan dan Pelatihan Komunikasi SBAR
3. Pendidikan dan Pelatihan Rekam Medis

Evaluasi Kinerja Terakhir :

B. Tugas Pokok :
1. Melakukan Filing sistem berkas rekam medis rawat jalan dan rawat inap
2. Melakukan retensi berkas rekam medis sesuai ketentuan yang berlaku.

C. Uraian Tugas :
1. Melayani permintaan dan pendistribusian berkas rekam medis rawat jalan dan
rawat inap.
2. Mencocokan berkas rekam medis yang kembali dan keluar dengan input pasien
masuk.
3. Menerima berkas rekam medis dari staf pengelola berkas rekam medis rawat jalan
dan rawat inap.
4. Mengurutkan dua angka terakhir (terminal digit), dan memasukan berkas ke dalam
rak penyimpanan sesuai nomor.
5. Melayani permintaan peminjaman berkas rekam medis dengan menggunakan bon
peminjaman, mencari dan mengekspedisi berkas rekam medis yang dipinjam.
6. Mengontrol pengembalian rekam medis yang dipinjam dengan mencocokan rekam
medis yang kembali dengan bon peminjaman.
7. Membuat laporan berkas rekam medis yang belum kembali dalam waktu tertentu.
8. Memasukan hasil penunjang medis susulan dari unit lain.
9. Melakukan sortir berkas rekam medis in aktif.
10. Melakukan proses scan dokumen yang bernilai guna sebelum dimusnahkan.
11. Melaksanakan tugas lain yang diberikan atasan untuk menyelesaikan/ menangani
bila terjadi penyimpangan/ kasus yang terjadi di kegiatan penjajaran dan
pendistribusian rekam medis pasien rawat jalan/inap.
12. Melakukan tugas kolaborasi pelayanan admisi dan pengolahan rekam medis.

D. Tanggung Jawab
1. Bertanggungjawab atas berkas medis yang keluar dari rak penyimpanan.
2. Bertanggungjawab atas peminjaman rekam medis.
3. Bertanggungjawab atas berkas rekam medis yang diminta untuk semua
kepentingan pengobatan pasien
4. Bertanggungjawab atas kesesuaian berkas rekam medis yang kembali dan keluar
dengan input data pasien masuk hari itu/buku ekspedisi.
5. Bertanggungjawab atas tersimpannya seluruh rekam medis di ruang penyimpanan
dengan rapi dan tepat sesuai nomor.
6. Bertanggungjawab atas tersedianya berkas rekam medis kepada dokter yang akan
mengisi formulir asuransi, perusahaan rekanan, visum et repertum dan lainnya.

E. Wewenang
1. Mengkoordinasikan dengan pejabat terkait dalam rangka penyelenggaraan
pengarsipan dan kelengkapan berkas rekam medis.
2. Memberikan masukan, saran dan pertimbangan kepada atasan yang berkaitan
dengan tugas pengelolaan rekam medis.
Kepala Unit Rekam Medis : Hendrika Yovita Eka Saputri, A.Md RMIK
Admisi :
1. Dea Olivia
2. Theresia Triwati
3. Veronika Herlina Waluyaningsih
4. Mithadias Dwi Eka Bhakti
5. Vinsensia Nova Permatasari
6. Brigita Galuh Kinanti
7. Lilis Setia Ningsih
8. Putri Agistina
9. Florentina Sisca Widarti
Administrasi Umum & Asuransi : Chatarina Suprapti
Assembling : 1. Ana Pertiwi
2. Fransiska Parini
Coding : M.M. Maila, A.Md RMIK (Sr.M. Gerarda FSGM)
Indeksing : Maria Nidiya Septianasari
Analising & Reporting : Yuliana Erni Purwanti
Filing : Yustina Puji Lestari

Anda mungkin juga menyukai