Anda di halaman 1dari 5

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SD Masehi Tossi


Tema / Sub Tema : Persatuan dalam Perbedaan / Bersatu Kita Teguh
Pembelajaran ke- : 56
Kelas/Semester : VI/1
Tahun Pelajaran : 2019/2020
Materi Pokok : 1.persatuan dan kesatuan
2. ciri-ciri kosa kata baku
Alokasi Waktu : 6 x 35 Menit

I. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah membaca teks dan berdiskusi, siswa mampu menyebutkan contoh
manfaat persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan masyarakat
NKRI dalam bentuk buku mini.
2. Setelah membaca teks dan berdiskusi, siswa mampu menulis cerita tentang
contoh manfaat persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan
masyarakat NKRI dalam bentuk buku mini.
3. Setelah membaca buku mini yang ditulis teman tentang cerita manfaat
persatuan dan kesatuan, siswa mampu mengidentifikasi ciri-ciri kosakata baku.
4. Setelah membaca buku mini yang ditulis teman, siswa mampu menulis
komentar tentang penggunaan kalimat efektif dan kosakata baku dalam cerita
tersebut.

II. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN


KOMPETENSI

PPKn
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR
1 1.4 Mensyukuri persatuan dan kesatuan sebagai 1.4.1 Memahami contoh manfaat persatuan dan
anugerah Tuhan Yang Maha Esa beserta kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan
dampaknya. masyarakat NKRI dalam bentuk buku mini.
2 2.4 Menampilkan sikap tanggungjawab 2.4.1 Mengerti tentang contoh manfaat persatuan dan
terhadap penerapan nilai persatuan dan kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan
kesatuan dalam kehidupan berbangsa dan masyarakat NKRI dalam bentuk buku mini.
bernegara.
3 3.4 Menelah persatuan dan kesatuan terhadap 3.4.1 Menyebutkan contoh manfaat persatuan dan
kehidupan berbangsa dan bernegara kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan
beserta dampaknya. masyarakat NKRI dalam bentuk buku mini.

4 4.4 Menyajikan hasil telaah persatuan dan 4.4.1 Menulis cerita tentang contoh manfaat persatuan
kesatuan terhadap kehidupan berbangsa dan kesatuan untuk kesejahteraan kehidupan
dan bernegara beserta dampaknya. masyarakat NKRI dalam bentuk buku mini.

Bahasa Indonesia
NO KOMPETENSI DASAR (KD) INDIKATOR
1 3.4 Menggali informasi penting dari buku sejarah 3.4.1 Mengidentifikasi ciri-ciri kosakata
menggunakan aspek apa, di mana, kapan, siapa, baku.
mengapa, dan bagaimana.
2 4.4 Memaparkan informasi penting dari buku sejarah 4.4.1 Menulis komentar tentang penggunaan
secara lisan, tulis, dan VI asual dengan kalimat efektif dan kosakata baku
menggunakan aspek apa, di mana, kapan, siapa, dalam cerita tersebut.
mengapa, dan bagaimana serta memperhatikan
penggunaan kosakata baku dan kalimat efektif.
III. Materi Pembelajaran
Muatan Pembelajaran Materi Pokok
PPKn Persatuan dan kesatuan
Bahasa Indonesia Kosa kata baku

IV. Metode / Pendekatan Pembelajaran


Pendekatan/Model
Muatan Pembelajaran Metode
Pembelajaran
PPKn Diskusi, ceramah, Demonstrasi Saintifik
Bahasa Indonesia Diskusi, ceramah, Demonstrasi Saintifik.
V. Media dan Alat Pembelajaran

 Buku Pedoman Guru Tema : Persatuan dalam Perbedaan Kelas 6 (Buku


Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2018).
 Buku Siswa Tema : Persatuan dalam Perbedaan Kelas 6 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2018).
 Hewan yang dibawa dari rumah atau hewan yang ada di sekitar sekolah
 Gambar hewan dan habitatnya

VI. Langkah-Langkah Pembelajaran

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan  Guru memberikan salam dan mengajak semua siswa berdo’a 10 menit
menurut agama dan keyakinan masing-masing. Religius
 Menyanyikan lagu “Indonesia Raya” bersama-sama. dilanjutkan
lagu Nasional “Garuda Pancasila”. Nasionalis
 Guru mengecek kesiapan diri dengan mengisi lembar kehadiran
dan memeriksa kerapihan pakaian, posisi dan tempat duduk
disesuaikan dengan kegiatan pembelajaran.
 Pembiasaan Membaca 15 menit. Literasi
 Menginformasikan tema yang akan dibelajarkan yaitu tentang
”Persatuan dalam Perbedaan”.
 Guru menyampaikan tahapan kegiatan yang meliputi kegiatan
mengamati, menanya, mengeksplorasi, mengomunikasikan dan
menyimpulkan. Communication
Inti  Guru menyampaikan bahwa siswa telah mempelajari manfaat kerja 35 Menit
sama dan persatuan untuk kesejahteraan masyarakat NKRI. X 30 JP
Communication
 Guru menyampaikan bahwa ‘Bersatu Kita Teguh’.
 Setelah melakukan permainan lompat dan lempar bola, siswa
diminta membaca teks cerita yang ditulis siswa tentang manfaat
persatuan dan kesatuan untuk kesejahtaraan rakyat.
 Kemudian, siswa diminta melengkapi peta pikiran berdasarkan teks
cerita yang dibaca menggunakan kalimat efektif dan kosakata baku.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

 Setelah itu, siswa diminta menuliskan komentar tentang


penggunaan kalimat efektif dan kosakata baku dalam cerita tersebut
beserta contoh.
 Siswa mendiskusikan komentar yang ditulis secara berkelompok.
Collaboration
 Diskusi dinilai dengan rubrik.
 Guru menyampaikan bahwa pada pembelajaran sebelumnya, siswa
telah membuat buku mini tentang manfaat persatuan dan kesatuan
untuk kesejahteraan rakyat NKRI. Communication
 Siswa diminta membacakan buku secara bergantian dalam
kelompok.
 Siswa mendiskusikan buku yang dibaca.
 Sebelum membacakan cerita, siswa diminta memperhatikan
penjelasan dari guru tentang kriteria penilaian.
 Siswa melakukan perenungan dengan menjawab pertanyaan yang
terdapat dalam buku siswa. Mandiri
 Guru dapat menambahkan pertanyaan perenungan berdasarkan
panduan yang terdapat pada lampiran di buku guru.
Penutup  Bersama-sama siswa membuat kesimpulan / rangkuman hasil 15 menit
belajar selama sehari Integritas
 Bertanya jawab tentang materi yang telah dipelajari (untuk
mengetahui hasil ketercapaian materi)
 Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk menyampaikan
pendapatnya tentang pembelajaran yang telah diikuti.
 Melakukan penilaian hasil belajar
 Menyanyikan lagu daerah “Manuk Dadali”
 Mengajak semua siswa berdo’a menurut agama dan keyakinan
masing-masing (untuk mengakhiri kegiatan pembelajaran)
Religius

VII. Penilaian Pembelajaran


1. Penilaian Sikap
Teknik : pengamatan
Bentuk : observasi
Instrumen : Lembar observasi atau jurnal.
a. Disiplin
Skor
No Aspek yang dinilai
4 3 2 1
1. Datang tepat waktu
2. Mengerjakan tugas tepat waktu
3. Tertib dalam pembelajaran
4. Berseragam lengkap
5. Melaksanakan piket
6. Mengembalikan pinjaman
Keterangan:
4 = sangat baik
3 = baik
2 = cukup
1 = kurang
SP
N = x 100
24
Kriteria :
Rentang Predikat Kriteria
90 –
100 A Sangat Baik
80 – 89 B Baik
60 – 79 C Cukup
0-59 D Kurang

2. Penilaian pengetahuan:
1).PPKn
1) Teknik penilaian : Tertulis
2) Bentuk Tes : Uraian
3) Soal/Instrumen :
No Soal Skor
1
2

2) Bahasa Indonesia
1) Teknik penilaian : Tertulis
2) Bentuk Tes : Uraian
3) Soal/Instrumen :
No Soal Skor
1
2
3

Pedoman penskoran
IPS
No Jawaban skor
1
2
SP
N= X 100
TS

Pedoman penskoran
SBdP
No Jawaban skor
1
2
SP
N= X 100
TS
Pengayaan
Untuk memperkaya wawasan siswa tentang upaya dan manfaat persatuan dan
kesatuan untuk kesejahteraan rakyat NKRI di awal kemerdekaan, siswa dapat
menggali informasi dari berbagai buku sejarah berdasarkan aspek apa, siapa, di
mana, kapan, mengapa, dan bagaimana.

Remedial
Siswa yang belum mampu menggunakan kalimat efektif dan kosakata baku
dapat berlatih membuat kalimat sederhana dengan pola SPOK menggunakan
kosakata baku dengan pendampingan guru.

Kerja Sama dengan Orang Tua


 Siswa diminta mendiskusikan dengan orang tua tentang berbagai kerja sama
dan persatuan yang ada di sekitar tempat tinggal mereka yang memberi
manfaat untuk kesejahteraan warga.
Siswa diminta menceritakan hal-hal penting yang mereka pelajari selama satu pekan
kepada orangtuanya
Mengetahui Tossi 2019
Kepala SD Masehi Tossi Guru Kelas

Addi Rada Bera,S.Pd Luh Ernywati,S.Pd.,Gr


NIP.19650512 198703 2 017 NIP .19890813 201708 2 001

Anda mungkin juga menyukai