Anda di halaman 1dari 28

RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER

(RPS)

MATA KULIAH : ALJABAR LINIER

KODE MK : MEBS 112

TIM PENYUSUN

Ir. Muhammad Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.

PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN FAKULTAS TEKNIK

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA

2022
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN Nomor Dokumen
FAKULTAS TEKNIK Revisi
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
Tanggal

RANCANGAN PEMBELAJARAN SEMESTER


Matakuliah Kode Rumpun Ilmu SKS Semester Tanggal
Aljabar Linier MEBS 112 Matematika dan IPA 3 I 13/01/2022
PIC Matakuliah Koordinator Matakuliah Ketua Program Studi

Otorisasi

Ir. Berli Paripurna Kamiel, S.T.,


Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng. Ir. Aris Widyo Nugroho, S.T., M.T., Ph.D.
M.Eng.Sc., Ph.D.
CPL yang dipenuhi oleh Mata Capaian Pembelajaran Mata Kuliah
Sub-CPMK
Kuliah (CPMK)

Capaian CPL 1: Mampu memahami konsep Mampu menyelesaikan bentuk persamaan linier Sub-CPMK 1: Mampu menjelaskan (C2) konsep aljabar
Pembelajaran matematika, sains, dan prinsip dengan metode simultan dan matrik linier dan menyelesaikan (C4) sistem Persamaan Linier
Lulusan rekayasa yang diperlukan untuk Dua Variabel atau Tiga Variabel serta metode eliminasi
(CPL) analisis dan perancangan sistem Gauss-Jordan.
engineering terintegrasi serta
menggunakan pemodelan dalam Sub-CPMK 2: Mampu membuat (C3) matriks dan
membuat penyelesaian mengoperasikan (C3) matriks serta menyelesaikan (C4)
aljabar matriks dan membuat invers matriks.
Sub-CPMK 3: Mampu menyelesaikan (C4) matriks
elementer dan cara mencari (C3) invers matriks serta
menjelaskan (C2) jenis-jenis matriks
Mampu menghitung determinan dengan berbagai Sub-CPMK 4: Mampu menjelaskan (C2) definisi dan
metode fungsi determinan, menghitung (C4) determinan
menggunakan operasi baris serta menjelaskan (C2) sifat-
sifat determinan
Sub-CPMK 5: Mampu menghitung (C4) determinan
dengan ekspansi kofaktor maupun aturan Cramer
Mampu menghitung dan menyelesaikan bentuk Sub-CPMK 6: Mampu menjelaskan (C2) definisi vektor
vektor pada 2 Dimensi (2D) dan 3 Dimensi (3D) pada 2D dan 3D serta mengoperasikan (C4) aritmetika
vektor maupun menghitung (C4) hasil kali titik proyeksi.
Sub-CPMK 7: Mampu menghitung (C4) hasil kali silang
dan menyelesaikan (C4) vektor garis dan bidang di 2D
dan 3D
Mampu menghitung dan menyelesaikan bentuk Sub-CPMK 8: Mampu menjelaskan (C2) vector ruang-n
ruang vektor Euclid Euclid, menghitung (C4) transformasi linier dari Rn dan
Rm serta menjelaskan (C2) sifat sifat transformasi linier.
Mampu menjelaskan dan menghitung dan bentuk Sub-CPMK 9: Mampu menjelaskan (C2) ruang vektor
umum vector ruang umum, sub-ruang dan kebebasan linier
Sub-CPMK 10: Mampu menjelaskan (C2) basis dan
dimensi vector, ruang baris, ruang kolom dan ruang nul
serta ranking dan nulitas.
Mampu menghitung dan menyelesaikan bentuk Sub-CPMK 11: Mampu menghittung (C4) hasil kali
ruang hasil kali dalam dalam dan menghiutng (C4) sudut serta keorthogonalan
pada ruang hasil kali dalam
Sub-CPMK 12: Mampu menghitung (C4) basis
orthogonal, proses Gram Schmidt; Dekomposisi QR
(optional) serta mampu menghitung (C4) matriks
orthogonal dengan perubahan basis
Mampu menghitung nilai Eigenvalue dan Eigen Sub-CPMK 13: Mampu menghitung (C4) nilai eigen dan
vector dari vector terkait. vektor eigen, mampu menyelesaikan (C4) proses
diagonalisasi secara orthogonal
Mampu menyelesaikan proses transformasi linier Sub-CPMK 14: Mampu menyelesaikan (C4) proses
menggunakan kernel dan range maupun metode transformasi linier secara umum, dan proses kernel dan
matrik serta analisis similaritas dan isomorfisme. range,
Sub-CPMK 15: Mampu menyelesaikan (C4) proses
invers transformasi linier dan menyelesaikan (C4)
menggunakan metode matriks transformasi
Sub-CPMK 16: Mampu menjelaskan (C4) dan
mengidentifikasi (C4) bentuk similaritas dan bentuk
isomorfisme
Deskripsi Matakuliah Aljabar linier adalah mata pelajaran yang cukup luas yang mencakup vektor dan matriks, determinan, sistem persamaan linier, ruang vektor
dan transformasi linier, masalah nilai eigen, dan topik lainnya. Aljabar linier memiliki daya tarik yang luas karena memiliki banyak aplikasi
di bidang teknik, fisika, geometri, ilmu komputer, ekonomi, dan bidang lainnya. Ini juga berkontribusi pada pemahaman yang lebih dalam
tentang matematika itu sendiri. Matriks merupakan susunan bilangan atau fungsi persegi panjang, dan vektor adalah alat utama aljabar linier.
Matriks mengekspresikan sejumlah besar data dan fungsi dalam bentuk yang terorganisir dan ringkas. Matriks adalah objek tunggal dapat
dinyatakannya dengan huruf tunggal dan menghitungnya secara langsung. Semua fitur ini telah membuat matriks dan vektor sangat populer
untuk mengekspresikan ide-ide ilmiah dalam matematika.
Mata kuliah ini memberikan pengantar intuitif untuk matriks dan vektor dan operasinya, termasuk perkalian matriks. Bagian berikutnya
memberikan metode yang paling penting untuk menyelesaikan sistem persamaan linier dengan metode eliminasi Gauss. Metode ini
merupakan landasan aljabar linier, dan metode itu sendiri serta variannya muncul di berbagai bidang matematika dan dalam banyak aplikasi.
Ini mengarah pada pertimbangan perilaku solusi dan konsep seperti peringkat matriks, independensi linier, dan basis. Nilai determinan
adalah topik yang penting termasuk invers matriks. Materi kuliah diakhiri dengan ruang vektor, ruang hasil kali dalam, transformasi linier,
dan komposisi transformasi linier. Masalah nilai eigen dan vector eigen juga dipelajari pada mata kuliah ini.
Bahan kajian/materi 1. Sistim Persamaan Linier
pembelajaran 2. Determinan
3. Vektor 2 Dimensi dan 3 Dimensi
4. Ruang Vektor Euclid
5. Ruang vektor Umum
6. Ruang hasil kali dalam
7. Eigenvalue dan Eigenvector
8. Transformasi Linier
Pustaka Referensi Matakuliah Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Referensi Tambahan Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John
Wiley & Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
Dosen Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
Matakuliah Prasyarat -
Pekan Tugas Metode Pembelajaran Bahan Bobot
Sub-CPMK Perkuliahan & (%)
Referensi
Indikator Metode & Offline dan/ online
Kriteria Synchronous
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
1 Sub-CPMK 1: 1. Mampu menjelaskan • Memahami aturan Ceramah, diskusi, • Offline dan https://myklass- Sistim Persamaan
konsep aljabar linier dan menyelesaikan perkuliahan sesuai dan Quis 1 synchronous via eng.umy.ac.id, Linier
sistem Persamaan Linier Dua Variabel atau kontrak kuliah MS Teams video learning 1. Konsep dasar
Tiga Variabel serta metode eliminasi • Menjelaskan konsep (hybrid). aljabar linier
Gauss-Jordan. aljabar linier • Discovery dan persamaan
learning linier
• Menyelesaikan system
2. Pendahuluan
persamaan linier 2
Sistim Pers
variabel dan 3 variabel
Linier
• Menyelesaikan system
3. Eliminasi Gauss
persamaan linier
–Jordan
dengan eliminasi
Gauss-Jordan
2 Sub-CPMK 2: Mampu membuat matriks • Mampu membuat Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Sistim Persamaan
dan jenis-jenis matrik serta matrik dan Quiz 2 synchronous via eng.umy.ac.id, Linier
mengoperasikan matriks serta • Mampu menjelaskan MS Teams demonstrasi 4. Matriks dan
menyelesaikan aljabar matriks jenis-jenis matriks (hybrid) operasi Matriks
5. Aljabar
• Mampu menyelesaikan
Matriks,
operasi aljabar matrik
6. Jenis-jenis

matriks
3 Sub-CPMK 3: Mampu menyelesaikan • Mampu membuat Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Sistim Persamaan
matriks elementer dan cara mencari invers invers matrik dan Quiz 3 synchronous via eng.umy.ac.id, Linier
matriks • Mampu menyelesaikan MS Teams demonstrasi 7. Invets Matriks
matriks elementer (hybrid) 8. Matriks
Elementer,
untuk mencari
invers matriks.

4 Sub-CPMK 4: Mampu menjelaskan • Mampu menjelaskan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Determinan
definisi dan fungsi determinan, menghitung definisi dan fungsi dan Quiz 4 synchronous via eng.umy.ac.id, 1. Fungsi
determinan menggunakan operasi baris determinan MS Teams demonstrasi Determinan,
serta menjelaskan sifat-sifat determinan • Mampu menghitung (hybrid) Definisi
nilai determinan 2. Menghitung
• Mampu menjelaskan determinan
Pekan Tugas Metode Pembelajaran Bahan Bobot
Sub-CPMK Perkuliahan & (%)
Referensi
Indikator Metode & Offline dan/ online
Kriteria Synchronous
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
sifat-sifat determinan menggunakan
operasi baris.
3. Sifat-sifat
determinan
5 Sub-CPMK 5: Mampu menghitung • Mampu menghitung Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Determinan
determinan dengan ekspansi kofaktor determinan dengan dan Quiz 5 synchronous via eng.umy.ac.id, 4. Ekspansi
maupun aturan Cramer ekspansi kofaktor MS Teams demonstrasi Kofaktor
• Mampu menghitung (hybrid) 5. Aturan Cramer
determinan dengan
aturan Cramer
6 Sub-CPMK 6: Mampu menjelaskan • Mampu menjelaskan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Vektor pada 2D
definisi vektor pada 2D dan 3D serta definisi vector pada 2D dan Quiz 6 synchronous via eng.umy.ac.id, dan 3D
mengoperasikan aritmetika vektor maupun dan 3D MS Teams demonstrasi 1. Definisi vektor
menghitung hasil kali titik proyeksi. • Mampu menyelesaikan (hybrid) di 2D dan 3D.
operasi aljabar vector 2. Aritmetika
• Mampu menghitung vektor
hasil kali titik proyeksi 3. Hasil kali titik,
proyeksi
7 Sub-CPMK 7: Mampu menghitung hasil • Mampu menghitung Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Vektor pada 2D
kali silang dan menyelesaikan vektor garis hasil kali silang dan Quiz 7 synchronous via eng.umy.ac.id, dan 3D
dan bidang di 2D dan 3D • Mampu menyelesaikan MS Teams demonstrasi 4. Hasil kali
vector garis dan bidang (hybrid) Silang vektor
2D dan ruang 3D 5. Garis dan
bidang di 2D
dan 3D
8 Sub-CPMK 8: Mampu menjelaskan vector • Mampu menjelaskan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Ruang Vektor
ruang-n Euclid, menghitung transformasi vector ruang Euclid dan Quiz 8 synchronous via eng.umy.ac.id, Euclid
linier dari Rn dan Rm serta menjelaskan • Mampu menghitung MS Teams demonstrasi 1. Ruang-n Euclid
sifat sifat transformasi linier. transformasi linier dari (hybrid) 2. Transformasi
Rn dan Rm linier dari Rn
• Mampu menjelaskan dan Rm
sifat-sifat transformasi 3. Sifat sifat
linier Transformasi
Linier
9 Sub-CPMK 9: Mampu menjelaskan ruang • Mampu menjelaskan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Ruang vektor
Pekan Tugas Metode Pembelajaran Bahan Bobot
Sub-CPMK Perkuliahan & (%)
Referensi
Indikator Metode & Offline dan/ online
Kriteria Synchronous
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
vektor umum, sub-ruang dan kebebasan ruang vector umum dan Quiz 9 synchronous via eng.umy.ac.id, Umum
linier • Mampu menjelaskan MS Teams demonstrasi 1. Ruang vektor
sub-ruang (hybrid) umum
• Mampu menjelaskan 2. Subruang
kebebasan linier 3. Kebebasan
Linier
10 Sub-CPMK 10: Mampu menjelaskan basis • Mampu menjelaskan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Ruang vektor
dan dimensi vector, ruang baris, ruang basis dan dimensi dan Quiz 10 synchronous via eng.umy.ac.id, Umum
kolom dan ruang nul serta ranking dan vector MS Teams demonstrasi 4. Basis dan
nulitas. • Mampu menjelaskan (hybrid) Dimensi
definisi ruang baris, 5. Ruang Baris,
ruang kolom dan ruang Ruang Kolom
nul dan Ruang Nul
• Mampu menjelaskan 6. Rank dan
ranking dan nulitas Nulitas
11 Sub-CPMK 11: Mampu menghitung hasil • Mampu menghitung Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Ruang hasil kali
kali dalam dan menghitung sudut serta hasil kali dalam dan Quiz 11 synchronous via eng.umy.ac.id, dalam
keorthogonalan pada ruang hasil kali dalam • Mampu menghitung MS Teams demonstrasi 1. Hasil kali dalam
sudut dan orthogonal (hybrid) 2. Sudut dan
pada ruang hasil kali keorthogonalan
dalam pada ruang hasil
kali dalam
12 Sub-CPMK 12: Mampu menghitung basis • Mampu menghitung Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Ruang hasil kali
orthogonal, proses Gram Schmidt; basis orthogonal dan Quiz 12 synchronous via eng.umy.ac.id, dalam
Dekomposisi QR (optional) serta mampu • Mampu menyelesaikan MS Teams demonstrasi 3. Basis
menghitung matriks orthogonal dengan proses Gram Schmidt (hybrid) Orthogonal,
perubahan basis dan dekomposisi QR proses Gram
Schmidt;
• Mampu menghitung
Dekomposisi
matriks orthogonal
QR (optional)
dalam perubahan basis
4. Matriks
orthogonal;
Perubahan basis
13 Sub-CPMK 13: Mampu menghitung nilai • Mampu menghitung Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Eigenvalue and
eigen dan vektor eigen, mampu nilai eigen dan vector dan Quiz 13 synchronous via eng.umy.ac.id, Eigenvector
Pekan Tugas Metode Pembelajaran Bahan Bobot
Sub-CPMK Perkuliahan & (%)
Referensi
Indikator Metode & Offline dan/ online
Kriteria Synchronous
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)
menyelesaikan proses diagonalisasi secara eigen MS Teams demonstrasi 5. Nilai eigen dan
orthogonal • Mampu menyelesaikan (hybrid) vektor eigen
proses diagonalisasi 6. Diagonalisasi
• Mampu menyelesaikan 7. Diagonalisasi
proses diagonalisasi secara
secara orthogonal orthogona
14 Sub-CPMK 14: Mampu menyelesaikan • Mampu menyelesaikan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Transformasi
proses transformasi linier secara umum, proses transformasi dan Quiz 14 synchronous via eng.umy.ac.id, Linier:
dan proses kernel dan range, linier secara umum MS Teams demonstrasi 1. Transformasi
• Mampu menyelesaikan (hybrid) Linier secara
proses transformasi umum
linier dengan proses 2. Kernel dan
kernel dan range. Range
15 Sub-CPMK 15: Mampu menyelesaikan • Mampu menyelesaikan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Transformasi
proses invers transformasi linier dan proses invers dan Quiz 15 synchronous via eng.umy.ac.id, Linier:
menyelesaikan menggunakan metode transformasi linier MS Teams demonstrasi 3. Invers
matriks transformasi • Mampu menyelesaikan (hybrid) Transformasi
transformasi linier Linier
menggunakan metode 4. Matriks
matriks transformasi Transformasi
16 Sub-CPMK 16: Mampu menjelaskan dan • Mampu menjelaskan Ceramah, diskusi, Offline dan https://myklass- Transformasi
mengidentifikasi bentuk similaritas dan dan mengidentifikasi dan Quiz 16 synchronous via eng.umy.ac.id, Linier:
bentuk isomorfisme bentuk similaritas MS Teams demonstrasi 5. Similaritas
• Mampu menjelaskan (hybrid) 6. Isomorfisme
dan mengidentifikasi
bentuk isomorfisme
RANCANGAN PENUGASAN
Jenis tugas &bobot Bobot nilai Nilai *Bobot
No Pekan CPL CPMK Sub-CPMK Indikator
Tipe Bobot
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11=8*10
Perkuliahan Kelas (offline/online)
1 1 CPL 1 CPMK 1 Sub-CPMK 1 1a Kuis 1 5
2 2 Sub-CPMK 2 1b, 1c, 1e Kuis 2 6
3 3 Sub-CPMK 3 1b, 1c, 1e Kuis 3 6
4 4 CPMK 2 Sub-CPMK 4 1b, 1c, 1e Kuis 4 6
5 5 Sub-CPMK 5 1b, 1c, 1e Kuis 5 6
6 6 CPMK 3 Sub-CPMK 6 1b, 1c, 1e Kuis 6 6
7 7 Sub-CPMK 7 1b, 1c, 1e Kuis 7 6
8 8 CPMK 4 Sub-CPMK 8 1a Kuis 8 5
100
9 9 CPMK 5 Sub-CPMK 9 1b, 1c, 1e Kuis 9 7
10 10 Sub-CPMK 10 1b, 1c, 1e Kuis 10 7
11 11 CPMK 6 Sub-CPMK 11 1b, 1c, 1e Kuis 11 7
12 12 Sub-CPMK 12 1b, 1c, 1e Kuis 12 7
13 13 CPMK 7 Sub-CPMK 13 1b, 1c, 1e Kuis 13 7
14 14 CPMK 8 Sub-CPMK 14 1a, Kuis 14 5
15 15 Sub-CPMK 15 1b, 1c, 1e Kuis 15 7
16 16 Sub-CPMK 16 1b, 1c, 1e Kuis 16 7

Bobot Total 100 100


Nilai Mahasiswa
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 1
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 1: Mampu menjelaskan (C2) konsep aljabar linier dan menyelesaikan (C4) sistem Persamaan Linier
Dua Variabel atau Tiga Variabel serta metode eliminasi Gauss-Jordan.
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1a. Memahami teori dan istilah Teknik
JADWAL
Pekan pertama
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 2
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 2: Mampu membuat (C3) matriks dan mengoperasikan (C3) matriks serta menyelesaikan (C4)
aljabar matriks dan membuat invers matriks
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kedua
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 3
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 3: Mampu menyelesaikan (C4) matriks elementer dan cara mencari (C3) invers matriks serta
menjelaskan (C2) jenis-jenis matriks
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan ketiga
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 4
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 4: Mampu menjelaskan (C2) definisi dan fungsi determinan, menghitung (C4) determinan
menggunakan operasi baris serta menjelaskan (C2) sifat-sifat determinan
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh 13ystem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan keempat
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John Wiley & Sons,
Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 5
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 5: Mampu menghitung (C4) determinan dengan ekspansi kofaktor maupun aturan Cramer
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh 14ystem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kelima
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John Wiley & Sons,
Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 6
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 6: Mampu menjelaskan (C2) definisi vektor pada 2D dan 3D serta mengoperasikan (C4) aritmetika
vektor maupun menghitung (C4) hasil kali titik proyeksi.
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan keenam
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 7
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 7: Mampu menghitung (C4) hasil kali silang dan menyelesaikan (C4) vektor garis dan bidang di 2D
dan 3D
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan ketujuh
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 8
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 8: Mampu menjelaskan (C2) vector ruang-n Euclid, menghitung (C4) transformasi linier dari R n dan
Rm serta menjelaskan (C2) sifat sifat transformasi linier.
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1a. Memahami teori dan istilah Teknik
JADWAL
Pekan kedelapan
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 9
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 9: Mampu menjelaskan (C2) ruang vektor umum, sub-ruang dan kebebasan linier
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kesembilan
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 10
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 10: Mampu menjelaskan (C2) basis dan dimensi vector, ruang baris, ruang kolom dan ruang nul
serta ranking dan nulitas.
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kesepuluh
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 11
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 11: Mampu menghittung (C4) hasil kali dalam dan menghiutng (C4) sudut serta keorthogonalan
pada ruang hasil kali dalam
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kesebelas
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 12
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 12: Mampu menghitung (C4) basis orthogonal, proses Gram Schmidt; Dekomposisi QR (optional)
serta mampu menghitung (C4) matriks orthogonal dengan perubahan basis
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh 21ystem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kedua belas
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John Wiley & Sons,
Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 13
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 13: Mampu menghitung (C4) nilai eigen dan 22ystem eigen, mampu menyelesaikan (C4) proses
diagonalisasi secara orthogonal
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh 22ystem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan ketiga belas
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John Wiley & Sons,
Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 14
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 14: Mampu menyelesaikan (C4) proses transformasi linier secara umum, dan proses kernel dan
range,
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh 23ystem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1a. Memahami teori dan istilah Teknik
JADWAL
Pekan keempat belas
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John Wiley & Sons,
Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 15
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 15: Mampu menyelesaikan (C4) proses invers transformasi linier dan menyelesaikan (C4)
menggunakan metode matriks transformasi
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh 24ystem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan kelima belas
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10 th Edition”, John Wiley & Sons,
Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PROGRAM STUDI TEKNIK MESIN
FAKULTAS TEKNIK
UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA
RANCANGAN TUGAS MAHASISWA
MATAKULIAH Aljabar Linier
KODE MEBS 112 SKS 3 SKS SEMESTER I
NAMA DOSEN Ir. Muh. Budi Nur Rahman, S.T., M.Eng.
TIPE TUGAS Kuis

JUDUL TUGAS
Kuis 16
SUB CAPAIAN PEMBELAJARAN MATAKULIAH (SUB-CPMK)
Sub-CPMK 16: Mampu menjelaskan (C4) dan mengidentifikasi (C4) bentuk similaritas dan bentuk isomorfisme
DESKRIPSI TUGAS
Untuk mengetahui sejauh mana pemahaman materi, mahasiswa diberikan 10 soal pilihan ganda, waktu yang diberikan 10
menit, diselesaikan setelah perkuliahan berakhir secara bersamaan melalui fitur kuis di Myklass
METODE TUGAS
Memilih jawaban yang benar untuk pertanyaan pilihan ganda, nilai 1 diberikan untuk jawaban yang benar, nilai 0 diberikan
untuk jawaban yang salah.
OUTPUT
Jawaban yang benar secara otomatis disimpan dan dihitung oleh sistem Myklass menjadi skor siswa.
INDIKATOR, KRITERIA, BOBOT
1b. Melakukan perhitungan
1c. Menggunakan persamaan matematis
1e. Melakukan analisis
JADWAL
Pekan keenam belas
REFERENSI UTAMA
Anton, H., Rorres, C., 2005, Elementary Linear Algebra, 9th Edition, John Wiley & Sons, Inc.
Kreyszig, E., Kreyszig, H., Norminton, E.J., 2011 , “Advanced Engineering Mathematics 10th Edition”, John Wiley &
Sons, Inc.
Strang, G., 2003, Introduction to Linear Algebra 3rd Edition, Wellesley Cambridge Press.
KETERANGAN LAINNYA
PETA KOMPETENSI

Gambar 1. Peta Kompetensi Mata Kuliah Aljabar Linier


RUB-01: Rubrik Penilaian CPL 1: Science and Engineering Knowledge
CPL 1: Mampu memahami konsep matematika, sains, dan prinsip rekayasa yang diperlukan untuk analisis dan perancangan
sistem engineering terintegrasi serta menggunakan pemodelan dalam membuat penyelesaian

(Tidak Memuaskan) (Cukup) (Memuaskan)


1 2 3
No. (Indikator) Score
(x ≤ 50%) (50% < x ≤ 65%) (x > 65%)
(E, D) (C, BC) (B, AB, A)
a Memahami teori dan istilah Tidak mampu Mampu memahami Secara mandiri dapat
Teknik memahami teori dan teori dan istilah teknik memahami sebagian
istilah teknik dengan pendampingan besar teori dan istilah
dan penjelasan ulang teknik secara benar
b Melakukan perhitungan Tidak mampu Mampu melakukan Mampu melakukan
melakukan perhitungan perhitungan namun perhitungan persoalan
untuk menyelesaiakan masih mengalami teknik dengan benar
masalah keteknikan kesalahan minor dan cepat tanpa
kesalahan
c Menggunakan persamaan Tidak memahami Terdapat gap Dapat menggunakan
matematis aplikasi persamaan pemahaman aplikasi persamaan matematis
matematis dalam persamaan matematis dalam penyelesaian
penyelesaian soal dalam penyelesaian soal keteknikan
keteknikan soal keteknikan dengan kesalahan
minor
d Menggunakan perangkat Tidak dapat Dapat menggunakan Dapat menggunakan
lunak pemodelan menggunakan perangkat lunak untuk perangkat lunak untuk
perangkat lunak untuk pembuatan model pembuatan model
pembuatan model keteknikan dengan keteknikan tanpa
keteknikan pendampingan intensif pendampingan intensif
dari instruktor dari instruktor
e Melakukan analisis Tidak dapat Dapat melakukan Dapat melakukan
menganalisa analisa permasalahan analisa permasalahan
permasalahan engineering, namun engineering, dengan
engineering masih terdapat banyak sedikit kesalahan
kesalahan minor
f Menerapkan prinsip Tidak memahami Dapat menerapkan Dapat menerapkan
rekayasa penerapan prinsip- prinsip rekayasa prinsip rekayasa
prinsip rekayasa keteknikan dibawah keteknikan secara
keteknikan supervisi instruktor mandiri
g Melakukan perancangan Tidak mampu Mampu merancang Mampu merancang
sistem engineering merancang sistem sistem engineering sistem engineering
engineering sederhana sederhana dengan sederhana dengan
kesalahan mayor kesalahan minor
Berdasarkan SK Rektor nomor: 206/SK-UMY/IX/2017, nilai akhir mata kuliah dan praktikum
diperoleh dari hasil konversi skor dengan ketentuan sebagai berikut,

Konversi Nilai
Score Range (N) Score in Letter Weight Predicate

≥ 80 A 4 Istimewa

75 ≤ N ≤ 80 AB 3.5 Sangat Baik

66 ≤ N ≤ 75 B 3 Baik

61 ≤ N ≤ 65 BC 2.5 Cukup Baik

50 ≤ N ≤ 60 C 2 Baik

35 ≤ N ≤ 50 D 1 Kurang

< 35 E 0 Gagal

Anda mungkin juga menyukai