Anda di halaman 1dari 2

Nama : Dona Ayu Lestari

NIM : 2309020027

Rombel : 1A- Kesehatan Masyarakat

Dosen Pengampu : drg. Yunita Dyah Puspita Santik M.Kes.

Materi 1:

PENGANTAR BIOSTATIK

Biostatistik adalah metode statistik ang diterapkan pada ilmu-ilmu terkait kesehatan, seperti
kedokteran dan kesehatan masyarakat, untuk membantu memahami tentang karakteristik populasi,
dan hubungan pegaruh variabel dan populasi.

 Kegunaan statistika yaitu : 1). Dalam kehidupan sehari-hari; 2). Dalam penelitian ilmiah; 3).
Dalam ilmu pengetahuan; 4). Dalam proses belajar mengajar.
 Fungsi Biostatistik yaitu: a). Sebagai bank data; b). Sebgai alat pengendalian kualitas; c). Sebagai
alat analisis; d). Sebagai alat pemecah masalah.
 Peran Statistik yaitu : 1). Bidang ilmu kedokteran; 2). Bidang ilmu perekonomian,industri,dan
bisnis.
 Jenis-jenis Statistika : 1). Statistik Deskriptif; 2). Statistik Inferensial

Secara umum, tujuan biostatistik adalah sebagai dasar dalam menarik kesimpulan yang benar dan
untuk mengambil keputusan yang baik pada bidang kesehatan dan kedokteran.

Materi 3 :

PENGANTAR SOSIOLOGI KESEHATAN

Sosiologi kesehatan merupakan ilmu sosiologi yang membahas permasalahan kesehatan


masyarakat. Kesehatan masyarakat tersebut berkaitan dengan kesehatan penduduk, kesehatan
keluarga, dan kesehatan rumah tangga di masyarakat. Dalam sosiologi Kesehatan pasti terdapat
"interaksi". Sosiologi kesehatan bertujuan untuk mempelajari interaksi antara masyarakat dan
kesehatan, khususnya bagaimana konsepsi dan pemaknaan kesehatan dan penyakit menurut
masyarakat sehingga mempengaruhi gaya hidup, perilaku, dan semua praktik kehidupan dalam
kesehariannya. Sifat-sifat sosiologi kesehatan : 1). Bersifat Empiris; 2). Bersifat Teoritis; 3). Bersifat
Kumulatif; 4). Tidak bersifat menilai.

Manfaat Sosiologi Kesehatan yaitu Mempelajari tentang prilaku masyarakat ketika sakit dan
meminta pertolongan pada cara tenaga medis,Memberikan analisis yang kuat dalam interkasi sosial
antara seorang dokter dengan masyarakat (pasien),Dapat memberikan pandangan dan kajian mengenai
latar belakang ekonomi dengan fasilitas layanan kesehatan yan di dapatkan, Memberikan analisa
sosial dalam hubungannya dengan penyakit. Analisa ini didapatkan dari metode-metode penelitian
sosial, Mengulas tentang beragam fakta sosial secara sosiologis kepada masyarakat yang sedang
mengalami permasalahan kesehatan (sakit), Sosiologi kesehatan pemahaman dan secara penyusunan
umum rencana dapat memberikan mengenai tingkat keberhasilan tenaga media (dokter, bidan,
perawat,tabib).

Anda mungkin juga menyukai