Anda di halaman 1dari 11

KICK OFF

PEMBANGUNAN ZONA
INTEGRITAS
DIREKTORAT JENDERAL PERUMAHAN
TAHUN 2024
ARAHAN PRESIDEN TENTANG
REFORMASI BIROKRASI
1 Birokrasi yang berdampak, dirasakan langsung oleh
masyarakat

2 Reformasi Birokrasi bukan tumpukan kertas

3 Birokrasi lincah dan cepat

Penerapan RB Tematik:

RB Digitalisasi
RB Pengentasan
Administrasi
Kemiskinan Pemerintahan

RB Percepatan
RB Peningkatan
Prioritas Aktual
Investasi
Presiden
ARAHAN MENTERI PUPR

Pembangunan ZI dan SMAP


merupakan pagar pembatas bagi
Insan PUPR untuk melaksanakan tugas
dengan baik. Oleh karena itu, Insan
PUPR harus dapat merenungkan diri dan
tidak meloncat dari pagar pembatas
yang ada sehingga bersih dari
penyuapan maupun tindak korupsi.

Dr. Ir. M. Basuki Hadimuljono, M.Sc


Disampaikan pada Pencanangan Pembangunan
di Direktorat Jenderal Perumahan, 24 Juni 2022
DASAR PELAKSANAAN PEMBANGUNAN ZI
DI KEMENTERIAN PUPR

Permen PANRB No. 90 Tahun 2021 tentang


1 Pembangunan dan Evaluasi Zona Integritas Menuju
WBK dan WBBM di Instansi Pemerintah

SE Menteri PUPR No. 25/SE/M/2022 tentang


2 Petunjuk Pelaksanaan Pembangunan Zona
Integritas di Kementerian PUPR

SE Menteri PANRB No. 04 Tahun 2023 tentang


3 Pengusulan dan Evaluasi Zona Integritas 2023

Instruksi Menteri PUPR No. 4/IN/M/2022


tentang Strategi Pencegahan Risiko
4 Penyimpangan dalam Proses PBJ Kementerian
PUPR Tahun 2022 – 2024
TAHAP PEMBANGUNAN
DAN EVALUASI ZI
1 Tim Penilaian Usulan (TPU)
Tim yang dibentuk oleh Pimpinan Unit
Organisasi untuk menilai Indikator
Penilaian Pengajuan Evaluasi Proses Unit Kerja
Pembangunan
Pendahuluan TPU ke TPI Mandiri TPI
Sepanjang 2 Tim Penilaian Internal (TPI)
Januari - Maret Maks. 31 Maret April - Mei
tahun
Usulan ke Dirjen Tim yang dibentuk oleh pimpinan
15 Maret 2024
instansi pemerintah yang mempunyai
tugas melakukan penilaian Indikator
Proses dan Hasil Unit Kerja usulan
Penghargaan Unit Pengajuan ke Unor.
Evaluasi TPN TPN
Kerja WBK/WBBM
Maks. 31 Desember Juni – Oktober Maks. 31 Mei 3 Tim Penilaian Nasional (TPN)
Tim yang dibentuk untuk melakukan
evaluasi terhadap unit kerja yang
Pendampingan
diusulkan menjadi WBK/WBBM.
TPU dan TPI
TPN terdiri dari unsur KemenPAN-RB,
KPK, dan Ombudsman RI.
Juni – Oktober
KRITERIA PENGAJUAN
USULAN ZI MENUJU WBK/WBBM
WBK WBBM
• Opini BPK “Wajar Tanpa Pengecualian”

SYARAT • Predikat SAKIP Minimal “B” Minimal “BB”


TINGKAT
KEMENTERIAN • Indeks RB Minimal “B” Minimal “BB”

• Maturitas SPIP Minimal Level “3”

▪ Merupakan core layanan utama


• Karakteristik ▪ Berdampak signifikan terhadap persepsi masyarakat tentang
kualitas birokrasi Kementerian

▪ Tidak terdapat pengaduan/pengaduan yang terbukti


SYARAT TINGKAT • Kepatuhan ▪ Penyelesaian TLHP dari APIP/BPK 100%
UNIT KERJA ▪ LHKAN 100%

• Periode Pembangunan Membangun ZI Menuju WBK Membangun ZI Menuju WBBM


minimal 1 Tahun minimal 1 Tahun

• Predikat SAKIP Internal Minimal “B” Minimal “BB”


RUANG LINGKUP
PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS Bagaimana stakeholder
merasakan dampak/hasil dari
perubahan yang
Aspek tata telah dilakukan pada area
kelola (governance) internal unit kerja pengungkit

Pencanangan

Pembinaan dan Penilaian


oleh TPU *
* Penilaian Kelengkapan
Dokumen pada LKE
(Komponen Pengungkit)
Penilaian Internal oleh TPI *

Penilaian oleh TPN ** ** Penilaian atas LKE dan


Komponen Hasil
TIMELINE PENILAIAN PEMBANGUNAN ZI

Unggah Bukti Dukung Pendampingan


Penilaian Mandiri oleh Penilaian Pendahuluan
pada laman iemon rb Pembangunan ZI untuk
Balai oleh TPU
oleh balai Balai Potensial

1 Januari-9 Februari 19 Februari - 1 Maret


12-13 Februari 2024 15-16 Februari 2024
2024 2024

Usulan Balai yang


Usulan Dirjen memenuhi ambang Penilaian Akhir oleh TPU
PROSES DI TPI
Perumahan ke TPI batas ke Dirjen
Perumahan oleh TPU

Maks 31 Maret 2024 15 Maret 2024 4-8 Maret 2024


ANGGARAN ZI BALAI
Kegiatan/Output

1. TV Led untuk tayangan informasi balai


2. PC untuk admin layanan
3. Meja, kursi
4. Cetak brosur, banner, dll
5. Kursi ruang tunggu dan tamu
6. Papan informasi
7. Mesin survei kepuasan pelanggan

1. Dapat digabung dengan sosialisas MR,


SMAP, dan lain-lain
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai