Anda di halaman 1dari 2

VEKTOR

1. Identitas
a. Nama Mata Pelajaran : Matematika Peminatan
b. Kelas/Semester : X/2
c. Materi Pokok : Vektor
d. Alokasi Waktu : 90 Menit
2. Kompetensi Dasar :

3.2 Menjelaskan vektor, operasi vektor, panjang vektor, sudut antar vektor dalam ruang
berdimensi dua (bidang) dan berdimensi tiga.

4.2 Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan vektor, operasi vektor, panjang vektor, sudut
antarvektor dalam ruang berdimensi dua (bidang) dan berdimensi tiga.

3. Tujuan Pembelajaran:

1. Mencermati deskripsi konsep skalar dan vektor, penggunaan skalar dam vektor untuk
membuktikan berbagai sifat yang terkait dengan jarak dan sudut.
2. Mencermati penyelesaian masalah yang berkaitan denganskalar dan vektor.
3. Menyelesaikan masalah yang berkaitan dengan vektor, operasi vektor, panjang vektor, serta
sudut antarvektor dalam ruang berdimensi dua (bidang) dan berdimensi tiga.
4. Menyajikan penyelesaian masalah yang berkaitan dengan vektor, operasi vektor, panjang
vektor, serta sudut antarvektor dalam ruang berdimensi dua (bidang) dan berdimensi tiga.

4. Materi Pembelajaran
Nah kemarin kita sudah mempelajari materi dari vektor di ruang bidang, sekarang kita akan
membahas contohnya.

Contoh Soal

1. Diketahui titik A(-4, 7) dan B(-3, -1). Tentukan vektor:


a. AB
Penyelesaian:

2. Diketahui vektor a  7i  2 j dan b  3i  8 j . Nyatakan vektor a dan b dalam bentuk vektor


kolom!
Penyelesaian :

 8   3
3. Diketahui vektor p    dan q    . Nyatakan vektor p dan q dalam bentuk kombinasi
  5 7
linear!
Penyelesaian:
4. Perhatikan gambar berikut!

KL adalah vektor dengan titik pangkal K dan titik ujung L.

a. Nyatakan KL dalam bentuk vektor kolom!


Penyelesaian:

b. Nyatakan KL dalam bentuk kombinasi linear!


Penyelesaian:

5.Tuliskan dalam bentuk vektor kolom dan kombinasi linear dari vektor AB jika : A(-4, 3) dan B(2, -
7)
Penyelesaian:

Nah berikut contoh dari vektor bidang, kalian bisa latihan LKS halamn 13-14 nomor 1 sd 5 dibuku
latihan. Terimakasih

5. Kegiatan Inti

Kegiatan Belajar 5

Kegiatan Literasi Kalian diberi motivasi dan panduan untuk melihat, mengamati, membaca dan
menuliskannya kembali. Anda diberi bahan bacaan terkait materi Vektor dalam
bidan R2
KEGIATAN INTI

Critical Thinking Guru memberikan kesempatan untuk mengidentifikasi sebanyak mungkin hal yang
belum dipahami, dimulai dari pertanyaan faktual sampai ke pertanyaan yang bersifat
hipotetik. Pertanyaan ini harus tetap berkaitan dengan materi Vektor dalam bidang
R2
Collaboration Kalian mengumpulkan informasi (bisa menggunakan internet) dan saling bertukar
informasi mengenai Vektor dalam bidang R2
Creativity Kalian membuat kesimpulan tentang hal-hal yang telah dipelajari terkait Vektor
dalam bidang R2 Kalian kemudian diberi kesempatan untuk menanyakan kembali
hal-hal yang belum dipahami

https://blog.ruangguru.com/konsep-dasar-vektor

Anda Pasti Bisa.!

Anda mungkin juga menyukai