Anda di halaman 1dari 2

Penyebab dari

PENYULUHAN KESEHATAN
STEMI (ST-Elevasi Infark Miokard)
IMA (INFARK MIOKARD AKUT)
DENGAN STEMI (ST-ELEVANSI 1. Aterosklerosis
INFAK MIOKARD) SERTA
2. Trombus
KOMPLIKASINYA
DI IGD RSUD “A” Apa itu IMA (Infark Miokard Akut) ???? 3. Emosi
KOTA “S”
Infark Miokardium Akut (IMA) didefinisikan 4. Peningkatan kebutuhan oksigen
sebagian nekrosis miokardium pada jantung miokardium
yang disebabkan oleh tidak adekuatnya
pasokan darah akibat sumbatan akut pada
arteri kooner.

Apa itu STEMI

(ST-Elevansi Infark Mioard) ???

Merupakan suatu oklusi total dan arteri Faktor resiko biologis yang dapat dirubah :
koroner yang menyebaban area infark yang 1. Usia lebih dari 40 tahun
Oleh :
lebih luas meliputi seluruh ketebalan 2. Jenis kelamin pria lebih tinggi terkena
Indri Oktavia
(201803031) miokardium, yang ditandai dengan adanya 3. Wanita meningkat setelah menopause
elevasi segmen ST pada EKG. 4. Hereditas
Faktor resiko yang dapat dirubah :
1. Merokok
PRODI D3 KEPERAWATAN 2. Hipertensi
STIKES KARYA HUSADA
KEDIRI 3. Obesitas
2019/2020 4. Diabetes Melitus
Tanda dan Gejala STEMI Komplikasi STEMI Cara Pencegahan Penyakit STEMI
1. Nyeri hebat pada dada kiri menyebar ke 1. Hindari stress mental
bahu kiri, leher kiri dan lengan atas kiri 2. Hindari alkohol, obat – obatan golongan
2. Sifat nyeri amfetamin, kokain dan sejenisnya
a) Rasa sakit 3. Atur pola makan
b) Seperti ditekan 4. Hindari makanan yang mengandung
c) Rasa terbakar banyak lemak dan garam
d) Rasa tertindih benda berat 5. Hindari kebiasaan merokok
e) Seperti ditusuk 1. Perluasan infark dan iskemia paska 6. Kurangi berat badan jika overweight atau
f) Rasa diperas dan dipelintir infark obesitas
3. Gejala yang menyertai 2. Aritmia 7. Olahraga yang teratur sesuai toleransi
a) Keringat dingin 3. Disfungsi otot jantung
b) Mual 4. Infark ventrikel kanan Tindakan yang harus dilakukan bila
c) Muntah 5. Ruptur miokard anggota keluarga menunjukkan
d) Sulit bernapas 6. Anerisma ventrikel kiri
e) Cemas dan lemas gejala STEMI
7. Perikarditis
1. Pengenalan gejala oleh pasien dan
segera mencari pertolongan medis
2. Segera memanggil tim medis
emergenci yang dapat melakukan
tindakan resusitasi
3. Transportasi ke rumah sakit yang
mempunyai fasilitas ICCU / ICU

Anda mungkin juga menyukai