Anda di halaman 1dari 4

A.

KATA PENGANTAR
Puji dan syukur marilah kita panjat kan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas
berkat dan rahmat-Nyalah sehingga kami dapat menyelesaikan laporan karya
ilmiah yang berjudul Penyerbukan Silang pada Tanaman Jagung
Pada Proposal Bahasa Indonesia ini, kami sebagai kelompok delapan akan
mebahas mengenai penelitian penyerbukan silang jagung. Adapun tujuan dari
penulisan dari proposal ini adalah untuk memenuhi tugas pada mata pelajaran
Bahasa Indonesia. Selain itu, Proposal ini juga bertujuan untuk menambah
wawasan mengenai metode penyerbukan silang pada tumbuhan di kehidupan
sehari-hari, bagi para pembaca dan juga bagi penulis.
Kami mengucapkan terima kasih kepada Bapak Drs. Dasmir, selaku guru
mata pelajaran Bahasa Indonesia yang telah memberikan tugas ini sehingga
dapat menambah pengetahuan dan wawasan kami.
Kami juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang tidak dapat
kami sebutkan semua, terima kasih atas bantuannya sehingga kami dapat
menyelesaikan tugas ini.
Kami menyadari, tugas yang kami tulis ini masih jauh dari kata sempurna.
Oleh karena itu, kritik dan saran yang membangun kami butuhkan demi
kesempurnaan Proposal ini.
B. DAFTAR ISI

Kata Pengantar………………………………………………….……………...ii
Daftar Isi …………………………………..…………………………………….iii
BAB I Pendahuluan…………………………………………..…….................1
1.1 LatarBelakangMasalah
……………………...
……………1
1.2 PerumusanMasalah
………………...……..
………………1
1.3 TujuanPenelitian
………………………..
………………...1
1.4 Kontribusi
………………………..
……………………….2
1.5 DefinisiOperasional
………………………..
……………..3
BAB II Tinjauan Pustaka………….…………………….....………………….2
BAB III Metode Penelitian………………………….....……………..............8
BAB IV Jadwal Penelitian................................................................................8
BAB V Daftar Pustaka......................................................................................8
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang Masalah
Salah satu upaya yang perlu kita lakukan untuk meningkatkan hasil pertanian
adalah dengan penggunaan bibit unggul. Sifat bibit unggul pada tanaman dapat
timbul secara alami karena adanya seleksi alam dan dapat juga timbul karena
adanya campur tangan manusia. Persilangan merupakan salah satu cara untuk
menghasilkan rekombinasi gen. Secara teknis, persilangan dilakukan dengan cara
memindahkan tepung sari kekepala putik pada tanaman yang diinginkan sebagai
tetua, baik pada tanaman yang menyerbuk sendiri (self polination crop) maupun
pada tanaman yang menyerbuk silang (cross polination crop).
Biasanya bunga mangga ada pada rangkaian atau tandan. Pada setiap tandanya
mempunyai lebih dari seribu kuntum. Pada pangkal tandan, biasanya bunga
jantan berjumlah 92 persen dari keseluruhan jumlah bunga yang ada pada tandan.
Sedangkan, yang berada pada ujung tandang yakni bunga sempurna atau
hermafrodit yang mana jumlahnya kurang dari delapan persen.
Untuk contoh penyerbukan silang yang terjadi pada mangga ini dibantu oleh
lebah madu. Sebab bunga sempurna memiliki sel kelamin betina biasanya tidak
subur. Maka sel yang subur hanya berkisar lima sampai dengan sepuluh persen
saja. Sedangkan, sel kelamin jantan yang ada pada bunga sempurna serta bunga
jantan yaitu lemah
Mengakibatkan adanya kemampuan tepung sari hanya satu sampai 2 persen.
Sehingga, jumlah buah yang dihasilkan sangat sedikit. Pada umumnya tumbuhan
ini hanya akan berbunga satu kali dalam setahun yang biasanya terjadi pada
musim kemarau.

1.1 Perumusan Masalah


 Bagaimana melakukan persilangan pada tanaman mangga?
 Apa yang terjadi jika penyerbukan gagal?
 Berapa lama waktu penyerbukan?
 Bagaimana tumbuhan tersebut bisa dikatakan penyerbukan?
 Apakah metode dalam pemuliaan tanaman mangga?

1.2 Tujuan Penelitian


Adapun tujuan yang terkait ialah:
 Untuk mengetahui bagaimana terjadinya penyerbukan pada
tumbuhan mangga
 Untuk mengetahui penyebab utama kegagalan suatu penyerbukan
silang pada mangga
 Untuk mengetahui metode dan waktu penyerbukan mangga
 Untuk mengetahui definisi penyerbukan
1.4 Manfaat Penelitian
penyerbukan silang yaitu sebuah proses pindahnya serbuk sari dari anther ke
bagian stigma bunga pada tumbuhan lain yang satu spesies atau berkerabat.
Proses penyerbukan pada dasarnya bisa dibantu oleh angin, keong, serangga, dan
juga binatang kecil lainnya.

Anda mungkin juga menyukai