Anda di halaman 1dari 40

KARTU SOAL BENTUK PILIHAN GANDA

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Menjelaskan dan membuktikan
1. B
teorema Pythagoras dan tripel
Pythagoras Rumusan butir soal :
1. Andika memiliki tiga potongan kayu masing- masing berukuran 8cm, 15 cm, dan 17 cm. ia ingin
membuat sebuah bangun datar. Bangun datar apakah yang bisa dia buat?
a. Segitiga tumpul c. Segitiga lancip
b. Segitiga Siku- siku d. Segitiga sama kaki
Materi:
TEOREMA PYTHAGORAS

Indikator Soal
Diberikan ukuran suatu segitiga, siswa
dapat menentukan jenis segitiga yang
tepat

Level Kognitif:
L2
Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Menjelaskan dan membuktikan
2. B
teorema Pythagoras dan tripel
Pythagoras Rumusan butir soal :
Donita hendak membuat kotak kado yang alasnya berbentuk segitiga tumpul. Ukuran alas kotak yang
harus dibuat Donita yang tepat adalah…
a. 3 cm, 4 cm, dan 5 cm
b. 7 cm, 10 cm, dan 13 cm
Materi: c. 9 cm, 10 cm, dan 13 cm
d. 12 cm, 35 cm, dan 37 cm
TEOREMA PYTHAGORAS

Indikator Soal
Diberikan suatu jenis segitiga, siswa
dapat menentukan ukuran segitiga yang
tepat

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Menjelaskan dan membuktikan
3. A
teorema Pythagoras dan tripel
Pythagoras Rumusan butir soal :

Materi:
TEOREMA PYTHAGORAS

Formula teorema Pythagoras yang tepat untuk gambar di atas adalah..


Indikator Soal a. AB2 = AC2 + CB2
Diberikan segitiga siku- siku, siswa b. BC2 = AB2 + AC2
dapat menentukan formula teorem
Pythagoras c. AB2 = BC2 - AC2
d. AC2 = BC2 + AB2

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Menjelaskan dan membuktikan
4. B
teorema Pythagoras dan tripel
Pythagoras Rumusan butir soal :
Perhatikan segitiga siku- siku ABC di bawah ini!

Materi:
TEOREMA PYTHAGORAS
Panjang BC = …
Indikator Soal a. 7 cm
Diberikan segitiga siku- siku, siswa b. 9 cm
dapat menentukan panjang salah satu c. 12 cm
sisi segitiga
d. 81 cm

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Menjelaskan dan membuktikan
5. D
teorema Pythagoras dan tripel
Pythagoras Rumusan butir soal :
Pada gambar berikut, PQR merupakan segitiga sama sisi dengan panjang sisi 12 cm. S terletak tepat di
tengah PQ. Panjang RS adalah ⋯⋅

Materi:
Teorema Pythagoras

Indikator Soal a. 3 cm c. 6 cm
b. 3 √ 3 cm d. 6√ 3 cm
Diberika persoalan yang berkaitan
dengan teorema Pythagoras ( segitiga
sama sisi), siswa dpat menentukan
tinggi segitiga

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
6. B
berkaitan dengan teorema Pythagoras
dan tripel Pythagoras Rumusan butir soal :
Perhatikan gambar trapesium berikut.

Materi:
Teorema Pythagoras Panjang BC adalah ⋯⋅
a. 23 cm
b. 17 cm
Indikator Soal
c. 16 cm
Diberikan persoalam yang berkaitan d. 15 cm
dengan teorema Pythagoras ( bangun
datar trapesium), siswa dapat
menentukan panjang salah satu sisi
trapesium

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah: SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes: Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
7 D
berkaitan dengan teorema Pythagoras
dan tripel Pythagoras Rumusan butir soal :
Suatu persegi panjang memiliki panjang 24 cm dan lebar 10 cm, panjang diagonalnya adalah..

A. 40 cm C. 30 cm
B. 34 cm D. 26 cm
Materi:
Teorema Pythagoras

Indikator Soal
Diberikan persoalam yang berkaitan
dengan teorema Pythagoras ( bangun
datar persegi panjang), siswa dapat
menentukan panjang diagonal

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
8. B
berkaitan dengan teorema Pythagoras
dan tripel Pythagoras Rumusan butir soal :
Perhatikan gambar kubus dibawah ini!

Materi:
Teorema Pythagoras
Jika AB = BE = BC = 6 cm, maka panjang AF=…
Indikator Soal a. 6 cm c. 6√ 3 cm
b. 6√ 2 cm d. 12 cm
Diberikan persoalan yang berkiatan
dengan teorema Pythagoras (bangun
ruang kubus) siswa dapat menentukan
panjang diagonal sisi

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
9. D
berkaitan dengan teorema Pythagoras
dan tripel Pythagoras Rumusan butir soal :
Pak Budi berencana untuk membuat wahana perosotan untuk anaknya dengan menggunakan peralatan yang
ada di rumahnya. Jika jarak tempat tujuan akhir perosotan dengan tempat untuk naik yang tersedia di rumah
adalah 8 meter dan tinggi dari tempat naik atau tangga dari perosotan itu adalah 6 meter, berapakah panjang
sisi miring tempat untuk perosotan itu?
a. 7 c. 9
Materi:
b. 8 d. 10
TEOREMA PYTHAGORAS

Indikator Soal
Diberikan persoalan kontekstual yang
berkaitan dengan segitiga siku- siku
(wahana perosotan), siswa dapat
menentukan panjang perosotan
Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Menjelaskan dan membuktikan
10. A
teorema Pythagoras dan tripel
Pythagoras Rumusan butir soal :

Materi:
Teorema Pythagoras
Jika panjang AC = 4 cm dan BC = 3 cm, maka panjang AB =…
a. 5 cm c. 9 cm
Indikator Soal
b. 7 cm d. 25 cm
Diberikan segitiga siku- siku, siswa
dapat menentukan panjang sisi pada
segitiga siku-siku

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.7 Membedakan dan menentukan luas
11. D
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) P = bilangan yang menyatakan banyak sisi pada prisma segiempat
Q = bilangan yang menyatakan banyak titik sudut pada prisma segitiga
Nilai P x Q = …
a. 5
Materi:
b. 6
Bangun Ruang sisi Lengkung
c. 30
d. 36
Indikator Soal
Diberikan nama bangun ruang prisma
siswa dapat menentukan banyak sisi

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.7 Membedakan dan menentukan luas
12. C
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) Perhatikan ciri- ciri bangun ruang di bawah ini!
i. Memiliki sisi tegak berbentuk persegi panjang sebanyak 9 buah
ii. Memiliki alas dan tutup berbentuk segisembilan
iii. Memiliki titik sudut sebanyak 18 buah
Materi:
iv. Memiliki rusuk sebanyak 27
Bangun Ruang Sisi Lengkung
Bangun di bawah ini yang memiliki ciri- ciri di atas adalah…
a. Prisma segiempat
Indikator Soal
b. Prisma segitujuh
Diberikan ciri- ciri bangun ruang, siswa c. Prisma segi Sembilan
dapat menentukan nama bangun ruang d. Limas segisembilan
tersebut

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Membedakan dan menentukan luas
13. A
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) Sebuah bangun ruang memiliki ciri- ciri berikut:
i. sisi tegak berbentuk segitiga
ii. memiliki 4 sisi
iii. memiliki 6 rusuk
Materi:
Bangun Ruang sisi Lengkung Banyak titik sudut bangun ruang tersebut adalah…
a. 4
Indikator Soal b. 6
Diberikan ciri- ciri bangun ruang c. 8

(limas), siswa dapat menentukan bayak d. 10

titik sudut

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Membedakan dan menentukan luas
14. A
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) Banyak diagonal sisi limas segiempat adalah...
A. 2
B. 4
C. 8
Materi:
D. 12
Bangun Ruang Sisi Datar

Indikator Soal
Diberikan bangun ruang limas
segiempat, siswa dapat menentukan
banyak diagonal sisi

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Membedakan dan menentukan luas
15. A
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) Banyak diagonal ruang balok adalah...
A. 4
B. 6
C. 8
Materi:
D. 12
Bangun Ruang Sisi Datar

Indikator Soal
Diberikan bangun ruang balok, siswa
dapat menentukan banyak diagonal
ruang

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Membedakan dan menentukan luas
16. B
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) Perhatikanlah prisma dibawah ini!

Materi:
Bangun ruang sisi datar Prisma segienam di atas memiliki 8 sisi. 2 sisi (alas dan tutup) berbentuk segienam dan 6 sisi tegak berbentuk
persegi panjang. Formula untuk meghitung luas permukaan prisma tersebut tanpa tutup adalah…
Indikator Soal a. 2 x luas segitiga + 6 x luas sisi tegak
Diberikan bangun ruang prisma segi 6 b. 6 x Luas segitiga + 6 x luas sisi tegak
c. 12 x luas segitiga + 6 x luas sisi tegak
tanpa tutup, siswa dapat menentukan
d. 6 x luas segitiga + 12 x luas sisi tegak
formula menghitung luas permukaan
prisma
Level Kognitif:
L4

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
3.6 Membedakan dan menentukan luas
17. C
permukaan dan volume bangun ruang
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Rumusan butir soal :
limas) Sebuah limas alasnya berbentuk persegi. Formula untuk menghitung luas permukaan limas tersebut adalah…
a. 4 x luas persegi + luas segitiga
b. 4 x luas persegi + 4 x luas segitiga
c. Luas persegi + 4 x luas segitiga
Materi:
d. Luas persegi + luas segitiga
Bangun ruang sisi datar

Indikator Soal
Diberikan bangun ruang limas, siswa
dapat menentukan formula menghitung
luas permukaan

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
18. A
berkaitan dengan teorema Pythagoras
dan tripel Pythagoras Rumusan butir soal :

Materi:
Teorema Pythagoras

Indikator Soal
Panjang diagonal ruang DF adalah…
Diberikan banun ruang (balok), siswa
a. √ 1696
dapat menentukan panjang diagonal
b. √ 1552
ruang balok c. √ 1440
Level Kognitif: d. √ 400
L4

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
19. D
berkaitan dengan menentukan luas
permukaan dan volume bangun ruang Rumusan butir soal :
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Anita memiliki botol minum berbentuk prisma segi empat yang alas berbentuk belah ketupat. Jika panjang
diagonal belah ketupat tersebut 8 cm dan 12 cm. serta tinggi botol 20 cm. maka air yang dapat ditampung
limas) serta gabungannya
botol minum tersebut adalah…
a. 1290 cm3
Materi:
b. 1450 cm3
Bangun ruang sisi lengkung
c. 1700 cm3
d. 1920 cm3
Indikator Soal
Diberikan persoalan kontekstual
berkaitan bangun ruang sisi datar
(prisma segiempat), siswa dapat
menentukan volume Prisma
Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Ganjil
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
4.6 Menyelesaikan masalah yang
20. D
berkaitan dengan menentukan luas
permukaan dan volume bangun ruang Rumusan butir soal :
sisi datar (kubus, balok, prisma, dan Limas segi empat memiliki volume 256 cm³. Jika luas alas limas tersebut 48 cm², maka tingginya adalah …

limas) serta gabungannya


a. 6
b. 8
Materi:
c. 15
Bangun ruang sisi datar
d. 16

Indikator Soal
Diberikan persoalan berkaitan dengan
bangun ruang sisi datar ( limas
segiempat), siswa dapat menentukan
tinggi limas
Level Kognitif:
L3
Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.8 Menganalisis data berdasarkan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
21. C
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat 21. Diagram batang di bawah ini menunjukkan nilai ulangan Matematika kelas VIIIC SMPN
keputusan, dan membuat prediksi Harapan Bangsa

Materi:
Statistika Informasi yang tidak tepaat berdasarkan distribusi data di atas adalah…
a. Siswa paling banyak memperoleh nilai 8
Indikator Soal b. Jumlah siswa kelas VIIIC SMPN Harapan bangsa adalah 23 orang
Diberikan distribusi suatu data (table), c. Nilai matematika siswa kelas VIIIC SMPN Harapan bangsa tertinggi adalah 8
siswa dapat memilih informasi yang d. Lebih dari setengah jumlah siswa pada kelas VIIIC SMPN Harapan Bangsa memperoleh nilai
tidak tepat berdasarkan distribusi data lebih dari 7

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.8 Menganalisis data berdasarkan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
22. B
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat 22. Diagram di bawah ini menunjukkan produksi perikanan tahun 2000 – 2005 (dalam ton).
keputusan, dan membuat prediksi Kenaikan produksi ikan terbesar terjadi pada tahun...

Materi:
Statistika

Indikator Soal
Diberikan distribusi suatu data (diagram
garis), siswa dapat mengambil
kesimpulan dari data

a. 2000 – 2001
Level Kognitif: b. 2001 – 2002
L2 c. 2002 – 2003
d. 2003 – 2004
Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.8 Menganalisis data berdasarkan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
23. A
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat 23. Data nilai ulangan Matematika siswa kelas VIII C disajikan pada tabel berikut:
keputusan, dan membuat prediksi Nilai 5 6 7 8 9 10
Frekuensi 4 5 7 13 6 5
Materi:
Statistika Nilai rata- rata siswa dari data di atas adalah…

a. 7,7
Indikator Soal b. 8,7
Diberikan distribusi suatu data (table), c. 9,7
siswa dapat menentukan nilai rata- rata d. 10

Level Kognitif:
L3
Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.8 Menganalisis data berdasarkan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
24. D
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat 24. Diagram batang di bawah ini menyajikan nilai test akademik siswa peserta Olmpiade Matematika
keputusan, dan membuat prediksi

Materi:
Statistika

Indikator Soal
Diberikan data (diagram batang), siswa
dapat menentukan modus

Level Kognitif:
L3 Modus dari nilai siswa di atas adalah…

a. 50
b. 70
c. 80
d. 90
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.8 Menganalisis data berdasarkan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
25. B
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat 25. Median dari data 72, 69, 63, 72, 79, 67, 77, 67, 65 adalah...
keputusan, dan membuat prediksi a. 67
b. 69
c. 72
Materi:
d. 77
Statistika

Indikator Soal
Diberikan data (diagram batang), siswa
dapat menentukan median

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.8 Menyajikan dan menyelesaikan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
masalah yang berkaitan dengan 26. C
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat
26. Berikut adalah hasil survey terhadap 30 orang mengenai alasan tidak membuat PR
keputusan, dan membuat prediksi.
lain- lain

Malas
Materi:
Statistika Tidak Mengerti

Lupa
Indikator Soal
0 2 4 6 8 10 12 14 16
Diberikan data (diagram batang),
siswa dapat menentukan modus Modus dari data di atas adalah…
a. lupa
b. tidak mengerti
c. malas
Level Kognitif: d. lain- lain
L3

Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.8 Menyajikan dan menyelesaikan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
masalah yang berkaitan dengan 27. A
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat
keputusan, dan membuat prediksi. 27. Data nilai ulangan Matematika siswa kelas VIII C disajikan pada tabel berikut:
Nilai 5 6 7 8 9 10
Frekuensi 4 5 7 1 6 5
Materi: 3
Statistika Banyak siswa yang memperoleh nilai di atas nilai rata- rata adalah…
a. 7
Indikator Soal b. 13
c. 20
Diberikan data (table) siswa dapat
mengambil kesimpulan berdasarkan d. 31
nilai rata- rata

Level Kognitif:
L3
Jenis Sekolah : SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran : Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes : Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.8 Menyajikan dan menyelesaikan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
masalah yang berkaitan dengan 28. C
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat
28. Data nilai Matematika pada sekelompok pelajar adalah: 85, 70, 65, 100, 95,55, 45, 90, 60, 55, 90, 85,
keputusan, dan membuat prediksi.
70, 75, 85, 85. Median data tersebut adalah...
a. 70
b. 75
Materi: c. 80
Statistika d. 90

Indikator Soal
Diberikan sekumpulan data siswa
menentukan median

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.8 Menyajikan dan menyelesaikan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
masalah yang berkaitan dengan 29. A
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat
keputusan, dan membuat prediksi. 29. variansi dari data 6, 6, 6, 7, 7, 8, 9 adalah...
1
a. √8
7
1
Materi: b. √ 12
7
Statistika 1
c. √ 16
7
1
Indikator Soal d. √ 20
7
Diberikan data siswa menentukan
variansi data

Level Kognitif:
L3
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.8 Menyajikan dan menyelesaikan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
masalah yang berkaitan dengan 30. C
distribusi data, nilai rata-rata, median,
modus, dan sebaran data untuk
Rumusan butir soal :
mengambil kesimpulan, membuat
30. Rata-rata tinggi siswa pria 135 cm dan rata-rata tinggi siswa wanita 140 cm. Jika banyak siswa
keputusan, dan membuat prediksi.
semuanya 40 orang dan rata-rata tinggi seluruhnya 137 cm, maka banyak siswa pria adalah ….
a. 70

Materi: b. 75
c. 80
Statistika d. 90

Indikator Soal
Diberikan data dan nilai rata- rata,
siswa menentukan banyak datum

Level Kognitif:
L4
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.9 menjelaskan peluang empiric dan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
31. A
teorotik suatu kejadian dari suatu
percobaan
Rumusan butir soal :
31. Di dalam sebuah kotak terdapat bola yang telah diberi nomor 1 sampai 5. Andi mengambil satu bola dari kotak tersebut. Yang
merupakan titik sampel dari percobaan yang dilakukan oleh andi, kecuali…
a. 6

Materi: b. 3
c. 2
Peluang d. 1

Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan, siswa dapat menentukan
yang bukan titik sampel dari percobaan
tersebut

Level Kognitif:
L3
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.9 menjelaskan peluang empiric dan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
32. B
teorotik suatu kejadian dari suatu
percobaan
Rumusan butir soal :
32. Ruang sampel dari percobaan melempar 1 koin dan 1 dadu secara besamaan adalah…
a. {(A,A), (A,G), (G,A), (G,G)}
b. {(A,1), (A,2), (A,3), (A,4), (A,5), (A,6), (G,1), (G,2), (G,3), (G,4), (G,5), (G,6)}
c. {Angka, Gambar}
Materi:
d. {1,2,3,4,5,6}
Peluang

Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan (melempar 1 koin dan 1
dadu), siswa dapat menentukan ruang
sampel dari percobaan tersebut

Level Kognitif:
L2
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.9 menjelaskan peluang empiric dan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
33. D
teorotik suatu kejadian dari suatu
percobaan
Rumusan butir soal :
33. Banyak ruang sampel dari percobaan mengambil 1 kartu dari tumpukan kartu Bridge (kartu remi) adalah…
a. 4
b. 13
c. 28
Materi:
d. 52
Peluang

Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan mengambil 1 kartu remi),
siswa dapat menentukan banyak
anggota ruang sampel dari percobaan
tersebut

Level Kognitif:
L2
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.9 menjelaskan peluang empiric dan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
34. B
teorotik suatu kejadian dari suatu
percobaan
Rumusan butir soal :
34. Dari bilangan 1, 2, 4, dan 8 akan disusun bilangan puluhan genap dan tidak boleh ada angka berulang, banyak ruang sampel dari
percobaan tersebut adalah…
a. 4

Materi: b. 9
c. 11
Peluang d. 16

Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan(menyusun bilangan puluhan
genap dan tidak boleh ada angka
berulang), siswa dapat menentukan
banyak anggota ruang sampel dari
percobaan tersebut
Level Kognitif:
L4
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
3.9 menjelaskan peluang empiric dan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
35. C
teorotik suatu kejadian dari suatu
percobaan
Rumusan butir soal :
35. Alisa mempunyai 2 model baju dan 3 model celana. Ada berapa banyak pasang baju dan celana yang dapat alias gunakan?
a. 2
b. 4
c. 6
Materi:
d. 8
Peluang

Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan, siswa dapat menentukan
banyak anggota ruang sampel dari
percobaan tersebut

Level Kognitif:
L2
Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd
Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.9 menyelesaikan masalah yang No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
36. C
berkaitan dengan peluang empiric dan
teorotik suatu kejadian dari suatu
Rumusan butir soal :
percobaan 36. Pada percobaan melempar mata uang sebanyak 50 kali muncul sisi gambar sebanyak 20 kali. Berapa peluang muncul sisi angka?
1
a.
2
2
Materi: b.
3
Peluang 3
c.
5
1
Indikator Soal d.
5
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan, siswa dapat menentukan
peluang empiris percobaan tersebut

Level Kognitif:
L2

Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023

Kompetensi Dasar:
4.9 menyelesaikan masalah yang No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
37. A
berkaitan dengan peluang empiric dan
teorotik suatu kejadian dari suatu
Rumusan butir soal :
percobaan 37. Suatu percobaan menggunakan spiner seperti gambar di bawah

Materi:
Peluang

Percobaan dilakukan sebanyak 200 kali memutar. Jarum mspiner menunjuk ke warna hijau, biru, orange, dan merah muda secara
Indikator Soal
berturut- turut sebanyak 35, 43, 40, dan 39. Peluang empiric jarum spiner menunjuk ke warna hijau adaah…
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan (memutar spiner 5 warna), 35
a.
siswa dapat menentukan peluang 200
empiris dari percobaan tersebut 43
b.
200
Level Kognitif: 40
c.
L3 200
39
d.
200

Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
4.9 menjelaskan peluang empiric dan No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
38. B
teorotik suatu kejadian dari suatu
percobaan
Rumusan butir soal :
38. Sebuah dadu digelindingkan. Berapa peluang muncul mata dadu kelipatan 3?
1
a.
2
1
Materi: b.
3
Peluang 1
c.
4
d. 1
Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan melempar 1 dadu, siswa
dapat menentukan peluang teoritik dari
percobaan tersebut

Level Kognitif:
L4

Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
4.9 menyelesaikan masalah yang No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
39. C
berkaitan dengan peluang empiric dan
teorotik suatu kejadian dari suatu
Rumusan butir soal :
percobaan 39. Peluang munculnya dadu bermata ganjil pada pelemparan sebuah dadu adalah…
1
a.
2
1
Materi: b.
3
Peluang 1
c.
4
d. 1
Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai suatu
percobaan mengambil 1 kartu remi),
siswa dapat menentukan banyak
anggota ruang sampel dari percobaan
tersebut

Level Kognitif:
L3

Jenis Sekolah :SMP/MTs Penyusun : Herlina S. Pd dan Yusnimar, S.Pd


Mata Pelajaran :Matematika Kelas/Semester : VIII/Genap
Bentuk Tes :Pilihan Ganda Tahun Pelajaran : 2022-2023
Kompetensi Dasar:
4.9 menyelesaikan masalah yang No. Soal Kunci Jawaban Buku Sumber:
40. A
berkaitan dengan peluang empiric dan
teorotik suatu kejadian dari suatu
Rumusan butir soal :
percobaan 40. Armando seorang manager TIMNAS INDONESIA U-22. Suatu ketika TIMNAS bertanding di Final piala Asia melawan Malaysia. Saat
pertandingan sedang berjalan pada menit ke 89 TIMNAS mendapatkan hadian penalty. Skor sementara 2-2. Pemain yang siap
menendang adalah Evan Dimas, Ilham, Maldini, dan Muchlis. Siapa yang seharusnya dipilih oleh Armando agar TIMNAS meraih

Materi: kemenangan. Berikut catatan tendangan penalty keempat pemain tersebut

Peluang

Indikator Soal
Diberikan ilustrasi mengenai hasil
beberapa percobaan siswa dapat
mengambil keputusan berdasarkan
hasil percobaan

a. Evan Dimas
Level Kognitif:
b. Ilham
L4 c. Maldini
d. Muclis

Anda mungkin juga menyukai