Anda di halaman 1dari 10

UNIVERSITAS RIAU

FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN


Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

LEMBARAN KERJA MAHASISWA

Distribusi Peluang Gabungan dan Marginal

Tujuan: Mahasiswa dapat menentukan distribusi peluang gabungan serta distribusi


marginal dari peubah acak diskret dan kontinu

Ilustrasi
Suatu perusahaan properti memiliki banyak
gedung/bangunan yang ditawarkan dengan kategori yang
berbeda. Misalkan diperhatikan komponen-komponen yang
dimiliki suatu bangunan, seperti:

 Banyak lantai  Kekuatan bangunan


 Banyak lift  Luas bangunan
 Banyak ruangan  Luas taman
 Banyak jendela  Tinggi bangunan
 
Peubah Acak Diskret Peubah Acak Kontinu

Misalkan peubah acak X1 menyatakan banyak lantai gedung, peubah acak X2 menyatakan
banyak lift, peubah acak X3 menyatakan banyak ruangan. f(x1, x2, x3) = P(X1=x1, X2=x2, X3=x3)
menyatakan distribusi peluang gabungan dari ketiga peubah acak atau fungsi massa peluang
gabungan dari X1, X2, dan X3.
Contoh: f(10, 5, 50) menyatakan peluang bahwa pada gedung terdapat 10 lantai, 5 lift dan 50
ruangan.

Misalkan peubah acak U menyatakan kekuatan bangunan, dan peubah acak V menyatakan
tinggi bangunan. Distribusi peluang dari kejadian serentak kedua peubah acak tersebut
dinyatakan oleh f(u,v),yang disebut sebagai fungsi padat gabungan U dan V. f(u < a, v < b)

1
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

bermakna distribusi peluang dari kekuatan bangunan bernilai kecil dari a satuan kekuatan dan
tinggi bangunan bernilai kecil dari b satuan tinggi.

Kegiatan 1 (Distribusi Peluang Gabungan)

Masalah 1:
Dalam suatu kotak terdapat 3 permen rasa jeruk, 2 permen rasa apel, dan 3 permen rasa pisang.
Ani mengambil 4 permen secara acak sekaligus. Jika X adalah banyaknya permen rasa jeruk dan
Y adalah banyaknya permen rasa apel yang terambil, tentukanlah:
a. Fungsi peluang gabungan f(x,y)
b. P[(X,Y)A] dimana A adalah daerah {(x,y)|x + y  2}

Penyelesaian:
X = banyaknya permen rasa jeruk yang terambil = {0, 1, 2, 3}
Y = banyaknya permen rasa jeruk yang terambil = {0, 1, 2}
Ada 10 kemungkinan terambilnya 4 permen rasa jeruk dan apel sekaligus, yaitu:

1. Peluang terambil tidak ada permen rasa jeruk dan 1 permen rasa apel  f(0,1)

2. Peluang terambil tidak ada permen rasa jeruk dan 2 permen rasa apel  ….

3. Peluang terambil 1 permen rasa jeruk dan tidak ada permen rasa apel  ….

4. …………………………………………………………………………………………………

5. …………………………………………………………………………………………………

6. …………………………………………………………………………………………………

7. …………………………………………………………………………………………………

8. …………………………………………………………………………………………………

9. …………………………………………………………………………………………………

10. …………………………………………………………………………………………………

2
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

Pasangan nilai (x,y) yang mungkin adalah:


(0,1), ………………………………………………………………………………………….

Untuk menentukan nilai peluang dari masing-masing kemungkinan yang terjadi, terlebih dahulu
dighitung banyak cara yang mungkin dari pengambilan 4 permen. Karena pengambilan permen
dari kotak tidak memperhatikan urutan, maka kombinasi 4 dari 8 adalah:

Selanjutnya, ayo hitung nilai peluang untuk masing-masing kejadian:


1. Kejadian terambilnya tidak ada permen rasa jeruk dan 1 permen rasa apel.
Banyaknya cara yang mungkin dari terambilnya tidak ada permen rasa jeruk dan 1
permen rasa apel adalah:
3! 2! 3!
𝐶03 ∙ 𝐶12 ∙ 𝐶33 = ∙ ∙
0! (3 − 0)! 1! (2 − 1)! 3! (3 − 3)!
3! 2! 3!
= ∙ ∙ =1×2×1=2
0! 3! 1! 1! 3! 0!
2
Sehingga 𝑓(0,1) =
70

2. Kejadian terambilnya tidak ada permen rasa jeruk dan 2 permen rasa apel.
Banyaknya cara yang mungkin dari terambilnya tidak ada permen rasa jeruk dan 2
permen rasa apel adalah:

3! 2! 3!
𝐶03 ∙ 𝐶12 ∙ 𝐶33 = ∙ ∙
0! (3 − 0)! 1! (2 − 1)! 3! (3 − 3)!
3! 2! 3!
= ∙ ∙ =1×2×1=2
0! 3! 1! 1! 3! 0!
3. Kejadian terambilnya 1 permen rasa jeruk dan tidak ada permen rasa apel.

3
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

Banyaknya cara yang mungkin dari terambilnya 1 permen rasa jeruk dan tidak ada
permen rasa apel adalah:

4.

5.

6.

7.

8.

9.

4
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

10.

Untuk menjawab
pertanyaan a dan b, Defenisi
gunakan defenisi Fungsi f(x,y) adalah distribusi peluang gabungan atau fungsi
berikut:
massa peluang gabungan peubah acak diskret X dan Y bila
1. f(x,y) ≥ 0, untuk semua (x,y)
2.  f ( x, y) 1
x y

3. P(X = x, Y = y) = f(x,y)
Untuk tiap daerah A di bidang xy, P[(X,Y)  A]   f ( x, y)
A

a. Fungsi peluang gabungan f(x,y) adalah disajikan pada tabel berikut.


x Jumlah
f(x,y)
0 1 2 3 baris
0

y 1

Jumlah kolom 1

b. P[(X,Y) A] = P(X+Y≤ 2)

= P(X=0,Y=0) + P(X=0,Y=1) + P(X=0,Y=2) + P(X=1,Y=0) + P(X=1,Y=1)

+ P(X=2,Y=0)

5
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

= f(0,0) + f(0,1) + f(0,2)+ f(1,0) + f(1,1) + f(2,0)

Kegiatan 2 (Fungsi Padat Gabungan)

Masalah 2.
Suatu restoran cepat saji menyediakan fasilitas pemesanan untuk dibawa pulang melalui drive in
dan walk in. Pada suatu hari yang dipilih secara acak, diperhatikan waktu yang dibutuhkan
untuk menyiapkan pemesanan (dalam satuan waktu pelayanan) masing-masing untuk drive in
dan walk in, yang berturut-turut dinotasikan sebagai peubah acak V dan W. Misalkan fungsi
kepadatan peluang gabungan dari kedua peubah acak tersebut adalah:
2
(𝑣 + 2𝑤), 0 ≤ 𝑣 ≤ 1, 0 ≤ 𝑤 ≤ 1
𝑓(𝑣, 𝑤) = {3
0, 𝑣, 𝑤 lainnya
a. Selidiki apakah f(v,w) adalah fungsi padat peluang.
b. Hitung peluang bahwa pada suatu hari ditemukan waktu pelayanan pada fasilitas drive in dan
walk in masing-masing kurang dari setengah.

Penyelesaian:
Untuk menyelasaikan masalah 2, cermati dan pahami defenisi berikut.

Defenisi.
Fungsi f(x,y) adalah fungsi padat gabungan peubah acak kontinu X dan Y jika
1. f(x,y) ≥ 0, untuk semua (x,y)
 
2.   f ( x, y)dxdy 1
  

3. P[(X,Y)  A]   f ( x, y)dxdy
A
untuk setiap daerah A di bidang xy.

6
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

∞ ∞ 1 12
a. ∫−∞ ∫−∞ 𝑓(𝑣, 𝑤)𝑑𝑣𝑑𝑤 = ∫0 ∫0 (𝑣 + 2𝑤)𝑑𝑣𝑑𝑤
3

1 1
1 1 2
b. 𝑃 (𝑉 < , 𝑊 < ) = ∫02 ∫02 (𝑣 + 2𝑤)𝑑𝑣𝑑𝑤
2 2 3

7
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

Kegiatan 3 (Distribusi Marginal)


Jika f(x,y) diketahui maka kita dapat mencari distribusi peluang peubah acak X saja atau peluang
peubah acak Y.

Defenisi:
Distribusi marginal (pias) dari X sendiri dan Y sendiri didefenisikan sebagai

𝑔(𝑥) = ∑ 𝑓(𝑥, 𝑦)dan ℎ(𝑦) = ∑ 𝑓(𝑥, 𝑦)


𝑦 𝑥

untuk hal diskret, dan


∞ ∞

𝑔(𝑥) = ∫ 𝑓(𝑥, 𝑦)𝑑𝑦 dan ℎ(𝑦) = ∫ 𝑓(𝑥, 𝑦)𝑑𝑥


−∞ −∞

untuk hal kontinu

Masalah 3:
a. Dari Masalah 1, tunjukkan bahwa total jumlah kolom dan baris dari distribusi peluang f(x,y)
masing-masing adalah distribusi peluang marginal dari X dan Y.
b. Tentukan peluang bahwa fasilitas drive in membutuhkan waktu kurang dari satu setengah
satuan waktu pelayanan.

Penyelesaian:
a. Misalkan fungsi peluang marginal peubah acak X adalah g(x)
g(x) =  f ( x, y )
y

g(0) =  f (0, y) = f(0,0)+ f(0,1) + f(0,2) = .............................................................


y

g(1) =  f (1, y) = ..............................................................................................


y

8
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

g(2) =  f (2, y) = ..............................................................................................


y

g(3) =  f (3, y) = ..............................................................................................


y

Jadi, distribusi peluang marginal peubah acak X adalah:


x 0 1 2 3

g(x)

Nah, sekarang silahkan lanjutkan untuk menentukan distribusi marginal untuk peubah acak
Y.

9
UNIVERSITAS RIAU
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
Jurusan : Pendidikan MIPA
Program Studi : Pendidikan Matematika

b. Untuk menentukan peluang fasilitas drive in membutuhkan waktu kurang dari satu setengah
satuan waktu pelayanan, maka harus terlebih dahulu dicari fungsi peluang marginal peubah
acak V.
Misalkan fungsi peluang marginal peubah acak V adalah h(v).

ℎ(𝑣) = ∫ 𝑓(𝑣, 𝑤)𝑑𝑤


−∞

Dengan menggunakan h(v) sebagai fungsi marginal dari peubah acak V maka dapat
ditentukan P(V< 1,5).
1,5

𝑃(𝑉 < 1,5) = ∫ ℎ(𝑣)𝑑𝑣


−∞

10

Anda mungkin juga menyukai