Anda di halaman 1dari 9

Pecahan Biasa dan

Campuran
• Untuk menghitung operasi • Cara Penjumlahan Pecahan
penjumlahan pecahan, Biasa
diperlukan pemahaman
mengenai dasar dari bentuk • Penjumlahan pecahan biasa
pecahan, KPK dan FPB adalah dasar operasi
penjumlahan pecahan yang
menggunakan pecahan
biasa (pecahan yang
pembilangnya lebih kecil
dari penyebut).
• Secara umum penjumlahan
pecahan dapat dilakukan
apabila penyebut kedua
pecahan bernilai sama,
berikut langkah-langkahnya.
Sebelum belajar menjumlahkan Menyamakan Penyebut Menyamakan
pecahan campuran, harus diketahui penyebut dapat dilakukan
terlebih dahulu cara menjumlahkan dengan menghitung KPK
pecahan biasa. penyebut dari pecahan yang dihitung.
Berdasarkan contoh dihitung KPK dari 4
dan 5
Menghitung Pecahan Senilai Cari pecahan Jumlahkan Pecahan Senilai
senilai dengan penyebut KPK-nya dari Saat menjumlahkan pecahan dengan
masing-masing pecahan yang dijumlahkan. penyebut sama, yang dijumlahkan hanya
Hal ini dapat dilakukan dengan mengalikan pembilang.
pembilang dan penyebut sehingga diperoleh Sampai di sini, penjumlahan pecahan
pecahan senilai yang tepat. sudah selesai.
Penjumlahan Pecahan 3 Bilangan Penyebut Berbeda

Untuk menyelesaikan penjumlahan dengan banyak penyebut berbeda, sama


saja dengan 2 penyebut berbeda. Hanya saja, nilai KPK ditentukan oleh banyak
penyebut yang ada.
Cara Penjumlahan Pecahan Campuran
• Penjumlahan pecahan campuran secara umum hampir
sama dengan menjumlahkan pecahan biasa. Hanya
saja pada pecahan campuran, nilai bulat dan nilai
pecahan dipisahkan terlebih dahulu.
• Memisahkan Nilai Bulat dan Pecahan
• Menjumlahkan Nilai Bulat
• Menjumlahkan Nilai Pecahan
• Menyederhanakan Hasil Pecahan
• Menghitung Hasil Akhir
1. Memisahkan Nilai Bulat dan Pecahan 3. Menjumlahkan Nilai Pecahan

2. Menjumlahkan Nilai Bulat


4. Menyederhanakan Hasil Pecahan 5. Menghitung Hasil Akhir

Anda mungkin juga menyukai