Anda di halaman 1dari 67

Departemen Diklat HHG

Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Code Blue and Initial Assessment


Departemen Diklat HHG

Code Blue
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Code Blue merupakan kode panggilan keadaan


darurat di rumah sakit yang berarti ada pasien yang
mengalami henti jantung atau henti napas.
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

CODE BLUE
Seluruh staf medis dan nonmedis memahami
situasi yang terjadi bila Code Blue diumumkan
– Mengerti peran masing-masing
– Menjaga ketenangan
Pasien lain, keluarga, dan pengunjung
– Tidak panik
– Ketenangan terjaga
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Henti Jantung
Keadaan terhentinya aliran darah dalam
sistem sirkulasi tubuh secara tiba-tiba akibat
terganggunya efektivitas kontraksi jantung
saat sistolik
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Henti Jantung
• Diagnosis
1. Pasien tidak sadar dan tidak teraba nadi
2. EKG:
Pulseless Ventricular Tachycardia (VT)

Ventricular Fibrillation (VF)

Pulseless electrical activity (PEA)

Asistole
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG

Henti Jantung
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

• Etiologi

Nolan J. ERC Guidelines for Resuscitation 2005- ERC 2005


introduction. Resuscitation. 2005; 67 (suppl 1):S3-S6
Departemen Diklat HHG

Henti Jantung
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

100% Saat di EKG:


asistol
80%
60-70%
40%

Penyakit
Henti Henti jantung Saat di EKG:
jantung
jantung/paru VT/VF VT/VF
Departemen Diklat HHG

CHAIN OF SURVIVAL
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Immediate Early CPR Rapid Effective Integrated


recognition defibrillation advanced post-cardiac
and activation life support arrest care
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Henti Jantung
Shockable
DC Shock 360 J Not shockable
monofasik/200J bifasik Do chest compression
Chest compression

CPR
CPR
Departemen Diklat HHG
Survival with CPR
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Early CPR

CPR

CPR
CPR
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Defibrillation’s chances of restoring a pulse


Early defibrillation
80%
Chance of success

60%

40%

20%

0%
2 min 4 min 8 min 10
min
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

DEFIBRILATION POSITION

PPGD 24/08/2004
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

PPGD 24/08/2004
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Code Blue System


Departemen Diklat HHG ICU / HCU
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang 1. Check response
2. Initial assessment
3. Call for help
Nurse station 503 4. Basic life support
5. Call operator

6. Code Blue
announcement
7. Emergency trolley
8. Code blue team
9. Advanced life support
10. Post-resuscitation
care

Operator


Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Code Blue System


• Sumber daya manusia:
– Jumlah
– Kompetensi
• Deteksi dini
• Peralatan dan obat resusitasi
• Komunikasi
• Transportasi
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Aktivasi Code Blue


• Petugas yang menemukan pasien yang henti
jantung atau henti napas
– minta bantuan perawat ruangan
– hubungi operator: code blue, lokasi
– lakukan basic life support
– dekatkan trolley emergency, monitor EKG, dan
defibrillator
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Dokter/perawat ruangan melakukan


Basic Life Support (Early CPR)
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

CPR (C-A-B)
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

• Operator
mengumumkan
“Code Blue di
lantai ….
kamar ….” (2x)
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Saat kode ini diaktifkan maka tim yang terdiri dari tenaga medis dan paramedis
terlatih akan menuju ruangan di mana pasien berada dan melakukan tindakan
resusitasi jantung paru
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG

Cardiac Arrest Team


Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Team Leader A&B

Airway C

Breathing
Circulation C
TL
Documentation D
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Airway Management
ETT insertion Airway &
Breathing set

Defibrillation

Chest Defibrillator
compression
IV line Trolley
Fluid emergency
Drugs

Team Documentation
leader
ACLS Pulseless
Departemen Diklat HHG Circulation. 2005;58:S58-66
Arrest Algorithm
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Peran Team Leader


• Menerima laporan singkat Airway Management
Airway &
ETT insertion
kejadian Breathing set
• Meninjau catatan medis
sebelumnya Defibrillation
• Memimpin jalannya Chest Defibrillator
resusitasi compression IV line Trolley
• Mengatur peran anggota Fluid emergency
tim Drugs

Team Documentation
DOKTER, PERAWAT TERLATIH leader
Departemen Diklat HHG

Peran PJ Airway &


Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Breathing
• Mempertahankan jalan Airway Management
Airway &
napas ETT insertion
Breathing set
• Memberikan oksigen
• Memberikan bantuan napas Defibrillation
manual
Chest Defibrillator
• Melakukan auskultasi suara compression
napas IV line Trolley
Fluid emergency
• Mempersiapkan set intubasi Drugs
endotrakheal
• Melakukan intubasi
Team Documentation
endotrakheal leader
DOKTER, PERAWAT TERLATIH
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Peran PJ
Circulation (1) Airway Management
Airway &
• Memasang papan ETT insertion
Breathing set
resusitasi
• Memeriksa nadi pasien
Defibrillation
• Melakukan kompresi Defibrillator
Chest
jantung compression IV line Trolley
• Memasang lead monitor Fluid emergency
EKG, pulse oxymetri Drugs
• Memasang akses intravena
• Melakukan pengambilan Team Documentation
sampel gas darah leader

DOKTER, PERAWAT
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Peran PJ
Circulation (2) Airway Management
ETT insertion
Airway &
Breathing set
• Mempersiapkan obat-
obatan: adrenalin, SA, Defibrillation
amiodaron, lidokain Chest Defibrillator
• Memberikan cairan dan compression IV line Trolley
obat-obatan Fluid emergency
Drugs
• Menyiapkan defibrillator
• Melakukan defibrilasi Team Documentation
atau kardioversi leader

DOKTER, PERAWAT
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Peran PJ
Documentation Airway Management
Airway &
• Mengidentifikasi pasien ETT insertion
Breathing set
dan penyakitnya
• Mencatat kondisi/tanda Defibrillation
vital pasien Defibrillator
Chest
• Mencatat setiap compression IV line Trolley
tindakan resusitasi Fluid emergency
• Melaporkan kepada Drugs
team leader
• Membuat laporan Team Documentation
resusitasi leader
PERAWAT
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Peran Kepala/
Perawat Ruangan Airway Management
Airway &
ETT insertion
Breathing set
• Menjaga ketertiban ruangan
(menutup tirai)
• Menenangkan pasien lain Defibrillation
• Memberitahu/telepon Chest Defibrillator
keluarga pasien compression IV line Trolley
• Menghubungi/telepon Fluid emergency
dokter penanggung jawab Drugs
• Menghubungi HCU/ICU
• Menyiapkan transportasi ke
HCU/ICU Team Documentation
leader
• Laporan insidens
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Post-Resuscitation Care
• ICU / HCU
• Support:
– Cardiac: intropik, vasopresor, pacemaker, primary
PCI, intra-aortic ballon pump
– Respiration: toracocenteses, chest tube,
mechanical ventilation
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Medical Emergency Team


“lebih baik mencegah ... cardiac arrest”
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

In-Hospital Cardiac Arrest


Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

6-8 hrs before arrest Cardiac Arrest

70% (45/64) of pts show evidence of respiratory deterioration within 8


hrs of arrest (Schein, 1990)
66% (99/150) of pts show abnormal signs and symptoms within 6 hrs of
arrest and MD is notified in 25% (25/99) of cases (Franklin, 1994)
Six abnormal clinical observations were found to be independently
associated with an increased high risk of mortality: decrease in level
of consciousness, loss of conciousness, hypoxia, and tachypnea.
Among these events, the most common were hypoxia (51%) and
hypotension (17%) (Buist, 2004)
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

6-8 hrs before arrest Cardiac Arrest

Reversible cause of arrest Early Warning Scoring System


- Hypovolemia Staf member worried about the pts
- Hypoxia Acute change in HR<40 or >130 bpm
- Hydrogen ion (acidosis) sBP<90 mmHg
- Hypo-/Hyperkalemia RR<8 or >28 bpm
- Hypoglycemia Threatened airway
- Hypothermia SpO2<90%
- Toxins Concious state
- Tamponade, cardiac Urin<50 mL/hr
- Tension pneumothorax
- Thrombosis coronary
- Thrombosis pulmonary
- Trauma
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment
• History
• Examination
• Chart review/documentation
• Investigation
• Treatment
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment
History
Main features of circumstances and environment
• Witness, health care personel, relatives
• Main symptoms
• Trauma or non-trauma
• Operative and nonoperative
• Medication and/or toxins
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment
Examination
Look, listen, feel
• Airway
• Breathing and oxygenation
• Circulation
• Level of conciousness
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment: Airway


• Cause of obstruction: Blood, vomitis, foreign body,
CNS depression, direct trauma, infection,
inflammation, and laryngospasm
• LOOK: cyanosis, altered respiratory pattern and rate,
use of accessory musles, tracheal tug, altered level of
conciousness
• LISTEN: Noisy breathing (grunting, stridor, wheezing,
gurgling). Complete obstruction result in silence.
• FEEL: decreased or absent air flow
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment: Breathing


• Cause of inadequate breathing
– Depressed respiratory drive: CNS depression
– Depressed respiratory effort: muscle weakness,
nerve/spinal cord damage, debilitation, chest wall
abnormalities, pain
– Pulmonary disorders: pneumo/hemothorax,
aspiration, COPD, asthma, pulmonary embolus,
lung contution, ALI, ARDS, pulmonary edema
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

• LOOK: cyanosis, altered respiratory pattern and rate,


equality and depth of respiration, sweating, elevated
JVP, use of accessory muscles, tracheal tug, altered
level of conciousness, oxygen saturation
• LISTEN: dyspnea, inability to talk, noisy breathing,
percussion, ausculation
• FEEL: symmetry and extent of extent of chest
movements, position of trachea, crepitus,
abdominal distension
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment: Circulation


• Cause of circulation inadequacy
– Primary – directly, involving the heart: ischemia,
conduction defects, valvular disorders,
cardiomyopathy
– Secondary – pathology originating elsewere: drugs,
hypoxia, electrolyte disturbances, sepsis
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

• LOOK: reduced peripheral perfusion (pallor,


coolness), hemorrhage (obvious or concealed),
altered level of conciousness, dyspnea,
decreased urine output
• LISTEN: additional or altered heart sounds,
carotid bruits
• FEEL: precordial cardiac pulsation, pulses
(central and peripheral) assessing rate, quality,
regularity, symmetry.
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment
Chart review/documentation:
Essential physiology, vital sign
• HR, rhythm, BP
• RR, SpO2
• Level of conciousness
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Initial Assessment
Investigation
BGA, Blood glucose

Treatment
Proceeds in parallel with the above
• Ensure adequate airway & O2
• Provide IV access + fluids
• Assess response to immediate resuscitation
• Call for more experienced advice and assistance
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Medical Emergency Team calling criteria


Airway Threatened
Breathing All respiratory arrest
RR < 5
RR > 36
Circulation All cardiac arrest
PR < 40
PR > 140
Systolic BP < 90
Neurology Sudden fall in level of conciousness (fall in GCS 2 points)
Repeated or prolonged seizures

Other Any patient you are seriously worried about that does not fit the
above criteria
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Penutup
• Code Blue System merupakan salah satu strategi
untuk menurunkan mortalitas
• Code Blue System ditentukan oleh kesiapan
sistem, fasilitas, dan tenaga medis; serta kerja
sama tim
• Medical Emergency Team merupakan upaya
pengelolaan pasien yang berisiko tinggi
• Initial Assessment harus terarah dan sistematis
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

KARDIOVERSI DAN DEFIBRILASI


Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

PPGD 24/08/2004
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

KARDIOVERSI
• Kardioversi adalah tindakan terapi dengan cara
memberikan arus listrik dengan metode
sinkron untuk mengatasi supra ventrikular
takikardi (SVT), atrial fibrilasi, atrial flutter,
ventrikuler takikardi (VT) dengan nadi.
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Indikasi
• Supra ventrikular takikardi (SVT)
• Atrial fibrilasi
• Atrial flutter
• Ventrikular takikardi dengan nadi (VT pulse)
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Mekanisme
• Arus listrik yang dihantarkan akan
mendepolarisasikan miokard bertujuan agar
jantung berkoordinasi kembali konduksi
impuls listrik sehingga jantung berkontraksi
secara normal. Energi listrik yang di hantarkan
akan di sinkronkan dengan kompleks QRS,
mode ini menganalisa gelombang R tertinggi
dan mengirim arus listrik dalam waktu mili
detik
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Energi
• Atrial fibrilasi dimulai 100 J
• Arterial flutter dimulai 50-100 J
• SVT dimulai 50-100 J
• VT dengan nadi 100 J
Dapat dinaikan menjadi 200, 300, 360 J
• Untuk anak 1-2 J maksimal 3 J/kgBB
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

DEFIBRILASI
• Defibrilasi adalah tindakan terapi dengan cara
memberikan arus listrik yang kuat dengan cara
asinkron
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Indikasi
• Ventrikular fibrilasi (VF)
• Ventrikular takikardi tanpa nadi (VT non pulse)
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Defibrilasi harus dilakukan dengan segera dengan


alasan:
1. Irama yang terjadi pada henti jantung umumnya
adalah VF
2. VF cenderung berubah menjadi asistol dalam
waktu beberapa menit
3. Pengobatan yang efektif untuk VF adalah defibrilasi
4. Makin lambat defibrilasi dilakukan, makin kurang
kemungkinan keberhasilannya
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Mekanisme
• Arus listrik yang di hantarkan bertujuan untuk
koordinasi listrik jantung dan mekanisme
pemompaan di tujukan dengan membaiknya cardiac
output, perfusi jaringan dan oksigenasi.
• Arus listrik yang di hantarkan dalam jumlah banyak
dan singkat akan mendepolarisasi semua miokard
menyebabkan berhentinya aktifitas listrik jantung,
sel-2 pace akan berepolarisasi secara spontan dan
memungkinkan jantung pulih kembalidan memulai
aktifitas kontraksi kembali
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

Energi
• VT tanpa nadi dimulai 50-100 J
• VF dimulai 100 J
Dapat dinaikan 200, 300, 360 J
• Untuk anak 1-2 J, maksimal 3 J/kgBB
Departemen Diklat HHG
Tumbuh, Sehat, Berumur Panjang

TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai