Anda di halaman 1dari 15

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM

DAN PERUMAHAN RAKYAT


DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA

PENILIKAN
BANGUNAN GEDUNG
DAN PENERBITAN
SLF

Benteng Pendem, Kota Ngawi


PENYELENGGARAAN BANGUNAN GEDUNG
PELAKU PENYELENGGARA BANGUNAN GEDUNG
Tim Profesi Ahli (TPA) Pengkaji Teknis Penilik
Keanggotaan Ahli dari keprofesian, pakar atau perguruan Individu/tim yang memiliki serifikat keahlian ASN tata bangunan atau pegawai honorer
tinggi yang ditetapkan oleh Pemda dari basis pengkajian teknis yang ditetapkan Pemda
data TPA.
Peran Memberikan pertimbangan teknisdalam Melakukan pemeriksaan kelaikan fungsi BG Melakukan pemeriksaan BG secara
Penyelenggaraan BG dan melakukan pemeriksaan berkala BG administratif dan melakukan inspeksi saat
masa konstruksi untuk memastikan kesesuaian
dengan PBG yang diterbitkan.
Tujuan Memastikan dokumen rencana teknis Memastikan keandalan seluruh/sebagian BG Memastikan bangunan terbangun sesuai
sesuai standar teknis dan memverifikasi catatan riwayat kegiatan dengan dokumen PBG yang diajukan
operasi, pemeliharaan dan perawatan BG
Waktu Fase konsultasi pada masa penyelenggaraan Proses SLF Fase inspeksi pada masa konstruksi,
Penugasan PBG selain rumah pemanfaatan dan pembongkaran BG

Lingkup • Pemeriksaan dokumen rencana teknis • Pemeriksaan boranng-boring kelaikan • Melakukan pengawasan konstruksi sesuai
Penugasan bangunan selain rumah tinggal fungsi BG PBG
• Pemeriksaan dokumen RTB bangunan • Melakukan pengawasan pemanfaatan
selain rumah tinggal • Melakukan pengawasan pembongkaran
• Memberi pertimbangan teknis kepada
Pemda dalam urusan Penyelenggaraan
BG
Tatacara • TPA memeriksa kelengkapan dokumen • Pengkaji teknis melakukan pemeriksaan • Dinas teknis menugaskan Penilik untuk
rencana teknis bangunan selain rumah kelaikan fungsi BG melakukan inspeksi dan menyampaikan
tinggal • Melakukan pemeriksaan kesesuaian antara informasi jadwal inspeksi kepada pemohon
• TPA akan memberikan masukan dan as-built-drawing, PBG dan kondisi BG melalui SIMBG
pertimbangan teknis sesuai standar teknis • Menyusun laporan hasil pemeriksaan dan • Penilik akan membandingkan dokumen PBG
yang berlaku rekomendasi kelaikan fungsi BG yang diajukan dengan kondisi lapangan
• Apabila sudah dinilai memenuhi standar, • Apabila ada yang tidak sesuai, Penilik akan
TPA mengeluarkan rekomendasi untuk melaporkan kepada dinas setempat untuk
penerbitan PBG berupa Surat Pernyataan ditindaklanjuti.
Pemenuhan Standar Teknis. • Hasil inspeksi diunggah dalam bentuk Berita
Acara melalui SIMBG
TIM PENILAI TEKNIS
Sumber: Pasal 235, PP No. 16 Tahun 2021.
PENILIK BANGUNAN GEDUNG
Sumber: Pasal 236, PP No. 16 Tahun 2021.
PROSES INSPEKSI
PENYELENGGARAAN BANGUNAN GEDUNG
TATA CARA KERJA PENILIK

Ruang Tunggu VVIP


Bandara Ngurah Rai, Bali
3 4 5
1.
1 Setelah PBG terbit, pemohon dapat memulai proses
7 pembangunan bangunan yang dirancang
2. Pemohon harus menyampaikan jadwal dan informasi pelaksanaan
2
konstruksi kepada Dinas Teknis melalui SIMBG.
2
3. Jika pemohon belum menyampaikan, Dinas Teknis dapat
3
1
memintakan klarifikasi paling banyak 2 kali dalam kurun waktu 6
6 bulan
➢apabila pemohon menyampaikan klarifikasi dalam kurun waktu
Penilik akan melakukan inspeksi pada tersebut, konstruksi dapat dilanjutkan
tahapan
•Pekerjaan struktur bawah
➢apabila pemohon tidak menyampaikan klarifikasi dalam kurun
•Pekerjaan Basemen (jika bangunan
waktu tersebut, PBG bangunan tersebut dicabut dan pemohon
tersebut ada basemennya) harus mendaftar ulang PBG
•Pekerjaan struktur atas (termasuk 4. Dinas Teknis akan menugaskan Penilik untuk melakukan inspeksi
4
arsitektur dan utilitas atau MEP nya) sebagai kontrol dalam pelaksanaan konstruksi agar sesuai dengan
•Testing dan commissioning
dokumen yang diajukan dan peraturan yang berlaku. Inspeksi
dilakukan dengan cara membandingkan dokumen PBG yang
diterima dengan hasil pengawasan dari Pengawas atau MK, atau
dengan pemeriksaan visual non destruktif
5.
5 Penilik melakukan inspeksi dengan membandingkan antara dokumen
PBG yang diajukan dengan laporan dari pengawas atau MK serta
3 4 5 pengamatan visual
➢Apabila sesuai, proses konstruksi dapat dilanjutkan
7
➢Apabila terdapat perbedaan yang terkait dengan tata bangunan, PBG
dibekukan dan konstruksi bangunan harus disesuaikan.
➢Apabila terdapat perbedaan yang terkait dengan kondisi lapangan,
2
PBG dibekukan dan pemohon harus memberikan justifikasi teknis
1 melalui SIMBG
➢Apabila setelah inspeksi dan ditemukan perbedaan, konstruksi masih
6 tidak disesuaikan atau pemohon tidak menyampaikan justifikasi teknis
dalam kurun waktu 6 bulan, PBG dicabut
66. Tahapan terakhir dari inspeksi bangunan gedung adalah Inspeksi tahap
Testing dan Commisioning. Inspeksi di tahapan ini bertujuan memastikan
komponen MEP berjalan sesuai dengan yang direncanakan
Pada tahap Testing dan Commisioning, Pengawas atau MK juga
mengundang instansi atau perangkat daerah terkait (misal PLN, PDAM,
dsb)
7. Hasil akhir dari Testing dan Commisioning dituangkan dalam berita acara
7
yang ditandatangani oleh Pengawas atau MK serta instansi berwenang.
Berita acara dan daftar simak tahap Testing dan Commisioning diunggah
kedalam SIMBG
PROSES PENERBITAN PBG DAN SLF BANGUNAN BARU
Perhitungan
teknis retribusi • Untuk bangunan eksisting, pemeriksaan
Bila BG belum
memiliki PBG Kepala Dinas
kelaikan fungsi untuk proses penerbitan
SLF dilakukan dengan memeriksa
Surat kesesuaian dokumen:
a. identitas Pemilik,
pemenuhan
Tidak lengkap
standar teknis
Sesuai
BG tidak
laik Kepala Dinas b. kondisi Bangunan Gedung;
c. kesesuaian dengan KRK;
Penagihan
Penyampaian
Retribusi
MULAI Pelengakapan
standar teknis
Pemeriksaan
kesesuian
hasil berupa
rekomendasi
SELESAI Operator d. dokumen PBG; dan
TPA/
perbaikan e. informasi pelaksanaan Pemeliharaan
TPT Sekretariat Pembayaran dan Perawatan.
Tidak Sesuai Retribusi
Penyampaian
hasil berupa
Pemeriksaan rekomendasi
kesesuian perbaikan
Penerbitan SLF • Dalam hal tidak ada dokumen PBG,
Sekretariat
Sekretariat dan SBKBG
pemeriksaan dilakukan dengan dokumen
Lengkap
Kepala Dinas
rencana teknis atau as built drawing yang
memuat aspek keselamatan bangunan
Pelaksanaan
SELESAI
gedung
perbaikan
dokumen

(PP no.16 Tahun 2021 Pasal 282)


Maksimal 1 hari kerja Maksimal 26 hari kerja Maksimal 1 hari kerja

PELENGKAPAN DATA KONSULTASI PENERBITAN


● Perpanjangan SLF didahului
dengan pemeriksaan kelaikan
Surat
pemenuhan fungsi
Tidak lengkap standar teknis
Sesuai

Pemeriksaan Kelaikan fungsi


Kepala Dinas
BG tidak laik

MULAI Pelengakapan
standar teknis
Pemeriksaan
kesesuian
Penyampaian
hasil berupa SELESAI untuk bangunan gedung
eksisting mempertimbangkan
rekomendasi
perbaikan

kesesuaian kondisi lapangan,


TPA/TPT Sekretariat

Tidak
Sesuai
Penyampaian
hasil berupa dan/atau gambar terbangun
(as-built drawings) terhadap
Pemeriksaan rekomendasi
kesesuian perbaikan Penerbitan SLFn dan

SLF terakhir serta Standar


pembaharuan data
Sekretariat
Sekretariat SBKBG

Lengkap
Kepala Dinas
Teknis
Pelaksanaan
perbaikan
SELESAI (PP no.16 Tahun 2021 Pasal
297)
dokumen

Maksimal 1 hari kerja Maksimal 26 hari kerja Maksimal 1 hari kerja

PELENGKAPAN DATA KONSULTASI PENERBITAN


TERIMA KASIH
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT
DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA

Anda mungkin juga menyukai