Anda di halaman 1dari 2

PENILAIAN KINERJA KARYAWAN

Nama Karyawan : ……………………… Status Kepegawaian : ……………………..


Jabatan / Unit Kerja : ..………………… Periode Penilaian : …...…………………..

RATA - NILAI
NO INDIKATOR PENILAIAN NILAI ¹) CATATAN
RATA²) AKHIR³)
A. KARAKTER PERSONAL (BOBOT 25%)
Penampilan dan kepribadian
1 Penampilan secara umum,kebersihan,kerapian dan kelengkapan
atribut yang diwajibkan perusahaan (seragam,sepatu,rambut,kuku,
pin & name tag, dll
2 Sopan santun,empati dan ramah terhadap siapapun
Komunikasi
3 Etika berkomunikasi dengan orang lain,baik secara lisan maupun telepon
0.00 0.00
Mampu menerima dan menyampaikan pesan dengan
4
baik
Disiplin Kerja
Taat terhadap peraturan dan tata tertib yang berlaku di
5
perusahaan
6 Disiplin kehadiran dan pulang serta ijin/cuti
B. KINERJA ( Bobot 50 % )
Pengetahuan Umum
1 Pemahaman atas Visi,Misi,dan motto perusahaan
2 Pemahaman terhadap struktur organisasi perusahaan
3 Pemahaman terhadap unit kerja,uraian tugas serta bekerja
sesuai dengan program /standar prosedur operasional
Kerja Tim
Menunjukkan sikap kooperatif bila atasan atau teman sekerja
4
meminta bantuan
Bersedia bekerja di luar jam dinas dan membantu pekerjaan
5
teman
Kemampuan kerja
6 Kemampuan melakukan pekerjaan yang terkait di bidangnya
7 Kemampuan penggunaan dan pemeliharaan peralatan kerja
8 Ketelitian dalam membuat laporan secara lisan dan tertulis
9 Ketepatan waktu penyelesaian pekerjaan
10 Kepedulian dalam menjaga kebersihan dan kerapian area kerja
11 Aktif dalam diskusi mengenai hal-hal terkait dengan pekerjaan
12 Inisiatif dalam menghadapi pekerjaan dan permasalahan
Jumlah komplain rata-rata per bulan yang diterima dari pasien/
0.00 0.00
13 pengunjung, dokter, teman sekerja:
(1)Lebih dari 4 kali, (2) 3-4 kali, (3) 1-2 kali ,(4) tidak pernah
14 Pemenuhan standar kualitas hasil pekerjaan
15 Penguasaan diri saat bekerja di bawah tekanan
Motivasi
Antusiasme dalam bekerja dan usaha untuk mencari informasi
16
terkait dengan pelaksanaan tugasnya
17 Kemauan dalam menerima tanggungjawab
Kepemimpinan
Mampu memberikan peranan/masukan yang diberikan kepada
18
perusahaan demi membangun kemajuan perusahaan
Mampu melakukan koordinasi, perencanaan, pengawasan
19
dan evaluasi.
Mampu memberikan motivasi ,keteladanan,mendidik, dan
20
memberikan bimbingan serta meredam masalah bawahan
21 Kemampuan pendelegasian tugas ke bawahan
22 Mampu memberikan solusi terhadap masalah
23 Mampu bersikap tegas dan objektif dalam mengambil keputusan
C. KOMITMEN (BOBOT 25%)
Berperan mempromosikan dan membawa pasien ke rumah sakit
1
serta tidak menjelekkan perusahaan
Selalu taat dan mendukung kebijakan perusahaan maupun
2 0.00 0.00
atasan
3 Tingkat partisipasi karyawan dalam kegiatan yang
diselenggarakan perusahaan
TOTAL NILAI AKHIR 0.00
HASIL PENILAIAN (A,B,C,D,E) E

KETERANGAN :
1) NILAI : 1 = SANGAT KURANG, 2 = KURANG, 3 = BAIK, 4 = SANGAT BAIK
2) NILAI RATA-RATA = JUMLAH NILAI DALAM SATU KELOMPOK INDIKATOR
JUMLAH PERTANYAAN DALAM SATU KELOMPOK INDIKATOR
3) NILAI AKHIR = NILAI RATA-RATA / NILAI MAKSIMAL (4) X BOBOT INDIKATOR * 100
4)KHUSUS PENILAIAN KEPADA SETINGKAT KEPALA TIM KE
5)TOTAL NILAI AKHIR = JUMLAH KESELURUHAN NILAI AKHIR
6) BERIKAN KOMENTAR DI MASING-MASING CATATAN
Keterangan Nilai : 85 - 100 = A (Sangat Memuaskan) ; 70 - 84 = B (Memuaskan) ; 55 - 69 = C (Tidak Memuaskan)
40 - 54 = D (Sangat Tidak Memuaskan) ; < 40 = E (Tidak Dapat Diterima)

Tanggapan dari Pegawai yang dinilai

Tanggal :
Komentar Kepala Unit atas tanggapan

Tanggal :
Komentar Kepala Divisi atas komentar Kepala Unit

Tanggal :

Singaraja, ……….. Mengetahui,


Penilai,

Atasan Langsung 2 Tk Atasan Langsung 3 Tk atasan Langsung

Nama : ……………………. Nama : …………


Jabatan Nama : ………………… Jabatan:……………..
Jabatan:..........................

Anda mungkin juga menyukai