Anda di halaman 1dari 10

ANALISIS STRATEGI

PEMASARAN USAHA “JUS


BUAH”
KELOMPOK 3

DIAN MORICA 2115010063


RAHMA WALINDA 2115010039
NURLAILI 2115010006
IZKIANI 2115010027
Latar Belakang

Cuaca indonesia yang panasdan terik, cocok sekali dijadikan alasan


untuk membuka usaha Minuman Jus Buah. Apalagi sekarang orang tidak
hanya mencari minuman segar, tapi juga minuman yang menyehatkan.

Dan buah dengan banyak serat dan vitamin, menjadikan pilihan yang
sangat baik,buat orang yang malas belanja buah,malas mengupas,dan lebih
suka praktis akan memilih Minuman Jus Buah. Minuman Jus Buah juga di
anak-anak dan orang dewasa
Tujuan

Tujuan membuka usaha Minuman Jus Buah


Mencari Keuntungan atau Laba
Menarik minat konsumen untuk lebih sehat minum Jus Buah daripada
minuman sofdrink atau minuman es lainnya
Mencapai target penjualan
Segmentasi Produk

Target pasar adalah semua kalangan dari anak-anak sampai orang tua.
Seperti antara lain:
Anak sekolah
Pekerja kantor
Pekerja rumah
Orang tua
Keunggulan Produk

Keunggulan dari Minuman Jus Buah ini adalah :


Mempunyai banyak pilihan buah
Mempunyai banyak pilihan rasa tambahan (contoh: aneka rasa buah,
jus yoghurt, jus smoothie, dll)
Bahan produk yang segar,sehat dan hiegienis
Memakai gula asli, tanpa pemanis buatan, tanpa bahan pengawet
Analisa SWOT

Untuk setiap kegiatan atau usaha yang akan dibuat, maka hal yang
pertama dilakukan adalah mengukur kemampuan terhadap
lingkungan/pesaing, yaitu analisa SWOT.

Strenght (kekuatan)
Kekuatan dari produk ini adalah:
Menjual produk untuk semua kalangan masyarakat
Bahan segar, sehat, dan hiegienis (terjamin)
Weakness (kelemahan)
Kelemahan dari produk ini adalah:
Tidak tahan lama
Mudah ditiru

Opportunity (peluang)
Tempat strategis, mudah dijangkau
Fasilitas nyaman, memadai

Threat (Ancaman)
Banyaknya pesaing dengan harga yang lebih murah
Tips & Strategi

Inovasi dalam rasa


Lokasi strategis
Bahan baku berkualitas
Buah-buahan lengkap
Mesin blender berkualitass
Jaga kebersihan
Gelas dan tutup bermerk logo khusus nama usaha
Kesimpulan

Dari Analisi Strategi Pemasaran Usaha Jus Buah diatas dapat disimpulkan:
Pelaksanaan usaha minuman jus buah sangat dipengaruhi oleh Analisa
SWOT. Karena dengan menganalisa hal tersebut, pelaku usaha dapat
melaksanakan usahanya dengan baik.
Kegiatan usaha minuman jus buah, dapat berhasil bila selalu menjaga
produksi, agar tetap hiegienis dan segar rasanya. Karena dengan hal
tersebut, kita akan mendapat kepercayaan konsumen dan akan
mendapat pelanggan sebanyak-banyaknya.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai