Anda di halaman 1dari 1

2

``````````````````````````````````

HKI Daerah VII


Pulau Jawa
Pulau Bali
Pulau Kalimantan
0852-6179-6087 S E N I N, 18 MARET 2024
MARTURIA HKI DAERAH VII
“Dengan tidak memandang lagi zaman kebodohan, maka sekarang Allah
memberitakan kepada manusia, bahwa di mana-mana semua mereka harus
bertobat” (Kisah Para Rasul 17: 30)

ZAMAN KEBODOHAN
Paulus dalam pelayanan pemberitaan Injil telah tiba di Atena. Ia berdiri di
atas Aeropagus dan berkata kepada orang-orang Atena “Dalam segala hal kamu
sangat beribadah kepada dewa-dewa” (Kis. 17: 22). Menurut Paulus, apa yang
orang Atena lakukan adalah sebuah kebodohan. Dan mereka berada di zaman
kebodohan. Mereka beribadah kepada pribadi yang tidak mereka kenal. Terlebih
ketika Paulus membaca sebuah tulisan di sebuah mezbah: “Kepada Allah yang
MOTIVASI: tidak dikenal” (Kis. 17: 23). Orang Atena yang terkenal dengan ilmu
Roh Kudus mengajarkan kita untuk percaya pengetahuannya, terperangkap dengan penyembahan kepada dewa yang tidak
bahwa Yesus yang bangkit mengubah masa mereka kenal. Ilmu yang mereka miliki tidak dapat menjelaskan kepada mereka
depan kita. siapa Allah yang mereka sembah.
Paulus menjelaskan kepada mereka bahwa saatnya mereka harus bertobat.
DOA: Allah tidak mengingat-ingat kehidupan mereka pada zaman kebodohan mereka.
Tuhan Yesus, ajar kami mengenal Engkau Zaman kebodohan menurut Paulus adalah ketika mereka tidak dapat
lebih sungguh, dan hidup dalam kebenaran- menemukan Allah, sehingga mereka beribadah kepada dewa-dewa yang tidak
Mu. Amin.
mereka kenal. Mereka berada dalam kebodohan sekalipun para pujangga mereka
telah menyampaikan bahwa mereka adalah keturunan Allah. Paulus menjelaskan
kepada penduduk Atena tentang siapa Allah. Dia-lah yang memberikan kita
REDAKSI hidup. “Di dalam Dia kita hidup, kita bergerak, kita ada, seperti yang
telah juga dikatakan oleh pujangga-pujanggamu: Sebab kita ini dari
Penanggung Jawab keturunan Allah juga” (Kis. 17: 28).
Pimpinan HKI Daerah VII Allah memberikan kesempatan bagi setiap orang untuk bertobat;
meninggalkan kehidupan masa lalu yang penuh dengan kejahatan dan bahkan
Editor kebodohan. Allah telah mengutus Anak-Nya yang tunggal ke dunia mati dan
Kabid Marturia bangkit untuk memberikan kehidupan yang baru bagi setiap orang yang percaya
Penulis kepada-Nya. Paulus memberitakan kabar baik tentang Yesus yang bangkit.
Pendeta HKI Daerah VII Tetapi penduduk Atena tidak dapat menerima penjelasan Paulus tentang
kebangkitan orang mati. Mereka berkata kepada Paulus: “Lain kali saja kami
Untuk mendukung Program mendengarkan engkau berbicara tentang hal itu” (Kis. 17: 32b).
Pelayanan HKI Daerah VII, dana Banyak orang tidak berkenan dan tidak mau lagi mendengar kisah tentang
dapat dikirimkan melalui: kebangkitan Yesus. Kebangkitan Yesus hanyalah sejarah masa lalu. Bayak orang
ingin mendengar khotbah tentang kehidupan yang praktis, yang menyenangkan
saja dan seolah-olah menutup telinga terhadap karya besar yang telah dilakukan
Allah bagi dunia ketika Ia mengorbankan Anak-Nya Yesus Kristus untuk mati
dan bangkit demi kehidupan yang baru sebagai umat Allah yang sejati. Mari,
REKENING BANK BRI A.N:
Saatnya meninggalkan zaman kebodohan dan berbalik kepada Sang Hidup.
HURIA KRISTEN INDONESIA
ACCOUNT NO. 0510.01.000099.30.9
Pdt. Anam Prayer Manurung, M.Th
(Pendeta HKI di POUK Dian Kasih Cimanggis)

EDISI MARET 2024

Anda mungkin juga menyukai